Anda di halaman 1dari 47

BERTAHAN HIDUP DI LAUT

SURVIVAL AT SEA

I. BAHAYA-BAHAYA DALAM MEMPERTAHAN-


KAN HIDUP DI LAUT

II. CARA TERBAIK MENGGUNAKAN


FASILITAS PESAWAT LUPUT MAUT

III. PERLENGKAPAN PERSYARATAN DAN


ISYARAT KASAT MATA

IV. TINDAKAN YANG DILAKUKAN KETIKA


BERADA DI ATAS PESAWAT LUPUT MAUT

BST / SS / DKP - 06
1
OBJECTIVE

MEMAHAMI CARA MENGGUNAKAN ALAT


PENOLONG, PERSIAPAN DAN TINDAKAN YANG
DIAMBIL SEBELUM, SESUDAH TERJUN KE
LAUT DAN TINDAKAN SELAMA TERAPUNG
SERTA BERTAHAN DI LAUT.

BST / SS / DKP - 06
2
LOSS OF LIFE AT SEA

 WORLD WAR TWO

 ROYAL NAVY
45.000 ABANDONED SHIP
30.000 DIED IN SURVIVAL PHASE

 CAUSES : - DROWING
- EXPOSURE

BST / SS / DKP - 06
3
SEA SURVIVAL

SUATU ILMU PENGETAHUAN YANG MENYANGKUT


BAGAIMANA CARA MENYELAMATKAN DIRI MAUPUN
ORANG LAIN DALAM KEADAAN DARURAT

BST / SS / DKP - 06
4
THE SHIP
IS THE

BEST LIFE BOAT

BST / SS / DKP - 06
5
I. BAHAYA-BAHAYA DALAM MEMPERTAHAN-
KAN HIDUP DI LAUT

ADA BEBERAPA BAHAYA YANG BERPENGARUH PADA


MANUSIA APABILA MENGHADAPI SITUASI DARURAT,
ANTARA LAIN :

A. KEPANASAN
- PADA DASARNYA PANAS BADAN MANUSIA ADALAH 98,6 0F
- PENAMBAHAN TEMPERATUR + 20 F YANG
DISEBABKAN OLEH SENGATAN MATAHARI DAPAT
MEMPUNYAI PENGARUH YANG MENGURANGI
DAYA PIKIR DAN DAYA KERJA MANUSIA.
- PENAMBAHAN TEMPERATUR 600 - 80F DARI SUHU
NORMAL PADA WAKTU CUKUP LAMA DAPAT
MENGAKIBATKAN HAL-HAL YANG FATAL BAGI
TUBUH MANUSIA.
- LEMAH ADALAH GEJALA-GEJALA YANG JELAS
DARI KEPANASAN. BIASANYA TUBUH MANUSIA
DAPAT MENYESUAIKAN DIRI DARI CUACA PANAS
ANTARA 2 - 7 HARI.

B. KEDINGINAN

PADA UMUMNYA KEDINGINAN MENYEBABKAN


KEHILANGAN KEPEKAAN SYARAF, RASA NGANTUK,
KEHILANGAN DAYA DAN GAIRAH KERJA.

BST / SS / DKP - 06
6
C. MABUK LAUT

= PENCEGAHAN MABUK LAUT :


- BAGI PIL ANTI MABUK DI PESAWAT LUPUT MAUT
- JANGAN TAKUT AKAN TIDUR KARENA PIL
- HARUS DIBERI SUGESTI

= PENANGGULANGAN MABUK LAUT :


- LETAKKAN KORBAN DITEMPAT UDARA BEBAS
- SEKA BAGIAN MUKA SI KORBAN
- BERSIHKAN KOTORAN DARI SI KORBAN
- KALAU ADA, DIBERI PERMEN KUNYAH.

D. TUBUH KEHILANGAN KOSENTRASI AIR


(DEHYDRASI)

DEHYDRASI MERUPAKAN PROBLEM UTAMA DALAM


MEMEPERTAHANKAN TETAP HIDUP / PENYELAMATAN
DIRI. PENGARUH DEHYDRASI PADA TUBUH MANUSIA
ADALAH RASA NGANTUK, KEHILANGAN GAIRAH KERJA
DAN KONTROL DIRI.
DEHYDRASI DAPAT JUGA DISEBABKAN KARENA
MABUK LAUT, TERLEBIH LAGI BILA MABUK LAUT
DISERTAI DENGAN MUNTAH.

BST / SS / DKP - 06
7
E. MINUM AIR LAUT

JANGAN MINUM AIR LAUT KARENA DAPAT


MENGAKIBATKAN :
A. TINGKAT I ==> BADAN LEMAH
B. TINGKAT II ==> KESADARAN BERKURANG
C. TINGKAT III ==> GILA ==> MATI

100 %

90 %

75 %

60 %
KONDISI TUBUH

45 %

30 %

15 %
0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14

LAMA HIDUP ( HARI )

BST / SS / DKP - 06
8
F. IKAN HIU

IKAN HIU SERTA IKAN BUAS LAINNYA BIASA-NYA


TERDAPAT DI LAUT TROPIS. PADA UMUMNYA IKAN HIU
TIDAK AKAN MENGGANGGU APABILA TIDAK DIGANGGU,
TAPI ADAKALANYA MEREKA MENYERANG MANUSIA /
PESAWAT LUPUT MAUT TANPA SEBAB PASTI.

PETUNJUK-PETUNJUK UNTUK MENGHINDARI IKAN HIU


DAN IKAN BUAS LAINNYA :
A. BERPAKAIAN SELALU, WASPADA DAN PERHATIKAN
SEKELILING PESAWAT LUPUT MAUT.
B. JANGAN MEMASUKKAN ANGGOTA BADAN KEDALAM
AIR BILA TERDAPAT IKAN BUAS.
C. UNTUK SEMENTARA JANGAN MENGAIL BILA
TERDAPAT IKAN BUAS DISEKITAR PESAWAT LUPUT
MAUT.
D. JANGAN MEMBUANG SISA-SISA MAKANAN KELUAR
PESAWAT LUPUT MAUT PADA SIANG HARI.
E. JANGAN BERSUARA.

BST / SS / DKP - 06
9
PRINSIP BERTAHAN HIDUP DI LAUT

 PENGETAHUAN, PERALATAN DAN KEMAUAN


HIDUP MODAL UTAMA.

 JANGAN PANIK, JANGAN BUANG WAKTU


SEGERA DILENGKAPI PAKAIAN DAN ALAT
PENYELAMATAN YANG ADA.

 LAKUKAN PETUNJUK PETUGAS / PEMIMPIN.

 JANGAN MELONCAT KE LAUT BILA TIDAK


PERLU.
JANGAN MELONCAT > 4,5 METER
JANGAN MELONCAT KEDALAM RAKIT / SEKOCI /
PUSARAN AIR.

 HEMAT TENAGA BILA ANDA TERAPUNG.

 JANGAN MINUM AIR LAUT, BERHEMAT DAN


ATUR PEMAKAIAN AIR TAWAR YANG ADA.

 JANGAN MAKAN / MINUM BAHAN-BAHAN YANG


MENGANDUNG PROTEIN.

BST / SS / DKP - 06
10
BEBERAPA HAL YANG PERLU PERHATIAN
ORANG DI DALAM RAKIT ATAU SEKOCI
PENOLONG, SEPERTI :

1. MABUK LAUT, BERAKIBAT :

~ MENGURANGI KEMAMPUAN PHISIK SESEORANG


~ MENGURANGI CAIRAN TUBUH
~ MENGURANGI CAIRAN UNTUK TETAP HIDUP.

CARA MENCEGAH / MENGURANGI MABUK LAUT :


* MINUM PIL ANTI MABUK SEBELUM MENINGGALKAN
KAPAL ATAU SETIBA DI RAKIT / SEKOCI.
* PIL TERSEBUT MENYEBABKAN MENGANTUK DAN
KERINGNYA MULUT, SEHINGGA KEINGINAN UNTUK
MINUM DAPAT DITAHAN.

2. CIDERA

MEREKA YANG CIDERA SEGERA DIOBATI DENGAN


MENGGUNAKAN OBAT-OBATAN YANG TERSEDIA DI
DALAM KOTAK P 3 K, DIMANA SETIAP JENIS OBAT
DIBERI PETUNJUK PENGGUNAANNYA.

BST / SS / DKP - 06
11
3. PERLINDUNGAN DI HAWA DINGIN :

~ USAHAKAN DI DALAM RAKIT KERING.


BERKUMPULAH SECARA BERKELOMPOK SUPAYA
LEBIH HANGAT.
~ PAKAIAN YANG BASAH DIPERAS SEKERING
MUNGKIN.
~ BUAT SEDIKIT GERAKAN BADAN, SEPERTI MELURUS-
KAN KAKI, MELEKUKKAN JARI-JARI TANGAN DAN
KAKI UNTUK MEMPERLANCAR DARAH.

4. PERLINDUNGAN IKLIM PANAS :

~ USAHAKAN AGAR RAKIT TETAP SEJUK DENGAN


MEMBASAHI BAGIAN LUAR TENDA.
~ JANGAN COBA BERENANG, UNTUK MENJAGA
JANGAN SAMPAI KEHABISAN TENAGA, DISAMPING
KEMUNGKINAN ADA IKAN HIU YANG BERTEDUH DI
BAWAH RAKIT.
~ JANGAN SAMPAI MENGELUARKAN KERINGAT YANG
BERLEBIHAN SEHINGGA MENGURANGI CAIRAN TUBUH.

BST / SS / DKP - 06
12
TANDA-TANDA HYPOTHERMIA

 TUBUH TIDAK PEKA, KHUSUNYA PADA BAGIAN


UJUNG JARI.
 BERKURANGNYA RESPONS PENDERITA.
 UCAPAN-UCAPAN MENJADI TIDAK JELAS.
 MENGALAMI KESULITAN PADA PENGLIHATAN.
 PENDERITA CEPAT MARAH DAN BERKELAKUAN
ANEH.
 KEJANG OTOT, RASA MUAL DAN NGANTUK
SEMAKIN HEBAT.
 PENDERITA SANGAT PUCAT, PUPIL MATA
MELEBAR.
 REFLEKS KAKI MENGHILANG.
 MENGGIGIL, LAMA-LAMA MENJADI KRAM,
AKHIRNYA PINGSAN DAN AKAN MATI AKIBAT
JANTUNG BERHENTI BEKERJA KIRA-KIRA SUHU
24 0C.

BST / SS / DKP - 06
13
PERAWATAN HYPOTHERMIA

 LEPASKAN PAKAIAN BASAH DAN GANTIKAN


DENGAN YANG KERING.
 HANGATI SI PENDERITA DENGAN MEMAKAI
LAPISAN TAMBAHAN.
 RAPATKAN TUBUH KE PASIEN AKAN SANGAT
MEMBANTU MEMBERIKAN KEHANGATAN.
 JANGAN MENGGOSOK ANGGOTA TUBUHNYA
ATAU MEMBERI ALKOHOL ATAU MEMBIARKAN IA
BERGERAK BERLEBIHAN KARENA AKAN
MENYEBABKAN JANTUNGNYA KEJANG.
 PASIEN YANG TIDAK SADAR HARUS DILETAKAN
PADA POSISI TERGANTUNG DENGAN KEPALA
SEDIKIT LEBIH RENDAH DARI BADANN

HAL INI AKAN MEMBANTU MEMANCARKAN KEMBALI


SIRKULASI DARAH KE OTAK DAN JANTUNG.

BST / SS / DKP - 06
14
KEHAUSAN DAN KELAPARAN

ORANG BERTAHAN HIDUP TANPA AIR 7 - 10 HARI


TANPA MAKAN 20 - 30 HARI. JADI PRIORITAS
TINDAKAN MENJAGA AGAR CAIRAN TUBUH TIDAK
HILANG.

KEHILANGAN CAIRAN TUBUH DISEBABKAN ANTARA


LAIN :
 MUNTAH :
MINUM PIL ANTI MABUK SECEPATNYA DALAM JANGKA
WAKTU KURANG DARI 48 JAM.

 CIDERA :
HENTIKAN PENDARAHAN DAN RAWAT LUKA DENGAN
PERALATAN P 3 K YANG ADA.

 BERKERINGAT DAN SESAK NAPAS :


BASAHILAH PAKAIAN DAN TENDA RAKIT AGAR SEJUK.
JANGAN SEKALI-KALI BERENANG DAN DIAMLAH DI
DALAM RAKIT PADA BAGIAN YANG TEDUH.

BST / SS / DKP - 06
15
II. CARA TERBAIK MENGGUNAKAN FASILITAS
PESAWAT LUPUT MAUT

1. CARA MENJAUH DARI KAPAL


APABILA ADA PERINTAH ABANDONSHIP DARI
NAKHODA MAKA ANAK BUAH KAPAL SEBAGAI
ORANG YANG PALING SENIOR DI SEKOCI
PENOLONGNYA DENGAN SADAR DAN PENUH RASA
TANGGUNG JAWAB HARUS MELAKSANAKAN
PERINTAH DAN PERCAYA DIRI SERTA MEMBERI
SEMANGAT DAN SENANTIASA MENG-UTAMAKAN
KESELAMATAN ANGGOTANYA.

HAL-HAL YANG HARUS DILAKUKAN PADA WAKTU


MENJAUH DARI KAPAL ADALAH :
A. DAYUNG DAN JAUHI LAMBUNG KAPAL KETEMPAT YANG
LAUTNYA TIDAK TERCEMAR OLEH TUMPAHAN MINYAK.
B. AMBILAH SEMUA ALAT-ALAT YANG TERAPUNG YANG
DIANGGAP BERGUNA DAN IKATKAN PADA SEKOCI
PENOLONG MAUPUN RAKIT PENOLONG KEMBUNG.
C. HINDARI DAN HATI-HATILAH TERHADAP PUSARAN AIR YANG
DIAKIBATKAN OLEH TENGGELAMNYA KAPAL.
D. APABILA SALAH SEORANG HENDAK MENGAMBIL SESUATU
ATAU HENDAK MENOLONG ORANG LAIN IKATLAH
BADANNYA DENGAN TALI YANG ADA PADA SEKOCI
PENOLONG MAUPUN RAKIT PENOLONG KEMBUNG, BARU
BERENANG KE TEMPAT YANG DITUJU.
E. TENTUKAN TITIK PERTEMUAN DENGAN SEKOCI PENOLONG
ATAU RAKIT PENOLONG KEMBUNG YANG LAIN.
F. IKATLAH SEMUA SEKOCI PENOLONG KEMBUNG SATU
DENGAN YANG LAIN PADA JARAK + 8 METER.

BST / SS / DKP - 06
16
II. CARA TERBAIK
MENGGUNAKAN FASILITAS
PESAWAT LUPUT MAUT
TINDAKAN MENDENGAR ISYARAT TANPA
BAHAYA
1. GUNAKAN SELURUH PAKAIAN SEBAGAI
PELINDUNG
2. KENAKAN BAJU PENOLONG (LIFE JACKET)
3. PERGI SEGERA KETEMPAT BERKUMPUL
YANG TELAH DITENTUKAN.

BST / SS / DKP - 06
17
“JIKA PERINTAH MENINGGALKAN KAPAL
DIBERIKAN, SEGERA LEMPARKAN ===>
SARANA PENYELAMAT (LIFE CRAFT) KE AIR”.

BST / SS / DKP - 06
18
TINDAKAN UNTUK MENINGGALKAN KAPAL
 IKUTI PETUNJUK PETUGAS.
 BILA DIPERINTAHKAN, SEGERA NAIK KE
SARANA PENYELAMAT YANG TERSEDIA.

BST / SS / DKP - 06
19
CARA MENINGGALKAN KAPAL :
 SEKOCI / RAKIT DAPAT DITURUNKAN
DENGAN DEWI-DEWI ATAU LANGSUNG
DIJATUHKAN KE AIR.
 JIKA SITUASI KONDISI MEMUNGKINKAN
MASUKLAH KE SEKOCI / LIFE RAFT TANPA
MELALUI AIR TERLEBIH DAHULU.

BST / SS / DKP - 06
20
PROSEDUR TERJUN KEDALAM AIR
 BERDIRI TEGAK DIISI KAPAL, LIHAT PERMUKAAN
LAUT APAKAH TIDAK ADA PUSARAN AIR DAN
BENDA-BENDA YANG MENGHALANGI.
 TUTUP HIDUNG & MULUT DENGAN SEBELAH
TANGAN, SEBELAH LAGI MEMEGANG BAGIAN
ATAS PELAMPUNG DISATU SISI DAN MENEKAN
KUAT KEBAWAH
 LONCAT DENGAN KAKI TERTUTUP RAPAT DAN
LURUS PANDANGAN KE DEPAN.
- JANGAN MELOMPAT / TERJUN KE LAUT BILA TIDAK
PERLU.
- JANGAN TERJUN LEBIH DARI KETINGGIAN 4,5 M.
- JANGAN MELOMPAT KEDALAM PERAHU / LIFE CRAFT.

BST / SS / DKP - 06
21
 HINDARKAN UNTUK TINGGAL LEBIH
LAMA DIDALAM AIR DARI WAKTU YANG
DIPERLUKAN.
 HEMAT TENAGA, HINDARKAN MEMBUAT
GERAKAN-GERAKAN YANG TIDAK
PERLU.

BST / SS / DKP - 06
22
MEMASUKI SEBUAH RAKIT
PENOLONG
USAHAKAN UNTUK MEMASUKI RAKIT
PENOLONG MELALUI TANGGA TALI
YANG DISEDIAKAN.

BST / SS / DKP - 06
23
LANGKAH YANG DIAMBIL SETELAH BERADA
DI DALAM LIFE CRAFT

1. POTONG / LEPASKAN TALI PENGIKAT LIFE CRAFT / SEA


PAINTER SETELAH SEMUA SUDAH MASUK.

2. LEMPARKAN SEGERA JANGKAR APUNG / SEA ANCHOR


BILA SUDAH BEBAS DARI KAPAL.

3. BUANG AIR YANG TERGENANG DALAM LIFE CRAFT DAN


TUTUP BAGIAN YANG TERBUKA PADA SAAT CUACA
BURUK.

BST / SS / DKP - 06
24
BILA RAKIT SUDAH MENGAMBANG
 TUTUP PINTU MASUK AGAR TETAP HANGAT
DALAM RAKIT.
 SECARA BERGANTIAN DIADAKAN PENJAGAAN.
 USAHAKAN AGAR RAKIT MEMPUNYAI TEKANAN
UDARA CUKUP.
 TELAN OBAT ANTI MABUK (ANTIMO) PADA
KESEMPATAN PERTAMA.

BST / SS / DKP - 06
25
MEMBALIKAN LIFE CRAFT YANG TERBALIK

BAND UNTUK
MEMBALIK

ARAH
ANGIN

BOTOL CO2

 ARAHKAN LIFE CRAFT KE ARAH ANGIN.


 NAIK KE ATAS PIJAK BOTOL GAS UNTUK BERDIRI
SAMBIL MENARIK KUAT TALI PENEGAK.
 TURUNKAN BADAN KEBELAKANG, SEHINGGA LIFE CRAFT
BERADA DI ATASNYA.
 BEGITU AKAN TERBALIK, SEGERA MENGHINDAR AGAR
TIDAK TERPERANGKAP DI BAWAH LIFE CRAFT.

BST / SS / DKP - 06
26
BELAYAR DAN USAHA MENUJU DARATAN

 KECEPATAN HANYUT OLEH ARUS UNTUK SEKOCI


/ RAKIT 5 KNOTS, HANYA ANGIN SAJA 2 KNOTS.
 MENENTUKAN ARAH DAPAT DILAKUKAN DENGAN
KOMPAS ATAU RASI BINTANG.
 MENDETEKSI DARATAN DENGAN MENGGUNAKAN
KEJADIAN ALAM :
- SIANG ANGIN LAUT
- MALAM ANGIN DARAT
 MENDEKATI DARATAN BIASANYA SEKOCI / RAKIT
AKAN DIDORONG CEPAT OLEH ARUS, ANGIN
DAN OMBAK.
PENDARATAN SEBAIKNYA SIANG HARI.
 PENGAWASAN DAN PEMILIHAN TEMPAT
MENDARAT HARUS DIPILIH SECARA HATI-HATI
DENGAN MEMPERHATIKAN WARNA DASAR
PANTAI.

BST / SS / DKP - 06
27
TANDA - TANDA MENDEKATI DARATAN

 WARNA AIR LAUT MAKIN JERNIH MAKIN


DANGKAL.

 ADANYA RUMPUT, TUMBUH-TUMBUHAN LAUT


YANG HANYUT.

 ADANYA BURUNG-BURUNG DAN SERANGGA.

 ADANYA AWAN CUMULUS.

 PADA MALAM HARI TERLIHAT REFLECTOR SINAR


DARI KOTA BESAR YANG DAPAT DILIHAT PADA
JARAK 100 MIL.

 TERCIUM BAU-BAUAN SEPERTI HUTAN, DEBU,


DAN LAIN-LAIN.

BST / SS / DKP - 06
28
III. PERLENGKAPAN PERISYARATAN DAN
ISYARAT KASAT MATA

A. PERLENGKAPAN PERISYARATAN (SIGNALLING


EQUIPMENT)

1. ISYARAT KASAT MATA


2. SENTER UNTUK ISYARAT MORSE.
3. CERMIN ISYARAT UNTUK SIANG HARI
4. SEMPRITAN
5. LAYAR WARNA ORANGE PADA SEKOCI TERBUKA
6. LAMPU ALDIS.

CARA MENGGUNAKAN CERMIN SEMBOYAN

1. CERMIN DIMIRINGKAN KE ARAH MATAHARI


UNTUK MENDAPATKAN CAHAYA.
2. DARI LUBANG KECIL YANG ADA DITENGAH-
TENGAH CERMIN KITA LIHAT KEARAH KAPAL
YANG AKAN DIMINTAI PERTOLONGAN.
3. CERMIN DIGOYANGKAN, SINAR PANTULAN YANG
BERBENTUK TANDA S.O.S. DIARAHKAN KE
KAPAL YANG AKAN MENOLONG.

BST / SS / DKP - 06
29
B. ISYARAT KASAT MATA
ISYARAT KASAT MATA YANG HARUS DI BAWA PADA
SEKOCI PENOLONG MAUPUN PADA RAKIT PENOLONG
KEMBUNG ADALAH :
1. 6 BUAH OBOR TANGAN
2. 4 BUAH OBOR PARASUT
3. 2 BUAH ISYARAT ASAP APUNG

1. OBOR TANGAN (RED HAND FLORE)


- TERSIMPAN DALAM TABUNG TAHAN AIR
- DIBERI PETUNJUK CARA MEMAKAI DAN
MEMPUNYAI SARANA PENYULUT SENDIRI
- NYALA WANA MERAH TERANG
- INTENSITAS CAHAYA MIN. 15.000 x CAHAYA LILIN
- LAMA MENYALA MINIMAL 1 MENIT
- DAPAT MENYALA TERUS SELAMA 10 DETIK
WALAUPUN TERENDAM 100 MM DI BAWAH
PERMUKAAN AIR.

BST / SS / DKP - 06
30
2. OBOR PARASUT (PARACHUTE SIGNAL)

- DISIMPAN DALAM TABUNG TAHAN AIR.


- DIBERI PETUNJUK CARA MEMAKAI DAN MEMPUNYAI
SARANA PENYULUT SENDIRI
- HARUS MAMPU DILONTARKAN SECARA VERTIKAL
DALAM JARAK 300 M
- INTENSITAS CAHAYA MIN. 30.000 x CAHAYA LILIN
- LAMA MENYALA MIN. 40 DETIK
- KECEPATAN TURUN MAX. 5 M / DETIK.

BST / SS / DKP - 06
31
3. ISYARAT ASAP APUNG

- TERSIMPAN DALAM TABUNG TAHAN AIR


- ADA PETUNJUK CARA MEMAKINYA
- TIDAK MENIMBULKAN LEDAKAN KALAU MENYALA
- WARNA ASAP MENYOLOK DENGAN WAKTU MIN. 3
MENIT
- TIDAK MENIMBULKAN NYALA API
- TIDAK TENGGELAM
- DAPAT MEMANCARKAN ASAP SELAMA 10 DETIK
WALAU TERENDAM 100 MM DIBAWAH PERMUKAAN
AIR.

BST / SS / DKP - 06
32
IV. TINDAKAN DI ATAS PESAWAT LUPUT MAUT
A. TUGAS-TUGAS DALAM PENYELAMATAN
BILA SUDAH BERADA DI ATAS PESAWAT LUPUT
MAUT, PILIH SEORANG PEMIMPIN DIANTARA YANG
MASIH HIDUP. PEMIMPIN TERPILIH AKAN MENG-
UMUMKAN BAHWA IA AKAN MEMIMPIN REKAN-
REKANNYA DAN SEMUA HARUS PATUH AKAN
PERINTAHNYA.
UNTUK MENJAGA MORAL & MENJAGA KEKUATAN
MENTAL DAPAT MELAKUKAN BERDOA BERSAMA,
BERCAKAP-CAKAP ATAU BERNYANYI BERSAMA,
SAMBIL MENUNGGU PERTOLONGAN.
TUGAS-TUGAS YANG HARUS DILAKUKAN SELAMA
BERADA DI ATAS PESAWAT LUPUT MAUT :
1. BUKALAH PERBEKALAN DAN BACALAH BUKU
PETUNJUKNYA, PERIKSA SELALU PERLENGKAPAN.
2. BERIKANLAH PERTOLONGAN KEPADA ORANG-ORANG
YANG AKAN NAIK KE SEKOCI MAUPUN RAKIT PENOLONG
KEMBUNG.
3. PUTUSKAN TALI RAKIT PENOLONG KEMBUNG DENGAN
PISAU YANG SUDAH TERSEDIA. LEPASKAN PENGIKAT
TALI RAKIT PENOLONG KEMBUNG AGAR RAKIT
PENOLONG KEMBUNG TIDAK TERSERET OLEH KAPAL.
4. DAYUNGLAH RAKIT PENOLONG KEMBUNG / SEKOCI
PENOLONG UNTUK MENJAUH DARI KAPAL, UNTUK
MENGHINDARI PENGHISAPAN KAPAL YANG TENGGELAM.
5. LEPASKAN JANGKAR APUNG (SEA ANCHOR) AGAR
TIDAK HANYUT TERLALU JAUH DARI TEMPAT KEJADIAN.
6. USAHAKAN AGAR RAKIT PENOLONG KEMBUNG / SEKOCI
PENOLONG DIHIMPUN DENGAN MENGIKAT SATU SAMA
LAIN DENGAN + 8 METER YANG SUDAH TERSEDIA.
UNTUK MENGHINDARI KESEPIAN DAN UNTUK MEMUDAH-
KAN PEMBERIAN PERTOLONGAN.

BST / SS / DKP - 06
33
7. OBAT ANTI MABUK DIBAGI, SATU TABLET PER-ORANG.
DALAM SATU HARI TIDAK BOLEH MAKAN LEBIH DARI
SATU TABLET.
8. TOLONGLAH YANG LUKA DENGAN P 3 K YANG
TERSEDIA.
9. JAGALAH KONDISI DARI RASA KEDINGINAN ATAU
KEPANASAN
DALAM KEADAAN DINGIN :
- KEMBUNGKAN LANTAI (FLOOR) RAKIT PENOLONG
KEMBUNG DENGAN MENGGUNAKAN POMPA TANGAN.-
- TUTUPLAH LUBANG-LUBANG PERANGINAN PADA
CANOPY, BERILAH PERANGINAN SECUKUPNYA.

DALAM KEADAAN PANAS :


- KEMPESKAN LANTAI RAKIT PENOLONG KEMBUNG
DAN BUKA VENTILASI-VENTILASI.
10. KERINGKANLAH LANTAI SEKOCI PENOLONG / RAKIT
PENOLONG KEMBUNG DAN PAKAIAN YANG BASAH
DIPERAS DAN SEGERA DIPAKAI KEMBALI.
11. JANGANLAH MEMAKAN PERBEKALAN SEBELUM LEWAT
24 JAM.
12. BERUSAHALAH UNTUK BERISTIRAHAT / TIDUR DENGAN
MAKSUD MENGURANGI KEBUTUHAN TUBUH AKAN
KALORI.
13. PELAJARILAH CARA MENGGUNAKAN ISYARAT KASAT
MATA YANG TERSEDIA. ALAT INI JANGAN DIGUNAKAN
KECUALI BILA TELAH MELIHAT KAPAL / PESAWAT.
14. ADAKAN TUGAS JAGA SECARA BERGILIR UNTUK
MELIHAT APAKAH ADA KAPAL ATAU PESAWAT
MENDEKAT.

BST / SS / DKP - 06
34
B. PENGGUNAAN PERLENGKAPAN PESAWAT LUPUT
MAUT
1. PERLENGKAPAN SEKOCI :

A. 1 SET DAYUNG APUNG DENGAN 2 CADANGAN


B. DAYUNG KEMUDI
C. 1,5 SET KELITI DENGAN RANTAI PENGIKATNYA
D. GANCO (BOAT HOOK)
E. DUA PROP (SUMBAT) UNTUK SETIAP LUBANG BESERTA
RANTAI PENGIKATNYA. BAGI SEKOCI YANG DILENGKAPI
DENGAN SUMBAT OTOMATIK, TIDAK PERLU DILENGKAPI
DENGAN SUMBAT BIASA.
F. DUA BUAH EMBER DARI BAHAN METAL
G. KEMUDI DENGAN TANGKINYA (CELAGA)
H. DUA BUAH KAPAK, SATU PADA MASING-MASING
UJUNGNYA
I. LAMPU BESERTA MINYAKNYA CUKUP UNTUK 12 JAM
J. DUA KOTAK KOREK API YANG DISIMPAN DALAM
KEMASAN ANTI AIR
K. TIANG DENGAN LABRANG DARI KAWAT TAHAN KARAT
BESERTA LAYAR WARNA ORANGE.
L. KOMPAS BESERTA PENERANGANNYA
M. TALI KESELAMATAN TERIKAT SEKELILING LUAR SEKOCI
N. JANGKAR APUNG
O. DUA BUAH PAINTER, DIMUKA DI IKAT DENGAN CEKIL,
DI BELAKANG DIIKAT KUAT.
P. 4,5 LITER MINYAK ANTI OMBAK
Q. MAKANAN YANG DISIMPAN DALAM KEMASAN ANTI AIR
R. AIR TAWAR 3 LITER UNTUK TIAP ORANG
S. 4 BUAH CERAWAT / PARASUT MERAH
T. 6 BUAH RED HAND FLARE / SUAR TANGAN
V. DUA SEMBOYAN ASAP ORANGE UNTUK SIANG HARI
W. OBAT-OBATAN PADA KEMASAN ANTI AIR

BST / SS / DKP - 06
35
X. SENTER YANG BISA DIPAKAI UNTUK MENGIRIMKAN
SEMBOYAN MORSE DENGAN CADANGAN BATU SENTER
BESERTA LAMPUNYA.
Y. CERMIN SEMBOYAN SIANG HARI
Z. PISAU LIPAS / JACK KNIFE BESERTA PEMBUKA KALENG
YANG SELALU TERIKAT PADA BADAN SEKOCI DENGAN
RANTAI
AA. DUA TALI BUANGAN YANG BISA TERAPUNG
AB. POMPA TANGAN
AC. SATU SULING SEMBOYAN
AD. SATU SET PANSING KAIL
AE. TERPAL PELINDUNG ORANG YANG CEDERA, WARNA
ORANGE
AF. KHUSUS MOTOR BOAT HARUS ADA PEMADAM API
UNTUK JENIS KEBAKARAN MINYAK
AG. RADIO JINJING / LIFE BOAT RADIO PADA SALAH SATU
SEKOCI.

2. PERLENGKAPAN RAKIT PENOLONG KEMBUNG


(INFLATABLE LIFE RAFT)
A. ALAT PENOLONG YANG BERBENTUK GELANG DAN
BISA TERAPUNG DILENGKAPI DENGAN TALI TERAPUNG
SEPANJANG 30 METER.
B. KAPASITAS KURANG DARI 12 ORANG, SATU PISAU
DENGAN SATU EMBER. KAPASITAS LEBIH DARI 12
ORANG, DUA PISAU DENGAN DUA EMBER.
C. DUA SPONGE.
D. DUA JANGKAR APUNG, SATU TERIKAT TETAP SATU
LAGI CADANGAN.
E. DUA BUAH DAYUNG.
F. SATU SET ALAT-ALAT REPARASI UNTUK KEBOCORAN
DI RUANG DAYA APUNG.
G. TIGA PEMBUKA KALENG.
H. OBAT-OBATAN PADA KEMASAN ANTI AIR.
I. ALAT PEMBAGI AIR ANTI KARAT.

BST / SS / DKP - 06
36
J.. SENTER TAHAN AIR YANG BISA DIPAKAI UNTUK
MENGIRIM SEMBOYAN MORSE DENGAN CADANGAN
SATU SET BATU SENTER DAN SATU LAMPU.
K. SATU CERMIN SEMBOYAN DAN SATU SULING
SEMBOYAN.
L. 4 PARASUT MERAH.
M. 6 RED HAND FLARE.
N. 2 SEMBOYAN ASAP.
O. SATU SET PANCING.
P. MAKANAN.
Q. AIR TAWAR 1,5 LITER UNTUK SETIAP ORANG
R. PIL ANTI MABOK LAUT 6 BUAH UNTUK TIAP ORANG
S. PETUNJUK CARA MENYELAMATKAN DIRI DI DALAM
RAKIT PENOLONG KEMBUNG.

BST / SS / DKP - 06
37
PERLENGKAPAN PESAWAT LUPUT MAUT HARUS DITEMPATKAN
DIKONTAINER PADA MASING-MASING PESAWAT LUPUT MAUT.

SETIAP PENGGUNAAN PERLENGKAPAN TERSEBUT HARUS DIKETAHUI


OLEH KOMANDAN YANG TELAH DITUNJUK.

C. PEMBAGIAN MERATA MAKANAN DAN AIR MINUM


AIR MINUM :
- DIBAGIKAN SETELAH 24 JAM
- USAHAKAN KALAU HUJAN AIRNYA DITAMPUNG
- 1 ORANG = 500 ML / HARI
MIN ====> 100 ML S.D. 250 ML / HARI.

STANDAR AIR MINUM :


- HARUS TAHAN SELAMA 4 TAHUN SESUAI PERATURAN

PERTIMBANGAN PENJATAHAN AIR MINUM :


- JUMLAH YANG TERSEDIA
- JUMLAH PENUMPANG
- JUMLAH AIR TAMBAHAN
- PERKIRAAN LAMANYA HANYUT (PERTOLONGAN DATANG)

JUMLAH AIR YANG TERSEDIA :


- SEKOCI PENOLONG : 1 - 3 LT / ORANG
- RAKIT PENOLONG KEMBUNG : 1 - 1,5 LT / ORANG

PEMAKAIAN AIR MINUM :


- SELAMA 24 JAM JATAH MINUM 3 x ( KALI )
* 1 / 3 SEBELUM MATAHARI TERBIT
* 1 / 3 SIANG HARI
* 1 / 3 SETELAH MATAHARI TERBENAM.

BST / SS / DKP - 06
38
IV. TINDAKAN YANG DILAKUKAN KETIKA
BERADA DI ATAS PESAWAT LUPUT MAUT

TINDAKAN SEGERA SETELAH MASUK KEDALAM


SURVIVAL CRAFT
- MANOEUVRE DARI BAHAYA TENGGELAM ATAU
KEBAKARAN KAPAL.
- CARI DAN TOLONG KORBAN LAIN.
- BERGABUNG DENGAN SURVIVAL CRAFT LAIN.
- PERIKSA KONDISI SURVIVAL CRAFT DARI
KERUSAKAN, RETAK, BOCOR, DAN SEBAGAINYA
- EVENTARISIR PERLENGKAPAN DAN HITUNG
PERKIRAAN UNTUK BERTAHAN HIDUP DI LAUT.
- BACA “SURVIVAL MANUAL BOOK”

BST / SS / DKP - 06
39
TINDAKAN BERADA DI SURVIVAL CRAFT

» SETELAH BOARDING PUTUSKAN TALI


PENGIKATNYA DENGAN KAPAL.
» LEMPARKAN JANGKAR APUNG.
» CARI KORBAN LAIN, GUNAKAN DAYUNG ATAU
TALI APUNG BILA DIPERLUKAN UNTUK
BERENANG.
» GUNAKAN LIFE JACKET BILA KEADAAN MASIH
MEMBAHAYAKAN.
» KERINGKAN BAGIAN DALAM LIFE CRAFT.
» BAGIKAN PIL ANTI MABOK (SEA SICKNESS
TABLET)
» JAGA KONDISI TETAP ADEM TIDAK KEPANASAN
ATAU KEDINGINAN.
» OBATI KORBAN YANG LUKA / SAKIT.
» JAGA TEKANAN ANGIN SESUAI KEBUTUHAN.
» ATUR TUGAS PENJAGAAN, GUNAKAN TANDA
BAHAYA BILA MELIHAT KAPAL, PESAWAT DAN
DARATAN.
» HEMAT PENGGUNAAN AIR TAWAR, TAMPUNG AIR
HUJAN DAN JANGAN MINUM AIR LAUT.

BST / SS / DKP - 06
40
TUGAS PERBEKALAN

» HARUS BANYAK AKAL DAN INISIATIF.

» HARUS PANDAI MENENANGKAN PENUMPANG

» HARUS PANDAI MENGETAHUI MUSLIHAT


PENUMPANG.

» PENJATAHAN HARUS ADIL

» JUJUR MENGENAI JUMLAH MAKANAN..

BST / SS / DKP - 06
41
PENJATAHAN

» AIR MINUM DARURAT


- DIBERIKAN SETELAH 24 JAM KECELAKAAN TERJADI /
BERADA DISEKOCI ATAU RAKIT PENOLONG.
- 1/2 LITER AIR UNTUK SETIAP ORANG PERHARI.
- MINUM 3 x SEHARI, DIBAGI :
* 1/3 BAGIAN SEBELUM MATAHERI TERBIT.
* 1/3 BAGIAN SEPANJANG HARI
* 1/3 BAGIAN SETELAH MATAHARI TERBENAM.

» JUMLAH AIR MINUM


- SEKOCI PENOLONG 1 S/D 3 LITER PERORANG
- RAKIT PENOLONG 1 S/D 1,5 LITER PERORANG

» STANDAR AIR MINUM DARURAT


- TAHAN SELAMA 4 TAHUN
- PENJATAHAN DIDASARKAN :
* JUMLAH AIR MINUM YANG TERSEDIA
* JUMLAH PENUMPANG.
* JUMLAH AIR TAMBAHAN
* PERKIRAAN HARI / LAMANYA HANYUT.

BST / SS / DKP - 06
42
» CARA MINUM YANG BAIK
- AIR MINUM JANGAN LANGSUNG DITEGUK
- TARUH DIRONGGA MULUT SAMBIL KUMUR-KUMUR.
- BASAHI BIBIR.
- TEGUK PERLAHAN-LAHAN.

» JANGAN MINUM
- AIR LAUT
- AIR SENI.

» GEJALA NEGATIF BILA MINUM AIR LAUT


- BADAN MANJADI LEMAH
- KESADARAN BERKURANG.
- GILA, AKHIRNYA MATI.

BST / SS / DKP - 06
43
MAKANAN DARURAT

» DIMAKAN TANPA DENGAN AIR MINUM

» TERDIRI DARI 2 JENIS :


1. TEPUNG
2. AGAR-AGAR

» DIBERIKAN SETELAH 24 JAM BERADA DALAM


SEKOCI / RAKIT PENOLONG

» PEMBAGIAN DIPERKIRAKAN :
* 2/3 DARI MAKANAN DIGUNAKAN SAMPAI TEAM
RESCUE TIBA.
* 1/3 DARI MAKANAN DIGUNAKAN BILA
PERHITUNGAN MELESET.

» MAKANAN TAMBAHAN :
IKAN, BURUNG DAN RUMPUT LAUT DIMAKAN
BILA JATAH AIR MINUM MENCUKUPI (LEBIH DARI
1/2 LITER / HARI).

BST / SS / DKP - 06
44
BST / SS / DKP - 06
46
BST / SS / DKP - 06
47
BST / SS / DKP - 06
48

Anda mungkin juga menyukai