Anda di halaman 1dari 4

Tugas Adaptif

Nama : Ruth Banlegi,A.Md.Keb

NIP : 199310302022032005

Jabatan : Terampil – Bidan

Uraian Tugas :

1. Melakukan anamneses dan pemeriksaan fisik pasien pada kasus fisiologi tanpa masalah dan
kasus patologis kegawat daruratan kebidanan :
a. Menyiapkan berkas rekam medis pasien
b. Menyiapkan pasien dan lingkungan
c. Melakukan anamnese dan pemeriksaan fisik pada pasien
d. Mendokumentasikan hasil pengkajian
2. Melakukan pengambilan sediaan laboratorium dan pemeriksaan laboratorium sederhana :
a. Mempelajari asuhan kebidanan pasien
b. Menyiapkan pasien dan lingkungan
c. Melakukan pengambilan sediaan laboratorium
d. Melakukan pemeriksaan laboratorium sederhana
e. Mendokumentasikan hasil pemeriksaan
3. Membuat diagnosa kebidanan pada kasus fisiologi tanpa masalah dan pada kasus patologis
kegawat daruratan kebidanan:
a. Melakukan anamneses dan pemeriksaan fisik
b. Mengelompokkan data
c. Melakukan analisis
d. Membuat diagnosa kebidanan
4. Melakukan kolaborasi dengan tim kesehatan lain pada kasus fisiologi tanpa masalah dan pada
kasus patologis kegawatdaruratan kebidanan:
a. Mempelajari asuhan kebidanan pasien
b. Melakukan pemeriksaaan fisik
c. Melakukan kolaborasi dengan tim kesehatan lain
d. Mendokumentasikan hasil
5. Menyusun rencana operasional asuhan kebidanan pada kasus fisiologi dan pada kasus patologis
kegawatdaruratan kebidanan:
a. Mempelajari asuhan kebidanan pasien
b. Menyusun rencana operasional
c. Mendokumentasikan hasil
6. Melakukan persiapan pelayanan asuhan kebidanan pada kasus fisiologi tanpa masalah dan pada
kasus patologis kegawatdaruratan kebidanan:
a. Mempelajari asuhan kebidanan pasien
b. Melakukan persiapan pasien,lingkungan dan administrasi dalam rangka pelayanan asuhan
kebidanan
c. Mendokumentasikan hasil
7. Melakukan asuhan kebidanan pada pasien kasus fisiologi tanpa masalah pada persalinan kala
I,kala II,kala III dan kala IV,pasien kasus fisiologi kesehatan reproduksi remaja dan
menopause,klimakterium,bayi,anak dan KB AKDR. Pasien kasus fisiologi bermasalah pada ibu
hamil,ibu nifas,bayi baru lahir,KB sederhana,hormonal oral dan suntik, pasien kasus patologis
kegawatdaruratan kebidanan saat melakukan tugas di kamar bedah kebidanan,individu dan
keluarga :
a. Mempelajari asuhan kebidanan pasien
b. Melakukan tindakan asuhan kebidanan
c. Melakukan evaluasi
d. Mendokumentasikan hasil
8. Melakukan konseling pada kasus patologis kegawatdaruratan kebidanan:
a. Melakukan anamnese dan pemeriksaan fisik
b. Membuat diagnosa kebidanan
c. Menyusun rencana operasional
d. Melakukan konseling
e. Mendokumentasikan tindakan
9. Melakukan rujukan pada kasus fisiologi:
a. Mempelajari asuhan kebidanan pasien
b. Menyiapkan pasien,kenderaan dan surat rujukan
c. Melakukan rujukan
d. Mendokumentasikan rujukan
10. Melakukan evaluasi asuhan kebidanan pada kasus fisiologi tanpa masalah dan pada kasus
patologi kegawatdaruratan kebidanan:
a. Mempelajari asuhan kebidanan pasien
b. Melakukan evaluasi asuhan kebidanan
c. Mendokumentasikan hasil evaluasi
11. Melakukan dokumentasi evaluasi asuhan kebidanan pada kasus fisiologi tanpa masalah dan
pada kasus patologi kegawatdaruratan kebidanan:
a. Mempersiapkan berkas rekam medis pasien
b. Mendokumentasikan hasil evaluasi
12. Melakukan analisis dan deteksi dini resiko:
a. Melakukan anamneses dan pemeriksaan fisik
b. Membuat diagnosa kebidanan
c. Membuat analisis dan deteksi dini resiko
d. Melakukan evaluasi
e. Mendokumentasikan hasil evaluasi

Tugas yang di pilih : Melakukan anamneses dan pemeriksaan fisik pasien pada kasus fisiologi
tanpa masalah dan kasus patologis kegawat daruratan kebidanan yaitu Menyiapkan pasien
dan lingkungan

Isu Prioritas :

Rendahya kepatuhan bidan dalam menggunakan alat pelindung diri pada ruang
bersalin rumah sakit bergerak kabupaten alor

Penyebab Masalah :

1. Belum adanya Standar Operasional Prosedur (SOP)


2. Kadang stok di farmasi kurang
3. Kurangnya kontrol evaluasi dari pihak manajemen

IV. Gagasan pemecahan isu

Meningkatkan Kepatuhan Bidan Dalam Menggunakan Alat Pelindung Diri (APD) Melalui
Penyuluhan Terpadu Pada Ruang Bersalin Rumah Sakit Bergerak Kabupaten Alor
No Tahapan kegiatan Penerapan sikap perilaku ASN BerAKHLAK
1 Mencari referensi SOP penggunaan Adaptif :
APD Saya akan terus berinovasi dan antusias dalam
menghadapi perubahan berupa mencari referensi SOP
penggunaan APD
2 Membuat SOP penggunaan APD Adaptif : saya akan terus berinovasi dan antusias dalam
menyusun SOP
3 Membuat satuan acara Adaptif :
penyuluhan dan media informasi Saya akan terus berinovasi dan antusias dalam menyusun
berupa poster dan xbanner satuan acara penyuluhan dan mendesain poster dan x-
banner

Anda mungkin juga menyukai