Anda di halaman 1dari 19

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SD Negeri 1 Petekeyan


Kelas / Semester : II/II
Tema : Kebersamaan (Tema 7)
Sub Tema : Kebersamaan di Rumah ( Sub Tema 1 )
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesa, Matematika, PPKn
Pembelajaran : 4
Alokasi waktu : 6x35 menit (6JP)

A. Kompetensi Inti

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.


2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah
dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak
mulia.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator
Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator
3.8 Menggali informasi dari dongeng 3.8.1 Mengidentifikasi karakter atau
binatang (fabel) tentang sikap sifat tokoh dalam dongeng
hidup rukun dari teks lisan dan (fabel).
tulis dengan tujuan untuk 3.8.2. Menganalisa pesan pada
kesenangan dongeng (fabel).
4.8 Menceritakan kembali teks 4.8.2 Menceritakan kembali secara
dongeng binatang (fabel) yang lisan dongeng fabel
menggambarkan sikap hidup menggunakan bahasa sendiri.
rukun yang telah dibaca secara
nyaring sebagai bentuk ungkapan
diri
Matematika
Kompetensi Dasar Indikator
1 1 1 3.7.1 Mengidentifikasi benda kongkret
3.7 Menjelaskan pecahan , , dan
2 3 4
yang menunjukkan nilai pecahan
menggunakan benda benda 1 1 1
, , dan
konkret dalam kehidupan sehari- 2 3 4
hari.
1 1 1 1 1
4.7 Menyajikan pecahan , , dan 4.7.2. Menyajikan pecahan , , dan
2 3 4 2 3
yang bersesuaian dengan bagian 1
pada bangun datar dengan
4
dari keseluruhan suatu benda
cara mengarsir.
konkret dalam kehidupan sehari-
hari.
PPKn
Kompetensi Dasar Indikator
3.4 Memahami makna bersatu dalam 3.4.1 mengidentifikasi keberagaman
keberagaman di rumah dan kegiatan keagamaan di rumah
sekolah.

4.4 Menceritakan pengalaman bersatu 4.4.1 menceritakan kegiatan


dalam keberagaman di rumah dan keagamaan di rumah
sekolah.

C. Tujuan Pembelajaran

1. Dengan membaca dongeng fabel, siswa dapat mengidentifikasi karakter atau


sifat masing-masing tokoh dengan benar.
2. Dengan membaca dongeng fabel, siswa dapat menentukan nasehat yang
terdapat dalam dongeng fabel dengan benar.
3. Dengan tanya jawab, siswa dapat menceritakan kembali secara lisan dongeng
fabel menggunakan bahasa sendiri dengan percaya diri.
4. Dengan mengamati media, siswa dapat mengidentifikasi benda kongkret yang
1 1 1
mempunyai nilai pecahan , , dan dengan tepat.
2 3 4
1 1 1
5. Dengan mengerjakan tugas, siswa dapat menyajikan pecahan , , dan
2 3 4
pada gambar bangun datar dengan cara mengarsir dengan tepat.
6. Dengan mengamati gambar kegiatan Siti, siswa dapat mengidentifikasi
keberagaman kegiatan keagamaan dengan tepat.
7. Dengan mengingat kembali kegiatan keagamaan di rumah, siswa dapat
menceritakan kegiatan keagamaan yang dilakukan di rumah dengan tepat
D. Materi Pembelajaran

1. Teks Dongeng Fabel yang Menggambarkan Hidup Rukun


2. Pecahan Satu Per Dua, Satu Per Tiga, dan Satu Per Empat.
3. Menentukan kegiatan keagamaan di rumah
E. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran

Pendekatan : Scientific
Model Pembelajaran : Discovery Learning
Metode : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi dan Ceramah,
F. Media dan Alat Pembelajaran

Media:
1. LKPD
2. Lembar Evaluasi
3. Media Pecahan
4. PPT
Alat :
1. Laptop
2. Pensil (2 buah)
3. Gelas
4. Panci
G. Sumber Belajar

Buku Siswa Kelas 2, Tema 7: Kebersamaan. Buku Tematik Terpadu Kurikulum


2013 (Revisi 2017). Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Modul Siswa Kelas 2, Tema 7: Kebersamaan Kurikulum 2013. Sukoharjo, Citra
Pustaka.
H. Kegiatan Pembelajaran

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pembukaan 1. Guru melakukan pembukaan dengan salam, sapa , sopan dan 15 menit
santun dan bertanya tetang kabar siswa dilanjutkan berdoa
bersama yang dipimpin oleh salah satu siswa (religius)
2. Guru melakukan presensi kelas untuk mengecek kehadiran peserta
didik.
3. Guru mengedukasi siswa tentang pengetahuan covid 19, misalnya
anak-anak apakah tadi sudah mencuci sabun setelah melakukan
aktivitas?
4. Guru bersama siswa menyanyikan yel-yel untuk membangun rasa
semangat pada diri peserta didik (creativity)
5. Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang tujuan
pembelajaran hari ini yaitu dan motivasi yang disampaikan guru
(Communication-4C)
6. Guru melakukan apersepsi dengan menanyakan pelajaran
sebelumnya tentang pecahan
Inti 1. Siswa mengamati gambar kegiatan Siti di rumah.(mengamati) 180 menit
2. Siswa mencermati teks bacaan. (mengamati)
3. Siswa bertanya tentang isi teks bacaan (menanya)
4. Siswa menjawab pertanyaan dari guru (mengasosiasi)
5. Siswa mengerjakan LKPD 1
6. Siswa melihat dan memperhatikan gambar terkait permasalahan
1 1 1
yang berkaitan dengan nilai pecahan , , dan , yang disajikan
2 3 4
guru. (mengamati)
7. Siswa bertanya tentang pecahan tersebut. (menanya)
1 1 1
8. Siswa menyimak penjelasan guru mengenai pecahan , , dan
2 3 4
(mengamati)
1 1 1
9. Siswa mencoba menentukan pecahan , , dan dengan media
2 3 4
yang diberikan guru (mengasosiasi).
10. Siswa diberikan kesempatan untuk menanyakan hal-hal yang
belum dipahami. (menanya)
11. Siswa mengerjakan LKPD 2
12. Siswa mengamati gambar kegiatan keagamaan Siti dan teman-
teman bersama keluarga.(mengamati)
13. Siswa melengkapi tabel kegiatan keagamaan Siti dan teman-
teman. (mencoba)
14. Guru membimbing siswa untuk menuliskan kegiatan keagamaan
di rumah masing-masing. (Religius)
15. Siswa menuliskan hasil pekerjaannya pada lembar kerja.
16. Siswa berdiskusi tentang sikap terhadap teman yang memiliki
perbedaan agama. (mengasosiasi)
17. Siswa menyampaikan hasil diskusi mereka (mengkomunikasi)
18. Siswa membaca dongeng “Persahabatan Ikan Gabus dan Tupai”.
(mengamati)
19. Siswa bertanya tentang isi dalam dongeng (menanya)
20. Siswa mengamati penjelasan guru tentang cara menulis cerita
dengan bahasa sendiri.(mengamati)
21. Siswa menulis kembali isi dongeng. (mengasosiasi)
22. Siswa mengerjakan LKPD 3
23. Guru mengkonfirmasi jawaban siswa dan memberikan penguatan
24. Siswa dan guru bertanya jawab mengenai hal yang belum
dipahami. (menanya)
Penutup 15
1. Guru dan siswa melakukan refleksi mengenai kegiatan
pembelajaran.
2. Apa kegiatan yang paling disukai?
3. Informasi apa yang ingin diketahui lebih lanjut?
4. Bagaimana cara siswa mendapatkan informasi tersebut?
5. Pertanyaan yang diajukan guru dijawab secara lisan
6. Siswa mengerjakan soal evaluasi (mandiri)
7. Kegiatan kelas diakhiri dengan doa bersama sesuai dengan agama
dan kepercayaan masing-masing dipimpin siswa yang diberi tugas.
(religius)

I. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


1. Sikap sosial
a. Teknik : Non Tes
b. Jenis : Pengamatan
c. Bentuk : Jurnal sikap sosial
2. Pengetahuan
a. Teknik : Tes
b. Jenis : Tes tertulis
c. Bentuk : Uraian
3. Keterampilan
a. Teknik : Non Tes
b. Jenis : Unjuk Kerja
c. Bentuk : Rating scale disertai dengan rubrik

Mengetahui Jepara, 25 Januari 2022


Kepala Sekolah, Guru Kelas 2

Agus Mubarok, S.Ag. Bagas Probo Sunu, S.Pd.


NIP. 19741222 200801 1 008 NIP. 19961010 202012 1 004
LAMPIRAN 1
Pengembangan Bahan Ajar
Kegiatan Keagamaan Bersama Keluarga
Persahabatan Ikan Gabus dan Tupai

Di suatu sungai, hiduplah seekor ikan gabus yang bersahabat dengan seekor
tupai. Mereka hidup saling membantu setiap harinya. Suatu hari, ikan gabus jatuh
sakit. Dengan setia, tupai merawat ikan gabus.

Sudah beberapa hari ikan gabus merasa tidak enak makan. Sebagai sahabat,
tupai pun berusaha untuk membujuk gabus agar mau makan. Namun gabus ternyata
hanya mau makan hati ikan hiu.

Tupai tentu sedih mendengar permintaan tersebut. Sebab, ikan hiu adalah
hewan yang sangat ganas dan hanya hidup di laut. Akan tetapi akhirnya, tupai
mencoba untuk mencari ikan hiu.

Tupai melakukan perjalanan ke laut. Ia meloncat-loncat dari satu pohon ke


pohon lain, hingga sampai pada pohon kelapa yang batangnya menjorok ke laut.
Karena lelah, tupai melubangi sebutir biji kelapa yang masih menempel pada pohon
dan meminum isinya. Setelah airnya habis, ia pun masuk ke dalam buah kelapa itu.

Tak lama kemudian, buah kelapa itu terlepas dari tangkainya dan tercebur ke
laut. Lantas buah kelapa itu terbawa arus hingga ke tengah laut.

Tiba-tiba datanglah seekor ikan hiu besar. Dengan segera, ia menelan biji
kelapa tersebut. Setelah berada di dalam perut ikan hiu, tupai keluar dan menggigit
hati ikan hiu. Karena kesakitan, ikan hiu menggelepar-gelepar menuju pantai.
Sesampainya di pantai, tupai pun keluar dari tubuh ikan hiu.

Dengan hati senang, tupai membawa hati ikan hiu untuk sahabatnya. Setelah
memakan hati tersebut, ikan gabus pun sembuh. Ikan gabus meloncat-loncat gembira
dan berjanji akan menolong tupai apabila ia sakit.
Menentukan Pecahan Setengah, Sepertiga, dan Seperempat
Lampiran 2

Media Pembelajaran
Blok Pecahan
Lampiran 3
Lembar Kerja Peserta Didik 1

Nama :
No Absen :
Lembar Kerja Peserta Didik 2

Nama :
No Absen :

Tulislah kembali dongeng “Persahabatan Ikan Gabus dan Tupai” dengan


bahasamu sendiri!
Lembar Kerja Peserta Didik 3

Nama :
No Absen :

Temukan gambar yang menunjukkan pecahan dengan menuliskan angka dan nilai
pecahannya!

1.

2.

3.

4.

5.
Lampiran 4

Instrumen Penilaian
1. Penilaian Afektif
1) Sikap sosial
a. Teknik : Non Tes
b. Jenis : Pengamatan
c. Bentuk : Jurnal sikap sosial

Perilaku
Tanggung Jumlah
No Nama Jujur Disiplin Peduli Nilai
Jawab skor
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1. Adzkia Amalia Saufa
2. Afika Nuur Angeli
Rohmah
3 Ahmad Reza Pahlevi
4 Aisyah Inayatuz Zulfa
5 Alby Luthfy Fachry
6 ....
7 ....
8 ....
42 Vinka Ayla Karin
43 Zlatan Ibrahim Movic

Skor penilaian : 100


Skor yang diperoleh
Penilaian : x 100
Skor maksimal
Panduan Konversi Nilai :
Konversi Nilai
Predikat Klasifikasi
(skala 0-100)
81-100 A SB (sangat baik)
66-80 B B (baik)
51-65 C C (cukup)
0-50 D K (kurang)
2. Pengetahuan

Panduan Konversi Nilai :


Konversi Nilai
Predikat Klasifikasi
(Skala 0-100)
81-100 A SB (Sangat Baik)
66-80 B B (Baik)
51-65 C C (Cukup)
0-50 D K (Kurang)

3. Keterampilan

a. Teknik : Non Tes


b. Jenis : Unjuk Kerja
c. Bentuk : Rating scale disertai dengan rubrik

Rubrik Menulis Dongeng

No Kriteria Baik Sekali Baik Cukup Perlu Bimbingan


4 3 2 1
1 Penggunaan Menggunakan Ada beberapa Ada beberapa Sebagian besar
EYD yang huruf kapital, penggunaan penggunaan penggunaan huruf
tepat kata depan, dan huruf kapital, huruf kapital, kapital, kata
tanda baca yang kata depan, dan kata depan, dan depan, dan tanda
tepat tanpa tanda baca tanda baca baca tidak
bimbingan guru kurang kurang digunakan dengan
digunakan digunakan tepat dan
dengan tepat, dengan tepat dilakukan dengan
namun dan dilakukan bimbingan guru
dilakukan tanpa dengan
bimbingan guru bimbingan
guru
2 Kelengkapan Seluruh kalimat Terdapat Terdapat Sebagian besar
penulisan menggunakan sebagian kecil setengah dari kalimat
kata penulisan kata penulisan kata teks penulisan menggunakan
yang lengkap yang kurang kata yang penulisan kata
lengkap belum lengkap yang belum
lengkap
3 Kesesuaian Seluruh isi teks Setengah atau Kurang dari Seluruh isi
isi teks yang yang ditulis lebih isi setengah isi karangan belum
ditulis sesuai judul karangan sesuai karangan sesuai judul atau
dengan tema atau tema judul atau tema sesuai judul tema
atau tema
4 Penggunaan Mengandung Mengandung Mengandung Mengandung
kalimat yang unsur kalimat unsur kalimat unsur kalimat unsur kalimat
efektif yang lengkap yang lengkap, yang kurang yang kurang
dengan susunan namun lengkap dan lengkap dan tidak
yang tepa susunannya susunannya jelas, susunannya
kurang tepat juga kurang juga sulit
tepat dipahami

Skor penilaian : 100


Skor yang diperoleh
Penilaian : x 100
Skor maksimal
Panduan Konversi Nilai :
Konversi Nilai
Predikat Klasifikasi
(skala 0-100)
81-100 A SB (sangat baik)
66-80 B B (baik)
51-65 C C (cukup)
0-50 D K (kurang)
Lampiran 5
KISI-KISI SOAL EVALUASI
Kelas / Semester : II/ II
Tema : 7. Kebersamaan
Subtema : 1. Kebersamaan di Rumah
Pembelajaran :4
Indikator Bentuk Soal Ranah Nomor
Bahasa Indonesia
3.8.1 Mengidentifikasi karakter atau sifat tokoh dalam dongeng (fabel). C2 Isian Singkat Kognitif 1
2
3.8.2 Menentukan pesan pada dongeng (fabel). C2

PPKn
3.4.1 mengidentifikasi keberagaman kegiatan keagamaan di rumah C3 Isian Singkat Kognitif 3

Matematika
1 1 1 Isian Singkat Kognitif 4
3.7.1 Mengidentifikasi benda kongkret yang menunjukkan nilai pecahan , , dan
2 3 4
5
C3
Lampiran 6

SOAL EVALUASI
Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar!
Perhatikan penggalan dongeng berikut untuk menjawab nomor 1 dan 2!
“Hei, Tikus, aku di sini dan siap menyantapmu!” kata Ular mengagetkan Tikus.
Sambil menguap, Tikus berpikir agar bisa lolos dari cengkeraman Ular.
“Tunggu dahulu Ular, sahabatku. Kalau kau ingin memakanku, kau harus
berpikir dahulu. Kita hanya berdua di hutan ini. Jika kau memakanku, kau akan
sendirian.” jawab Tikus. “Jadi kita tidak bisa hidup sendiri?” tanya Ular.
“Tentu, bukankah kita bisa berteman dan mencari makan bersama.” kata Tikus.

1. Peristiwa pada dongeng di atas terjadi di . . . .


2. Bagaimana sifat yang dimiliki oleh tokoh Tikus?
3. Jika melihat teman kita yang sedang beribadah, kita harus . . . .
4. Perhatikan gambar di bawah!

Pecahan yang dinyatakan oleh gambar di atas adalah . . . .


5. Perhatikan gambar di bawah!

Dari gambar di atas, nilai pecahan yang menyatakan gambar di atas adalah . . . .
Lampiran 7
Kunci Jawaban
1. Hutan
2. Bijaksana dan cerdik
3. Menghormati/menghargai/mempersilakan beribadah
1
4. Satu per tiga/sepertiga/
3
1
5. Satu per empat/seperempat/
4
Lampiran 8
PENILAIAN
1) Aspek Pengetahuan

Nomor Pedoman Penskoran


Soal
Isian 1 2
2 2
3 2
4 2
5 2

skor yang diperoleh


NILAI = x 100
skor maksimal

Anda mungkin juga menyukai