Anda di halaman 1dari 19

RANCANGAN PETA JALAN IMPLEMENTASI

SISTEM INFORMASI DESA (SID) SEBAGAI


BASIS PENGELOLAAN PEMBANGUNAN
DAERAH DAN DESA
DI PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT
OLEH :
TIM SID PROVINSI NTB

Disampaikan pada Acara Uji Publik


Rancangan Peta Jalan Implementasi SID di NTB
Bappeda Prov. NTB, 9 Juni 2022

www.bappeda.ntbprov.go.id Bappeda NTB Gemilang Bappeda NTB Bappeda Prov. NTB BAPPEDA PROVINSI NTB
Mengapa Peta Jalan Implementasi SID Perlu dibuat ?

Data dan informasi adalah


Peningkatan kualitas tata kelola salah satu kunci
pemdes adalah satu fokus peningkatan pengelolaan
perhatian Pemprov. NTB pembangunan dan
pelayanan publik di desa

SID mendukung perencanaan Desa punya posisi strategis


pembangunan, keterbukaan dalam pelayanan publik dan
informasi publik dan pelayanan dasar
pelayanan publik
Penguatan SID berkontribusi
Perlu Peta Jalan Implementasi pada penguatan NTB SATU
Pemprov. NTB menargetkan SID sebagai Acuan dan DATA
SID diterapkan di seluruh Pedoman dalam Pengelolaan
desa dan diintengrasikan di PemKab., Prov berkewajiban
Pembangunan dan Pelayanan menyediakan data dan
Prov, Kab pada akhir 2023
Publik di Desa informasi untuk desa
Apa Dasar Hukum Peta Jalan SID ?

 Perpres No. 39/2019 tentang Satu Data


 Undang – Undang Nomor 64 Tahun 1958 Indonesia
Tentang pembentukan Provinsi NTB  Perpres No. 95/2018 tentang SPBE
 Undang-Undang No. 25/2004 tentang Sistem
 Perda NTB No. 2/2021 tentang RPJMD
Perencanaan Pembangunan Nasional
 Undang-Undang No. 11/2008 tentang Informasi  Perda NTB No. 3/2019 tentang Tatakelola
dan Transaksi Elektronik (ITE) SPBE
 Undang-Undang No. 14/2008 tentang  PP No. 43/2014 tentang Pelaksanaan UU
Keterbukaan Informasi Publik No. 6/2014 tentang Desa
 Undang-Undang No. 6 Tahun 2014  Permendesa PDTT No. 39/2019 tentang
tentang Desa Prioritas Penggunaan Dana Desa
 Undang-Undang No. 23/2014 tentang  InGub NTB No. 047/09/KUM Tahun 2021
Pemerintahan Daerah tentang Implementasi SID sebagai Basis
Perencanaan Pembangunan Daerah di
Provinsi NTB
Tujuan Penyusunan Peta Jalan SID

02
01 Merumuskan rencana 03
Mendeskripsikan kegiatan penguatan Menyediakan panduan/
kebijakan, strategi, implementasi SID pedoman/acuan untuk
program, dan kegiatan meningkatkan
dalam pengelolaan SID akselerasi penguatan
SID

04 05
Merumuskan upaya Menyediakan kerangka
penguatan sinergi peran pelaksanaan monitoring,
para pihak dalam pengawasan dan evaluasi
penguatan pelaksanaan penguatan
implementasi SID SID
KONSEPSI PROGRAM PENGUATAN
SISTEM INFORMASI DESA (SID)
SEBAGAI BASIS PENGELOLAAN
PEMBANGUNAN DAERAH DAN DESA
Tujuan Program

 Tujuan Khusus-1 : Pemerintah


desa/kelurahan mampu mengelola dan
memanfaatkan SID sebagai basis penguatan
Tujuan Umum : tatakelola pemerintahan desa/kelurahan.
 Tujuan Khusus-2 : Pemerintah
Meningkatkan kapasitas
kabupaten/kota mampu memfasilitasi dan
pemerintah desa/kelurahan
memberikan dukungan dalam penguatan
dan kabupaten/kota dalam
pengelolaan dan pemanfaatan SID.
mengelola dan
memanfaatkan Sistem  Tujuan Khusus-3 : Data SID telah dapat
Informasi Desa untuk diintegrasikan di tingkat kabupaten/kota
mendukung penguatan dan provinsi
pengelolaan pembangunan
dan pelayanan publik di  Tujuan Khusus-4 : Pemerintah
daerah dan desa/kelurahan kabupaten/kota dan pemerintah provinsi
mampu memanfaatkan data SID sebagai
basis pengelolaan pembangunan daerah
dan pembangunan desa/kelurahan.
Sasaran Program

Meningkatnya kapasitas pemerintah desa/kelurahan


dalam mengelola dan memanfaatkan SID sebagai 01
basis penguatan tatakelola pemerintahan
desa/kelurahan

Meningkatnya kapasitas dan peran Pemkab/kota


dalam memfasilitasi pemerintah desa/kelurahan 02
terkait pengelolaan dan pemanfaatan SID

Meningkatnya kapasitas kabupaten/kota dan provinsi


dalam mengintegrasikan data SID di tingkat 03
kabupaten/kota dan provinsi.

Meningkatnya kapasitas Pemerintah Kabupaten/Kota


dan Pemerintah Provinsi dalam memanfaatkan data
SID sebagai basis pengelolaan pembangunan daerah
04
dan pembangunan desa
Target Capaian Program
Seluruh Kab/Kota telah menjadi lokasi program.
01 Tahun 2022 = 5 Kabupaten/Kota
Tahun 2023 = 10 Kabupaten/Kota

Seluruh Desa/kelurahan telah menerapkan SID;


02 Tahun 2022 = 70% dan Tahun 2023 = 100%

Data Pokok Desa/Kel dan Data Kemiskinan telah


03 diintegrasikan sampai di kab/Kota dan Provinsi

Seluruh Desa/Kel telah diperkuat kapasitasnya


04 dalam pemanfaatan data SID sebagai basis
pengelolaan pembangunan dan pelayanan publik di
desa
Perencana/Pengguna Data di Provinsi dan Kab/Kota
Telah Diperkuat Kapasitasnya Tentang pemanfaatan
05 Data SID sebagai Basis Pengelolaan Pembangunan
Daerah
Pelaku Program

Pelaku Tingkat Pelaku Tingkat Pelaku Tingkat


Provinsi Kabupaten/Kota Desa/Kelurahan

 Kepala desa/
 Bappeda  DPMPD
Lurah
 Diskominfotik
 DPMPDDukcapil  Sekretaris Desa/
 Bappeda
Kelurahan
 Disdukcapil
 Diskominfotik
 Bagian Tapem  Perangkat
Desa/Kelurahan
 TKPKD  Kecamatan
 Pegiat SID  Operator SID
 Pengelola Program
 Pengelola Program
Sasaran Program

Sasaran Tingkat di Sasaran di Tingkat Sasaran di Tingkat


Provinsi Kabupaten Desa

 Pengelola Data  DPMPD  Kepala Desa

 Diskominfotik  Sekretaris Desa


 Perencana
 Perangkat Desa
 Bappeda
 Pengguna Data  Operator SID
 Kecamatan
 BPD

 KIM
KEGIATAN POKOK PROGRAM

Penyiapan regulasi, Fasilitasi Peningkatan Fasilitasi


panduan dan Peningkatan Kapasitas tentang Penyediaan
instrumen kerja Kapasitas dan Pemanfaatan SID Perangkat Lunak
yang mendukung kelembagaan untuk Perencanaan, untuk Pengelolaan
Pengelolaan SID Pengelolaan SID Pengendalian dan dan Integrasi SID
Monev

Pengembangan
Fasilitasi Advokasi Mekanisme Insentif
Penyediaan Penyediaan bagi
Infrastruktur Anggaran Desa/Kelurahan dan
Pendukung Pendukung Kab/Kota untuk
Pengelolaan dan Pengelolaan SID Mendorong
Integrasi SID Penguatan SID
Strategi–1 :
Memperkuat Tatakelola Program Di Tingkat Provinsi

01 Pembentukan dan penguatan gugus tugas Tingkat Provinsi

Penyediaan Regulasi, Peta Jalan, Pedoman/Petunjuk


02
Teknis/Manual, SOP, dsb

03 Penyediaan regulasi tentang insentif berbasis kinerja

04 Penguatan koordinasi lintas OPD tingkat Provinsi dan Kab/Kota

Penguatan kerjasama dengan mitra dalam Pengembangan IT


05
dan Penerapan SID

Penyediaan sarana/prasarana dan tempat kerja sebagai


06
sekretariat bersama lintas OPD di tingkat provinsi

Penguatan monitoring, pengendalian dan evaluasi program di


07
tingkat Provinsi, kabupaten/kota dan desa

Perumusan rencana kerja Tim Pengelola Program di tingkat


08
Provinsi
Strategi-2 :
Memperkuat Komitmen, Dukungan Dan Kapasitas Pemerintah Desa
Dalam Pengelolaan SID

01 Sosialisasi program kepada pemerintah desa

Fasilitasi pemerintah desa untuk menyediakan tenaga


operator, sarana dan prasarana pengelolaan SID,
02
penyediaan SOP pengelolaan SID dan anggaran
melalui APBDesa untuk pengelolaan SID

Fasilitasi peningkatan kapasitas pemerintah desa


03
dalam pengelolaan SID

Fasilitasi Pemerintah kabupaten/kota dan mitra


pembangunan lainnya dalam melakukan pembinaan
04
dan monev kepada pemerintah desa tentang
pengelolaan SID
Strategi-3 :
Memperkuat Kapasitas dan Dukungan Pemerintah Kab/Kota Dalam
Perluasan Penerapan SID

01 Sosialisasi program kepada pemerintah kabupaten/Kota

Penerbitan surat dari pemerintah provinsi tentang


kewajiban pemerintah kabupaten/kota dalam
02
menyiapkan dukungan yang dibutuhkan dalam
penguatan, integrasi dan pemanfaatan SID

Fasilitasi pembentukan dan penguatan tim pengelola


03
program di masing-masing kabupaten/kota

Fasilitasi penetapan kebijakan, regulasi dan instrumen


04 pendukung pengelolaan, integrasi dan pemanfaatan SID
di Kabupaten/kota
Strategi – 4 :
Memfasilitasi Integrasi Data SID di Provinsi, Kab/Kota & Kecamatan.
Penguatan kerjasama dengan pengembang aplikasi dan
01
penyedia sarana prasarana pendukung integrasi SID

Penjajakan kebutuhan dan penyiapan perangkat lunak


02
integrasi data SID

Penyediaan Sarana dan prasarana pendukung integrasi


03
data SID

Fasilitasi Pemkab/Kota dalam menyediakan Sumber


04 Daya Manusia (SDM) dan sarana prasarana pendukung
integrasi data SID di tingkat kabupaten/kota

Penyusunan modul penguatan kapasitas pengelolaan


05
dashboard SID/Kel.

Fasilitasi peningkatan kapasitas Sumber daya manusia


06 (SDM) Pengelola dashboard SID di tingkat provinsi,
kabupaten/kota dan kecamatan

Pembangunan Command Center di tingkat Provinsi dan


07
Kabupaten/Kota
Strategi-5 :
Meningkatkan Kapasitas Personil pada OPD teknis di tingkat Provinsi dan
Kabupaten/Kota tentang Pemanfaatan Data SID untuk Mendukung Pengelolaan
Pembangunan Daerah

01 Penyusunan Modul Pelatihan

Peningkatan Kapasitas Personil di OPD teknis di


02
tingkat provinsi dan kabupaten/kota
Strategi-6 :
Memfasilitasi Pemkab/Kota untuk Meningkatkan Kapasitas Pemdes dan
BPD dalam Pemanfaatan Data SID untuk Mendukung Pengelolaan Pembangunan
Desa/Kelurahan

Penyusunan Modul Pelatihan Pemerintah


desa/kelurahan dan BPD tentang pemanfaatan data
01
SID untuk mendukung pengelolaan pembangunan
dan pelayanan publik di desa/kelurahan

Fasilitasi, pembinaan, monitoring dan evaluasi kepada


pemerintah kabupaten/kota tentang peningkatan
kapasitas pemerintah desa dan BPD dalam
02
pemanfaatan data SID untuk mendukung pengelolaan
pembangunan dan pelayanan publik di
desa/kelurahan
Strategi-7 :
Memperkuat Kemitraan dengan Pemkab/Kota dan Pemerintah Desa
Dalam Penyediaan Anggaran dan Sarana Prasarana Pendukung Perluasan, Integrasi
dan Pemanfaatan SID

Fasilitasi Pembuatan MoU antara Pemerintah Provinsi


dengan Pemerintah Kabupaten/kota dan pemerintah
01 desa/kelurahan tentang kewajiban para pihak dalam
menyiapkan dukungan dalam rangka pengelolaan,
integrasi dan pemanfaatan SID

Pelaksanaan monitoring, pembinaan dan evaluasi


realisasi pelaksanaan MoU antara pemerintah provinsi
02
dengan pemerintah kabupaten/kota dan pemerintah
desa/kelurahan
TERIMA KASIH

www.bappeda.ntbprov.go.id Bappeda NTB Gemilang Bappeda NTB Bappeda Prov. NTB BAPPEDA PROVINSI NTB

Anda mungkin juga menyukai