Anda di halaman 1dari 1

PROGRAM TAHUNAN

Nama Sekolah : SMK Al-Masturiyah Langkaplancar


Bidang Keahlian : Seluruh Bidang Keahlian
Program Keahlian : Seluruh Program Keahlian
Kompetensi Keahlian : Seluruh Kompetensi Keahlian (3 Tahun)
Mata Pelajaran : PAI dan BP
Kelas / Semester : X / I - II
Tahun Pelajaran : 2022 / 2023
KOMPETENSI INTI
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional
dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti.
Pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,
dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja,
warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI 4 : Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan
serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti.
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar
kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak
alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Alokasi
SMT Kompetensi Dasar / Sub Kompetensi / Materi Pokok Waktu
@ 45’
Aku Selalu Dekat dengan Alloh SWT 9
Berbusana Muslim dan Muslimah Merupakan Cermin Kepribadian dan Keindahan Diri 12
Genap

Mempertahankan Kejujuran Sebagai Cermin Kepribadian 9


Al-Qur’ān dan Hadist adalah Pedoman Hidupku 12
Meneladani Perjuanagan Rasululloh s.a.w di Makkah 12
Meniti Kehidupan dengan Kemuliaan 9
Malaikat Selalu Bersamaku 6
Sayang, Patuh dan hormat terhadap orang tua dan guru 9
Ganjil

Mengelola Wakaf dengan Penuh Amanah 12


Meneladani Perjuanagan Dakwah Rasululloh s.a.w di Madinah 9
Nikmatnya Mencari Ilimu dan Indahnya Berbagi Pengetahuan 9
Menjaga Martabat Manusia dengan Menjauhi Pergaulan Bebas dan Zina 12
Pangandaran, 25 Juli 2022
Mengetahui
Kepala SMK Al-Masturiyah Langkaplancar Guru Mata Pelajaran,

H. Dudu Apandi M, S.Pd.,M.M. Sobur Burhanudin, S.Ag.


NIP. 19711219 199412 1 001 NUPTK. 4734770671130062

Anda mungkin juga menyukai