Anda di halaman 1dari 3

KLINIK PRATAMA AFIYA MEDIKA

Jl. Raya Teja Timur 69317 Pamekasan

SOP PEMBERSIHAN Email : klinikafiyamedika@yahoo.com Dr. Hamsawi, SH


KARANG GIGI

1. Pengertian Pembersihan Karang Gigi adalah Suatu upaya untuk membersihkan karang
Gigi pada Supra Gingiva dan Sub Gingiva dengan alat scaller Elektrikdan
manual ( jika diperlukan)

2. Tujuan Sebagai acuan petugas untuk melaksanakan penatalaksanaan Pembersihan


Karang gigi

3. Referensi 1. Standat pelayanan Minimal departement Kesehatan.Pedoman Diagnosa


dan Therapy Kesehatan Gigi dan Mulut.RSUD Dr Sutomo 2004.
2. Standat Pelayanan Medis PDGI 2002.
4. Persiapan Alat dan Bahan : alat diagnostic dasr, sceler, masker, handscoen, laritam
betadin, cotten roll, cotten pelet

5. prosedsur 1. Ucapkan salam


2. Persilahkan pasien duduk di tental chair
3. Baca dan lihat identitas pasien yang ada di kartu status rawat jalan
4. Tanya apa yang di keluhkan
5. Catat keadaan Extra Oral (EO) pasien
6. Lakukan cuci tangan
7. Lakukan pemeriksaan klinis dan catata intra oral (IO)
8. Tentukan diaognosa dan beritahu pasien dan orang tuanya/ orang yang
mengantar untuk setiap pelayanan yang akan dilakukan
9. Meminta persetujuan untuk dilakukan tindakan kepada
pasien/keluarga/orang yang mengantar dengan mengisi infrom concern.
10. Siapkan alat dan bahan yang akan di gunakan
11. Periksa karnag gigi / calculus dan gusinya
A. CARA MANUAL
1. Jika RM lebih banyak lakukan terlebih dahulu; letakkkan scaler lbulan
sabit ke calculus gingivak lingual anterior sampai posterior, dan
gunakan hoe sesuai dengan letak kirinya. Lakukan juga bagian
bukalnya. Kuret/ ambil karang gigi sampai ke suculus gingival jika ada
tanda-tanda gingivitis.
2. Lakukan juga di RA, biasanya karang gigi terbanyak daerah posterior
bukal karena dengakat dengan kelenjar liur. Lakukan juga pada gigi
anterior terus mengilili sampai selesai
3. Olesi gusi dengan kapas= bethadine jika yakin telah bersih

B. CARA ELEKTRIK
1. Cek alat, air dalam botol terisi dan tip (mata pisau tajam)
2. Atur power dan air
3. Tempatkan tip ke calculus dan kerjakan sepeti menggunkana scaler
manual hanya saja jangan terlalau menekan karena alat dengan
sendirinya bergetar dan calculus akan lepas
4. Oleskan bahan OCO jika stein
5. Olesi gusi bekas scaling dengan kapas dan bethadine jika sudah
bener-bener bersih, diamkan kira-kira 1 menit kemuadian suruh
psien berkumur
6. Lakukan desinfeksi terhadap alat yang telah digunakan dan cuci
tangan
7. Lakukan pencatatan di kartu status penderita

Anda mungkin juga menyukai