Anda di halaman 1dari 10

PROGRAM KERJA

PASUKAN PENGIBAR BENDERA


SMAN 16 BANDAR LAMPUNG

PASUKAN PENGIBAR BENDERA (PASKIBRA)


SMAN 16 BANDAR LAMPUNG
TAHUN 2021/2022
BAB I
PENDAHULUAN

1. LATAR BELAKANG

PASKIBRA yaitu generasi muda atau regenerasi yang didalamnya termasuk peserta didik
SMAN 16 Bandar Lampung yang mengikuti kegiatan PASKIBRA adalah penerus cita-cita
perjuangan Paskibra SMAN 16 Bandar Lampung.

Saat ini pengembangan berbagai ekstrakulikuler sangat diperlukan baik bagi sekolah ataupun
bagi siswa-siswi secara individual sebagai sarana pengembangan bakat, diluar pendidikan
Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) secara akademis, seperti halnya pada ekstrakulikuler
Paskibra .

2. TUJUAN

a. Mempererat tali silaturahmi antara anggota Paskibra


b. Mendidik kekompakan, kreatifitas dan mental anggota
c. Meningkatkan dan melatih keterampilan dalam baris berbaris
d. Menumbuhkan semangat, optimis dan jiwa pemberani
e. Melaksanakan program kerja Paskibra SMAN 16 Bandar Lampung

BAB II
ISI

1. SEJARAH PASKIBRA

Paskibraka adalah singkatan dari Pasukan Pengibar Bendera Pusaka dengan tugas


utamanya mengibarkan duplikat bendera pusaka dalam upacara peringatan proklamasi
kemerdekaan Indonesia di 3 tempat, yakni tingkat Kabupaten/Kota (Kantor Bupati/Wali
Kota), Provinsi (Kantor Gubernur), dan Nasional (Istana Merdeka). Anggotanya berasal dari
pelajar SMA Sederajat kelas 1 atau 2. Penyeleksian anggotanya biasanya dilakukan sekitar
bulan April untuk persiapan pengibaran pada 17 Agustus.

Gagasan Paskibraka lahir pada tahun 1946, pada saat ibukota Indonesia dipindahkan ke
Yogyakarta. Memperingati HUT Proklamasi Kemerdekaan RI yang ke-1, Presiden Soekarno
memerintahkan salah satu ajudannya, Mayor (Laut) Husein Mutahar, untuk menyiapkan
pengibaran bendera pusaka di halaman Istana Gedung Agung Yogyakarta. Pada saat itulah, di
benak Mutahar terlintas suatu gagasan bahwa sebaiknya pengibaran bendera pusaka dilakukan
oleh para pemuda dari seluruh penjuru Tanah Air, karena mereka adalah generasi penerus
perjuangan bangsa yang bertugas.

Tetapi, karena gagasan itu tidak mungkin terlaksana, maka Mutahar hanya bisa menghadirkan
lima orang pemuda (3 putra dan 2 putri) yang berasal dari berbagai daerah dan kebetulan
sedang berada di Yogyakarta. Lima orang tersebut melambangkan Pancasila. Sejak itu,
sampai tahun 1949, pengibaran bendera di Yogyakarta tetap dilaksanakan dengan cara yang
sama.

Ketika Ibukota dikembalikan ke Jakarta pada tahun 1950, Mutahar tidak lagi menangani
pengibaran bendera pusaka. Pengibaran bendera pusaka pada setiap 17 Agustus di Istana
Merdeka dilaksanakan oleh Rumah Tangga Kepresidenan sampai tahun 1966. Selama periode
itu, para pengibar bendera diambil dari para pelajar dan mahasiswa yang ada di Jakarta.

Tahun 1967, Husein Mutahar dipanggil presiden saat itu, Soeharto, untuk menangani lagi


masalah pengibaran bendera pusaka. Dengan ide dasar dari pelaksanaan
tahun 1946 di Yogyakarta, dia kemudian mengembangkan lagi formasi pengibaran menjadi 3
kelompok yang dinamai sesuai jumlah anggotanya, yaitu:

 Pasukan 17 / pengiring (pemandu),


 Pasukan 8 / pembawa bendera (inti),
 Pasukan 45/pengawal.

Jumlah tersebut merupakan simbol dari tanggal Proklamasi Kemerdekaan RI, 17


Agustus 1945 (17-8-45). Pada waktu itu dengan situasi kondisi yang ada, Mutahar hanya
melibatkan putra daerah yang ada di Jakarta dan menjadi anggota Pandu/Pramuka untuk
melaksanakan tugas pengibaran bendera pusaka. Rencana semula, untuk kelompok 45
(pengawal) akan terdiri dari para mahasiswa AKABRI (Generasi Muda ABRI) namun tidak
dapat dilaksanakan. Usul lain menggunakan anggota pasukan
khusus ABRI (seperti RPKAD, PGT, KKO, dan Brimob) juga tidak mudah. Akhirnya diambil
dari Pasukan Pengawal Presiden (PASWALPRES) yang mudah dihubungi karena mereka
bertugas di lingkungan Istana Kepresidenan Jakarta.

Mulai tanggal 17 Agustus 1968, petugas pengibar bendera pusaka adalah para pemuda
utusan provinsi. Tetapi karena belum seluruh provinsi mengirimkan utusan sehingga masih
harus ditambah oleh eks-anggota pasukan tahun 1967.
Pada tanggal 5 Agustus 1969, di Istana Negara Jakarta berlangsung upacara penyerahan
duplikat Bendera Pusaka Merah Putih dan reproduksi Naskah Proklamasi oleh Suharto
kepada Gubernur/Kepala Daerah Tingkat I seluruh Indonesia. Bendera duplikat (yang terdiri
dari 6 carik kain) mulai dikibarkan menggantikan Bendera Pusaka pada peringatan Hari
Ulang Tahun Proklamasi Kemerdekaan RI tanggal 17 Agustus 1969 di Istana Merdeka
Jakarta, sedangkan Bendera Pusaka bertugas mengantar dan menjemput bendera duplikat
yang dikibar/diturunkan. Mulai tahun 1969 itu, anggota pengibar bendera pusaka adalah para
remaja siswa SLTA se-tanah air Indonesia yang merupakan utusan dari seluruh provinsi di
Indonesia, dan tiap provinsi diwakili oleh sepasang remaja putra dan putri.

Istilah yang digunakan dari tahun 1967 sampai tahun 1972 masih Pasukan Pengerek Bendera


Pusaka. Baru pada tahun 1973, Idik Sulaeman melontarkan suatu nama untuk Pengibar
Bendera Pusaka dengan sebutan Paskibraka. PAS berasal dari PASukan, KIB berasal dari
KIBar mengandung pengertian pengibar, RA berarti bendeRA dan KA berarti PusaKA. Mulai
saat itu, anggota pengibar bendera pusaka disebut Paskibraka.

2. PENGERTIAN

Paskibra atau Pasukan Pengibar Bendera merupakan pasukan yang bertugas untuk
menaikkan bendera merah putih saat upacara hari Senin atau upacara peringatan nasional
lain. Paskibra juga memiliki tugas untuk menaikkan dan menurunkan bendera pada
peringatan hari kemerdekaan RI 17 Agustus di tingkat sekolah

3. STRUKTUR ORGANISASI

Di SMAN 16 Bandar Lampung, Paskibra memiliki struktur keorganisasian yang mengikuti


standar di seluruh Indonesia. Berikut adalah struktur birokrasi yang diterapkan pada Paskibra
SMAN 16 Bandar Lampung :

Berikut adalah rincian dari struktur keorganisasian Pasukan Pengibar Bendera di SMAN 16
Bandar Lampung :

Ketua Umum : Teguh Hidayat


Wakil Ketua Umum : Nadya Aulia Sagita
Sekretaris Umum : Diva Putri Anggraini
Bendahara Umum : Norma Septia
Humas Internal : Krisna Pratama (koor)
Ida Hartati
Christheo Immanuel
Humas Eksternal : Marizqia Zhafira (koor)
M. Ikner Jaya Sani
Danu Kurniawan
Koordinator Lapangan : Irfan Kusuma Yuda (koor)
Ade Oliv Sekar Ayu
M. Zarir Andafa
Anggota :
1. Sajid Hanif Marsel
2. Triya Ningsih
3. M. Farhan Setiawan
4. Juliana Anugrah
5. Mikkayla Ratu Siva
6. Zahara Nurlaila HS.
7. Rafi Raditya Lumi
8. Anisa Ainun Febrinabila
9. Andika Putra
10. Vizra Nazwa
11. M. Zervin Arighie
12. Friyti Mulia
13. Adham Satya Hadi
14. Dimas Rangga F
15. M. Adhib Nadhilusyifa
16. Tegar Nurilham
17. Safira Dwi Hakimah
18. Citra Dewi S
19. Ahmad Juanda
20. M. Al Fajri
21. Alden Rakha B
22. Annisya Fitri
23. Sabila Nurhalizah

BAB III
PENUTUP

Demikian pemaparan kami mengenai Pasukan Pengibar Bendera SMAN 16 Bandar


Lampung dan kepengurusannya di periode 2021/2022.Kami harap agar Bapak dan Ibu dapat
memahami dan mendukung pengurus Paskibra SMAN 16 Bandar Lampung dalam melaksanakan
tugas kami.Adapun rincian program kerja yang telah kami rancang telah kami lampirkan bersama
program Paskibra ini.
LAMPIRAN
PROGRAM KERJA PASKIBRA
TAHUN AJARAN 2021/2022

No Program Kegiatan Sasaran Pelaksanaan waktu tempat


1 Melaksanakan Melaksanakan Seluruh Pengurus Setiap Sekolah
apel penaikan bendera siswa/i Paskibra hari
(apel pagi) dan
penurunan bendera
(apel pulang
sekolah)
2 Mengadakan Mengadakan Seluruh Pengurus Setiap Sekolah
sidak pendisiplinan anggota Paskibra minggu
terhadap anggota
3 Mengadakan Mengadakan buka Seluruh Pengurus Bukber Rumah
bukber dan puasa bersama dan anggota Paskibra ( Bulan bimanda
halal bihalal silahturahmi antara April (bukber) &
satu sama lain, Mingg keliling
purna/senior, dan u ke-3) (halal
Pembina Halal bihalal)
bihalal
(Bulan
Mei
minggu
ke-2)
4 Melaksanakan Menampilkan Seluruh Pengurus Awal Lapangan
demo eskul sebuah pertunjukan warga Paskibra masuk Sekolah
seperti fashion sekolah ajaran
show, PBB, yel-yel baru
dan lain-lain
5 HUT Mengadakan Seluruh Pengurus 15 Ruangan
PASKIBRA perayaan hari ulang anggota Paskibra Februar kelas
tahun PASKIBRA i
SMAN 16
Bandarlampung
6 Latfis Melakukan latihan Seluruh Pengurus Setiap Lapangan
fisik seperti push anggota Paskibra bulan sekolah,
up, sit up, back up, stadion,dan
lari dan lain-lain. lain-lain
7 Latsat Melakukan latihan Seluruh Pengurus Setiap Lingkungan
satuan untuk anggota Paskibra bulan sekolah
meningkatkan
keselarasan ataupun
kekompakan
8 Latgab Melakukan latihan Seluruh Pengurus 2x Lingkungan
gabungan bersama anggota Paskibra dalam SMAN 16
sekolah lain 1 tahun ataupun
sekolah lain
9 Mengadakan Melakukan latihan Seluruh Pengurus Mingg Lapangan
latihan lipat untuk mengibarkan bacapas Paskibra u ke-4 Sekolah
bentang bendera dari awal bulan
sampai bendera Agustu
naik s
10 Pelaksanaan Melaksanakan Seluruh Pengurus Bulan Ruangan
MAP musyawarah anggota Paskibra Oktobe kelas
mengenai r
kepengurusan minggu
paskibra ke-3
11 Pengibaran Melaksanakan Seluruh Pengurus Bulan Sekolah
Hari Diknas pengibaran siswa/i Paskibra dan Mei
memperingati hari OSIS minggu
pendidikan ke-1
nasional
12 Pengibaran Melaksanakan Seluruh Pengurus 1 Juni Sekolah
Hari Pancasila penaikan bendera siswa/i Paskibra dan 2022
merayakan hari OSIS
pancasila
13 Pengibaran Melaksanakan Seluruh Pengurus 17 Sekolah
HUT RI pengibaran bendera siswa/i Paskibra dan Agustu
merah putih OSIS s
merayakan hari
ulang tahun
republik Indonesia
14 Hari Sumpah Melaksanakan Seluruh Pengurus Sesuai Sekolah
Pemuda penaikan bendera siswa/i Paskibra dan waktu
merah putih OSIS yang
ditentu
kan
15 Hari Pahlawan Melaksanakan Seluruh Pengurus 10 Sekolah
pengibaran bendera siswa/i Paskibra dan Novem
merah putih OSIS ber
2022
16 Penerimaan Melakukan Seluruh Pengurus Bulan Ruangan
bacapas penerimaan siswa siswa/i Paskibra Juli kelas
yang bergabung minggu
ke-3
17 Pemilihan Melakukan Seluruh Pengurus Bulan Ruangan
perangkat desa pemilihan jabatan Bacapas Paskibra Agustu kelas
untuk para bacapas s
minggu
ke-4
18 Penilihan Para bacapas Seluruh Pengurus Bulan Ruangan
kakak asuh memilih kakak asuh Bacapas Paskibra agustus kelas
atau kakak mingg
pembibing u ke-4
19 Rekvar Mengadakan Seluruh Pengurus Akhir Tempat
kegiatan liburan anggota Paskibra bulan yang telah
/rekreasi novem disepakati
ber bersama
20 Ldk Melakukan latihan Peserta Pengurus Bulan Sekolah
dasar yang Paskibra Agustu
kepemimpinan ditentuka s
n mingg
u ke 2
dqn
21 Relatih Mengadakan Seluruh Pengurus Sesuai Ruangan
renungan lantai anggota Paskibra waktu Kelas
putih untuk yang
merenungi ditentu
kesalahan kan
22 Pengambilan Melakukan Seluruh Pengurus Bulan Sekolah
korps serangkaian Bimanda Paskibra Septem
tantangan untuk ber
mendapatkan korps Mingg
Paskibra u ke-2

23 Pengambilan Melakukan Seluruh Pengurus Bulan Sekolah


PDL pengambilan PDL anggota Paskibra Oktobe
(Pakaian Dinas r
Lapangan) Mingg
u ke-2
24 Seleksi Melakukan Siswa/i Pengurus Bulan Sekolah
paskibraka pendataan, seleksi kelas 10 Paskibra Februa
dan pemilihan ri
calon perwakilan
dari SMAN 16
Bandarlampung
25 Hiking Mengadakan Seluruh Pengurus Bulan Tempat
kegiatan berupa anggota Paskibra Juni yang telah
perjalanan jauh dan disepakati
penuh semangat bersama
LEMBAR PENGESAHAN
PROGRAM KERJA PASKIBRA SMAN 16 BANDAR LAMPUNG
PERIODE 2021-2022

Ketua Umum SekretarisUmum

Teguh Hidayat Diva Putri Anggraini

NIS : 3862 NIS:3878

Mengetahui,

Pembina Wakasek Kesiswaan

Yulia, Spd Asmarita Ginting, S. Pd


NIP. 1981071120007012 NIP. 196607131993032003

Menyetujui,

Kepala Sekolah SMAN 16 Bandar Lampung,

Drs. Apriyanto
NIP. 196412251991031005

Anda mungkin juga menyukai