Anda di halaman 1dari 22

DESKRIPSI DAN ATURAN LOMBA TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASI

1 Topik/Materi Pemanfaatan TIK dengan teknologi terbaru dan


berdaya saing tinggi
2 Kategor Pemanfaatan TIK dengan teknologi terbaru dan
berdaya saing tinggi
3 Jumlah Peserta per 1 - 3 Orang
Kontinge

4 Prosedur a. Peserta lomba wajib mendaftar secara


Pendaftaran (Tahap online melalui laman
Prakualifikasi) https://kemahasiswaan.ut.ac.id
b. Peserta lomba wajib mengunggah seluruh
dokumen persyaratan yang ditentukan
secara lengkap. Jika ada dokumen yang
tidak lengkap, maka tidak berhak mengikuti
lomba. Dokumen yang wajib diunggah:
1) Produk IT yg sudah Final, Sudah di
compile jika berbentuk Aplikasi. beserta
source code nya
2) File Presentasi dengan rincian Produk
berupa deskripsi produk beserta alur proses
bisnis produk tersebut serta manfaat nya
3) Membuat makalah sebanyak minimal 5
lembar, terdiri dari Pendahuluan,
Pembahasan Hasil, dan Kesimpulan.
5 Indikator Penilaian 1) Kreatifitas dan Inovatif a. Relevansi topic
dengan tema b. Keunikan dan
keaktualisasian);
2) Penyajian
a. Cara dan sikap Presentasi
b. Penggunaan ragam bahasa baku
c. Ketepatan waktu;
3) Simulasi dan ketepatan teknologi (Keakuratan
dan keberlangsungan tools (produk));

4) Diskusi
a. Tingkat Pemahaman konsep
b. Kemampuan, cara, ketepatan, dan sikap
dalam menjawab dan menanggapi
pertanyaan;
5) Kebermanfaatan dan Kontribusi (Nilai tambah
keilmuan b. Nilai tambah dalam pemecahan
IPTEK)
6 Tanggal Penting 1) Registrasi dan unggah dokumen registrasi:
1 Juli – 1 Agustus 2021
2) Pengumpulan materi, bahan presentasi,
dan aplikasi: 01 juli 2021 – 15 Agustus 2021
3) Technical Meeting: 16 Agustus 2021,
Dibuat ujicoba dengan peserta lomba agar
peserta dapat lebih familiar dengan app
Teams/Zoom (ditentukan dalam technical
meeting)
4) Penjurian: 18 – 31 Agustus 2021 5)
Pengumuman pemenang: 4 September
2021
DESKRIPSI DAN ATURAN PERTANDINGAN CATUR ONLINE
1 Topik/Materi Pertandingan Catur Online
2 Kategori Perorangan
3 Jumlah Peserta per 1 mahasiswa perwakilan per UPBJJ-UT
Kontingen 1 mahasiswa perwakilan dari PTN/PTS
undangan.

4 Prosedur 1. Peserta mendaftar melalui sistem yang


Pendaftaran (Tahap disiapkan oleh panitia DISPORSENI
Prakualifikasi Nasional UT dan menggunggah
dokumen yang diminta.
2. Peserta membuat akun Lychess dengan
format: Nama Pendek
Mahasiswa_UPBJJ-UT (Bagi mahasiswa
UT) -> Sugiarto_SEMARANG (artinya
dari UPBJJ Semarang) Nama Pendek
Mahasiswa_Nama PTN/PTS ->
Mursid_UGM (artinya dari UGM)
5 Tanggal Penting a. Registrasi Online: 1 – 30 Juni 2022
(Panitia FHISIP)
b. Penetapan Peserta yang memenuhi
syarat: 4 Juli 2022 (Panitia FHISIP +
Panitia Catur)
c. Rapat Panitia dan Juri: 7 Juli 2022
(Panitia Catur dan Wasit)
d. Technical Meeting: 18 Juli 2022 (Panitia
Catur dan Wasit)
e. Pertandingan: 25 – 29 Juli 2022
(Panitia Catur dan Wasit)
f. Pengesahan Pemenang: 2 Agustus
2022
(Wasit yang menandatangani, Panitia Catur
yang mengumumkan)
g. Rapat Pembuatan Laporan
Pertandingan: 3 Agustus 2022 (Panitia
Catur)
h. Penyerahan Hadiah dan Sertifikat
kepada Pemenang dan Peserta. (Panitia
FHISIP

DESKRIPSI DAN ATURAN LOMBA MOBILE LEGENDS


1 Topik/Materi Sportif, Inovatif, dan Kokoh dalam
Tatanan Baru UT PTNBH
2 Kategor Team
3 Jumlah Peserta per Team terdiri dari 6 orang ( 5 orang + 1
Kontingen orang cadangan )

4 Prosedur Mengisi ID Akun Mobile legends, anggota


Pendaftaran (Tahap tim dan nama timnya pada laman
Prakualifikasi http://kemahasiswaan.ut.ac.id

5 Tanggal Penting Registrasi dan Pendaftaran : 01 Juni – 30


Juni 2022 ( tahun 2021 jumlah total
peserta 403 orang , di bagi dalam 34
team wilayah barat dan 35 team wilayah
timur ) Persiapan Technical Meeting : 23
Juli 2022

DESKRIPSI DAN ATURAN LOMBA SENI TARI


1 Topik/Materi Bangkit di masa pandemi sebagai wujud
inspirasi sebuah karya tari yang kreatif
dan inovatif dalam bentuk Vidio
2 Kategor Perorangan dan Berpasangan
3 Jumlah Peserta per 1. Maksimal 1 orang mahasiswa/i (untuk
Kontingen tunggal) per UPBJJ/ perguruan tinggi 2.
Maksimal 2 orang mahasiswa/i (untuk
berpasangan) per UPBJJ/perguruan
tinggi
4 Prosedur Pendaftaran 1. UPBJJ melakukan seleksi untuk
(Tahap Prakualifikasi) mendapatkan 1 orang penari
tunggal dan 1 penari berpasangan
perwakilan terbaiknya.
2. Peserta perwakilan terbaik dari
UPBJJ membuat video rekaman
tari dengan sistem one take shoot
(1 kali shoot tanpa diedit).
3. Peserta perwakilan terbaik dari
UPBJJ dan Perguruan Tinggi
undangan mengunggah video
tariannya di One Drive.
4. Peserta yang lolos babak final (10
peserta terbaik tunggal dan
pasangan) mengunggah video
rekaman yang berbeda kepada
panitia Disporseni dengan alamat
https://kemahasiswaan.ut.ac.id
dan akan dinilai oleh tim juri di UT
Pusat
5. Peserta yang lolos babak final akan
diundang untuk mengikuti
penjurian atau penilaian secara
langsung di UT Pusat
4 Tanggal Penting a. Masa Registrasi dan Unggah
Berkas 1-30 Juni 2022
b. Batas Akhir Unggah Video: 11 Juli
2022
c. Technical Meeting dengan Juri 15
Juli 2022
d. Penilaian Video Babak Penyisihan
Dewan Juri Kategori Tari
Perorangan: 16, 17, 23 Juli 2022
e. Penilaian Video Babak Penyisihan
Dewan Juri Kategori Tari
Berpasangan: 24, 30, 31 Juli 2022
f. Pengumuman lolos Final: 2
Agustus 2022
g. Technical Meeting dengan Finalis
6 Agustus 2022
h. Babak Final Tari perorangan: 13–
14 Agustus 2022
i. Babak final tari berpasangan 20–21
Agustus 2022
j. Pengumuman Pemenang: 4
September 2022

DESKRIPSI DAN ATURAN LOMBA SENI SUARA


1 Topik/Materi 1. Kategori Solo Pria dan Wanita Menyanyikan
dua lagu. 1. Lagu wajib (Hymne UT) 2. Lagu
bebas pilihan (bukan dangdut dan
keroncong). Kategori Duet Pria dan Wanita
Menyanyikan dua lagu. 1. Lagu wajib (Mars
UT) 2. Lagu bebas pilihan (bukan dangdut dan
keroncong).
2. Kategori Vokal Grup Menyanyikan Satu Lagu
Menyanyikan satu lagu medley tradisonal
berdurasi maksimal 7 menit
2 Jumlah Seni Suara Solo Putra 1 orang Seni Suara Solo Putri
Peserta per 1 orang Duet 2 orang Vokal Grup 5 orang (bebas
Kontingen terdiri dari Putra dan Putri atau Putra-putra dan
Putri-putri)
3 Tanggal a. Batas Akhir Penentuan Wakil Peserta Lomba
Penting Seni Suara Perguruan Tinggi/UPBJJ: 1 Juni
2022
b. Masa Registrasi dan Unggah Berkas 1 – 30
Juni 2022
c. Batas Akhir Unggah Video: 11 Juli 2022
d. Technical Meeting dengan Juri 13 Juli 2022
e. Penilaian Video Babak Penyisihan Dewan Juri
Kategori Solo Putri: 15 – 17 Juli 2022
f. Penilaian Video Babak Penyisihan Dewan Juri
Kategori Duet: 16 – 17 Juli 2022
g. Penilaian Video Babak Penyisihan Dewan Juri
Kategori Solo Putra: 22 – 24 Juli 2022
h. Penilaian Video Babak Penyisihan Dewan Juri
Kategori Vokal Grup: 23 – 24 Juli 2022
i. Pengumuman lolos Final: 25 Juli 2022
j. Technical Meeting dengan Finalis 31 Juli 2022
k. Babak Final Solo Putra dan Putri: 13 – 14
Agustus 2022
l. Babak Final Duet dan Vokal Grup: 20 – 21
Agustus 2022 m. Pengumuman Pemenang: 4
September 2022
4 Peraturan dan KETENTUAN UNTUK KATEGORI SOLO PUTRA/I (Babak
Tata Tertib Penyisihan)
a. Setiap peserta menyanyikan 1 lagu wajib
Hymne UT dan 1 lagu pilihan bebas pop Indonesia
atau Barat (bukan dangdut dan keroncong).
b. Lagu Wajib dan Lagu Pilihan bebas
dinyanyikan : dengan penampilan yang sama, baik
penggunaan kostum maupun lokasi rekaman
dengan durasi tidak lebih dari 10 menit untuk dua
lagu
c.Video berisi dua lagu, dengan
penampilan seperti layaknya lomba di
panggung.Rekaman bukan berupa video
klip, namun

seperti tampilan lomba di panggung,


dengan mengutamakan kejelasan audio
untuk suara dan musik
d.Video yang berisi lagu wajib dan lagu
pilihan/bebas diunggah ke link yang telah disediakan
Panitia Disporseni Online 2022
e. Video yang diunggah dalam bentuk mp4.
dan tidak diunggah di Youtube sebelum
selesai proses penilaian

KETENTUAN UNTUK KATEGORI DUET (Babak Penyisihan }


a. Duet Putra dan Putri. (beda gender) Peserta lomba
duet tidak sama dengan peserta lomba solo .
b. Setiap peserta duet menyanyikan 1 lagu wajib
(Mars UT) dan 1 lagu pilihan bebas pop Indonesia
atau Barat (bukan dangdut dan keroncong).
c. Lagu Wajib dan Lagu Pilihan bebas dinyanyikan :
dengan penampilan yang sama, baik penggunaan
kostum maupun lokasi rekaman dengan durasi tidak
lebih dari 10 menit untuk dua lagu.
d. Video berisi dua lagu, dengan penampilan seperti
layaknya lomba di panggung. Tampilan video bukan
berupa video klip. Namun suara dan tempo musik
terdengar jelas.
e. Mengunggah video menyanyikan lagu wajib dan
lagu pilihan ke link yang telah disediakan Panitia
Disporseni Online 2022
f. Video yang diunggah dalam bentuk mp4 dan tidak
diunggah di youtube sebelum selesai proses
penilaian
KETENTUAN UNTUK KATEGORI VOKAL GRUP (Babak
Penyisihan }
a. Peserta Minimal 3 orang Maksimal 5 orang (Gender
boleh semua putra, semua putri atau putra putri;
Peserta lomba vokal grup tidak sama dengan
peserta lomba solo dan lomba duet)
b. Menyanyikan satu lagu berdurasi maksimal 7 menit
c. Pilihan lagu bebas medley tradisional
d. Iringan lagu bebas. Boleh acapella atau dengan
iringan alat musik. Pengiring termasuk 5 orang
peserta.
e. Video berisi satu lagu, dengan penampilan seperti
layaknya lomba di panggung. Tampilan video bukan
berupa video klip. Namun suara dan tempo musik
terdengar jelas.
f. Mengunggah video ke link yang telah disediakan
Panitia Disporseni Online 2022
5 Indikator Kategori Solo Putra dan Solo Putri Materi suara: kualitas
Penilaian jangkauan nada tinggi/rendah (range vokal), kesesuaian
karakter suara dengan lagu, power 25%
Teknik: Ketepatan nada dari awal hingga akhir, phrasering,
artikulasi (pengucapan) 15% Penguasaan Lagu: ketepatan
memulai dan mengakhiri lagu, ketepatan tempo,
kelancaran dari awal sampai akhir. 25%
Penghayatan: ekspresi/penjiwaan, ketepatan improvisasi,
dinamik (pengaturan karakter suara), interpretasi isi lagu
25%
Penampilan: penguasaan panggung, kerapihan, kewajaran
(ketepatan penggunaan efek editing), kostum, asesories
10%
Kategori Duet Materi suara & Teknik: kualitas jangkauan
nada tinggi/rendah (range vokal), kesesuaian karakter
suara dengan lagu, power, Ketepatan nada dari awal
hingga akhir, phrasering, artikulasi (pengucapan) 20%
Penguasaan Lagu: ketepatan memulai dan mengakhiri
lagu, ketepatan tempo, kelancaran dari awal sampai akhir.
20%
Penghayatan: ekspresi/penjiwaan, ketepatan improvisasi,
dinamik (pengaturan karakter suara), interpretasi isi lagu
20%
Penampilan: penguasaan panggung, kerapihan, kewajaran
(ketepatan penggunaan efek editing), kostum, asesories
15%
Kebersamaan: keserasian, kekompakan, keseimbangan
(balancing), pengaturan/pembagian suara (aransemen)
25% Kategori Vokal Grup Materi suara & Teknik: kualitas
jangkauan nada tinggi/rendah (range vokal), kesesuaian
karakter suara dengan lagu, power, Ketepatan nada dari
awal hingga akhir, phrasering, artikulasi (pengucapan) 20%
Penguasaan Lagu: ketepatan memulai dan mengakhiri
lagu, ketepatan tempo, kelancaran dari awal sampai akhir
20%
DESKRIPSI DAN ATURAN LOMBA DESAIN POSTER EDUKATIF
1 Topik/Materi Generasi Kokoh melalui Pendidikan Jarak Jauh
Subtopik: 1. Akselerasi Pendidikan Jarak Jauh melalui
Teknologi 2. Kreativitas Belajar Mandiri dalam
Pendidikan Jarak Jauh 3. Inovasi Pendidikan Jarak Jauh
2 Jumlah Peserta Perorangan - Tim (2-3 orang)
per Kontingen
3 Prosedur a. Peserta lomba wajib mendaftar secara online
Pendaftaran melalui laman https://kemahasiswaan.ut.ac.id
(Tahap b. b. Peserta lomba wajib mengunggah seluruh
Prakualifikasi) dokumen persyaratan yang ditentukan secara
lengkap. Jika ada dokumen yang tidak lengkap,
maka didiskualifikasi.
c. c. Peserta wajib follow akun instagram
@posteredukatifut2022
d. d. Peserta wajib menggunggah poster pada
instagram masing-masing dengan caption
instagram: Nama, Asal Kampus/UPBJJ, Judul, tag
@posteredukatifut2022 dan menggunakan tagar
#posteredukatifut2022 dan dapat pula me-
repost poster yang diunggah di instagram
@posteredukatifut2022 dengan mencantumkan
tagar #posteredukatifut2022
4 Tanggal Penting a. Pendaftaran: 1 Juni-30 Juni 2022
b. Pengiriman karya: 1 Juli -15 Agustus 2022
c. Penilaian oleh Juri: 19 Agustus -31 Agustus 2022
d. Pengumuman Pemenang: 4 September 2022
5 Peraturan dan a. Peserta wajib memenuhi persyaratan dan
Tata Tertib mengikuti seluruh prosedur. Kekurangan
dokumen, prosedur lomba dan ketidaksesuaian
persyaratan peserta menyebabkan peserta tidak
berhak mengikuti lomba
b. . Setiap UPBJJ atau Universitas Mitra hanya
dapat mengirimkan satu peserta kategori
perorangan dan satu peserta kategori kelompok
c. Setiap peserta perorangan atau kelompok hanya
dapat mengumpulkan 1 karya poster edukatif
Kriteria Poster:
1) File poster yang diunggah ke
laman https://kemahasiswaan.ut.ac.id berukuran
A3, resolusi 72 dpi, posisi vertikal/ tegak/potrait,
format JPEG/JPG, dan ukuran file 2- 5 MB.
2} Poster bersifat orisinil (bukan jiplakan/hasil karya
orang lain) yang belum pernah dipublikasikan
sebelumnya di media mana pun, belum pernah
diikutsertakan dalam perlombaan sejenis, dan dapat
dipertanggungjawabkan keasliannya yang dibuktikan
dengan surat pernyataan bermaterai.
3) Isi poster harus dapat terbaca secara terstruktur
untuk kemudahan pemahaman. Poster berisi: judul
poster edukatif yang singkat dan jelas, konten yang
mudah dipahami, serta gambar atau bagan yang sesuai
dengan tema.
4) Karya poster tidak boleh mengandung unsur
pornografi, SARA, ujaran kebencian, sadisme atau
halhal yang bersifat merendahkan atau melecehkan
pihak lain.
5) Tambahkan logo Kemendikbud, Universitas Terbuka,
dan BLU disebelah kiri atas serta Kampus Merdeka di
sebelah kanan atas.
e. Peserta bertanggung jawab terhadap semua hal
terkait hak cipta atau pembuatan dan hak milik dari
karya yang terdaftar (HAKI)
f. Peserta mengizinkan panitia lomba untuk
memperbanyak dan atau mempergunakan karya
poster edukatif tersebut untuk tujuan publikasi lain,
tanpa kompensasi
g. Juri menentukan juara 1, 2, 3, harapan 1, harapan 2,
dan harapan 3 untuk masing-masing kategori
h. Terdapat 1 Juara favorit poster edukatif yang
ditentukan dari jumlah likes di Instagram
@posteredukatifut2022 sampai tanggal 28 Agustus
2022 i. Juri berhak mendiskualifikasi peserta jika
ditemukan karya bukan orisinal/jiplakan
j. Pengumuman pemenang akan diinformasikan di
kemahasiswaan.ut.ac.id dan instagram
@posteredukatifut2022 k. Keputusan juri bersifat
mutlak dan tidak dapat diganggu gugat

DESKRIPSI DAN ATURAN LOMBA MASTER OF CEREMONY (MC)

1 Topik/Materi MC kegiatan di perguruan tinggi (Topik Bebas)


2 Jumlah Peserta per 2 Orang (1 formal dan 1 Informal) setiap kontingen
Kontingen hanya diperbolehkan mengirimkan 1 orang peserta
untuk setiap ketegori
3 Prosedur Mengikuti alur langkah-langkah pendaftaran di
Pendaftaran laman Disporsen
(Tahap
Prakualifikasi)
1. Registrasi via http://kemahasiswaan.ut.ac.id :
1 - 30 Juni 2022
2. Unggah dokumen dan video : 1 Juli – 6
Agustus 2022
4 Tanggal Penting 3. Technical meeting bersama Juri 7 Agustus
2022 pukul 09.00 WIB – selesai
4. Proses seleksi 6 finalis terbaik dari seriap
kategori secara langsung : 13, 14, 20, dan 21
Agustus 2022
5. Pengumuman finalis hasil seleksi awal: 23
Agustus 2022 (dan penentuan urutan tampil
peserta)
6. Pengumpulan Motion Picture: 24 – 25 Agustus
2022
7. Penentuan Juara (Babak Final): Sabtu dan
Minggu 27 – 28 Agustus 2021
5 Peraturan dan Tata a. Memilih topik lomba (tidak menyinggung SARA)
Tertib b. Urutan naskah MC terdiri dari : pembukaan, isi,
dan penutup dengan urutan wajib mengikuti alur
panduan rundown sebagai berikut: 1) Perkenalan
diri : peserta wajib menyebutkan nama dan asal
PT/UPBJJ 2) Mengumumkan acara segera dimulai
3) Pembukaan 4) Isi acara disesuaikan dengan
pemilihan kategori (Formal dan Informal) 5)
Penutup
c. Materi harus sesuai dengan kategori
yang dipilih dan tema yang dibawakan
d. Peserta membuat rekaman video MC dengan
ketentuan sebagai berikut: 1) Menggunakan
Bahasa Indonesia (tidak menggunakan dialek
daerah atau menggunakan Bahasa Inggris) 2)
Durasi Video Maksimal 7 menit 3) Ketentuan
teknis pembuatan video: - Video peserta diambil
seluruh badan - Set Lokasi pengambilan video
memiliki pencahayaan
yang cukup, Audio harus jelas dan jernih, serta
tidak ada noise - Video tidak menggunakan efek
suara tambahan - Video wajib berformat *.mp4 4)
Video yang di upload adalah video terbaru dan
belum pernah digunakan dalam kegiatan dan
lomba apapun
e. Peserta harus menandatangani
pernyataan keaslian video (format keaslian
terlampir)*
f. pastikan video yang diunggah dapat
diputar dan dapat diunduh oleh panitia
g. Mengunggah rekaman video MC ke Panitia
Disporseni melalui laman
https://kemahasiswaan.ut.ac.id h. Peserta yang lolos
ke babak final wajib hadir secara luring

DESKRIPSI DAN ATURAN LOMBA VIDEO PENDEK INSPIRATIF


1 Tema/Topik Lifelong and Distance Learning
2 Kategori Mahasiswaa
3 Tanggal Penting Registrasi: 01 - 30 Juni 2022 Unggah Dokumen dan
Video: 01 Juli – 10 Agustus 2022
Publish Video di Channel YouTube Panitia: 12
Agustus 2022
Akhir Penghitungan Viewer YouTube (Juara Favorit):
25 Agustus 2022 Penjurian (Juara 1,2,3) : 21 – 25
Agustus 2022
Pengumuman Pemenang: 04 September 2022
4 Peraturan dan Tata 1. Peserta melakukan registrasi secara online
Tertib melalui laman
https://kemahasiswaan.ut.ac.id/
2. Peserta wajib melengkapi persyaratan dan
mengunggah dokumen digital berupa Surat
Pernyataan bermaterai Rp10.000 yang
ditanda tangani dengan tinta basah
3. Peserta hanya bisa mengajukan/mengirimkan
satu video.
4. Spesifikasi Video: a. Video dapat berupa film
pendek/vlog/video
musik/parodi/dokumenter; b. Format .mp4
atau .mov; c. Resolusi minimal 1280x720
pixel; dan d. Durasi maksimal 5 menit.
5. Karya video wajib menyertakan atribut
Universitas Terbuka
(Almamater/Logo/Hymne/Mars).
6. Karya video tidak boleh mengandung
kalimat/kata kasar atau umpatan dan tidak
melecehkan pihak lain.
7. Karya video tidak mengandung SARA dan
tidak melanggar hukum/aturan yang berlaku.
8. Video diunggah pada Google Drive dan
menyampaikan tautan videonya melalui surel
dengan subjek: “Lomba Video Pendek
Disporseni UT 2022”.
9. Karya video yang dikirimkan menjadi milik
panitia dan dapat secara bebas digunakan
dalam rangka kegiatan di lingkungan
Universitas Terbuka dengan tetap
10.memberikan Hak Ciptanya kepada peserta.
Pihak panitia dan dewan juri tidak
bertanggung jawab atas segala tuntutan
hukum atas karya video yang dikirimkan,
termasuk kepemilikan/hak cipta.
11. Peserta dianggap telah menyetujui semua
persyaratan yang ditetapkan atas karya video
yang dikirim.
12. Panitia berhak mendiskualifikasi karya video
peserta sebelum dan sesudah penjurian
apabila dianggap tidak memenuhi ketentuan.
13. Pemenang hasil lomba merupakan keputusan
mutlak dewan juri/panitia dan tidak dapat
diganggu gugat.

DESKRIPSI DAN ATURAN LOMBA TESTIMONI TENTANG UNIVERSITAS TERBUKA


1 Topik/Materi Testimoni pengalaman belajar jarak jauh di UT
2 Kategori Perorangan
3 Jumlah Peserta per Maksimal 5 Testimoni
Kontingen (UPBJJ)
4 Prosedur a. Ofisial UPBJJUT melakukan pendaftaran
Pendaftaran (Tahap perwakilan peserta dan melengkapi berkas
Prakualifikasi) persyaratan pendaftaran ke laman
http://kemahasiswaan.ut.ac.id
b. Video diunggah ke google drive, kemudian
link video diinput pada laman
http://kemahasiswaan.ut.ac.id.
5 Tanggal Penting a. Registrasi dan unggah dokumen registrasi:
01 Juni – 30 Juni 2022
b. Unggah video testimoni: 01 Juli – 10
Agustus 2022
c. Penjurian: 17 – 31 Agustus 2022
d. Pengumuman pemenang: 04 September
2022
6 Peraturan dan Tata a.Testimoni berupa video berdurasi maksimal
Tertib 3menit (format MP4)
b. Minimal resolusi 720p, maksimal ukuran file
300Mb, kualitas audio yang baik
c. Karya orisinal
d. Testimoni adalah bentuk pernyataan atau pesan
terkait pengalaman selama kuliah di UT (bisa
dalam perpektif pelayanan, kualitas
pembelajaran yang dirasakan, dll)
e. Untuk juara favorit, dilihat dari ketentuan
masing-masing juri
f. Konten tidak mengandung unsur SARA
g. Belum pernah di share ke MedSos.Apabila
diketahui sudah pernah di share di medsos maka
status kemenangnya akan dicabut
h. Peserta mengizinkan panitia lomba untuk
memperbanyak dan atau mempergunakan karya
video tersebut untuk tujuan publikasi lain, tanpa
kompensasi.
i. Peserta menyatakan tunduk pada seluruh
persyaratan dan peraturan yang berlaku
j. Peserta yang sudah pernah menjadi juara pada
tahun lalu tidak diperkenankan untuk ikut
kembali Keputusan dewan juri bersifat mutlak
dan tidak dapat diganggu gugat

DESKRIPSI DAN ATURAN LOMBA TIKTOK EDUKATIF


Topik/Materi (1) Motivasi Belajar di Era Digital (2) Pengalaman
belajar dengan Virtual Reality dan Augmented
Reality (3) Tips dan Triks Belajar di Era New
Normal (4) Mengedukasi tentang Online Learning
kepada Masyarakat (5) Cara membagi waktu
antara kerja dan kuliah (6) Tutorial Penggunaan
Aplikasi Sistem Online Learning dan Ujian
Kategori 1. Perorangan dan 2. Tim berjumlah maksimal 5
orang
Jumlah Peserta per Perorangan berjumlah 1 orang, Tim berjumlah 2-5
Kontingen orang
Prosedur 1. Peserta lomba wajib mendaftar secara online
Pendaftaran (Tahap melalui laman http://kemahasiswaan.ut.ac.id/ 2.
Prakualifikasi) Peserta lomba wajib mengunggah surat
pernyataan bematerai 10.000 bahwa karya ini
orisinil, belum pernah diikutkan dalam lomba
serupa, dan tidak melanggar hak cipta. 3. Peserta
membuat postingan kemudian didownload dan
hasilnya dikirimkan ke panitia. 4. Panitia akan
membuat akun resmi di TikTok sehingga peserta
dapat mempromosikan postingannya di akun
resmi panitia agar mendapatkan banyak viewers.
5. Akun resmi tersebut juga akan digunakan untuk
penilaian oleh para dewan juri.
Peraturan dan Tata KETENTUAN
Tertib a. Peserta memastikan kualitas gambar dan
suara video TikTok dalam keadaan yang baik.
b. Peserta mengirimkan link video TikTok ke link
yang disediakan Panitia Disporseni Online
2022 (Hashtag: @tiktokedukatifut2022 dan
tagar #tiktokedukatifut2022)
c. Video akan diunggah pada akun yang dibuat
oleh panitia.
d. Peserta dapat share ke publik untuk
mendapatkan view, likes, dan komentar dari
netizen. Peserta yang mendapatkan view
terbanyak akan menjadi pemenang lomba
TikTok favorit.
e. Juri akan melakukan penilaian dari akun yang
dibuat oleh panitia.
Catatan tambahan a. Segala bentuk
muatan/isi/konten/fitur yang berkaitan
dengan hak cipta maupun norma etis dalam
video kreasi adalah tanggung jawab pribadi
peserta. b. Video kreasi pemenang akan
menjadi milik penyelenggara dan boleh
digunakan sebagaimana mestinya. Panitia
berhak mendiskualifikasi peserta yang
melakukan kecurangan. d. Keputusan dewan
juri dan panitia bersifat mutlak dan tidak bisa
diganggu gugat. e. Segala bentuk informasi
hanya melalui kontak berupa nomor telepon,
Instagram, dan web yang tercantum pada
poster dan juknis lomba ini
Tanggal Penting a. Masa Registrasi Online: 1 – 30 Juni 2022
b. Unggah Video: 1 Juli – 15 Agustus 2022
c. Rapat Panitia dan Dewan Juri: 16 Agustus
2022
d. Masa Virtual Exhibition: 19 – 30 Agustus
2022
e. Penilaian oleh Dewan Juri di UT: 19 – 22
Agustus 2022
f. Pengumuman Pemenang: 4 September
2022

DESKRIPSI DAN ATURAN LOMBA TILAWATIL QUR’AN


1 Topik/Materi Tilawah Al-Qur'an dan Murottal Kelompok
2 Kategori Tilawah Qur’an (Perorangan : Qori dan Qoriah) dan
Murottal Kelompok (3 – 5 Putra, 3 – 5 Putri atau
campuran Putra dan Putri)
3 Jumlah Peserta per 39 UPBJJ UT dan Perguruan Tinggi Terdekat di
Kontingen sekitar UPBJJ UT
4 Prosedur 1. Peserta mendaftarkan diri ke UPBJJ UT
Pendaftaran terdekat secara luring
(Tahap 2. UPBJJ UT mengirimkan rekapitulasi peserta
Prakualifikasi) pendaftar ke Panitia Pusat Tilawatil Qur'an ke
email ajats@ecampus.ut.ac.id
3. Peserta mengikuti technical meeting
sekaligus pengambilan nomor peserta
4. Peserta lomba diberikan waktu selama 15
menit dengan ketentuan: a) 2 menit
persiapan; b) 10 menit penampilan lomba; c)
penutupan
5. Peserta yang tidak mengambil nomor peserta
pada acara technical meeting dianggap
mengundurkan diri.
6. Peserta hadir 15 menit sebelum jadwal lomba
7. Pengumuman peserta diumumkan pada
tanggal 4 September 2022 secara online pada
saat penutupan Dies Natalis Universitas
Terbuka
5 Peraturan dan Tata a. Peserta wajib hadir/online pada saat acara
Tertib MTQ di UPBJJ Terdekat
b. Peserta yang tidak hadir dianggap
mengundurkan diri, kecuali mengalami
kendala teknis pada saat online dan akan
ditampilkan setelah kendala teknis teratasi.
c. Peserta menggunakan pakaian busana
muslim (aurat tertutup) dan menggunakan Jas
almamater.
d. Peserta tampil berdasarkan nomor urut yang
diundi pada saat technical meeting, jika
peserta tidak mengambil nomor urut akan
ditentukan olen panitia.
e. Maqra yang dibaca oleh peserta akan
ditentukan pada saat pengambilan nomor
undian
f. Daftar Maqra yang dipertandingkan:
1) Al-Maidah/Ayat 32/Juz 5
2) Surat As-Sajdah/Ayat 4/Juz 21 3)
3) Al-Isra/Ayat 20/Juz 15
4) An-Nahl/Ayat 9/Juz 14
5) Yusuf/Ayat 25/Juz 13
6) An-Nur/Ayat 6/Juz 18
7) An-Nisa/Ayat 56/Juz 4
8) Ali-Imran/Ayat 60/Juz 3
9) Al-An'am/Ayat 21/Juz 6
10) Al-Baqarah/Ayat 22/Juz 1
1. Pendaftaran: 1 Juni - 30 Juni 2022
2. Technical Meeting : Pukul 09. 30 – Selesai,
Tanggal 22 Agustus 2022 bertempat Wisma 2
6 Tanggal Penting Ruang Sidang Lantai Dasar secara Daring
melalui link:
https://sl.ut.ac.id/TeknikalMeetingMTQ
3. Lomba final Daring (Peserta di UPBJJ
Terdekat) a. Tilawah : 25 dan 26 Agustus 2022
b. Murottal Kelompok : 29 dan 30 Agustus
2022
4. Pengumuman Pemenang: 4 September 2022

Anda mungkin juga menyukai