Anda di halaman 1dari 27

TABEL RANCANGAN KEGIATAN AKTUALISASI DAN HABITUASI

Unit Kerja UPTD Puskesmas Goarie

Isu Yang Diangkat


Belum optimalnya kunjungan pasien Penyakit Tidak Menular (PTM) di UPTD Puskesmas Goarie

Gagasan pemecahan isu Inovasi Goarie go to konsultasi Online

Tujuan Gagasan Meningkatnya angka kunjungan pasien Penyakit Tidak Menular (PTM) di UPTD Puskesmas Goarie
pemecahan isu Meningkatnya pengetahuan masyarakat tentang Penyakit Tidak Menular( PTM)
No. Kegiatan Tahapan Output Hasil Keterkaitan Kontribusi terhadapVisi Penguatan terhadap
Kegiatan Kegiatan Substansi Mata dan Misi Kabupaten Nilai Organisasi
Pelatihan

1 2 3 4 5 6 7

1. Menyusun jadwal Manajemen ASN `Visi: “Soppeng yang Kolaboratif


kegiatan dan Lebih Melayani Maju dan (Berkoordinasi)
Sejahtera”
Koordinasi dengan
mentor dan coach
terkait isu
organisasi Misi: Memantapkan
penyelenggaraan Pelayanan
Dasar
- 1. - Terlaksananya
Kerja Sama
Menunjukkan konsultasi Memantapkan Pencapaian
(Kolaboratif)
Tujuan Pembangunan
isu-isu yang dengan mentor Berkelanjutan
Menghargai orang
akan diangkat dan coach lain (Harmonis)
pada rancangan - Persamaan
aktualisasi persepsi
Kerja Sama
- Surat (Kolaboratif)
persetujuan
Lingkungan kerja
aktualisasi kondusif
(Akuntabel)
- 2. Melakukan
Foto kegiatan
diskusi terkait
isu yang akan
diangkat
kepada mentor Proaktif (Adaptif)

- 3.
Dapat Diandalkan
Berkonsultasi (Berorientasi
dengan Pelayanan)

- coach terkait
gagasan isu
yang telah
disetujui
mentor

4. Finalisasi
rancangan
aktualisasi
- -
DeskripsiKegiatan

1. Keterkaitan kegiatan dengan Agenda kedudukan dan peran PNS dalam NKRI

 Menyusun jadwal kegiatan yang akan dilakukan terkait dengan Manajemen ASN, karena itu merupakan peran dan kewajiban ASN

2. Keterkaitan Tahapan kegiatan dengan agenda Nilai-nilai Dasar PNS


- Tahapan 1. Menunjukkan isu-isu yang akan diangkat pada rancangan aktualisasi
- Berorientasi pelayanan, dalam melakukan konsultasi diperlukan sikap menghargai komunikasi, konsultasi, serta ramah, cekatan dan
solutif.
- Tahapan 2. Melakukan diskusi terkait isu yang akan diangkat kepada mentor sesuai dengan nilai Akuntabel, dalam melakukan suatu
kegiatan dibutuhkan perencanaan strategis yang bisa dipertanggung jawabkan.
- Tahapan 3. Berkonsultasi dengan coach terkait gagasan isu yang telah disetujui mentor sesuai dengan nilai
- Loyal, adanya konsultasi sebelum melakukan kegiatan menunjukkan kesetiaan seorang ASN kepada pimpinan,

- Tahapan 4. Finalisasi rancangan aktualisasi, perwujudan dari Kolaboratif,adanya kerjasama atau musyawarah terlebih dahulu dengan
pimpinan sebelum melakukan kegiatan.tugas.

3. Kontribusi kegiatan terhadap Visi Misi Bupati


Dengan melaksanakan kegiatan aktualisasi maka dapat mewujudkan visi misi sebagai berikut:

Visi:“Soppeng yang Lebih Melayani, maju dan Sejahtera”.

Misi: Memantapkan Penyelenggaraan Pelayanan Dasar.

Memantapkan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan

4. Kontribusi kegiatan terhadap nilai-nilai organisasi

 Yang terkandung dalam kegiatan ini yaitu nilai- nilai Kolaboratif dalam melakukan koordinasi bersama coach.
No Kegiatan Tahapan Output Hasil Keterkaitan Kontribusi terhadapVisi Penguatan terhadap
. Kegiatan Kegiatan Substansi Mata dan Misi Kabupaten Nilai Organisasi
Pelatihan

1 2 3 4 5 6 7

2. Membentuk tim Manajemen ASN `Visi: “Soppeng yang Lebih - Kolaboratif


kerja untuk Melayani Maju dan (Bekerjasama)
sosialisasi Sejahtera”
- Cermat
(Akuntabel)

Misi: Memantapkan
penyelenggaraan Pelayanan
Dasar
- 1. Konsultasi - Terlaksananya
Akuntabel
dengan mentor konsultasi Memantapkan Pencapaian
(Bertanggung
Tujuan Pembangunan
- 2. Membentuk dengan mentor Jawab) Berkelanjutan
tim kerja dan coach Menghargai orang
sosialisasi - Persamaan lain (Harmonis)

- 3. persepsi
Mengumpulka - Surat
n bahan materi persetujuan Kolaboratif
(Bekerja sama)
aktuali Loyal
sosialisasi - Sasi (Berkomitmen)
- 4. Membuat
-Foto kegiatan
materi
sosialisasi
Proaktif (Adaptif)

(Adaptif)

Kompeten

- -
DeskripsiKegiatan

1. Keterkaitan kegiatan dengan Agenda kedudukan dan peran PNS dalam NKRI

 Membentuk tim kerja untuk sosialisasi terkait dengan Manajemen ASN, membentuk tim yang professional,memiliki nilai dasar, etika
profesi,dan bersih dari KKN.

2. Keterkaitan Tahapan kegiatan dengan agenda Nilai-nilai Dasar PNS

- Tahapan 1.Melakukan Konsultasi dengan mentor


Merupakan wujud dari nilai Akuntabel dimana surat persetujuan yang ditandatangani pimpinan adalah pegangan ketika dimintai
pertanggungjawaban atas kegiatan yang akan dilakukan.
- Tahapan 2. Membentuk tim kerja sosialisasi
Adalah wujud Harmonis, tim yang terdiri dari anggota dengan karakter yang berbeda-beda akan membentuk harmonisasi serta membangun
lingkungan kerja yang kondusif. Serta Kolaboratif,membangun kerja sama dengan pimpinan dan kerjasama tim

- Tahapan 3. Mengumpulkan bahan materi sosialisasi


Wujud dari Loyal, komitmen sebagai perjanjian atau keterikatan dan tanggungjawab dalam kegiatan sosialisasi.
- Tahapan 4. Membuat materi sosialisasi
Kompeten, kompetensi dibutuhkan dalam penyusunan materi sosialisasi.

3. Kontribusi kegiatan terhadap Visi Misi Bupati

Dengan melaksanakan kegiatan aktualisasi maka dapat mewujudkan visi misi sebagai berikut:

Visi:“Soppeng yang Lebih Melayani, maju dan Sejahtera”.

Misi: Memantapkan Penyelenggaraan Pelayanan Dasar.

Memantapkan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan

4. Kontribusi kegiatan terhadap nilai-nilai organisasi

Yang terkandung dalam kegiatan ini yaitu nilai- nilai organisasi Akuntabel dan Kolaboratif dalam membentuk tim kerja untuk sosialisasi

No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output Hasil Keterkaitan Kontribusi terhadapVisi Penguatan terhadap
Kegiatan Substansi Mata dan Misi Kabupaten Nilai Organisasi
Pelatihan
1 2 3 4 5 6 7
Membuat
3. SMART ASN `Visi: “Soppeng yang Lebih - Solutif
brosur/leaflet Melayani Maju dan (Berorientasi
Sejahtera” Pelayanan)

- Cermat
(Akuntabel)
Misi: Memantapkan
Penyelenggaraan Pelayanan
Dasar
- 1.Konsultasi - Brosur/leaflet Berorientasi
dengan mentor - Foto kegiatan Pelayanan,
(memenuhi
- 2.Membentuk kebutuhan
tim kerja masyarakat)
Akuntabel
sosialisasi (transparan)
- 3.Mengumpulkan
Harmonis
bahan materi (kondusif)
sosialisasi
Akuntabel
- 4. Membuat (bertanggung jawab)
materi sosialisas
Harmonis( peduli)
- 5. Melaksanakan
Adaptif (Antusias)
Pelayanan
Konsultasi via Kompeten (Mampu)
whatssapp
Adaptif (Inovasi
terbaru)

Berorientasi
Pelayanan
(Kebutuhan
Masyarakat)
- -
Deskripsi Kegiatan

1. Keterkaitan kegiatan dengan Agenda kedudukan dan peran PNS dalam NKRI
- Membuat brosur/leaflet terkait dengan SMART ASN, kegiatan ini mencerminkan pemanfaatan teknologi informasi sebagai media promosi
kesehatan dan mengembangkan digital skill.

2. Keterkaitan Tahapan kegiatan dengan agenda Nilai-nilai Dasar PNS


- Tahapan 1. Konsultasi dengan mentor
Merupakan wujud Berorientasi Pelayanan, desain brosur/leaflet diharapkan dapat membantu masyarakat untuk memahami Penyakit Tidak
Menular (PTM).
- Tahapan 2. Membentuk tim kerja sosialisasi
Adalah wujud Akuntabel karena dalam melakukan kegiatan harus dengan penuh tanggungjawab selain itu merupakan wujud Harmonis
karena membangun lingkungan kerja yang kondusif.
- Tahapan 3 Mengumpulkan bahan materi sosialisasi
Wujud dari sikap harmonis karena melalui leaflet diharapkan menumbuhkan sikap peduli masyarakat.
Adaptif dimana antusias dalam ataupun menghadapi pekerjaan
- Tahapan 4 . Membuat materi sosialisasi
Kompeten, kompetensi dibutuhkan dalam penyusunan materi sosialisasi.
- Tahapan 5 Melaksanakan Pelayanan Konsultasi via whatssapp
- Adaptif, cepat beradaptasi terhadap perubahan sehingga membuat inovasi terbaru
- Berorientasi Pelayanan, memahami dan memenuhi kebutahan masyarakat, ramah solutuf dan dapat diandalkan, melakukan perbaikan tiada
3. Kontribusi kegiatan terhadap Visi Misi Bupati
Dengan melaksanakan kegiatan aktualisasi maka dapat mewujudkan visi misi sebagai berikut:

Visi:“Soppeng yang Lebih Melayani, maju dan Sejahtera”.

Misi: Memantapkan Penyelenggaraan Pelayanan Dasar.

Memantapkan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan

1. Yang terkandung dalam kegiatan ini yaitu nilai- nilai organisasi

 Solutif (Berorientasi Pelayanan) Cermat (Akuntabel)


No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output Hasil Keterkaitan Kontribusi terhadapVisi Penguatan terhadap
Kegiatan Substansi Mata dan Misi Kabupaten Nilai Organisasi
Pelatihan

1 2 3 4 5 6 7
Membagikan
4. SMART ASN `Visi: “Soppeng yang 4. Solutif
informasi kesehatan (Pemanfaatan Lebih Melayani Maju dan (Berorientasi
melalui social media teknologi) Sejahtera” Pelayanan)

5. Adaptif
(inovasi
Misi: Memantapkan terbaru)
penyelenggaraan Pelayanan
Dasar

Memantapkan Pencapaian
- 1. Melakukan - Informasi Adaptif Tujuan Pembangunan
( bersinergis) Berkelanjutan
konsultasi dengan kesehatan
Berorientasi
mentor - Foto kegiatan Pelayanan
( berkualitas)

- 2. Kompeten
( menjawab
Membuat/menyus tantangan )
un bahan materi Adaptif,
(berinovasi)
- kepada mentor
- 3. Mengupload
informasi
Berorientasi
kesehatan melalui Pelayanan (cepat
social media mudah dan
terjangkau)
-
Adaptif
(beradaptasi)
- 4.Melakukan
konsultasi online
Kompeten
(menjawab
tantangan)

Beroientasi
pelayanan

- -
Deskripsi Kegiatan

1. Keterkaitan kegiatan dengan Agenda kedudukan dan peran PNS dalam NKRI
- Membagikan informasi kesehatan melalui social media mentor dengan SMART ASN, kegiatan ini mencerminkan pemanfaatan teknologi
informasi sebagai media promosi kesehatan dan mengembangkan digital skill.

2. Keterkaitan Tahapan kegiatan dengan agenda Nilai-nilai Dasar PNS


- Tahapan 1. Konsultasi dengan mentor
Merupakan wujud Berorientasi Pelayanan,komitmen pimpinan yang merupakan kunci untuk membangun pelayanan yang berkualitas serta
wujud adaptif dimana harus terus bersinergis dengan mentor

- Tahapan 2. Membuat/menyusun bahan materi


Adalah wujud Kompeten, melalui promosi kesehatan lewat social media membantu masyarakat belajar dan memahami tentang kesehatan.

Adaptif, promosi kesehatan lewat social media merupakan salah satu inovasi untuk mencapai derajat kesehatan masyarakat

- Tahapan 3 Mengupload informasi kesehatan melalui social media

Wujud dari sikap berorientasi pelayanan karena melalui informasi melalui social media lebih cepat mudah dan terjangkau. adaptif,
mengantisipasi dan beradaptasi dengan perubahan lingkungan
- Tahapan 4 . Melakukan konsultasi online
Kompeten,peningkatan kompetensi dibutuhkan dalam melakukan konsultasi demi menjawab tantangan yang berubah, melaksanakan tugas
dengan kualitas terbaik
Berorientasi Pelayanan memenuhi kebutuhan masyarakat
3. Kontribusi kegiatan terhadap Visi Misi Bupati
Dengan melaksanakan kegiatan aktualisasi maka dapat mewujudkan visi misi sebagai berikut:

Visi:“Soppeng yang Lebih Melayani, maju dan Sejahtera”.

Misi: Memantapkan Penyelenggaraan Pelayanan Dasar.

Memantapkan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan

4. Yang terkandung dalam kegiatan ini yaitu nilai- nilai organisasi

 Berorientasi pelayanan (cepat dan tepat) akuntabilitas (efesien dan efekif)

No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output Hasil Keterkaitan Kontribusi terhadapVisi Penguatan terhadap
Kegiatan Substansi Mata dan Misi Kabupaten Nilai Organisasi
Pelatihan

1 2 3 4 5 6 7
5. Melakukan MANAJEMEN `Visi: “Soppeng yang Kolaboratif (face to
sosialisasi ASN Lebih Melayani Maju dan face dialog)
Sejahtera”
(Mengelolah) adaptif (efesien
dan efekif)
SMART ASN
Misi: Memantapkan
(kemampuan digital penyelenggaraan
yang terbarukan) Pelayanan Dasar

Memantapkan Pencapaian
Tujuan Pembangunan
Berkelanjutan

- 1. Menyiapkan - Surat penyampaian Kompeten (Kualitas


Terbaik)
administrasi serta kepada Kepala
Harmonis
sarana dan Desa (keleluasaan)
prasarana Marioritengnga,De
Berorientasi
sa Goarie, Desa Pelayanan
2. Membagikan (pelayanan Prima)
Barae, Desa Soga
brosur/leaflet Adaptif (Inovasi)
- Berita acara
3. Melakukan
sosialisasi
sosialisasi
- Daftar hadir Kolaboratif
(membangun
peserta sosialisasi
kerjasama)
- Foto kegiatan
- Video Kompeten
(peningkatan
dokumentasi kompetensi)

4. 5.
Deskripsi Kegiatan

1. Keterkaitan kegiatan dengan Agenda kedudukan dan peran PNS dalam NKRI

Melakukan sosialisasi berhubungan Manajemen ASN,ASN mampu mengelola pelaksanaan kegiatan secara professional.
SMART ASN, ASN mampu mengabdikan kompetensi dan ilmu pengetahuan dalam mengatur setiap tahap sosialisasi dengan media leaflet.

2. Keterkaitan Tahapan kegiatan dengan agenda Nilai-nilai Dasar PNS


- Tahapan 1. Menyiapkan administrasi serta sarana dan prasarana
Merupakan wujud Kompeten melalui sosialisasi dapat membantu orang lain belajar serta penulis melaksanakan tugas dengan kualitas terbaik.
Harmonis memberikan keleluasaan belajar dan memberikan kontribusi
- Tahapan 2. Membagikan brosur/leaflet
Merupakan wujud dari sikap Berorientasi Peayanan memberikan pelayanan Prima demi kepuasan masyarakat.
Adaptif, promosi kesehatan lewat social media merupakan salah satu inovasi untuk mencapai derajat kesehatan masyarakat
- Tahapan 3 Mengupload informasi kesehatan melalui social media
Wujud dari sikap berorientasi pelayanan karena melalui informasi melalui social media lebih cepat mudah dan terjangkau., Adaptif, seorang
ASN harus selalu bisa beradaptasi dengan keadaan dan berbagai macam karakter di tempat sosasialisasi
- Tahapan 4 . Melakukan sosialisasi
Kompeten, peningkatan kompetensi dibutuhkan dalam melakukan tugas demi menjawab tantangan yang berubah, melaksanakan tugas
dengan kualitas terbaik
Kolaboratif, membangun kerjasama yang baik dengan pemerintah setempat, masyarakat dan tim sosialisasi
3. Kontribusi kegiatan terhadap Visi Misi Bupati

Dengan melaksanakan kegiatan aktualisasi maka dapat mewujudkan visi misi sebagai berikut:

Visi:“Soppeng yang Lebih Melayani, maju dan Sejahtera”.

Misi: Memantapkan Penyelenggaraan Pelayanan Dasar.

Memantapkan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan

4. Yang terkandung dalam kegiatan ini yaitu nilai- nilai organisasi

 Kolaboratif (face to face dialog) adaptif (efesien dan efekif)


No. Kegiatan Tahapan Output Hasil Keterkaitan Kontribusi terhadapVisi Penguatan terhadap
Kegiatan Kegiatan Substansi Mata dan Misi Kabupaten Nilai Organisasi
Pelatihan

1 2 3 4 5 6 7

6. Melakukan evaluasi MANAJEMEN `Visi: “Soppeng yang Akuntabel


dan menyusun ASN (professional) Lebih Melayani Maju dan (Bertanggung
laporan aktualisasi Sejahtera” Jawab)
SMART ASN (

Misi: Memantapkan
penyelenggaraan Pelayanan
Dasar

Memantapkan Pencapaian
Tujuan Pembangunan
- 1. Melakukan - Terlaksananya Akuntabel Berkelanjutan
(tanggungjawab)
rekapan data evaluasi
Loyal (bertanggung
kunjungan kegiatan jawab)
pasien Penyakit - Laporan
Harmonis (membina
Tidak Menular aktualisasi hubungan baik)
Kolaboratif
(PTM) - Foto kegiatan
(bekerjasama)
peserta
sosialisasi
- 2. Akuntabel( bertangg
Mengevaluasi
ung jawab)
respon
masyarakat di kompeten

social media ( kualitas terbaik)


- 3. Melakukan
Loyal (komitmen)
konsultasi
Kolaboratif
dengan mentor
- 4. Melakukan kerjasama
konsultasi
dengan coach
- 5. Menyusun
laporan
aktualisasi
Deskripsi Kegiatan

1. Keterkaitan kegiatan dengan Agenda kedudukan dan peran PNS dalam NKRI

Melakukan sosialisasi berhubungan Manajemen ASN,ASN mampu mengelola pelaksanaan kegiatan secara professional.
SMART ASN, ASN mampu mengabdikan kompetensi dan ilmu pengetahuan dalam mengatur setiap tahap sosialisasi dengan media leaflet.

2. Keterkaitan Tahapan kegiatan dengan agenda Nilai-nilai Dasar PNS


- Tahapan 1. Melakukan rekapan data kunjungan pasien Penyakit Tidak Menular (PTM)
Akuntabel dalam melakukan kegiatan harus dengan penuh tanggungjawab, Loyal mempertanggung jawabkan tindakan dan kinerjanya
kepada publik
Tahapan 2. Mengevaluasi respon masyarakat di social media
Merupakan wujud dari sikap Harmonis menjalin komunikasi yang baik dengan Pimpinan/mentor..
Kolaboratif , menjalin hubungan kerjasama dengan pimpinan untuk keberhasilan aktualisasi yang dilaksanakan.
- Tahapan 3 Melakukan konsultasi dengan mentor
Wujud dari sikap akuntabel karena kemampuan melaksanakan tugas dengan jujur, bertanggung jawab cermat disiplin dan berintegritas tinggi
Kompeten, seorang ASN harus melaksanakan tugas dengan kualitas terbaik.
- Tahapan 4 . Melakukan konsultasi dengan coach
Kompeten, peningkatan kompetensi dibutuhkan dalam melakukan tugas demi menjawab tantangan yang berubah, melaksanakan tugas
dengan kualitas terbaik
Kolaboratif, menjalin komunikasi yang baik dengan Pimpinan/coach
- Tahapan 5. Menyusun laporan Aktualisasi
Loyal, menyusun laporan kepada pimpinan sebagai bukti komitmen ASN terhadap pimpinannya.
Kolaboratif, menjalin hubungan kerjasama dengan pimpinan untuk keberhasilan aktualisasi yang dilaksanakan.

3. Kontribusi kegiatan terhadap Visi Misi Bupati

Dengan melaksanakan kegiatan aktualisasi maka dapat mewujudkan visi misi sebagai berikut:

Visi:“Soppeng yang Lebih Melayani, maju dan Sejahtera”.

Misi: Memantapkan Penyelenggaraan Pelayanan Dasar.

Memantapkan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan

4. Yang terkandung dalam kegiatan ini yaitu nilai- nilai organisasi

 Akuntabel (Bertanggung Jawab)

Anda mungkin juga menyukai