Anda di halaman 1dari 5

KISI – KISI SOAL

Mata Pelajaran : Matematika Kelas/ semester : 4 / 1

Hari / Tanggal : Waktu :

N Kompetensi Dasar Materi Leve Indikator Soal No Bentuk Kunci


o l saol Soal Jawaban
kogn
itif
1 Pembulatan C4 Disajikan Jenis Alat ukur 1.a Uraian Penggaris,
3.7.Menjelaskan dan hasil daftar alat 1. Penggaris/ mister meter rol,
melakukan pengukuran ukur, peserta 2. Meter rol meter, jangka
pembulatan hasil panjang dan didik dapat 3. Neraca sorong.
pengukuran berat ke menganalisis 4. Timbangan gantung
panjang dan berat satuan alat yang 5. Meter
ke satuan terdekat terdekat digunakan 6. Timbangan kodok
untuk 7. Jangka sorong.
mengukur Berdasarkan daftar alat ukur
panjang dan diatas manakah yang termasuk
berat suatu alat ukur panjang?
benda.
C4 Disajikan Jenis Alat ukur b Uraian Neraca,
daftar alat 1. Penggaris/ mister timbangan
ukur, peserta 2. Meter rol gantung,
didik dapat 3. Neraca timbangan
menganalisis 4. Timbangan gantung kodok.
alat yang 5. Meter
digunakan 6. Timbangan kodok
untuk 7. Jangka sorong.
mengukur Berdasarkan daftar alat ukur
panjang dan diatas manakah yang termasuk
berat suatu alat ukur berat?
benda.
C4 Disajikan, soal 2a Uraian Crayon = 10
peserta didik cm
mampu Pensil = 6 cm
merinci hasil Spidol = 12
pengukuran cm
panjang dan
berat Rincikan hasil pengukuran ketiga
alat tulis diatas!
C4 Disajikan, soal b Uraian Nenas =
peserta didik 1,3kg
mampu Semangka =
merinci hasil 3,8 kg
pengukuran
panjang dan Rincikan hasil pengukuran berat
berat dari gambar tesebut!
C4 Disajikan soal 3.a Uraian 18, 5 cm = 19
peserta didik cm
dapat 7,5 cm = 7
menganalisis cm.
pembulatan
hasil
pengukuran Berdasarkan gambar diatas,
panjang tuliskan pembulatan hasil
pengukuran benda – benda
tesebut!
C4 Disajikan Uraian Seorang
gambar soal b Pengrajin.
peserta didik
Mampu
menganalisis Berdasarkan gambar diatas,
pembulatan tuliskan pembulatan hasil
hasil pengukuran benda – benda
pengukuran tesebut!
berat
C4 Disajikan soal Alif, Bayu dan Edo masing – 4a Uraian Alif dan
cerita, peserta masing memiliki tongkat. Panjang Bayu
didik mampu tongkat mereka berturut- turut
menganalisis adalah 125,2 cm. 124,6 cm. 125,9
selisi hasil cm. siapakah yang memiliki
pengukuran tongkat yang sama panjang jika
panjang dilakukan pembulatan satuan
terdekat?
Disajikan soal Berat badan Mita, 32,3 kg. berat b Uraian 33 kg.
cerita, peserta badan Ayah 64,7 kg. berapa selisi
didik mampu berat badan mereka setelah
menganalisis dibulatkan ke satuan terdekat?
selisi hasil
pengukuran
Berat
C4 Disajikan soal Panjang tongkat A 125,6 cm. 5a Uraian Panjang
cerita peserta tongkat B lebi panjang 34 cm dari tongkat B
didik mampu tongkat A berapa kira – kira = 160 cm
menyimpulkan panjang tongkat B setelah tongkat
pembulatan A dibulatkan ke satuan terdekat?
hasil
pengukuran
panjang ke
satuan
terdekat.
C4 Disajikan soal Berat badan Tasya jika b Uraian I. 31, 5 kg
cerita peserta dibulatkan ke satuan kg terdekat II. 31, 7 kg
didik mampu adalah 32 kg. Tulislah 3 III. 31, 8 kg
menyimpulkan kemungkinan berat badan Tasya!
pembulatan
hasil
pengukuran
berat ke satuan
terdekat.

PENILAIAN SIKAP
Pengamatan sikap peserta didik selama proses pembelajaran
Sikap yang Dinilai
No Nama Peserta Didik Keaktifan Tanggung jawab Santun Kerja Sama

PENILAIAN PENGETAHUAN ( Matematika )


Menganalisis dan menyimpulkan pembulatan hasil pengukuran panjang ke satuan terdekat

Kriteria Sangat Tepat ( 4 ) Tepat ( 3 ) Cukup Tepat( 2 ) KurangTepat ( 1 )


Menganalisis dan Menganalisis dan Menganalisis dan Menganalisis dan Belum Menganalisis
menyimpulkan menyimpulkan menyimpulkan menyimpulkan dan menyimpulkan
pembulatan hasil pembulatan hasil pembulatan hasil pembulatan hasil pembulatan hasil
pengukuran panjang pengukuran panjang ke pengukuran panjang ke pengukuran panjang ke pengukuran panjang ke
ke satuan terdekat satuan terdekat dengan satuan terdekat dengan satuan terdekat dengan satuan terdekat secara
sangat tepat Tepat cukup tepat tepat.
PENILAIAN KETERAMPILAN ( Matematika)
Menyajikan penyelesaian masalah pembulatan hasil pengukuran panjang dan berat ke satuan terdekat dalam bentuk presentasi.

Kriteria Sangat Tepat( 4 ) Tepat ( 3 ) Cukup Tepat ( 2 ) Kurang Tepat ( 1 )


Menyajikan Menyajikan Menyajikan Menyajikan Belum menyajikan
penyelesaian masalah penyelesaian masalah penyelesaian masalah penyelesaian masalah penyelesaian masalah
pembulatan hasil pembulatan hasil pembulatan hasil pembulatan hasil pembulatan hasil
pengukuran panjang pengukuran panjang dan pengukuran panjang dan pengukuran panjang dan pengukuran panjang dan
dan berat ke satuan berat ke satuan terdekat berat ke satuan terdekat berat ke satuan terdekat berat ke satuan terdekat
terdekat dalam dalam bentuk presentasi dalam bentuk presentasi dalam bentuk presentasi dalam bentuk presentasi.
bentuk presentasi dengan sangat tepat dengan tepat dengan cukup tepat

Rubrik Penilaian Soal evaluasi Matematika

No soal Bobot Skor


1.a 2 25 = 100 15 = 60 5 = 20
b 2 24 = 96 14 = 56 4 = 16
2.a 2 23 = 92 13 = 52 3 = 12
b 2 22 = 88 12 = 48 2=6
3.a 2 21 = 84 11 = 44 1=0
b 2 20 = 80 10 = 40
4.a 3 19 = 76 9 = 36
b 3 18 = 72 8 = 32
5.a 3 17 = 68 7 = 28
b 4 16 = 64 6 = 24
Jumlah 25

Anda mungkin juga menyukai