Anda di halaman 1dari 2

IDENTIFIKASI KONDISI POTENSIAL CIDERA (KPC)

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


1/1

Tanggal Terbit: Ditetapkan


STANDAR Direktur,
PROSEDUR 25 Juli 2016
OPERASIONAL
Nugroho Adiwarso
PENGERTIAN kondisi yang sangat berpotensi menimbulkan cedera tetapi
belum terjadi.
TUJUAN 1. Staf Rumah Sakit Umum dr.R.Soetijono Blora
memahami tentang pelaporan Kondisi Potensial Cidera
(KPC)
2. Menekan angka Kejadian Nyaris Cidera (KNC) di seluruh
unit rumah sakit.
KEBIJAKAN Surat Keputusan Direktur Nomor /.. /..../I/2016 tentang
kebijakan Panduan Pencatatan dan Pelaporan Insiden
Keselamatan Pasien Rumah Sakit Umum Daerah
Dr.R.Soetijono Blora
PROSEDUR 1. Tuliskan pada formulir KPC setiap menemukan Kondisi
Potensial Cidera.
2. Lapor pada atasan unit KPC dan segera lakukan
tindakan lanjut.
3. Implementasikan dan sosialisasikan hasil tindak lanjut ke
semua unit
4. Laporkan hasil tindak lanjut ke Komite Keselamatan
Pasien Rumah sakit
UNIT TERKAIT 1. Seluruh Unit di RSUD Dr.R.SOETIJONO BLORA
2. Sub Komite Keselamatan Pasien Rumah Sakit

Anda mungkin juga menyukai