Anda di halaman 1dari 2

KONTRAK BELAJAR PRAKTIKUM KLINIK (BIMBINGAN KLINIK PRECEPTORSHIP)

Tempat Praktek : RSUD Pandanarang, Boyolali


Nama Mahasiswa : Ambarwati Suryaningsih
NIM : 1603003
Stikes Muhammadiyah Klaten
Nama Pembimbing : Aisyah Anas Rusmanto
Topik/ Mata Kuliah : Asuhan Kebidanan Nifas

Strategi Hasil yang


Tujuan Sumber Belajar Waktu
Diharapkan
Tujuan umum: Untuk mencapai tujuan a. V Ruth Bennet dan Linda, 1999. Setelah menyelesaikan Waktu yang
Setelah menjalankan praktikum pembelajaran klinik, Myles Texbook for Midwifery. UK, pembelajaran klinik ini, ditetapkan untuk
klinik semester VI di Ruang maka saya akan : London saya dapat: mencapai tujuan
Adas Manis RSUD 1. Mencari buku b. Varney. 1997. Midwifery 1. Melakukan asuhan yaitu:
Pandanarang, Boyolali selama sumber yang c. Pusdiknakes, WHO, JPHIEGO, kebidanan pada ibu 1. Senin, 21
1 bulan, saya mampu relevan 2001. Buku IV Asuhan Kebidanan nifas dan menyusui Januari 2019:
melaksanakan asuhan 2. Konsultasi dan Pada Ibu Post Partum a. Metode melakukan
kebidanan pada ibu nifas dan diskusi dengan d. Saifuddin AB et all. 2005. Buku Kanguru = 1 metode kanguru
menyusui dengan menerapkan dosen pembimbing Acuan Nasional Pelayanan
manajemen kebidanan. dan pembimbing Kesehatan. Jakarta
Tujuan Khusus: lapangan e. Bobak Irene M et all. 2005. Buku
Melakukan keterampilan klinik 3. Berpartisipasi Ajar Keperawatan Maternitas.
dengan sasaran ibu nifas dan langsung dalam Jakarta : EGC.
menyusui: mengasuh klien f. Rekam Medis pasien
1. Metode Kanguru = 1 g. Sumber-sumber baru yang
mendukung.

Boyolali, 21 Januari 2019


Mahasiswa,

Ambarwati Suryaningsih
NIM. 16003003

Menyetujui,
Preceptor,

Aisyah Anas Rusmanto


NIM. P 27224018 195

Anda mungkin juga menyukai