Anda di halaman 1dari 4

INFORMASI JABATAN

1 NAMA JABATAN
: GURU KELAS
2 KODE JABATAN
: -
3 UNIT KERJA
: TK PKK Gayau Sakti
a JPT Utama : -
b JPT Madya : -
c JPT Pratama : Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
d Administrator : -
e Pengawas : -
f Pelaksana : -
g Fungsional : -

4 IKTISAR : Merencanakan, mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih,melaksanakan, menilai dan mengevaluasi peserta didik sesuai dengan pedoman kurikulum
JABATAN yang diampu dan peraturan perundang-undangan yang berlaku untuk mencapai tujuan pendidikan yang sudah ditetapkan.

5 KUALIFIKASI JABATAN
a Pendidikan :
S1 PGSD, S1 PGPAUD, S1 Pendidikan IPS
b Diklat
Diklat Profesi Pendidikan Guru
1). Penjejangan :
2). Teknis :

-
c Pengalaman :

6 TUGAS POKOK
JUMLAH WAKTU WAKTU KEBUTUHAN
NO URAIAN TUGAS HASIL KERJA
1 Merencanakan program pembelajaran Kalender Pendidikan, Silabus
sesuai dengan kurikulum yang berlaku Pembelajaran, Program Tahunan, 2
berdasarkan peraturan perundangan yang Program Semester. 100 200 0,5
sudah ditetapkan
2 Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan Pelaksanaan pembelajaran/perbaikan,
kurikulum yang berlaku berdasarkan pengayaan remedial
peraturan dan perundangan yang sudah 2 100 200 2,00
ditetapkan

3 Menilai hasil pembelajaran sesuai Hasil analisis penilaian pembelajaran,


dengan kurikulum yang berlaku Rapor Siswa
berdasarkan peraturan dan perundangan 80 160 0,5
2
yang sudah di tetapkan
4 Membimbing dan melatih peserta didik Bimbingan siswa dalam kegiatan PPK,
2
sesuai dengan peraturan sekolah dan Literasi di sekolah dan Kegiatan
90 180 0,5
peraturan perundang-undangan yang berlaku Ekstrakulikuler

5 Melaksanakan tugas tambahan sebagai Kegiatan pengembangan diri dan


guru sesuai peraturan sekolah dan Karya Tulis Ilmiah 2
90 180 0,5
perundangan yang berlaku

JUMLAH 920 4
JUMLAH PEGAWAI 3 Orang
7 HASIL KERJA :
NO HASIL KERJA SATUAN
Kalender Pendidikan, Silabus Pembelajaran, Program Tahunan, Program Semester,
1 Dokumen
KKM, Hasil Analisis KD,RPP

2 Pelaksanaan pembelajaran/perbaikan, pengayaan remedial Kegiatan

3 Hasil analisis penilaian pembelajaran, Rapor Siswa Dokumen

8 BAHAN KERJA :
NO BAHAN KERJA PENGGUNAAN DALAM TUGAS
1 Kompetensi Inti, Kompetensi Dasar, Silabus, Buku Pegangan Perencanaan Program Pembelajaran

2 Materi Pembelajaran, Media alat peraga Pelaksanaan Pembelajaran

3 Evaluasi Penilaian Hasil Pembelajaran

4 Jadwal kegaiatn di Sekolah Pembimbingan dan Pelatihan Peserta Didik

5 SK Pembagian Tugas Mengajar Pelaksanaan Tugas Tambahan

9 PERANGKAT KERJA
NO PERANGKAT KERJA PENGGUNAAN UNTUK TUGAS
1 SOP dan Petunjuk Teknis Merencanakan Program Pembelajaran

2 SOP dan Petunjuk Teknis Melaksanakan Pembelajaran

3 SOP dan Petunjuk Teknis Menilai Hasil Pembelajaran

4 SOP dan Petunjuk Teknis Membimbing dan Melatih Peserta Didik

5 Peraturan terkait dan Arahan Pimpinan Melaksanakann Tugas Tambahan


10
TANGGUNG JAWAB :

a Ketepatan dalam perencanaan Program Pembelajaran


b Ketepatan dalam pelaksanaan Pembelajaran
c Ketepatan dalam penilaian Hasil Pembelajaran
d Ketepatan dalam pembimbingan dan Pelatihan Peserta
Didik e Ketepatan dalam pelaksanaan Tugas Tambahan

11
WEWENANG
:
a Menyusun administrasi pembelajaran
b Menyampaikan materi pembelajaran
c Menilai dan menganalisis evaluasi hasil belajar
d Memberikan pembinaan, bimbingan dan pengarahan

12
KORELASI JABATAN
NO JABATAN UNIT KERJA/ INSTANSI DALAM HAL

1 Pengawas Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Pembinaan, koordinasi dan evaluasi pembelajaran

Kebijakan, keputusan, pembinaan, persetujuan, penilaian


2 Kepala Sekolah TK PKK Gayau Sakti
dan laporan

Koordinasi dan konsultasi pembinaan dan


3 Wali Murid TK PKK Gayau Sakti
pembimbingan siswa

13
KONDISI LINGKUNGAN KERJA :
NO
ASPEK FAKTOR
a Tempat kerja Di dalam dan luar ruangan
b Suhu Normal
c Udara Sirkulasi baik
d Keadaan Ruangan Tidak sempit
e Letak Rata
f Penerangan Cukup
g Suara Tenang/tidak bising
h Keadaan tempat kerja Bersih
i Getaran -
14
RESIKO BAHAYA :
NO
FISIK/MENTAL PENYEBAB
- - -

15
SYARAT JABATAN :
a Keterampilan kerja :
b Bakat Kerja : 1). G : (Intelegensia) : kemampuan belajar secara umum
2). V : (Verbal) : kemampuan memahami arti kata dan penggunaannya
3). Q : (Ketelitian) : kemampuan menyerap perincian verbal/tabel
c Temperamen Kerja : 1). D : (Directing, Control, Planning) : kemampuan menyesuaikan diri menerima tanggung-jawab untuk kegiatan memimpin, mengendalikan dan merencanakan.

2). M : Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan pengambilan kesimpulan, pembuatan pertimbangan, atau pembuatan peraturan berdasarkan kriteria yang
diukur atau yang dapat diuji.
3). T : Kemampuan menyesuaikan diri dengan situasi yang menghendaki pencapaian dengan tepat menurut perangkat batas, toleransi atau standar-standar
tertentu.

d Minat Kerja : 1). I : (Investigatif) : Pekerjaan-pekerjaan yang meliputi antara lain : Melakukan penelitian, membutuhkan kemampuan matematis, membutuhkan analisis kritis,
melakukan kegiatan penciptaan ide/konsep, penyelesaian masalah abstrak, pekerjaan yang sifatnya akademis, tugas ilmiah, pekerjaan yang membutuhkan
ketelitian dan ketepatan tinggi.

2). R : (Realistik) : Pekerjaan yang memiliki kegiatan antara lain : kegiatan yang membutuhkan keterampilan tangan, tugas mekanikal atau teknikal, aktifits fisik,
pekerjaan yang dilakukan diluar ruangan, menggunakan peralatan atau perlengkapan yang spesifik, memperbaiki mesin atau benda-benda, bekerja dengan
obyek nyata, dapat dilakukan seorang diri
3). A : (Artistik) : Pekerjaan yang berhubungan dengan : Membuat suatu karya tulis kreatif, mendesain sampul majalah/kemasan produk, melakukan pengembangan
produk, melakukan pemikiran kreatif, merubah dan mengembangkan sesuatu (yang bersifat abstrak), menampilkan ekspresi yang orisinil dan artistik, memiliki
jadwal kerja yang bervariasi, berada dalam struktur kerja otonom.
e Upaya Fisik : Berdiri, Berjalan, Duduk, Melihat dan Berbicara
f Kondisi Fisik : 1). Jenis Kelamin : Laki – laki/perempuan
2). Umur : disesuaikan
3). Tinggi badan : disesuakan
4). Berat badan : disesuakan
5). Postur badan : disesuakan
6). Penampilan : disesuakan
g Fungsi Pekerjaan : 1). Hubungan dengan data : D3 Menyusun
2). Hubungan dengan orang : O3 Menyelia
3). Hubungan dengan Benda - -

16
PRESTASI KERJA YANG DIHARAPKAN :Baik/ Sangat Baik.
17
KELAS JABATAN :

Gayau Sakti, 24 Januari


2022 Kepala TK PKK
Gayau Sakti

KASIATUN, S.P.d

Anda mungkin juga menyukai