Anda di halaman 1dari 2

i

KATA PENGANTAR

Saya pribadi mengucapkan syukur alhamdulillah, karena atas berkat


rahmat dan karunia yang Allah SWT berikan, akhirnya Makalah Program
Management Trainee WIKA Gedung yang berjudul “Analisa Perbandingan
Struktur Plat Lantai Dasar Menggunakan Metode Slab On Ground dan
Suspended Slab” dapat selesai dengan tepat waktu.

Dalam penyusunan makalah ini tidak lepas dari kesulitan dan hambatan
namun berkat dorongan dan bimbingan dari berbagai pihak, akhirnya makalah ini
dapat terselesaikan. Oleh karena itu, saya pribadi menyampaikan terima kasih
kepada semua pihak yang terkait dalam penulisan Makalah Program Management
Trainee WIKA Gedung, yaitu kepada:

1. Allah SWT. Yang memberikan hikmah, berkah serta kelancaran pada saya
pribadi, yang akhirnya bisa sampai dititik ini.
2. Kepada keluarga yang memberikan doa dan motivasi dalam menyusun
Makalah Program Management Trainee WIKA Gedung.
3. Bapak Devie Nur Cahaya selaku mentor penulis dalam menyusun penulisan
makalah ini.
4. Bapak Daryanto selaku Manager Proyek Pembangunan Bandar Udara
Hassanuddin Makassar
5. Bapak Teguh Imam Susanto selaku Manager Konstruksi Proyek
Pembangunan Bandar Udara Hassanuddin Makassar, dan rekan rekan kerja
produksi yang sangat membantu.
6. Bapak Nouval selaku Kasie. QA/QC Proyek Pembangunan Bandar Udara
Hassanuddin Makassar, dan rekan rekan kerja QA/QC.
7. Bapak Prada Selaku Kasie. Kommersial Proyek Pembangunan Bandar Udara
Hassanuddin Makassar, Bapak Sigit, dan rekan rekan kerja Kommersial.
8. Bapak Rio Selaku Kasie. Pengadaan dan Alat Proyek Pembangunan Bandar
Udara Hassanuddin Makassar, dan rekan rekan kerja Pengadaan dan Alat.

i
ii

9. Bapak Priyambudi Sujiwo Selaku Kasie. Administrasi Keuangan Proyek


Pembangunan Bandar Udara Hassanuddin Makassar, dan rekan rekan kerja
Administrasi Keuangan.
10. Puty Cikitha yang selalu memberikan segalanya.
11. Teman-teman Kantor Pusat, Proyek Pembangunan Bandar Udara Hassanuddin
Makassar yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu.
12. Pihak-pihak yang tidak bisa saya sebutkan satu-satu persatu.

Semoga Allah SWT membalas kebaikan atas bantuan dan kebaikan selama
penyusunan laporan ini.

Dengan segala keterbatasan penulis, tentunya makalah ini tersaji dengan


berbagai kekurangan. Oleh karena itu, kritik dan saran tetap kami harapkan, demi
perbaikan tulisan ini.

Semoga laporan ini dapat bermanfaat khususnya bagi saya pribadi.

Jakarta, 30 Januari 2020

Mohamad Badrudin

ii

Anda mungkin juga menyukai