Anda di halaman 1dari 2

KERANGKA ACUAN KERJA

BAGIAN HUMAS DAN PROTOKOL


PROGRAM KEGITAN (PROGRAM PELAYANAN INFORMASI PUBLIK)
SUB KEGIATAN (PEMASANGAN DISPLAY PHOTO PEMBANGUNAN) TAHUN 2018.

I. LATAR BELAKANG :
1. Kantor secretariat Darah Kutai Barat mempunyai informasi dalam bentuk photo-photo kegiatan
pemerintah yang dapat dilihat oleh para tamu yang datang berkunjung.
2. Display photo tersebut memuat photo-photo kegiatan pembangunan, kebudayaan, masyarkat
Kutai Barat.
2.1. Photo-photo pembangunan Kutai Barat.
2.2. Photo-photo kebudayaan Kutai Barat.
2.3. Photo-photo masyarkat khas Kutai Barat.
2.4. Dan photo-photo lainya yang mendukung keindahan Kutai Barat.

II. DASAR HUKUM :


1. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara RI Nomor 12/M.PAN/08 tahun 2007
tentang Pedoman Umum Humas di lingkungan Instansi Pemerintah
2. Permendagri No.35 Tahun 2010 Tentang Pedoman Pengelolaan Pelayanan Informasi dan
Dokumentasi di lingkungan Kementerian Dalam Negeri
3. Peraturan Bupati Kutai Barat No.56 tahun 2008 Tentang Tugas Pokok, Fungsi, dan Uraian Tugas
Jabatan Struktural di lingkungan Sekretariat Daerah dan Sekretariat DPRD Kutai Barat

III. MAKSUD DAN TUJUAN :


MAKSUD : Agar kantor Sekretariat Kutai Barat mempunyai display photo dinding yang dapat dilihat
para tamu yang datang berkunjung.
TUJUAN : Untuk memacu semangat pemerintah dan masyarakat utuk terus bergandeng tangan
membangun dan mempromosikan Kabupaten Kutai Barat.

IV. WAKTU PELAKSANAAN :


Kegiatan Display photo dilaksanakan pada setiap bulan dan photo-photo yang ditampilkan semua
kegiatan pemerintah Kutai Barat yang didokumentasi selama bulan tersebut.

JADWAL PELAKSANAAN (bulan)


NO RINCIAN AKTIVITAS
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 -
2 -
3 -
4
5
6
7
8
9
10
11
12

V. LOKASI PELAKSANAAN :
Display photo kegiatan pemerintah Kab. Kutai Barat di tampilkan oleh Bag. Humas dan Protokol
Setkab. Kutai Barat di Kutai Barat di kantor Sekretariat Kabupaten Kutai Barat pada lantai 1, 2 dan 3.

VI. TAHAP PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PIHAK TERKAIT :


No Sub-Aktivitas Waktu Pihak Terkait Jlh. Org. Terlibat Ket.
1 Persiapan : 1 hari - 1 orang
1.1. Pengumpulan photo-photo yang masuk
kriteria dan telah di edit oleh photographer
Humas.
1.2. Photo-photo terseleksi diberi keterangan 1 hari - 5 orang
sesuai gambar dari awal kegiatan sampai
akhir
1.3. Photo-photo terseleksi di insert dalam satu 1 hari - 5 orang
halaman kertas F4.
1.4. Pencetakan photo, pencetakan 1 – 3 jam - 2 orang
dilaksanakan sendiri di Bagian Humas dan
protocol.
2 Pelaksanaan : 1 jam - 4 orang
2.1. photo-photo yang sudah di cetak di temple
di papan dinding yang sudah ada di lantai 1,
2 dan 3 di kantor Setkab. Kutai Barat.
3 Evaluasi : 15 - 30 - 3 orang Oleh Bag. Humas
menit Subbag. DPP
Kutai Barat.
VII. INDIKATOR KINERJA :
1. Capaian Progam :
Terlaksananya PEMASANGAN DISPLAY PHOTO PEMBANGUNAN.
2. Masukan (input):
a. DANA : 28.000.000,-
b. SDM : 5 orang.
c. Perlengkapan Pendukung: PC/Komputer editing, Printer, Papan dinding, kertas karton manila.
3. Keluaran (output)
Tersedianya display photo Kepala Daerah dan pembangunan serta kebudayaan Kutai Barat.
4. Hasil (outcomes)
Tersedianya majalah dinding di kantor secretariat Kabupaten Kutai Barat.
5. Kelompok sasaran:
OPD, Instansi-instansi vertical lainnya, perusahaan dan tamu-tamu daerah lainnya dan lain-lain
yang berkunjung ke kantor Sekretariat Daerah Kutai Barat

VIII. RENCANA PELAKSANAAN :


Display photo pembangunan kantor Sekretariat Daerah Kutai Barat dilaksanakan secara swakelola
oleh staf DPP Bag. Humas dan Protokol Setkab. Kutai Barat dan tidak memerlukan pihak ketiga.

IX. SUMBER DANA (PEMBIYAYAAN) :


Kebutuhan dana untuk kegiatan dimaksud, bersumber dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah
Kutai Barat tahun 2018.

X. PENUTUP :
Demikian KAK ini disajikan kiranya dapat dipergunakan sebagai data yang diperlukan sebagaimana
mestinya.

Sendawar, 25 September 2017.

PPTK, Pelaksana,

Zairin Handani, SE, M.Si. (............................................)

Anda mungkin juga menyukai