Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR PEMANTAUAN

ASI EKSKLUSIF
No. Dokumen
No. Revisi
Tgl. Terbit
SOP Halaman

PUSKESMAS dr. Kumala Sari


PAKEM NIP 19700907 200212 2 005

1.PENGERTIAN Pemantauan Asi Eksklusif adalah kegiatan yang dilakukan untuk memantau
jumlah seluruh bayi kurang dari 6 bulan dan bayi usia 6 bulan yang
mendapat ASI saja tanpa makanan atau minuman lain kecuali obat dan
vitamin berdasarkan recall 24 jam yang dilakukan oleh kader posyandu

2.TUJUAN Sebagai acuan petugas untuk melakuka pemantauan ASI Eksklusif

3.KEBIJAKAN SK kepala Puskesmas Nomor………………………..

4.REFERENSI 1.Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2019


tetang Pelaksanaan teknis surveilans gizi.
5.PROSEDUR 1. Petugas menyiapakan blangko pemantauan ASI Eksklsif
2. Petugas menjelaskan tata cara pegisian blangko ASI Eksklusif
3. Kader melakukan pemantauan ASI Eksklusif dengan cara recall pada
bayi di wilayah posyandu
a. Pemantauan ASI Eksklusif pada bayi 0-5 bulan di bulan Februari dan
Agustus
b. Pemantauan ASI Eksklusif pada bayi 0-5 bulan 29 hari setiap bulan
4. Kader mengisi blangko ASI Eksklusif
5. Kader mengumpulkan hasil pemantauan ASI Eksklusif
6. Petugas memverifikasi hasil pemantauan ASI Eksklusif
7. Petugas melaporkan hasil pemantauan ASI Eksklusif
6.DIAGRAM
ALUR
7.UNIT TERKAIT 1. Petugas Gizi
2. Kader
8.REKAMAN No Yang Dirubah Isi Perubahan Tanggal Berlaku
HISTORIS
PERUBAHAN

Anda mungkin juga menyukai