Anda di halaman 1dari 4

A.

ALOKASI WAKTU PROYEK


Mengacu kepada Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik
Indonesia Nomor 162/M/2021 tentang Program Sekolah Penggerak, secara umum ketentuan total
waktu projek adalah sekitar 20-30% beban peserta didik per tahun. Pada tingkat pendidikan SMP
kelas VII alokasi jam pertahun secara umum adalah 360 jam pelajaran, sehingga pembagian jumlah
jam untuk 1 tema proyek dari 3 tema yang telah dipilih adalah sebesar 120 JP.

MINGGU KE-
No. BULAN
1 2 3 4 5
1. Juli
2. Agustus
3. September
4. Oktober PELAKSANAAN PROYEK
5. November PELAKSANAAN PROYEK
6. Desember
7. Januari
8. Februari
9. Maret
10. April
11. Mei PELAKSANAAN PROYEK
12. Juni

Berikut alokasi waktu Proyek Penguatan Pelajar Pancasila:


Oktober 2022
Mingg Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
u
1
5
2 3 4 6 7 8
12
10 11 13 14 15
Proyek
Proyek Proyek Proyek Proyek Proyek
Penguata
9 Penguatan Penguatan Penguatan Penguatan Penguatan
n
Pelajar Pelajar Pelajar Pelajar Pelajar
Pelajar
Pancasila Pancasila Pancasila Pancasila Pancasila
Pancasila
19
17 18 20 21 22
Proyek
Proyek Proyek Proyek Proyek Proyek
Penguata
16 Penguatan Penguatan Penguatan Penguatan Penguatan
n
Pelajar Pelajar Pelajar Pelajar Pelajar
Pelajar
Pancasila Pancasila Pancasila Pancasila Pancasila
Pancasila
26
24 25 27 28 29
Proyek
Proyek Proyek Proyek Proyek Proyek
Penguata
23 Penguatan Penguatan Penguatan Penguatan Penguatan
n
Pelajar Pelajar Pelajar Pelajar Pelajar
Pelajar
Pancasila Pancasila Pancasila Pancasila Pancasila
Pancasila
30 31
A. Alur Kegiatan Proyek
Tahap No Aktivitas Jenis Aktivitas
Pengenalan : menggenali dan Guru mata pelajaran yang
membangun kesadaran peserta berkolaborasi :
didik terhadap Profil Pelajar  Mensosialisasikan profil pelajar
Pancasila pancasila
 mensosialisasikan materi Projek
1
P3( pengertian,tujuan dan
manfaatkegiatan projek P3)
 memperkenalkan tema projek
memperkenalkan elemen dan sub
elemen projek
Pengenalan : Pemaparan materi
demokrasi, kepemimpinan, dan
2 organisasi
Eksplorasi issue, memutar video berita
tentang pemilihan umum
Kontekstual : Mengontekstualisasi Pengumpulan dan pengorganisasian
masalah di lingkungan sekitar kegiatan awal melalui kegiatan
pejaringan calon ketua OSIS
Peserta didik mampu mengidentifikasi,
mengklarifikasi, dan menganalisis
informasi yang relevan serta
memprioritaskan beberapa gagasan
tertentu
3

Penyusunan rencana kegiatan yang


akan dipilih dalam bentuk :
a. Karya tulis yang berupa buku
terkait dengan Pesta Demokrasi
4
SASAKA
b. Video Vlog yang menggambarkan
proses pemilihan ketua dan wakil
ketua OSIS
Aksi nyata: bersama sama 5 Asesmen Formatif
mewujudkan pelajaran yang Penilaian Rencana kegiatan
memberikan manfaat untuk peserta
didik melalui aksi nyata
Refleksi Pendidik dan peserta didik melakukan
6 evaluasi terhadap pelaksanaan dan
hasil proyek
Tindak lanjut Berdasarkan hasil refleksi,pendidik
dan peserta didik merencanakan
7
tindaklanjut terhadap proyek yang
sudah dilaksanakan

D. TIM FASILITASI PROYEK

SUSUNAN PANITIA
PROJEK SUARA DEMOKRASI

“PESTA DEMOKRASI SASAKA”

Ketua : Genduk Musriah, S.Pd.


Wakil Ketua : Khusnul Khotimah, S. Pd.
Sekreatris : Titin Nasaroh, S.Pd.
Bendahara : Ika Agus Iryawati, S.Pd.
Seksi Materi : Ratna Nur Avivah, S.Pd.
Seksi Penjaringan Calon dan Dokumentasi : Lilik Endri Wiyoto, S.Pd.
Seksi Pemilihan : Jumiati, S.Pd.
Seksi Perlengkapan : Dra. Agus Kholik

Anda mungkin juga menyukai