Anda di halaman 1dari 2

PEMBERIAN TREATMENT PADA LIMBAH CAIR

No. Dokumen No. Revisi No. Halaman


004/IPSRS /VI/21 00 1/1

Tanggal terbit Ditetapkan


Direktur RSIA Bunda Suryatni
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
11 Juni 2021 dr. Alfathdry, SpOG

PENGERTIAN Pemberian treatment limbah cair adalah rangkaian proses perlakuan pada
air limbah/ air buangan dan tinja yang berasal dari rumah sakit yang
kemungkinan mengandung mikroorganisme, bahan kimia beracun dan
radioaktif yang berbahaya, sehingga memenuhi parameter baku mutu air
limbah dan dapat dibuang ke saluran umum

TUJUAN Sebagai bahan acuan penerapan langkah-langkah untuk pengelolaan


limbah cair di lingkungan RSIA Bunda Suryatni

KEBIJAKAN Berdasarkan Surat Keputusan Direktur No. 03/DIR.RSIA.BS/SK/II/2022


tentang Pedoman Bidang Kesehatan Lingkungan
A. Petugas :
PROSEDUR Petugas IPSRS

B. Peralatan :
1. Handspoon
2. Bakteri strarter IPAL
3. Chlorine

C. Waktu Pelaksanaan :
Dilakukan setiap hari selasa dan jumat pada pukul 08.00-10.00 WIB

D. Pelaksanaan dilakukan
Persiapan :
1. Siapkan alat yang diperlukan

Pelaksanaan :
1. Petugas mengenakan handspoon sebelumj memulai kegiatan
2. Pemberian chlorine dengan dosis setengan tablet pada kolam
sadimentasi II. Dosis dapat berubah secara kondisional.
3. Pemberian 1 liter bakteri starter pada kolam aerasi. . Dosis dapat
berubah secara kondisional.
4. Lakukan pemantauan harian hasil pemberian treatment pada
IPAL
UNIT TERKAIT IPSRS

1
2

Anda mungkin juga menyukai