Anda di halaman 1dari 9

PT.

NUSA LIMA MEDIKA


UNIT RUMAH SAKIT TANDUN
Desa Talang Danto, Kec. Tapung Hulu, Kab. Kampar – Riau 28464

BERITA ACARA HASIL


KUNJUNGAN KERJA IMPLEMENTASI SIMONA 2022

Pada hari sabtu tanggal sebelas bulan juni tahun dua ribu dua puluh dua telah
dilakukan kunjungan kerja terkait implementasi SIMONA di RS Tandun sesuai
dengan kontrak nomor 001/NLM-SPK/I/2020 tentang Pembelian Software Sistem
Informasi Manajemen Rumah Sakit.

Adapun fokus dalam kunjungan kerja tersebut adalah sebagai berikut :

No Objek Kerja Teknis Pekerjaan Hasil


1 Modul I
1.1.1 Poliklinik Perbaikan/Revisi Minor Dapat
Berfungsi
1.1.2 Registrasi Perbaikan/Revisi Minor Dapat
Berfungsi
1.1.3 Rawat Inap Perbaikan/Revisi Minor Dapat
Berfungsi
1.1.4 Laboratorium Perbaikan/Revisi Minor Dapat
Berfungsi
1.1.5 Farmasi/Apotik Perbaikan/Revisi Minor Dapat
Berfungsi
2 Modul II
2.1.1 HRD Perbaikan/Revisi Mayor Belum selesai
2.1.2 Keuangan Perbaikan/Revisi Mayor Dapat berfungsi
dengan catatan
3 Modul III
3.1.1 Bridging SEP Perbaikan/Revisi Mayor Dapat berfungsi
BPJS dengan catatan

Demikian berita acara dibuat sebagai bahan pertimbangan dalam pembayaran


pelunasan kerjasama PT. Nusa Lima Medika dengan CV. Mandabu Bayanaka.
Adapun data hasil yang dimaksud pada tabel diatas dapat dilihat pada lampiran
hasil implementasi.

Kampar, 12 Agustus 2022

Pelaksana Tugas Mengetahui

tandunrs.nlm@gmail.com
PT. NUSA LIMA MEDIKA
UNIT RUMAH SAKIT TANDUN
Desa Talang Danto, Kec. Tapung Hulu, Kab. Kampar – Riau 28464

NURHAYADI, SE dr. TOMMY KIRANA

LAPORAN KELUHAN SIMONA YANG SUDAH TERATASI

Unit : Farmasi

Keluhan : Dari unit ranap masih bisa input obat walaupun stok obat 0 (Nol)

Penyelesaian : sudah diberi protect pada modul ranap, jika posisi stok 0 (Nol)
maka user ranap tidak bisa input obat untuk pasien.

Contoh penyeselsaian di simona unit Farmasi

Sudah terlihat dari gambar diatas saat input obat untuk pasien ranap, stok obat nya
0 (Nol) maka akan keluar report ” jumlah obat yang anda masukan melebihi
jumlah stok yang ada” yang berarti Petugas di unit tidak bisa menginput obat jika
stok di farmasi 0 (Nol).

tandunrs.nlm@gmail.com
PT. NUSA LIMA MEDIKA
UNIT RUMAH SAKIT TANDUN
Desa Talang Danto, Kec. Tapung Hulu, Kab. Kampar – Riau 28464

Unit : Ranap

Keluhan : Dalam penginputan signa obat tidak bisa di edit.

Penyelesaian : Sudah ada pilihan, jika ada signa yg ingin ditambahkan petugas
lapor ke IT dan di edit oleh IT melalui database.

Sudah terlihat dari gambar diatas bahwa telah terdapat pilihan signa yang
menyesuiakan dengan terapi obat yang akan diberikan

Unit : Poli

Keluhan : Pembuatan Top Up rujukan nama dr. Tommy masih harus diketik
secara manual

Penyelesaian : sudah ditambahkan kolom dokter perusahaan

tandunrs.nlm@gmail.com
PT. NUSA LIMA MEDIKA
UNIT RUMAH SAKIT TANDUN
Desa Talang Danto, Kec. Tapung Hulu, Kab. Kampar – Riau 28464

Unit : Poli

Keluhan : pencarian riwayat anamneses masih berada di luar menu tindakan


sehingga petugas kesulitan dalam melihat riwayat ketika akan
menginput obat dan diagnose.

Penyelesaian : riwayat anamneses sekarang sudah di kolom menu tindakan


dengan system pop up

tandunrs.nlm@gmail.com
PT. NUSA LIMA MEDIKA
UNIT RUMAH SAKIT TANDUN
Desa Talang Danto, Kec. Tapung Hulu, Kab. Kampar – Riau 28464

Unit : Labor

Keluhan : Untuk laporan kunjungan pasien ditambahkan, contoh nama,


alamat, no.reg, no.rm,tgl lahir, umur, jenis kelamin, status
pembiayaan, dari kebun mana, dan jenis pemeriksaan nya.

Penyelesaian : Sudah ditambahkan

tandunrs.nlm@gmail.com
PT. NUSA LIMA MEDIKA
UNIT RUMAH SAKIT TANDUN
Desa Talang Danto, Kec. Tapung Hulu, Kab. Kampar – Riau 28464

Unit : Penagihan

Keluhan : Tarekan keuangan tidak ada kolom tindakan hanya ada kolom
obat, dokter, fasilitas, admin
Penyelesaian : Sudah ditambahkan

Unit : Keuangan

Keluhan : kode COA (Cash Of Account/Chart Of Account) pada simona


masih belum menyesuaikan dengan COA milik PT. Nusa Lima
Medika dan belum bisa diinput mandiri sesuai dengan kebutuhan
Penyelesaian : Sudah disesuaikan

tandunrs.nlm@gmail.com
PT. NUSA LIMA MEDIKA
UNIT RUMAH SAKIT TANDUN
Desa Talang Danto, Kec. Tapung Hulu, Kab. Kampar – Riau 28464

Unit : Keuangan

Keluhan : Inputan Jurnal belum ngelink, contohnya jurnal MRS (PO) untuk
obat masih harus di input satu persatu.
Penyelesaian : Sudah disesuaikan dan di link kan dengan PO kantor Pusat

tandunrs.nlm@gmail.com
PT. NUSA LIMA MEDIKA
UNIT RUMAH SAKIT TANDUN
Desa Talang Danto, Kec. Tapung Hulu, Kab. Kampar – Riau 28464

Unit : Keuangan

Keluhan : Saldo awal tidak dapat di input pada menu tools => saldo awal,
sehingga tidak dapat diinput saldo awal pada neraca.
Penyelesaian : Sudah disesuaikan dengan metode shortcut pada mei 2022 sebagai
neraca pembuka

tandunrs.nlm@gmail.com
PT. NUSA LIMA MEDIKA
UNIT RUMAH SAKIT TANDUN
Desa Talang Danto, Kec. Tapung Hulu, Kab. Kampar – Riau 28464

LAPORAN KELUHAN SIMONA YANG BELUM TERATASI

1. Report jumlah pasien data yang di Ranap dari IGD dan Poli Rajal
2. Report Jumlah pasien rujukan dengan keterangan jumlah pasiennya,dari
mana unitnya, dan kemana di rujuknya
3. Report BOR
4. Masih terdapat beberapa eror pada system keuangan seperti pada laporan
stok obat tidak sesuai dengan hasil yang muncul pada modul falmalkes
(gudang)
5. Pada report hutang dan piutang masih dalam tahap penginputan
penyesuaian
6. Modul HRD belum ngelink dengan modul keuangan guna merekap gaji
karyawan
7. Menu Permintaan ATK belum berfungsi dan untuk pengubahan edit nilai
rupiah serta rincian ATK belum tersedia

tandunrs.nlm@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai