Anda di halaman 1dari 29

RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI KOTALAMA 1


Kelas / Semester : 3/1
Tema : Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup (Tema 1)
Subtema : Pertumbuhan Hewan (Subtema 3)
Pembelajaran ke :1
Alokasi waktu : 1 hari

A. KOMPETENSI DASAR
1. Bahasa Indonesia
3.4 Mencermati kosakata dalam teks tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan tempat
hidup), pertumbuhan , dan perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat
yang disajikan dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan.
4.4 Menyajikan laporan tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan tempat hidup),
pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat secara
tertulis menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

2. Matematika
3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.
4.1 Menyelesaikan masalah yang melibatkan penggunaan sifat-sifat operasi hitung pada
bilangan cacah.

3. Matematika
3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.
4.1 Menyelesaikan masalah yang melibatkan penggunaan sifat-sifat operasi hitung pada
bilangan cacah.

B. TUJUAN
1. Melalui kegiatan mengamati video pembelajaran, siswa dapat menghitung 5 perkalian
bersusun sesuai dengan penjelasan.
2. Melalui kegiatan mengamati video pembelajaran, siswa dapat menuliskan pengertian
perkembangbiakan ovipar dengan tepat.
3. Melalui kegiatan mengamati video pembelajaran, siswa dapat menuliskan minimal 2 ciri
hewan yang berkembangbiak dengan bertelur dengan tepat.
4. Melalui kegiatan mengamati video pembelajaran, siswa dapat menyebutkan minimal 10
hewan yang berkembangbiak dengan bertelur dengan tepat.
5. Melalui kegiatan membaca dan mengamati penjelasan, siswa dapat membuat karya
dekotarif motif hewan ikan pada buku gambar sesuai degan kreatifitasnya dengan rapi.

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan 15 menit
Pendahuluan Membaca Doa. (Religius)
2. Mengisi presensi kehadiran melalui grup whatsapp.
3. Siswa mengirimkan foto kegiatan menyiapkan peralatan belajar
sendiri. (Mandiri)

Kegiatan 1. Siswa membaca teks yang dikirimkan guru melalui grup 140
Inti whatsapp selama 5 menit. (Literasi) menit
2. Siswa mengamati video pembelajaran pada link
https://youtu.be/ttEyFsfKIgU yang dikirimkan guru melalui grup
whatsapp. (Mengamati)
3. Siswa mendengarkan lagu perkembangbiakan hewan pada link
yang dikirimkan guru https://youtu.be/xxmimTl6myo
4. Siswa secara mandiri mengerjakan menu pagi berupa
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 2

perkalian bersusun sesuai dengan penjelasan yang sudah diberikan


(Mandiri)
5. Siswa mengidentifikasi ciri-ciri hewan yang berkembangbiak
dengan ovipar (Critical Thinking)
6. Siswa menuliskan ciri-ciri hewan ovipar sesuai dengan lembar
pengamatan.
7. Siswa dapat menyebutkan 10 hewan ovipar (Creativity)
8. Siswa membaca teknik garis yang bisa digunakan untuk
membuat karya dekoratif. (Mengamati)
9. Siswa membuat karya dekoratif motif ikan pada buku gambar
dan mewarna dengan rapi (Creativity)
10. Siswa mengirimkan semua tugas ke whatsapp guru.

Kegiatan A. Kerja Sama dengan Orang Tua: 15


Penutup Siswa dengan bantuan orangtua menyelesaikan tugas karya menit
dekotatif
B. Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang sudah selesai.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi hadiah/
pujian.

D. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan, dan hasil karya dengan rubrik penilaian.

Mengetahui Malang, 2 Agustus 2021


Kepala SDN Kotalama 1 Guru Kelas III A

ISNAENI, S.Pd. M.Pd. NOVIANA FARIDA


NIP. 19720209 199912 2 002 NIP. -
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 3

LAMPIRAN

Rangkuman Materi : Berupa video


pada grup WA dan link youtube https://youtu.be/ttEyFsfKIgU
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 4

Lembar Kerja Siswa


RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 5
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 6

Penilaian

Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur
tingkat pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan
penyusunan laporan kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian
terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubrik penilaian
sebagai berikut.
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 7
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 8
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI KOTALAMA 1


Kelas / Semester : 3/1
Tema : Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup (Tema 1)
Subtema : Pertumbuhan Hewan (Subtema 3)
Pembelajaran ke :2
Alokasi waktu : 1 hari

A. KOMPETENSI DASAR
1. Bahasa Indonesia
3.4 Mencermati kosakata dalam teks tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan
tempat hidup), pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di
lingkungan setempat yang disajikan dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau
eksplorasi lingkungan.
4.4 Menyajikan laporan tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan tempat hidup),
pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat
secara tertulis menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

2. Matematika
3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.
4.1 Menyelesaikan masalah yang melibatkan penggunaan sifat-sifat operasi hitung pada
bilangan cacah.

3. Bahasa Jawa
3.1 Mengenal, memahami, dan mengidentifikasi teks cerita secara lisan dan tulis.
4.1 Membaca lancar bentuk teks cerita sederhana dengan memperhatikan pelafalan dan
intonasi.

B. TUJUAN
1. Melalui kegiatan mengamati video pembelajaran, siswa dapat menghitung 3 soal
perkalian bersusun sesuai dengan penjelasan.
2. Melalui kegiatan mengamati video pembelajaran, siswa dapat menuliskan pengertian
perkembangbiakan vivipar dengan tepat.
3. Melalui kegiatan mengamati video pembelajaran, siswa dapat menuliskan minimal 2 ciri
hewan yang berkembangbiak dengan beranak dengan tepat.
4. Melalui kegiatan mengamati video pembelajaran, siswa dapat menyebutkan minimal 10
hewan yang berkembangbiak dengan beranak dengan tepat.
5. Melalui kegiatan mengamati video pembelajaran atau membaca teks materi, siswa dapat
menuliskan unsur cerita dalam cerita bahasa jawa dengan tepat.

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan 15 menit
Pendahuluan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa. (Religius)
2. Mengisi presensi kehadiran melalui grup
whatsapp dengan mengirimkan foto kegiatan mempersiapkan
kegiatan pengamatan bersama orangtua. (Gotong Royong)

Kegiatan 1. Siswa membaca teks yang dikirimkan 140


Inti guru melalui grup whatsapp selama 5 menit. (Literasi) menit
2. Siswa mengamati video pembelajaran
pada link https://youtu.be/bbRgnWjvmNI yang dikirimkan guru
melalui grup whatsapp. (Mengamati)
3. Siswa mendengarkan lagu
perkembangbiakan hewan pada link yang dikirimkan guru
https://youtu.be/xxmimTl6myo
4. Siswa mengidentifikasi ciri-ciri hewan
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 10

yang berkembangbiak dengan vivipar (Critical Thinking)


5. Siswa menuliskan ciri-ciri hewan vivipar
sesuai dengan lembar pengamatan.
6. Siswa dapat menyebutkan 10 hewan
vivipar (Creativity)
7. Siswa secara mandiri mengerjakan soal
cerita berupa perkalian bersusun sesuai dengan penjelasan yang
sudah diberikan (Mandiri)
8. Siswa membaca teks bacaan tentang asal
usul Sura baya (Mengumpilkan informasi)
9. Siswa mencari unsur intrinsik dalam
cerita lalu menuliskannya pada buku (critical thinking).
10. Siswa Siswa mengirimkan semua tugas ke
whatsapp guru. (Mengkomunikasikan)
Kegiatan A. Kerja Sama dengan Orang Tua: 15
Penutup Siswa dengan bantuan orangtua melakukan proyek pengamatan menit
perkembangan tumbuhan melanjutkan percobaan yang masih
berlangsung. (Collaboration)
B. Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang sudah selesai.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi hadiah/
pujian.

D. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan, dan hasil karya dengan rubrik penilaian.

Mengetahui Malang, 3 Agustus 2021


Kepala SDN Kotalama 1 Guru Kelas III A

ISNAENI, S.Pd. M.Pd. NOVIANA FARIDA, M.Pd


NIP. 19720209 199912 2 002 NIP. -
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 11

LAMPIRAN
Rangkuman Materi : Berupa video pada grup WA dan link youtube
https://youtu.be/bbRgnWjvmNI

Lembar Kerja Siswa


RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 12
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 13
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 14
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 15
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 16

Penilaian

Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur
tingkat pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan
penyusunan laporan kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian
terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubrik penilaian
sebagai berikut.
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 17

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI KOTALAMA 1


Kelas / Semester : 3/1
Tema : Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup (Tema 1)
Subtema : Pertumbuhan Hewan (Subtema 3)
Pembelajaran ke :3
Alokasi waktu : 1 hari

A. KOMPETENSI DASAR
1. Bahasa Indonesia
3.4 Mencermati kosakata dalam teks tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan
tempat hidup), pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di
lingkungan setempat yang disajikan dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau
eksplorasi lingkungan.
4.4 Menyajikan laporan tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan tempat hidup),
pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat
secara tertulis menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

2. PJOK
3.1 Memahami kombinasi gerak dasar lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang,
usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau
tradisional.
4.1 Mempraktikkan kombinasi gerak dasar lokomotor sesuai dengan konsep tubuh, ruang,
usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau
tradisional.

B. TUJUAN
1. Melalui kegiatan melakukan pengamatan video pembelajaran, siswa dapat
menggambarkan daur hidup kupu-kupu dengan tepat sesuai dengan materi.
2. Melalui kegiatan melakukan pengamatan video pembelajaran, siswa dapat
menggambarkan daur hidup kupu-kupu dengan tepat sesuai dengan materi.
3. Setelah mengamati contoh, siswa dapat mempraktikkan prosedur kombinasi gerakan lari
dan lompat dalam sebuah permainan gerak menirukan daur hidup kupu-kupu dengan
percaya diri.

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan 15 menit
Pendahuluan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa. (Religius)
2. Mengisi presensi kehadiran melalui grup
whatsapp dengan mengirimkan foto kegiatan siap memulai
pembelajaran. (Disiplin)

Kegiatan 1. Siswa melakukan kegiatan pembiasaan 140


Inti yaitu menyiram tanaman tomat yang telah mereka tanam menit
(mandiri)
2. Siswa mengamati video pembalajaran
pada link https://youtu.be/-ugSUuvh9CE yang dirimkan guru.
(Mengamati)
3. Siswa menggambar daur hidup kupu-kupu
yang benar di buku gambar dengan rapi.
4. Siswa menggambar daur hidup nyamuk
dengan benar di buku gambar dengan rapi.
5. Siswa mengamati video PJOK yang telah
dikirimkan oleh guru mapel PJOK kemudian mengirimkan video
tentang gerak lokomotor daur hidup kupu.
6. Siswa mengirimkan semua tugas ke
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 18

whatsapp guru. (Mengkomunikasikan)


Kegiatan A. Kerja Sama dengan Orang Tua: 15
Penutup Siswa dengan bantuan orangtua melakukan kegiatan pengamatan menit
pernapasan tumbuhan. (Collaboration)
B. Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang sudah selesai.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi hadiah/
pujian.

D. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan, dan hasil karya dengan rubrik penilaian.

Mengetahui Malang, 4 Agustus 2021


Kepala SDN Kotalama 1 Guru Kelas III A

ISNAENI, S.Pd. M.Pd. NOVIANA FARIDA, M.Pd


NIP. 19720209 199912 2 002 NIP. -
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 19

LAMPIRAN
Rangkuman Materi : Berupa video pada grup WA dan link youtube https://youtu.be/-
ugSUuvh9CE
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 20

Lembar Kerja Siswa


RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 21

Penilaian

Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur
tingkat pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan
penyusunan laporan kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian
terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubrik penilaian
sebagai berikut.
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 22

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI KOTALAMA 1


Kelas / Semester : 3/1
Tema : Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup (Tema 1)
Subtema : Pertumbuhan Hewan (Subtema 3)
Pembelajaran ke :4
Alokasi waktu : 1 hari

A. KOMPETENSI DASAR
1. Bahasa Indonesia
3.4 Mencermati kosakata dalam teks tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan
tempat hidup), pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di
lingkungan setempat yang disajikan dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau
eksplorasi lingkungan.
4.4 Menyajikan laporan tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan tempat hidup),
pertumbuhan, dan perkembangan makhluk hidup yang ada di lingkungan setempat
secara tertulis menggunakan kosakata baku dalam kalimat efektif.

2. Matematika
3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi hitung pada bilangan cacah.
4.1 Menyelesaikan masalah yang melibatkan penggunaan sifat-sifat operasi hitung pada
bilangan cacah.

3. PPKn
1.4 Mensyukuri makna bersatu dalam keberagaman di lingkungan sekitar sebagai
anugerah Tuhan Yang Maha Esa.
2.4 Menampilkan sikap kerja sama sebagai wujud bersatu dalam keberagaman di
lingkungan sekitar.
3.4 Memahami makna bersatu dalam keberagaman di lingkungan sekitar.
4.4 Menyajikan bentukbentuk Kebersatuan dalam keberagaman di lingkungan sekitar.

B. TUJUAN
1. Melalui kegiatan mengamati video daur hidup katak, siswa dapat menyebutkan urutan
daur hidup katak dengan tepat.
2. Melalui kegiatan mengamati video daur hidup katak siswa dapat menjlaskan tahapan yang
paling penting pada daur hidup katak dengan bahasa yang jelas.
3. Melalui kegiatan mengamati video pembelajaran daur hidup katak, siswa dapat
menggambar daur hidup katak dengan runtut dan rapi.
4. Melalui kegiatan membaca dan mengamati gambar pada video penjelasan, siswa dapat
menuliskan sikap yang harus dilakukan pada teman yang penakut dengan tepat.
5. Melalui kegiatan membaca dan mengamati gambar pada video penjelasan, siswa dapat
mejelaskan sikap yang harus dilakukan agar teman yang penakut menjadi berani dengan
bahasa yang jelas.
6. Melalui kegiatan mengamati video penjelasan berhitung perkalian dengan bersusun
pendek, siswa dapat menghitung 4 soal perkalian bersusun dengan tepat.

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan 15 menit
Pendahuluan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa. (Religius)
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 23

2. Mengisi presensi kehadiran melalui grup


whatsapp dengan mengirimkan foto kegiatan melakukan sunnah
Jumat. (Disiplin)

Kegiatan 1. Siswa melakukan kegiatan gotong royong 140


Inti di rumah membantu bunda sebagai presensi sebelum melakukan menit
pembelajaran.
2. Siswa mengamati link video dan gambar-
gambar yang dikirimkan guru melalui grup whatsapp.
(Mengamati)
link https://youtu.be/R4TiMKlmh6k
3. Siswa menulis daur hidup katak sesuai
pengamatan yang telah dilakukan. (Creativity & Critical
Thinking)
4. Siswa menuliskan pendapat tentang daur
yang laing penting pada katak (menalar)
5. Siswa menggambar daur hidup katak pada
bukunya masing-masing seusi dengan pemahaman yang telah ia
ketahui setelah mengamati video penjelasan dari guru. (creativity)
6. Siswa mengirimkan jawaban ke whatsapp
guru. (Mengkomunikasikan)
7. Siswa mengamati gambar yang berisi
sikap saling menghargai teman yang mempunyai ketakutan pada
hewan tertetu (Mengamati)
8. Siswa menuliskan pendapatnya tentang
sikap yang harus dilakukan agar teman yang penakut menjadi
berani dengan bahasa yang jelas. (Problem Solving)
9. Siswa dapat menulsikan sikap yang harus
dilakukan pada teman yang penakut (menalar)
10. Siswa menghitung perkalian bersusun
ratusan dengan cara pendek (Critical Thinking)
11. Siswa mengirimkan semua tugas ke
whatsapp guru. (Mengkomunikasikan)

Kegiatan A. Kerja Sama dengan Orang Tua: 15


Penutup Siswa dengan bantuan orangtua menyelesaikan gambar daur hidup menit
katak. (Collaboration)
B. Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang sudah selesai.
 Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi hadiah/
pujian.

D. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan, dan hasil karya dengan rubrik penilaian.

Mengetahui Malang, 05 Agustus 2021


Kepala SDN Kotalama 1 Guru Kelas III A

ISNAENI, S.Pd. M.Pd. NOVIANA FARIDA, M.Pd


NIP. 19720209 199912 2 002 NIP. -
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 24

LAMPIRAN
Rangkuman Materi : Berupa video pada grup WA https://youtu.be/R4TiMKlmh6k
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 25

Lembar Kerja Siswa

1. Penilaian Sikap: Observasi dan


pencatatan sikap siswa selama kegiatan.

Penilaian

Penilaian terhadap proses dan hasil


pembelajaran dilakukan oleh guru untuk
mengukur tingkat pencapaian
kompetensi peserta didik. Hasil penilaian
digunakan sebagai bahan penyusunan
laporan kemajuan hasil belajar dan
memperbaiki proses pembelajaran.
Penilaian terhadap materi ini dapat
dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu
dari pengamatan sikap, tes pengetahuan
dan presentasi unjuk kerja atau hasil
karya/projek dengan rubrik penilaian
sebagai berikut.
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 26

4.4 Menyajikan laporan tentang


konsep ciri-ciri, kebutuhan
(makanan dan tempat hidup),
pertumbuhan, dan perkembangan
makhluk hidup yang ada di
lingkungan setempat secara
tertulis menggunakan kosakata
baku dalam kalimat efektif.

B. TUJUAN
1. Melalui kegiatan membaca buku
siswa tentang daur hidup nyamuk dan
bahaya nyamuk dalam kehidupan,
siswa dapat membuat sebuah poster
tentang bahaya nyamuk dengan rapi.

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Ke
Kegiatan 1. Melakuka
Pendahuluan Dilanjutkan Dengan Membaca Doa
2. Mengisi p
whatsapp dengan mengirimkan foto
Jumat. (Disiplin)

Kegiatan 1. Siswa mel


Inti menghafalkan niat sholat 5 waktu s
melakukan pembelajaran.
2. Siswa men
gambar yang dikirimkan guru mela
(Mengamati)
link https://youtu.be/-ugSUuvh9CE
3. Siswa men
dengan pemahaman yang telah ia k
RENCANA PELAKSANAAN penjelasan dari guru. (creativity)
PEMBELAJARAN (RPP) 4. Siswa men
guru. (Mengkomunikasikan)
5. Siswa men
subtema 3 dengan link
Satuan Pendidikan : SD NEGERI https://docs.google.com/forms/d/1X
KOTALAMA 1 tjJegE1aC4DUWS8NZXI/edit?usp
Kelas / Semester : 3/1 6. Siswa men
Tema : Pertumbuhan dan whatsapp guru. (Mengkomunikasi
Perkembangan Makhluk Hidup (Tema 1) Kegiatan C. Kerja Sama dengan Orang Tua:
Subtema : Pertumbuhan Penutup Siswa dengan bantuan orangtua me
nyamuk (Collaboration)
Hewan (Subtema 3)
D. Guru :
Pembelajaran ke :5  Memeriksa pekerjaan siswa yang s
Alokasi waktu : 1 hari  Peserta didik yang selesai mengerj
projek/produk/portofolio/unjuk ker
A. KOMPETENSI DASAR pujian.
1. Bahasa Indonesia
3.4 Mencermati kosakata dalam teks
tentang konsep ciri-ciri, E. PENILAIAN (ASESMEN)
kebutuhan (makanan dan tempat Penilaian terhadap materi ini dapat
hidup), pertumbuhan, dan dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu
perkembangan makhluk hidup dari pengamatan sikap, tes pengetahuan,
yang ada di lingkungan setempat dan hasil karya dengan rubrik penilaian.
yang disajikan dalam bentuk
lisan, tulis, visual, dan/atau Mengetahui
eksplorasi lingkungan. Kepala SDN Kotalama 1
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 27

ISNAENI, S.Pd. M.Pd.


NIP. 19720209 199912 2 002
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 28

LAMPIRAN

Rangkuman Materi : Berupa


video pada grup WA https://youtu.be/-ugSUuvh9CE
RPP Kelas 3 Tema 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Makhuk Hidup 29

Penilaian

Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur
tingkat pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan
penyusunan laporan kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian
terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubrik penilaian
sebagai berikut.

2. Penilaian Sikap: Observasi dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan.

Anda mungkin juga menyukai