Anda di halaman 1dari 8

Unit Kerja Badan Perencanaan, Penelitian dan Pembangunan Daerah Kabupaten Mesuji

Idenitifikasi Isu 1. Kurang efektifnya pencarian arsip dokumen Rencana Kerja perangkat daerah
2. Belum terorganisirnya inventarisasi dokumen Rencana Kerja perangkat daerah
3. Belum optimalnya pelaksanaan gagasan pengurangan penggunaan kertas
Isu yang Diangkat Kurang efektifnya pencarian arsip dokumen Rencana Kerja perangkat daerah
Pengarsipan Dokumen Rencana Kerja Perangkat Daerah dalam Bentuk Database Berbasis Digital
Gagasan Pemecahan Isu
Output/Hasil Keterkaitan Nilai Dasar ASN Kontribusi Terhadap Visi dan Penguatan Nilai-Nilai
No Kegiatan Tahapan Kegiatan
Kegiatan dengan Kegiatan Misi Organisasi Organisasi
1 2 3 4 5 6 7
1. Menyusun rencana 1. Meminta izin kepada mentor 1. Tersedianya Surat 1. Manajemen ASN : saya akan Kegiatan ini berkontribusi Kegiatan ini memiliki
kegiatan aktualisasi untuk melaksanakan pengantar dan berpedoman pada UU terhadap visi dan misi penguatan nilai-nilai
kegiatan aktualisasi permohonan kepegawaian dalam Kabupaten Mesuji yaitu : organisasi yaitu :
kegiatan pelaksanaan kegiatan
aktualisasi aktualisasi

2. Membuat jadwal kegiatan 2. Tersedianya 2. Berorientasi Pelayanan : Visi : Terwujudnya Mesuji 1. Toleransi
matriks jadwal saya akan menerapkan yang Sejahtera, Aman dan
pelaksanaan sistem 3S saat meminta izin Berkeadilan
kegiatan dan berkoordinasi dengan
mentor
3. Menyusun rencana kegiatan 3. Tersedianya 3. Kompeten : saya akan Misi : Mewujudkan tata 2. Empati
aktualisasi dengan notulen dan menyusun rencana kegiatan kelola pemerintahan yang
berkoordinasi dengan dokumentasi dengan terstruktur dan baik, efektif dan efisien
mentor kegiatan berupa terjadwal
video dan foto

4. Harmonis : saya akan 3. Keterbukaan terhadap


melakukan kerjasama perubahan
dengan mentor mengenai
rancangan kegiatan
aktualisasi
Output/Hasil Keterkaitan Nilai Dasar ASN Kontribusi Terhadap Visi dan Penguatan Nilai-Nilai
No Kegiatan Tahapan Kegiatan
Kegiatan dengan Kegiatan Misi Organisasi Organisasi
5. Loyal : saya akan melibatkan
mentor sebagai atasan
dalam melakukan rencana
kegiatan

6. Kolaboratif : saya akan


bersinergi dengan mentor
dalam menyusun konsep
rancangan kegiatan

2. Membuat langkah- 1. Menyusun draf langkah- 1. Tersedianya draf 1. Akuntabel : saya akan Kegiatan ini berkontribusi Kegiatan ini memiliki
langkah pengarsipan langkah pengarsipan digital langkah-langkah konsisten menjalani terhadap visi dan misi penguatan nilai-nilai
digital pengarsipan konsultasi terus menerus Kabupaten Mesuji yaitu : organisasi yaitu :
dokumen rencana sampai akhir tahapan
kerja perangkat
daerah secara
digital melalui
google drive

2. Melakukan konsultasi 2. Tersedianya 2. Kompeten : saya akan Visi : Terwujudnya Mesuji 1. Toleransi
kepada atasan arahan tertulis mengikuti aturan yang Sejahtera, Aman dan
dari pimpinan penyusunan berdasarkan Berkeadilan
mengenai langkah kerja arsip digital
pengarsipan
dokumen rencana
kerja perangkat
daerah secara
digital melalui
google drive
Output/Hasil Keterkaitan Nilai Dasar ASN Kontribusi Terhadap Visi dan Penguatan Nilai-Nilai
No Kegiatan Tahapan Kegiatan
Kegiatan dengan Kegiatan Misi Organisasi Organisasi
3. Melakukan perbaikan 1. Terlaksananya 3. Harmonis : saya akan Misi : Mewujudkan tata 2. Empati
perbaikan draf menerima masukan dan kelola pemerintahan yang
langkah-langkah kritik dari mentor mengenai baik, efektif dan efisien
pengarsipan langkah pengarsipan jika
digital adanya perbaikan

4. Adaptif : saya akan 3. Keterbukaan terhadap


mempelajari draf langkah- perubahan
langkah pengarsipan secara
digital
5. Smart ASN : saya akan
mempelajari langkah
pengarsipan berbasis digital

3. Melakukan 1. Mencari referensi mengenai 1. Terdapat 1. Kompeten : saya akan Kegiatan ini berkontribusi Kegiatan ini memiliki
persiapan pengarsipan menggunakan referensi melaksanakan pendataan terhadap visi dan misi penguatan nilai-nilai
pengarsipan Google Drive mengenai dokumen yang sudah ada Kabupaten Mesuji yaitu : organisasi yaitu :
dokumen rencana pengarsipan dan yang belum terkumpul
kerja perangkat menggunakan
daerah secara digital google drive
melalui Google Drive

2. Membuat akun Google Drive 1. Tersedianya akun 2. Harmonis : saya akan Visi : Terwujudnya Mesuji 1. Toleransi
google drive bersinergi dengan perangkat yang Sejahtera, Aman dan
daerah yang belum Berkeadilan
melakukan pengumpulan
dokumen terbaru
Output/Hasil Keterkaitan Nilai Dasar ASN Kontribusi Terhadap Visi dan Penguatan Nilai-Nilai
No Kegiatan Tahapan Kegiatan
Kegiatan dengan Kegiatan Misi Organisasi Organisasi
3. Mengumpulkan dokumen 1. Terkumpulnya 3. Loyal : saya akan membantu Misi : Mewujudkan tata 2. Empati
rencana kerja perangkat dokumen rencana atasan dalam kelola pemerintahan yang
daerah berbentuk hardcopy kerja perangkat pengklasifikasian dokumen baik, efektif dan efisien
maupun softcopy daerah untuk mempermudah
pelaksanaan kegiatan

4. Melakukan scan dokumen 1. Tersedianya file 4. Adaptif : saya akan 3. Keterbukaan terhadap
rencana kerja perangkat scan dokumen menerapkan teknik scan dan perubahan
daerah rencana kerja penggunaan aplikasi excel
perangkat daerah untuk pengelompokkan
dokumen

5. Kolaboratif : saya akan


meminta bantuan rekan
sejawat untuk percepatan
pengumpulan dan
pengelompokkan dokumen

6. Smart ASN : saya akan


mengumpulkan referensi
mengenai pengarsipan
digital
4. Melakukan 1. Mengupload dokumen 1. Tersimpannya 1. Akuntabel : saya akan Kegiatan ini berkontribusi Kegiatan ini memiliki
pengarsipan berbentuk softcopy atau dokumen rencana melaksanakan kegiatan terhadap visi dan misi penguatan nilai-nilai
dokumen rencana yang telah di scan melalui kerja perangkat berdasarkan rancangan Kabupaten Mesuji yaitu : organisasi yaitu :
kerja perangkat Google Drive daerah ke dalam kegiatan yang sudah disusun
daerah secara digital google drive bersama mentor
melalui Google Drive
Output/Hasil Keterkaitan Nilai Dasar ASN Kontribusi Terhadap Visi dan Penguatan Nilai-Nilai
No Kegiatan Tahapan Kegiatan
Kegiatan dengan Kegiatan Misi Organisasi Organisasi
2. Melakukan pengklasifikasian 1. Dokumen yang 2. Kompeten : saya akan Visi : Terwujudnya Mesuji 1. Toleransi
dokumen yang telah di telah di arsipkan melakukan pengklasifikasian yang Sejahtera, Aman dan
upload melalui Google berdasarkan jenis dokumen Berkeadilan
Drive menjadi dan perangkat daerah
tertata rapi

3. Melakukan pengecekan 1. Memastikan 3. Adaptif : saya akan Misi : Mewujudkan tata 2. Empati
ulang dokumen yang telah di dokumen telah berkontribusi penuh dalam kelola pemerintahan yang
upload tersimpan dan pelaksanaan kegiatan baik, efektif dan efisien
tertata rapi di upload sampai finalisasi
Google Drive pengarsipan
4. Finalisasi Pengarsipan 1. Tersedianya 4. Smart ASN : saya akan 3. Keterbukaan terhadap
melalui Google Drive pengarsipan menggunakan teknologi perubahan
melalui google digitalisasi melalui aplikasi
drive google drive dalam upaya
pengarsipan dokumen
5. Melakukan 1. Melakukan konsultasi 1. Tersedianya 1. Berorientasi Pelayanan : Kegiatan ini berkontribusi Kegiatan ini memiliki
Sosialisasi Sistem kepada atasan arahan tertulis saya akan menerapkan terhadap visi dan misi penguatan nilai-nilai
Pengarsipan dari pimpinan sistem 3S saat melakukan Kabupaten Mesuji yaitu : organisasi yaitu :
mengenai konsultasi sistem
sosialisasi sistem pengarsipan kepada atasan
pengarsipan yang
akan dilakukan
Output/Hasil Keterkaitan Nilai Dasar ASN Kontribusi Terhadap Visi dan Penguatan Nilai-Nilai
No Kegiatan Tahapan Kegiatan
Kegiatan dengan Kegiatan Misi Organisasi Organisasi
2. Menyiapkan alat dan bahan 1. Tersedianya alat 2. Akuntabel : saya akan Visi : Terwujudnya Mesuji 1. Toleransi
sosialisasi dan bahan untuk bertanggung jawab dan yang Sejahtera, Aman dan
melakukan meyakinkan atasan tentang Berkeadilan
sosialisasi sistem manfaat rancangan
pengarsipan aktualisasi dalam
pelaksanaan sosialisasi
sistem pengarsipan yang
diperbantukan oleh mentor

3. Melakukan sosialisasi sistem 1. Adanya sosialisasi 3. Kompeten : saya akan Misi : Mewujudkan tata 2. Empati
pengarsipan bersama sistem menjadi terampil dan kelola pemerintahan yang
mentor pengarsipan mengedepankan sikap baik, efektif dan efisien
berbasis digital di santun dalam penyampaian
Bappelitbangda sistem pengarsipan di
Kabupaten Mesuji hadapan rekan dan atasan
bersama mentor

4. Harmonis : saya akan 3. Keterbukaan terhadap


menyelaraskan tujuan perubahan
kegiatan dengan visi misi
organisasi dalam
penyampaian sosialisasi
bersama mentor
5. Kolaboratif : saya akan
melakukan sosialisasi
bersama mentor
Output/Hasil Keterkaitan Nilai Dasar ASN Kontribusi Terhadap Visi dan Penguatan Nilai-Nilai
No Kegiatan Tahapan Kegiatan
Kegiatan dengan Kegiatan Misi Organisasi Organisasi
6. Smart ASN : saya akan
mensosialisasikan
bahwasanya pengarsipan
berbasis digital menjadi
terobosan baru untuk
mempermudah dan
percepatan pencarian data

6. Melakukan Evaluasi 1. Membuat timeline 1. Tersedianya 1. Manajemen ASN : saya akan Kegiatan ini berkontribusi Kegiatan ini memiliki
pengadministrasian timeline yang melakukan pengecekan dan terhadap visi dan misi penguatan nilai-nilai
dapat digunakan review berulang mengenai Kabupaten Mesuji yaitu : organisasi yaitu :
untuk memantau inventarisasi dokumen
waktu yang
dibutuhkan

2. Membuat penyimpanan data 1. Tersedianya arsip 2. Berorientasi Pelayanan : Visi : Terwujudnya Mesuji 1. Toleransi
arsip perencanaan yang telah dokumen saya akan membantu atasan yang Sejahtera, Aman dan
dikumpulkan secara digital perencanaan atau rekan yang Berkeadilan
membutuhkan segera
dokumen dengan
membagikan akun google
drive yang telah dibuat
3. Mencatat hasil evaluasi 1. Tersedianya 3. Akuntabel : saya akan Misi : Mewujudkan tata 2. Empati
catatan hasil bertanggung jawab penuh kelola pemerintahan yang
evaluasi atas pelaporan berkala baik, efektif dan efisien
mengenai pengarsipan
dokumen yang telah
dilaksanakan
4. Melaporkan kepada 1. Laporan hasil 4. Kompeten : saya akan 3. Keterbukaan terhadap
pimpinan evaluasi melaksanakan pelaporan perubahan
dengan santun
Output/Hasil Keterkaitan Nilai Dasar ASN Kontribusi Terhadap Visi dan Penguatan Nilai-Nilai
No Kegiatan Tahapan Kegiatan
Kegiatan dengan Kegiatan Misi Organisasi Organisasi
5. Loyal : saya akan membantu
penerapan misi organisasi
dengan pelaksanaan
kegiatan berbasis teknologi

6. Kolaboratif : saya akan


melaksanakan pelaporan
berkala mengenai catatan
hasil evaluasi kegiatan
7. Smart ASN : saya akan
membuat penyimpanan
dokumen berbasis digital
untuk mempermudah
pencarian data

Anda mungkin juga menyukai