Anda di halaman 1dari 2

PROGRAM TAHUNAN

Mata Pelajaran : Matematika


Satuan Pendidikan : SD/MI
Kelas / Semester : V/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Kompetensi Inti
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

Alokasi
Smt No Kompetensi Dasar Keterangan
waktu
1 1 3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah 2 Jam Juli Mg 3,4
sampai dengan 99 sebagai banyak
anggota suatu kumpulan objek

Ulangan Harian 1 Jam Juli Mg 5


2 3.2 Menjelaskan bilangan sampai dua 6 Jam Agt Mg 1,2,3,4,5
angkadan nilai tempat penyusun Sept Mg 1
lambang bilangan menggunakan
kumpulan benda konkret serta cara
membacanya

4.2 Menuliskan lambang bilangan sampai


dua angka yang menyatakan banyak
anggota suatu kumpulan objek dengan
ide nilai tempat
Ulangan Harian 1 Jam Sept Mg 2
3 3.3 Membandingkan dua bilangan sampai Sep Mg 4,5
dua angka dengan menggunakan Okt Mg 1,2
kumpulan benda-benda konkret

4.3 Mengurutkan bilangan-bilangan sampai


dua angka dari bilangan terkecil ke
bilangan terbesar atau sebaliknya
dengan
Ulangan Harian 1 Jam Okt Mg 3
4 3.4 Menjelaskan dan melakukan penjumlahan 6 Jam Okt Mg 4,5
dan pengurangan bilangan yang Nop Mg 1,2,3,4
melibatkan bilangan cacah sampai
dengan 99 dalam kehidupan sehari-hari
serta mengaitkan penjumlahan dan
pengurangan

4.4 Menyelesaikan masalah kehidupan


sehari-hari yang berkaitan dengan dan
pengurangan bilangan melibatkan
bilangan cacah sampai dengan 99
Ulangan Harian 1 Jam Des Mg 1
JUMLAH 22 Jam

Mengetahui Binjai, 19 April 2022


Ka. SD IT ALFITYAH Guru Matematika

Icha Ramadhani Butar-Butar, S.pd WAHYULIATI, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai