Anda di halaman 1dari 2

Nama : Neng Anita Setiawati

NIM : 55121110015

FORUM 10
1. Anda bekerja pada sebuah perusahaan yang memiliki reputasi baik di masyarakat.
2. Anda sedang menikmati suasana kerja yang menyenangkan, dan karir Anda cemerlang.
3. Anda menjumpai perilaku anggota manajemen yang terbiasa menyuap pejabat
pemerintah untuk memuluskan segala urusan perusahaan (perijinan dan lain-lain).
4. Anggota manajemen tersebut adalah mentor Anda, dan dia merupakan figur yang sangat
berperan dalam pengembangan karir Anda di perusahaan tersebut.
Bagaimana sikap Anda? Jelaskan sikap Anda secara singkat dalam bentuk matriks.

Aktivitas Instrumen Sikap


Instrumen ISO 37001 Berkontribusi dalam penerapan ISO 37001
sebagai sistem manajemen anti penyuapan di
perusahaan
Instrumen Daftar Berkontribusi dalam menegakan kebijakan daftar
Hitam (Debarment) hitam di perusahaan yang merupakan bentuk
sanksi bagi individu yang terbukti bersalah dalam
kasus korupsi
Tanggung Jawab Ikut serta dalam kegiatan praktek hukum dan
Pidana Korporasi mematuhi peraturan perundang-udangan yang
Penindakan (Corporate Criminal mengatur mengenai pemberantasan korupsi.
Liability)
Program Kepatuhan Ikut serta dalam menumbuhkan budaya
yang Efektif (Effective antikorupsi dalam perusahaan
Compliance Program)
Kepemilikan Mewajibkan investor untuk melapor kepada
Kebendaan (Beneficial lembaga pemerintah maupun penerbit saham,
Ownership) untuk mempermudah pelacakan aktivitas-aktivitas
mencurigakan yang melanggar hukum yang
berlaku.
Pencegahan Komitmen 1. Menumbuhkan komitmen atas nilai anti-
korupsi
2. Menandatangani surat pernyataan tidak
melakukan aktifitas terkait kecurangan,
korupsi, dan pencucian uang
Perencanaan 1. Meningkatkan pemahaman mengenai aturan
perundangan yang mengatur tentang korupsi
dan pencucian uang
2. Membantu perusahaan untuk mengetahui area-
area yang berisiko atau rawan terjadi korupsi
Pelaksanaan 1. Melakukan uji tuntas terhadap mitra sebagai
upaya untuk meyakinkan bahwa mitra yang
akan bekerjasama dengan perusahaan adalah
pihak yang memiliki komitmen antikorupsi.
2. Membangun komitmen/kesepakatan bersama
antara perusahaan dan pihak lain/mitra untuk
memperkuat bukti adanya antikorupsi.
3. Meningkatkan pemahaman mengenai hal-hal
yang diperbolehkan dan tidak diperbolehkan
berkaitan dengan pencegahan korupsi.
Evaluasi 1. Berkontribusi dalam kegiatan audit internal
yang memastikan berjalannya upaya
pencegahan korupsi
2. Berkontribusi dalam kegiatan pemantauan dan
evaluasi untuk menilai efektivitas dan
keberhasilan upaya pencegahan korupsi
Perbaikan Aktif dalam mendorong pencegahan korupsi dan
pembangunan integritas
Respon 1. Membangun suatu gerakan kolaborasi
antikorupsi yang dibangun dari kerjasama
antar pemangku kepentingan
2. Melaporkan indikasi tindak pidana korupsi;
suap, pemerasan, atau bentuk pungli lainnya

Anda mungkin juga menyukai