Anda di halaman 1dari 10

Jasa Konsultan Manajemen Konstruksi dan Pengawasan Kegiatan Kontraktual (Reguler)

VI. KOMPOSISI TIM DAN PENUGASAN


Jasa Konsultan Manajemen Konstruksi dan Pengawasan Kegiatan Kontraktual (Reguler)

TENAGA AHLI (Personil Inti)

Tenaga Ahli Jumlah Orang


Nama Personil Posisi Diusulkan Uraian Pekerjaan
Lokal / Asing Bulan

Joseph Palit, ST Lokal Tim Leader - Merapkan Norma dan Etika Profesi dalam Bekerja; 1/6

- Menerapkan manajemen Keselamatan dan


Kesehatan Kerja (K3) Proyek

- Menerapkan Manajemen Ruang Lingkup Proyek

- Menerapkan Manajemen Waktu Proyek

- Menerapkan Manajemen Mutu Proyek

- Merapkan Manajemen Biaya Proyek

- Merapkan Manajemen Komunikasi Proyek

- Merapkan Manajemen Resiko Proyek

- Merapkan Manajemen Integrasi Proyek


Jasa Konsultan Manajemen Konstruksi dan Pengawasan Kegiatan Kontraktual (Reguler)

- Menerapkan Manajemen Keuangan Proyek

- Melaksanakan koordinasi dengan para pihak terkait.

- Menyelesaikan seluruh laporan sesuai dengan KAK.

- Melakukan konsultasi dengan pejabat terkait di


lingkungan Dinas PUPR Kab. Minahasa Utara Bina
Marga untuk mendiskusikan hal yang berkaitan
dengan lingkup Kegiatan yang ditangani.

- Memeriksa dan menganalisa semua Keluaran


Produk yang dihasilkan sehingga diperoleh hasil
yang dapat

Christian Lakada, S.ST Lokal Ahli Teknik Jalan - Merapkan Norma dan Etika Profesi dalam 1/5
Bekerja;

- Menerapkan peraturan perundang - undangan


perencaaan dan pengawasan;

- Mampu menguasai pekerjaan menerapkan


disiplin ilmu dalam pekerjaan;

- Melaksanakan koordinasi dengan para pihak


terkait;
Jasa Konsultan Manajemen Konstruksi dan Pengawasan Kegiatan Kontraktual (Reguler)

- Menyelesaikan keluaran Laporan sesuai dengan


KAK;

- Mendampingi Ketua tim Melakukan konsultasi


dengan

- pejabat terkait di lingkungan Dinas PUPR Kab.


Minahasa Utara Bina Marga untuk mendiskusikan
hal yang berkaitan dengan lingkup Kegiatan
yang ditangani;

- Memeriksa dan menganalisa semua Keluaran


Produk yang dihasilkan sehingga diperoleh hasil
yang dapat dipertanggung jawabkan;

- Bertanggung jawab terhadap seluruh lingkup


pekerjaan serta menjamin bahwa hasil pekerjaan
sesuai dengan acuan tugas dan ketentuan yang
terkait;

- Bertanggung jawab terhadap keakuratan data,


kelengkapan dan ketepatatan waktu, sesuai
dengan ketentuan pada Kerangka Acuan Kerja
(KAK) dan Jadwal waktu yang telah ditetapkan,
Jasa Konsultan Manajemen Konstruksi dan Pengawasan Kegiatan Kontraktual (Reguler)

termasuk hasil pelaksanaan pekerjaan fisik.

Junaidi, ST Lokal Ahli Teknik Jalan - Merapkan Norma dan Etika Profesi dalam 1/5
Bekerja;

- Menerapkan peraturan perundang - undangan


perencaaan dan pengawasan;

- Mampu menguasai pekerjaan menerapkan


disiplin ilmu dalam pekerjaan;

- Melaksanakan koordinasi dengan para pihak


terkait;

- Menyelesaikan keluaran Laporan sesuai dengan


KAK;

- Mendampingi Ketua tim Melakukan konsultasi


dengan

- pejabat terkait di lingkungan Dinas PUPR Kab.


Minahasa Utara Bina Marga untuk mendiskusikan
hal yang berkaitan dengan lingkup Kegiatan
yang ditangani;

- Memeriksa dan menganalisa semua Keluaran


Produk yang dihasilkan sehingga diperoleh hasil
Jasa Konsultan Manajemen Konstruksi dan Pengawasan Kegiatan Kontraktual (Reguler)

yang dapat dipertanggung jawabkan;

- Bertanggung jawab terhadap seluruh lingkup


pekerjaan serta menjamin bahwa hasil pekerjaan
sesuai dengan acuan tugas dan ketentuan yang
terkait;

- Bertanggung jawab terhadap keakuratan data,


kelengkapan dan ketepatatan waktu, sesuai
dengan ketentuan pada Kerangka Acuan Kerja
(KAK) dan Jadwal waktu yang telah ditetapkan,
termasuk hasil pelaksanaan pekerjaan fisik.

Tenaga Pendukung

Tenaga Ahli Jumlah Orang


Nama Personil Posisi Diusulkan Uraian Pekerjaan
Lokal / Asing Bulan

Fathhul Mubin Lokal Inspektor - Mengikuti Petunjuk Kerja Ketua Tim 1/5

- Mengadakan pengawasan yang terus menerus


dilokasi proyek yang sedang dikerjakan dan
memberikan laporan kepada Ketua tim atas
pekerjaan yang tidak sesuai dengan kontrak
Jasa Konsultan Manajemen Konstruksi dan Pengawasan Kegiatan Kontraktual (Reguler)

semua hasil pengamatan harus dilaporkan pada


hari itu juga

- Terus – menerus mengawasi dan mencatat serta


mengecek hasil pengukuran, termsuk penyiapan
catatan harian untuk peralatan, tenaga dan
bahan yang digunakan oleh kontraktor untuk
peneyelesaikan pekerjaan harian

- Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan


konstruksi, mencatat cuaca, material yang
dikirim ke lapangan, perubahan dan kebutuhan
tenaga kerja, peralatan dilapangan, jumlah
pekerjaan yang telah selesai dan pengukuran
lapangan, hal-hal khusus dan sebagainya,
dengan formulir laporan yang standard dan
dikirim ke ketua tim

- Membantu direksi lapangan/pengawas lapangan


untuk mengopname hasil pekerjaan yang telah
selesai

- Bertanggung jawab terhadap keakuratan hasil


opname pekerjaan dilapangan.
Jasa Konsultan Manajemen Konstruksi dan Pengawasan Kegiatan Kontraktual (Reguler)

Anthony Wenanta, ST Lokal Inspektor - Mengikuti Petunjuk Kerja Ketua Tim 1/5

- Mengadakan pengawasan yang terus menerus


dilokasi proyek yang sedang dikerjakan dan
memberikan laporan kepada Ketua tim atas
pekerjaan yang tidak sesuai dengan kontrak
semua hasil pengamatan harus dilaporkan pada
hari itu juga

- Terus – menerus mengawasi dan mencatat serta


mengecek hasil pengukuran, termsuk penyiapan
catatan harian untuk peralatan, tenaga dan
bahan yang digunakan oleh kontraktor untuk
peneyelesaikan pekerjaan harian

- Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan


konstruksi, mencatat cuaca, material yang
dikirim ke lapangan, perubahan dan kebutuhan
tenaga kerja, peralatan dilapangan, jumlah
pekerjaan yang telah selesai dan pengukuran
lapangan, hal-hal khusus dan sebagainya,
dengan formulir laporan yang standard dan
dikirim ke ketua tim
Jasa Konsultan Manajemen Konstruksi dan Pengawasan Kegiatan Kontraktual (Reguler)

- Membantu direksi lapangan/pengawas lapangan


untuk mengopname hasil pekerjaan yang telah
selesai

- Bertanggung jawab terhadap keakuratan hasil


opname pekerjaan dilapangan.

Christian Nimot, S.ST Surveyor / Juru - Mengikuti Petunjuk Kerja Ketua Tim 1/1
Ukur
- Menghitung Pekerjaan Tambah Kurang

- Menghitung Biaya Akibat Perubahan Gambar dan


Spesifikasi

- Meghitung Biaya Akibat Adanya Eskalasi Harga


(Jika diperlukan)

- Melakukan Survey Lapangan

- Melaksanakan tugas tambahan lainya jika


diperlukan.

- Bertanggung jawab terhadap keakuratan data


hasil survey dilapangan.

Febryanti Kamumu, A.Md. Lokal Drafter / Juru - Mengikuti Petunjuk Kerja Ketua Tim 1/1
Jasa Konsultan Manajemen Konstruksi dan Pengawasan Kegiatan Kontraktual (Reguler)

TS Gambar

- Menggambar /plot peta, diagram dan profil


menggunakan titik dan elevasi pada penampang
melintang dan situasi dari hasil survey

- Membuat Draft Gambar rinci proyek konstruksi


jalan raya, system drainase, tanggul dan
bangunan lainya

- Mampu mengaplikasikan sketsa gambar,


spesifikasi dan data teknik lainya yang di peroleh
dari atasan langsung

- Mampu menginput data hasil survey menjadi


gambar kerja

- Mampu menjalankan program Autocad Civil 3D


atau program lainya untuk memperoleh gambar
kerja sesuai dengan hasil review gambar desain.

- Bertanggung jawab terhadap keakuratan hasil


gambar kerja pekerjaan dilapangan.
Jasa Konsultan Manajemen Konstruksi dan Pengawasan Kegiatan Kontraktual (Reguler)

Anda mungkin juga menyukai