Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN SINJAI

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS MANIPI KEC. SINJAI BARAT
Jln. Persatuan Raya No.193Kecamatan Sinjai Barat Kode Pos 92653

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS MANIPI


KECAMATAN SINJAI BARAT KABUPATEN SINJAI
Nomor : SK-ADM/PKM-MNP/I/2021

TENTANG

PENETAPAN TIM AUDIT INTERNAL


UPTD PUSKESMAS MANIPI

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA UPTD PUSKESMAS MANIPI,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka peningkatan mutu dan


keselamatan pasien di UPTD Puskesmas Manipi
maka dipandang perlu pembentukan Tim Audit
Internal;
b. bahwa untuk maksud tersebut butir (a), maka
dipandang perlu untuk menunjuk Tim Audit
Internal;
c. bahwa sehubungan dengan pernyataan pada butir
(a) dan (b) tersebut diatas, maka perlu menetapkan
suatu Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Manipi
kepala Pusat Kesehatan Masyarakat tentang
penetapan Tim Audit Internal Puskesmas untuk
dilaksanakan dan dipertanggung jawabkan
sebagaimana mestinya;

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 23 Tahun 1992 Tentang


kesehatan dan Undang-undang Nomor 29 Tahun
2004 tentang Praktik Kedokteran (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor 3495,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4431)
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun
2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
1676);
3. Peraturan Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara
Nomor 25 Tahun 2014 tentang Pelayanan Publik;
4. Peraturan Daerah Kabupaten Sinjai Nomor 17
Tahun 2013 tentang Penyelenggaraan Pelayanan
Kesehatan;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 Tahun
2015 tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik
Pratama, tempat Praktik Mandiri Dokter, dan
Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2015 nomor
1049).

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS TENTANG


PENETAPAN TIM AUDIT INTERNAL UPTD PUSKESMAS
MANIPI
Kesatu : Menetapkan Tim Audit Internal UPTD Puskesmas Manipi
(terlampir);
Kedua : Uraian Tugas dari Tim Audit Internal (terlampir).
Ketiga : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Manipi
pada tanggal : 02 Januari 2021

KEPALA,

Vera Nopita Silalahi


LAMPIRAN
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS NOMOR : SK/PKM-MNP/I/2021
TENTANG PENETAPAN TIM AUDIT INTERNAL UPTD PUSKESMAS MANIPI

SUSUNAN PERSONALIA TIM AUDIT INTERNAL

UPTD PUSKESMAS MANIPI

NO NAMA JABATAN
1. Andi Nurhaya, S.Kep.Ns Ketua
2. Anggota
3. Anggota
4. Anggota
5. Anggota
6. Anggota
7. Anggota

Ditetapkan di : Manipi
pada tanggal : 02 Januari 2021

KEPALA,

Vera Nopita Silalahi


LAMPIRAN II
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS NOMOR : SK/PKM-MNP/I/2021
TENTANG PENETAPAN TIM AUDIT INTERNAL UPTD PUSKESMAS MANIPI

URAIAN TUGAS TIM AUDIT INTERNAL


UPTD PUSKESMAS MANIPI

1. TUGAS POKOK
Melaksanakan kegiatan audit dilingkup internal
2. FUNGSI
Memonitoring pelaksanaan kegiatan
3. URAIAN TUGAS

a. Menyusun program audit


b. Mengkoordinasi rapat audit ( ruang lingkup, metode, tekhnik, criteria
dan aturan )
c. Mempersiapakan data/dokumen pendukung dan pertanyaan untuk
audit
d. Melaksanakan audit sesuai dengan rencana
e. Melaksanakan audit sesuai ruang lingkup audit yang telah ditetapkan
f. Mencatat bukti-bukti ketidaksesuaian terhadap system manajemen
mutu
g. Menginformasikan kepada audit terkait tentang ketidaksesuaian dan
keadaan yang tidak memuaskan selama pelaksanaan audit mutu
iternal, membuat pelaksanaan laporan audit internal

Ditetapkan di : Manipi
pada tanggal : 02 Januari 2021

KEPALA,

Vera Nopita Silalahi

Anda mungkin juga menyukai