Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SDN 2 Poyowa Besar


Kelas / Semester : 5 /1
Tema : Organ Gerak Hewan dan Manusia
Sub Tema 1 : Organ Gerak Hewan
Pembelajaran ke : 1, 2, 3, 4, 5, dan 6
Alokasi waktu : 5 Hari
Muatan terpadu : IPA, IPS, Bahasa Indonesia, PKN, SBDP

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui Pembelajaran daring setelah membaca teks bacaan siswa dapat menentukan ide
pokok, organ gerak hewan dan manusia
2. Dengan mengamati gambar yang ada pada buku siswa siswa dapat menyebutkan organ gerak
pada hewan.
3. Setelah membaca isi Pancasila siswa dapat menyebutkan sikap - sikap yang sesuai dengan
nilai - nilai yang terkandung dalam sila - sila Pancasila
4. Dengan membaca teks bacaan siswa dapat mengidentifikasi kondisi geografis indonesia, dan
menentukan sikap - sikap yang sesuai dengan nilai - nilai pancasila
5.
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan 1. Melakukan protokol kesehatan covid ( memcuci tangan ) 75 menit
pendahuluan 2. Memberi salam, menanyakan kabar siswa dan membimbing ( 5 hari )
siswa untuk berdoa sebelum belajar (Orientasi)
3. Melakukan kegiatan literasi
4. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan
dipelajari dan diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta
didik (Apersepsi)
5. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran
yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Kegiatn inti - Membaca bacaan tentang organ gerak hewan dan manusia 700
- Menentukan ide pokok setiap paragraf menit
- Mengamati gambar bacaan tentang cerita kelinci, mengamati
rangka organ gerak kelinci (5 hari )
- Membaca bacaan gerakan ikan dalam air
- Mengidentifikasi sikap - sikap yang sesuai dengan nilai - nilai
yang terkandung dalam pancasila
- Mengidentifikasi kondisi geografis pulau - pulau di Indonesia
- Menentukan perbedaan hewan vertebrata dan hewan avertebrata

Kegiatan  Kerja Sama dengan Orang Tua 75 menit


Penutup Siswa bersama kedua orang tua berdiskusi kepedulian ( 5 hari )
keluarganya sebagai warga masyarakat di lingkungan tempat
tinggal.
 Peserta Didik :
Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point
penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang
materi yang baru dilakukan.
 Guru :
- Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung
diperiksa.
- Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas

Poyowa Besar, 23 juli 2021

Mengetahui
Kepala Sekolah Wali Kelas

Etty Mokodompit, S.Pd Satriyani Ganggai, S.Pd


Nip : 19620322 198304 2 007 Nip : 19911101 201402 2 001

Anda mungkin juga menyukai