Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI SOAL PAT KELAS 4

Nama sekolah : SDI Insan Cendekia

Mata Pelajaran : Tema 7

Kurikulum : K-2013

Alokasi waktu : 120 menit

Jumlah soal : 50 butir

Bentuk Soal : Pilihan ganda, Isian, dan Uraian

Tahun Ajaran : 2021/2022

Mata
No Kompetensi Dasar Indikator Soal Nomor Soal
Pelajaran
Pilihan Ganda
Siswa dapat menyebutkan salah satu asal suku suatu daerah
(No 1)
Pilihan Ganda
Siswa mengetahui bahasa daerah
(No 2)
3.4 Mengidentifikasi Pilihan Ganda
Siswa dapat mengidentifikasi akibat tidak adanya toleransi dalam masyarakat
berbagai bentuk (No 3)
keragaman suku Pilihan Ganda
Siswa dapat mengetahui sikap dalam menjaga keragaman budaya Indonesia
1 PPKn bangsa, sosial, dan (No 4)
budaya di Indonesia Siswa dapat menjelaskan sikap yang harus dikembangkan dalam Pilihan Ganda
yang terikat persatuan mewujudkan persatuan dalam keragaman (No 5)
dan kesatuan.. Siswa dapat menyebutkan suku-suku yang ada di Indonesia Isian (No 6)
Siswa mengidentifikasi sikap antar umat beragama Isian (No 7)
Siswa dapat menyebutkan rumah adat dan asalnya Isian (No 8)
Siswa dapat menjelaskan sikap menerima keberagaman suku bangsa dan
Uraian (No 9)
budaya daerah
Siswa dapat menyebutkan perilaku yang mencerminkan sikap toleransi baik Uraian (No
di lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat 10)
Pilihan Ganda
Disajikan bacaan, siswa dapat menyebutkan pokok pikrannya
(No 11)
Pilihan Ganda
Siswa mengetahu istilah ide atau gagasan utama dalam sebuah bacaan
(No 12)
Pilihan Ganda
Disajikan bacaan, siswa dapat mengidentifikasi informasi yang didapat pada (No 13 dan No
3.7 Menggali bacaan tersebut 15) dan Uraian
Bahasa pengetahuan baru No 20
2.
Indonesia yang terdapat pada Disajikan bacaan, siswa mengidentifikasi kalimat tanya yang sesuai bacaan Pilihan Ganda
teks nonfiksi tersebut (No 14)
Isian (No 16
Disajikan bacaan, siswa mengetahui arti kata sulit
dan No 18)
Siswa mengetahui cara mencari kata sulit Isian (No 17)
Disajikan bacaan, siswa dapat menentukan gagasan pokok pada bacaan
Uraian (19)
tersebut

Disajikan gambar, siswa dapat mneyebutkan jenis gaya yang digunakan pada Pilihan Ganda
3.3 Mengidentifikasi
kegiatan tersebut (No 21)
macam-macam gaya,
Siswa mengetahui contoh peristiwa gejala kelistrikan yang ditimbulkan oleh Pilihan Ganda
Ilmu antara lain: gaya otot,
muatan listrik statis dan dinamis (No 22)
3. Pengetahuan gaya listrik, gaya
Siswa dapat mengidentifikasi perubahan energi listrik pada salah satu alat Pilihan Ganda
Alam (IPA) magnet, gaya
elektronik (No 23)
gravitasi, dan gaya
Pilihan Ganda
gesekan. Siswa mengeatahui pengaruh gaya
(No 24)
Pilihan Ganda
Siswa dapat menyebutkan benda-benda yang dapat ditarik dapat tidak dapat
(No 25) dan
ditarik oleh magnet
Isian No 27
Siswa dapat menjelaskan pengertian gaya Isian (No 26)
Isian (No 27)
Siswa dapat menyebutkan macam-macam gaya dan contoh peristiwanya dan Uraian No
30
Uraian (No
Siswa dapat menyebutkan contoh alat listrik dan perubahan energinya
29)

Pilihan Ganda
(No 31), Isian
Siswa dapat mengidentifikasi kegiatan ekonomi di suatu daerah No 36 dan No
37, Uraian No
3.2 Mengidentifikasi 40
keragaman sosial, Pilihan Ganda
Siswa mengetahui lagu daerah dan asalnya
Ilmu ekonomi, budaya, (No 32)
4. Pengetahuan etnis dan agama di Pilihan Ganda
Siswa mengetahui agama di Indonesia
Sosial (IPS) provinsi setempat (No 33)
sebagai identitas Pilihan Ganda
bangsa Indonesia Siswa mengetahui keunikan bentuk rumah adat dan asalnya (No 34 dan No
35
Siswa mengetahui SDA yang dihasilkan di suatu daerah Isian (No 38)
Isian (No 40)
Siswa dapat menyebutkan jenis pekerjaan yang menghasilkan jasa
Pilihan Ganda
Siswa mengetahui sikap yang harus diperhatikan ketika menyanyikan lagu
No 41
Pilihan Ganda
3.2 mengetahui tanda Siswa mengetahui tempo Lagu Satu Nusa Satu Bangsa
No 42
tempo dan tinggi
Pilihan Ganda
rendah nada Siswa mengetahui lagu daerah dan asalnya
No 43
Siswa dapat menjelaskan seperangkat atau sistem lambang yang
Seni Budaya Isian No 46
menggambarkan nada
dan
5. Siswa mengetahui istilah tempo Isian No 47
Prakarya
3.3 mengetahui karya Pilihan Ganda
(SBdP) Siswa mengetahui macam-macam karya seni tempel
seni rupa teknik No 45
tempel Siswa dapat melaskan langkah-langkah membuat karya montase
Uraian No 50

Pilihan Ganda
3.4 mengetahui gerak
Siswa dapat mengidentifikasi pola lantai dan gambarnya No 44, Uraian
tari kreasi daerah
No 49

Anda mungkin juga menyukai