Anda di halaman 1dari 6

Judul Praktik : Riview Acara Program TV Bagian Lighting

Hari/Tanggal : Jumat, 22 Oktober 2021

Nama : Fahrul Khizam

NIM : 021201441498

Semester : 1 (Ganjil)

Pembimbing : Semua Dosen Pembimbing

LAPORAN PRAKTIK
A. Pengertian Lighting
Tata cahaya/lighting yang baik secara teknik dan artistik merupakan kontribusi yang
vital bagi Produksi Program TV. Jenis dan model yang dikhendaki dari pengaturan
lighting harus dikonsultasikan terlebih dahulu dengan produser. Lighting yang baik
adalah bila hasil di layer TV segalanya terlihat natural atau tercapai tujuannya.
B. Didalam Program Televisi Acara Talk Show Ini Talk Show NET TV terdapat tata
cahaya yang meliputi sebagai berikut :
1. Yang pertama terdapat skema bloking lighting
❖ Floor Plan Lighting
Floor Plan dikenal juga sebagai staging plan, ground plan, atau
set plan. Floor Plan adalah rencana dari tata lighting yang
diawali dari menggambar garis outline set berskala.
Tujuan membuat Floor Plan adalah mengidentifikasi kebutuhan
(jumlah alat, tempat, pemain dll), Efisiensi waktu dan biaya
produksi. Merancang kebutuhan sebuah program televisi.
Sebuah panduan tugas bagi beberapa unsur profesi di dalam tim
produksi program televisi.
Sumber Referensi ; http://pojokspy.blogspot.com/perencanaan-
set-floorplan.html

Berikut adalah hasil perkiraan Floor Plan Lighting dari acara Talk Show Ini Talk
Show NET TV
2. Maksud dan Tujuan Sebuah Lighting
❖ Lighting bertujuan agar hasil kamera Tv menghasilkan gambar
yang berkualitas tinggi. Tingkat pencahayaan harus tepat untuk
lensa kamera yang digunakan, sehingga gambar bisa diexpose
dengan benar dan menciptakan ilusi tiga dimensi pada gambar
datar.
❖ Menimbulkan impact visual yang menarik dan meningkatkan
daya tarik subyek.
❖ Menegaskan suasana yang tepat dan terlihat asli/natural dengan
menegaskan waktu sesuai hari dan cuaca sesuai script.
❖ Memberikan makna cerita.
❖ Membangun visual mood

3. Tugas Seorang Lightingman


❖ Berdiskusi dengan PA dan Perekayasa dekorasi tentang tata
letak dekornya.
❖ Melakukan inovasi tata cahaya sesuai kebutuhan naskah dan
skema penempatan lampu.
❖ Mengawasi penempatan dan fokus peralatan tata cahaya.
❖ Mengarahkan penataan peralatan tata cahaya agar dihasilkan
tata cahaya yang potimal dan seimbang
❖ Memimpin dan mengarahkan pengoprasian peralatan tata
cahaya.
Sumber Referensi :
https://musa666.wordpress.com/2010/08/26/

4. Jenis Lighting

Dalam program acara Talk Show Ini Talk Show NET TV memakai beberapa jenis
lighting antara lain :

• Lighting Blonde

Pada dasarnya merupakan versi yang lebih besar Red head. Power rating bisa
1.000-2.000 watt, meskipun istilah umumnya mengacu pada unit terbuka muka
2000w. Ini adalah lampu yang kuat, berguna sebagai lampu sorot utama untuk
penerangan area yang luas. Berikut adalah contohnya :
Berikut adalah gambar yang lebih jelas

• Lighting Fresnel

Lampu yang digunakan untuk penerangan dengan warna sesuai kebutuhan di


panggung. Lampu ini menggunakan halogen atau jenus lampu discharge tetapi pada
bagian depanya dipasangi lensa Fresnel. Lensa Fresnel sendiri adalah satu jensi lensa
yang berguna menghasilkan berkas sinal yang sejajal dari suatu bohlam lampu.
Berikut adalah contohnya :

Berikut adalah gambar yang lebih Jelas

• Lighting Par LED


Lampu Par LED merupakan jenis lampu spot warna warni dengan paduan warna
dasar merah hijau dan biru. Paduan warna warna dasar tersebutlah yang menghasilkan
variasi warna warni yang keren dan tajam. Berikut adalah contohnya :

Berikut gambar yang lebih jelas

• Cara setting lampu parled bisa menggunakan dengan mixer ligthing DMX 512

1. Siapkan peralatan produknya mulai dari par led 54 x 3 watt dmx Mixer 512 model 192
beserta dengan kabel dmx Mixernya.
2. Pasangkan kabel dmx ke mixer 512 dan ke lampu par led 54 x 3 watt yang ada di bagian
belakang lampu.
Dengan adanya 16 chanel fadder sudah cukup untuk melakukan penyetingan moving head
beam dan juga par led dengan mudah.
C. Lampiran

Anda mungkin juga menyukai