Anda di halaman 1dari 2

RUMAH SAKIT UMUM SARILA HUSADA

Jl. Veteran No. 41 – 43 Telp.(0271) 891538, 891194 Fax : 8824230


Email.rssarilahusada@gmail.com

NOTULEN SEMINAR/PELATIHAN

1. Tema yang di bahas : Sosialisasi


2. Hari dan tanggal : Rabu 11 April 2018
3. Jam : 08.00-12.00 WIB
4. Tempat : Aula RSU Sarila Husada
5. Narasumber/ Fasilitator :
a. Mita Ayu Ambarsari, S.Farm., Apt

6. Jalannya Acara :
a. Pembukaan : 1. Nur Izah, Amd., Farm
2. Mayfan Orien, Amd.Keb

b. Sambutan : 1. Sri Yantini, S.F., Apt


2. Nurmaya Subekti, S.Kep.,Ns

c. Isi seminar/pelatihan :
1) Pencampuran produk steril secara aseptik
2) Praktek pencampuran produk steril secara aseptik

d. Diskusi/ Tanya Jawab :


No Nama Isi Pertanyaan, Kritik, Tanggapan Penyaji
. Saran dan Masukan
1 Yuda Pradana, Pertanyaan: Tujuan dipakainya kasa untuk
AMK Kenapa sebelum melindungi petugas terkena sepihan
mematahkan ampul, harus kaca pada saat mematahkan ampul
dililit dengan kain kassa?

2 Vika Nurul Aryani, Pertanyaan : Dari farmasi berupaya untuk


AMK Apakah tidak ada label menyediakan label tersebut, saat ini
khusus yang ditempel masih dalam proses percetakan dan
diampul atau vial sisa? akan didistribusikan jika sudah
tersedia

e. Penutup :
Demikian notulen ini kami buat dengan harapan mendapat dukungan dari berbagai
macam pihak yang terkait , mampu memahami proses serta siap menghadapi
akreditasi untuk meningkatkan kualitas pelayanan dan keselamatan pasien serta
RUMAH SAKIT UMUM SARILA HUSADA
Jl. Veteran No. 41 – 43 Telp.(0271) 891538, 891194 Fax : 8824230
Email.rssarilahusada@gmail.com

membawa manfaat yang sebesar-besarnya bagi peningkatan kualitas SDM seluruh


karyawan Rumah Sakit Umum Sarila Husada

7. Jumlah Peserta : 50 peserta


8. Kesimpulan :
a. Perawat/Bidan lebih paham mengenai pencampuran produk steril secara aseptik
b. Perawat/Bidan lebih paham setelah dilakukan pelatihan pencampuran produk steril
secara aseptik

Demikian laporan ini kami harap menjadikan periksa.

Mengetahui
Ketua Panita Sekretaris

Sri Yantini, S.F., Apt Septy Nur P, Amd., Farm

Anda mungkin juga menyukai