Anda di halaman 1dari 5

Nusantara ( Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial ) ISSN P 2541-657X

Volume 5 Oktober 2018 ISSN E 2550-0813

KONTRIBUSI KEPEDULIAN GURU DALAM


MENGEMBANGKAN KREATIVITAS TERHADAP MINAT DAN
PRESTASI BELAJAR PESERTA DIDIK BIDANG STUDI PKN
MATERI HUBUNGAN INTERNASIONAL KELAS XI SMA
NEGERI ANGKOLA BARAT TAHUN PELAJARAN 2017 – 2018

Ahmad Husein NST(1) dan Desi Rapmaita Sitompul(2)


(1)
Dosen FKIP Univeristas Muhammadiyah Tapanuli Selatan
(2)
Mahasiswa FKIP Univeristas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Abstrak

Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Apakah ada kontribusi kepedulian guru
dalam mengembangkan kreativitas terhadap minat dan prestasi belajar peserta didik bidang
studi PKn materi Hubungan Internasional kelas XI SMA Negeri 1 Angkola Barat Tahun
Pelajaran 2017-2018?. Sedangkan tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui kontribusi
kepedulian guru dalam mengembangkan kreativitas terhadap minat dan prestasi belajar peserta
didik bidang studi PKn materi Hubungan Internasional kelas XI SMA Negeri 1 Angkola Barat
Tahun Pelajaran 2017-2018. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan penelitian
kepustakaan (Library Research), dan pendekatan penelitian lapangan (Field Research) yaitu
pendekatan yang dilakukan oleh peneliti secara langsung baik menggunakan angket, atau pun
tes. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kelas XI SMA Negeri 1 Angkola Barat
sebanyak 193 dan Sampel penelitian berjumlah 39 orang peserta didik, yang di ambil secara
acak dari kelas XI A1 sampai XI S2. Berdasarkan hasil ini dapat disimpulkan bahwa (Ha) dapat
diterima kebenarannya, artinya ada kontribusi kepedulian guru dalam mengembangkan
kreativitas terhadap minat dan prestasi belajar peserta didik bidang studi PKn materi hubungan
internasional kelas XI SMA Negeri 1 Angkola Barat Tahun Pelajaran 2017-2018.

Kata Kunci: Peserta Didik, Hubungan Internasional, Kontribusi Kepedulian

Pendahuluan Secara umum pendidikan mempunyai peran


dalam mendorong individu atau masyarakat
Pendidikan adalah wahana interaksi untuk mencapai kemajuan ilmu
antar individu sebagai upaya untuk pengetahuan. Proses yang ada dalam
meningkatkan mutu manusia yang akan pendidikan tentunya tidak mengabaikan
ditandai dengan berkembangnya ilmu pentingnya kreativitas dan kecintaan
pengetahuan dan kemajuan sebuah negara. terhadap negara. Dalam Undang-Undang

58
Nusantara ( Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial ) ISSN P 2541-657X
Volume 5 Oktober 2018 ISSN E 2550-0813
No. 20 Tahun 2003, tentang Sistem Peningkatan mutu pendidikan
Pendidikan Nasional (Sisdiknas) Pasal 1 ditentukan oleh kesiapan dan kontribusi
ayat (1), menyatakan bahwa : Pendidikan sumber daya manusia yang terlibat dalam
adalah usaha sadar dan terencana untuk proses pendidikan yang khususnya ditujukan
mewujudkan suasana belajar agar peserta kepada guru. Guru merupakan salah satu
didik secara aktif mengembangkan potensi faktor penentu tinggi rendahnya mutu hasil
dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual pendidikan mempunyai posisi strategis maka
keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, setiap usaha peningkatan mutu pendidikan
kecerdasan, akhlak mulia dan keterampilan perlu memberikan perhatian besar kepada
yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa peningkatan guru dan peserta didik baik
dan Negara dalam segi jumlah maupun mutunya. Guru
sebagai tenaga kependidikan merupakan
Dari pernyataan di atas dapat salah satu faktor penentu keberhasilan
disimpulkan bahwa pendidikan merupakan tujuan pendidikan. untuk itu dalam
hal yang sangat penting dan mendasar, tidak menunjang kegiatan guru, diperlukan iklim
hanya sekedar mentransfer ilmu sekolah yang kondusif dan hubungan yang
pengetahuan kepada peserta didik, tetapi baik antar unsur yang ada disekolah baik
lebih dari itu yakni mentransfer nilai kepala sekolah, guru, dan peserta didik.
(transfer of value) seperti nilai kreativitas
dan kecintaan akan tanah air. Selain itu, Dalam proses pembelajaran sering
pendidikan juga merupakan kerja budaya menemukan beberapa masalah. Peserta didik
yang menuntut peserta didik untuk selalu cendrung tidak tertarik dengan pelajaran
mengembangkan potensi dan daya PKn, karena dianggap sebagai suatu
kreativitas yang dimiliki agar tetap bertahan pelajaran yang membosankan yang hanya
dalam hidupnya. Pendidikan harus mementingkan suatu hafalan atau dibaca
mencakup seluruh aspek yang ada di dalam bahkan dicatat, sehingga menyebabkan
hidup kita termasuk kepribadian atau rendahya minat dan prestasi belajar PKn
karakter dari setiap individu. bagi setiap peserta didik di sekolah. Salah
satu faktor penyebab rendahnya minat dan
Pendidikan Kewarganegaraan prestasi belajar PKn bagi peserta didik
merupakan salah satu mata pelajaran yang adalah kurangnya kreativitas pendidik
sangat berpengaruh, dalam pembentukan terhadap peserta didik dan terus menerus
watak serta peradaban bangsa yang terfokus pada guru. Oleh karena itu dalam
bermartabat dalam rangka mencerdaskan proses pembelajaran ini melibatkan
kehidupan bangsa. Melalui pendidikan bagaimana
kewarganegaraan diharapkan dapat
membentuk warga negara yang baik Berdasarkan observasi terhadap
sekaligus menjunjung tinggi persatuan dan proses pembelajaran PKn di kelas XI SMA
kesatuan bangsa dalam kehidupan Negeri 1 Angkola Barat, terlihat bahwa
berbangsa, bermasyarakat dan bernegara. dalam melakukan pembelajaran guru tetap
monoton catat buku sampai habis, ceramah,

59
Nusantara ( Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial ) ISSN P 2541-657X
Volume 5 Oktober 2018 ISSN E 2550-0813
selalu bercerita dan kurang memperdulikan dalam upaya mengumpulkan data-data yang
peserta didik selama proses pembelajaran diperlukan.
sedang berlangsung sehingga peserta didik
ada yang mengantuk dan aktivitas belajar 2. Penelitian Lapangan (Field Research)
peserta didik rendah. Dalam melaksanakan
pembelajaran guru merupakan stimulus dan Penelitian yang dilakukan dengan
peserta didik memberikan respon kepada cara melakukan penyebaran angket secara
gurunya dan sebaliknya, maka kepedulian langsung ke lokasi penelitian SMA Negeri 1
guru sangat mempengaruhi minat dan Angkola Barat.
prestasi peserta didik. Dengan demikian
dapat disimpulkan bahwa salah satu faktor Pembahasan dan Hasil
yang mempengaruhi minat dan prestasi Berdasarkan hasil penelitian yang
belajar peserta didik adalah kontribusi penulis lakukan di SMA Negeri 1 Angkola
kepedulian guru dalam mengembangkan Barat tahun pelajaran 2017-2018 dengan
kreativitas. menyebarkan angket yang disusun dalam
bentuk pertanyaan tentang kontribusi
Metode Penelitian
kepedulian guru, dalam hal ini penulis
Penelitian ini akan direncanakan membuat kriteria pembobotan nilai sebagai
dalam waktu ± 3 bulan sejak dikeluarkannya berikut :
surat permohonan izin penelitian dari Dekan
a. Untuk jawaban A diberi nilai 3 ( ya)
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
b. Untuk jawaban B diberi nilai 2 ( kadang-
Universitas Muhammadiyah Tapanuli
kadang)
Selatan ke sekolah tempat penelitian.
c. Untuk jawaban C diberi nilai 1 (tidak)
Sebelum penulis melakukan
Tabel Apakah anda merasa kesulitan ketika
penelitian dilapangan untuk membuktikan tenaga pendidik mengajar tidak ada rasa
hipotesis penulis mengadakan penelitian pedulinya dalam proses pembelajaran?
dengan melalui :
No. Alternatif Frekuensi f/N x 100 %
1. Penelitian Kepustakaan (Library Jawaban
Research) Ya 22 56,41%
Kadang- 13 33,33%
Penelitian kepustakaan ini adalah 1 kadang
guna untuk mengumpulkan data-data tertulis
Tidak 4 10,26%
yang bersumber dari buku-buku literatur dan
Jumlah 39 100 %
sumber-sumber tertulis lainnya yang
mempunyai kaitan dengan masalah
penelitian ini, dimana penulis berkeyakinan
Dari jawaban di atas dapat
akan memperoleh kemudahan-kemudahan,
disimpulkan bahwa peserta didik kesulitan
dengan adanya perpustakaan yang dekat
ketika tenaga pendidik mengajar tidak ada
60
Nusantara ( Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial ) ISSN P 2541-657X
Volume 5 Oktober 2018 ISSN E 2550-0813
rasa pedulinya dalam proses pembelajaran.
Hal ini dapat dilihat dari jawaban yang 2. Kontribusi kepedulian guru terhadap
diberikan, yaitu yang menjawab Ya 22 minat dan prestasi belajar peserta didik
orang = 56,41%, yang menjawab Kadang- bidang studi PKn materi hubungan
kadang 13 orang = 33,33% dan yang internasional kelas XI SMA Negeri 1
menjawab Tidak 4 orang = 10,26%. Angkola Barat bahwa rhitung > rtabel yaitu
6,862 > 0,316.
Berdasarkan perhitungan nilai rhitung
atau rxy1y2 sebesar 6,862 berada ditingkat
korelasi Sangat tinggi. Sesuai data yang 3. Ada hubungan yang signifikan antara
diperoleh nilai rhitung (rxy1y2) ternyata > kontribusi kepedulian terhadap minat
dibandingkan dengan nilai rtabel baik pada dan prestasi belajar peserta didik bidang
taraf signifikan 5% dan 1%. Berdasarkan studi PKn materi hubungan
harga kritik dari r product moment dengan internasional kelas XI SMA Negeri 1
N= 39 terlihat kritik r pada taraf kesalahan Angkola Barat tahun pelajaran 2017-
5% sebesar 0,316. 2018 dengan tingkat kategori yang
Kesimpulan sangat tinggi.

Berdasarkan hasil pengolahan data Saran


dan penganalisaan data yang dilakukan yang
Adapun saran-saran pada bagian
bertujuan untuk melihat kontribusi
akhir dari penulisan skripsi ini, penulis
kepedulian guru dalam mengembangkan
mencoba mengajukan berbagai saran demi
kreativitas terhadap minat dan prestasi
perbaikan kedepan, yaitu :
belajar peserta didik bidang studi PKn
materi hubungan internasional kelas XI
1. Kepada peserta didik yang merupakan
SMA Negeri 1 Angkola Barat Tahun
subjek belajar untuk lebih
Pelajaran 2017-2018. Penulis menarik
meningkatkan penguasaan terhadap
kesimpulan yang didasarkan kepada hasil
materi pelajaran.
pengumpulan data, yaitu :

1. Harga rx.y1.y2 atau harga r sebesar 2. Kepada tenaga pendidik hendaknya


6,862, jika angka indeks korelasi lebih meningkatkan cara mengajar dan
tersebut dikorelasikan dengan tabel “r” kemapuan dalam mengajar serta selalu
tabel product moment, maka didapat memperhatikan minat dan prestasi
bahwa tingkat kesalahan 5% dengan N= belajar peserta didik dalam kegiatan
39 diperoleh 0,316 sesuai dengan pembelajaran.
pernyataan jika “rhitung” lebih besar dari 3. Kepada kepala sekolah agar melakukan
rtabel (rhitung > rtabel) maka Ha diterima pengawasan terhadap persiapan-
kebenarannya sebaliknya Jika “rhitung” persiapan yang harus disiapkan oleh
lebih kecil dari rtabel (rhitung < rtabel) maka guru sebelum melaksanakan
Ha ditolak kebenarannya. pembelajaran khususnya tentang RPP

61
Nusantara ( Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial ) ISSN P 2541-657X
Volume 5 Oktober 2018 ISSN E 2550-0813
terkait dengan mata pelajaran masing-
masing guru sebelum pembelajaran
dimulai.

Daftar Pustaka

Al-Khalili, Abdussalam, Amal.


2015, Ensiklopedi Pendidikan, Medan :

Media Persada,

Ahira, Anne. 2012, Terminologi Kosa


Kata, Jakarta : PT. Bumi Aksara

Zuchdi, Darmiyati. 2009,


Mengoptimalkan Kepedulian Sosial
Masyarakat, Jakarta: Gramedia Widasarana
Indonesia

Djaali. 2015, Ensiklopedi Pendidikan,


Medan : Media Persada

Rosyada, Dede. 2015, Ensiklopedi


Pendidikan, Medan : Media Persada

Hilgerd. 2015, Ensiklopedi


Pendidikan, Medan : Media Persada

Hamdani. 2015, Ensiklopedi


Pendidikan, Medan : Media Persada

Hamidi. 2007, Metode Penelitian,


Jakarta : PT. Rosdakarya

Sumantri, Surya, S, Jujun. 2007,


Prosedur Penelitian, Jakarta : Tarsito

Buchori, M. 2005, Psikologi


Pendidikan, Jakarta : PT.Aksara Baru

62

Anda mungkin juga menyukai