Anda di halaman 1dari 2

Cara membuat Susu Stroberi

Susu stroberi merupakan miniuman yang cocok untuk dinikmati saat siang hari.
Dengan rasa manis dan asam dari stroberi yang tercampur dengan susu segar, pasti
akan melepaskan dahaga dari rasa haus. Bagaimana cara membuat susu stroberi
tersebut? Mari ikuti langkah – langkah berikut ini untuk membuat susu stroberi.

Bahan – bahan
 200 ml susu segar
 8 – 12 buah stroberi
 1 sendok makan gula
 1 sendok makan susu bubuk
 2 sendok teh air minum
Alat – alat
 Blender
 Gelas 300 ml
 Panci
 Sendok makan
 Sendok teh
 Sedotan (opsional)

Cara membuat
1. Siapkan blender, masukkan stroberi, lalu nyalakan blender sampai stroberi
terpotong halus.
2. Lalu siapkan panci dan masukkan stroberi sekitar 8 – 12 buah, tergantung
ukuran stroberi anda. Kemudian masukkan gula 1 sendok makan, nyalakan api
dengan suhu rendah. Aduklah hingga rata dan mengental seperti selai.
3. Setelah larutan sudah mengental, matikan api. Sediakan panci untuk memasak
air. Didihkan air sebanyak 10 ml dan larutkan susu bubuk anda ke dalam air
tersebut. Campurkan larutan ini kepada selai stroberi.
4. Siapkan gelas 300 ml lalu pindahkan selai yang tercampur ke dalam gelas. Lalu
diamkan sampai dingin.
5. Kemudian tuangkan 200 ml susu ke dalam gelas dan aduk hingga rata.
6. Susu stroberi siap diminum!

Susu stroberi merupakan minuman yang menyergarkan dan dapat dinikmati kapan
saja. Kaya akan vitamn c dan dapat membantu kita menaikan imunitas pada masa
pandemic covid 19 yang belum berakhir.

Anda mungkin juga menyukai