Anda di halaman 1dari 16

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Madrasah : MI Miftahul Huda


Mata Pelajaran : Sejarah Kebudayaan Islam
Pelajaran : 2
Tema : Khalifah Ali Bin Abi Thalib
Subtema : Nilai Keteladanan Ali Bin Abi Thalib
Pertemuan ke : 4
Kelas/Semester : 6/I
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit ( 1 x pertemuan )

A. Kompetensi Inti (KI)


KI-1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI-2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya serta cinta tanah
air.
KI-3. Memahami pengetahuan faktual dan konseptual dengan cara mengamati dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya,
dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain.
KI-4. Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptual dalam bahasa yang jelas, sistematis,
logis dan kritis,dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang pencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak
mulia.

B. Kompetensi Dasar (KD)


1.3 Meyakini kebenaran sejarah kekhalifahan khalifah Ali Bin Abi Thalib
1.4 Mengamalkan nilai-nilai kesalehan dari khalifah Ali Bin Abi Thalib
2.3 Membiasakan bersikap positif sebagai implementasi dari pemahaman tentang sejarah
kekhalifan khalifah Ali Bin Abi Thalib
2.4 Meneladani kepribadian Khalifah Ali Bin Abi Thalib dalam kehidupan sehari-hari.
3.3 Memahami sejarah kekhalifahan Khalifah Ali Bin Abi Thalib
3.4 Mengetahui contoh nilai-nilai positif dari khalifah Ali Bin Abi Thalib
4.3 Mempresentasikan sejarah kekhalifahaan khalifah Ali Bin Abi Thalib.
4.4 Menceritakan kepribadian Ali Bin Abi Thalib dan perjuangannya dalam dakwah Islam.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


Peserta didik mampu :
1. Menunjukkan perilaku mengamalkan nilai-nilai kesalehan dari khalifah Ali Bin Abi
Thalib.
2. Mengidentifikasi contoh nilai-nilai positif dari khalifah Ali Bin Abi Thalib.
3. Mendeskripsikan contoh nilai-nilai positif dari khalifah Ali Bin Abi Thalib

D. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan mengamati, menanya, mengekplorasi, mengasosiasi dan mengkomunikasi
peserta didik mampu :
1. Menunjukkan perilaku mengamalkan nilai-nilai kesalehan dari khalifah Ali Bin Abi
Thalib
2. Mengidentifikasi contoh nilai-nilai positif dari khalifah Ali Bin Abi Thalib
3. Mendeskripsikan contoh nilai-nilai positif dari khalifah Ali Bin Abi Thalib

E. Materi Pembelajaran
Contoh Nilai Positif Sikap Khalifah Ali bin Abi Thalib: gemar menuntut ilmu, pemberani,
sederhana, cerdas dan banyak menguasai masalah agama.

F. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan :Sientifik
2. Metode :
a) Observasi
b) Diskusi
c) Presentasi
d) Demontrasi

G. Media Pembelajaran
Software PAI SD/MI dari JGC yang berisi materi Nilai Keteladanan Ali bin Abi Thalib.

H. Sumber Pembelajaran
 Al-qur’an dan terjemahan
 Buku guru dan siswa pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam PAI MI kelas 6 Terbitan
Kementerian Agama.
 Lingkungan sekitar.
 Media Ajar Guru Indonesia dari JGC

I. Langkah-langkah Pembelajaran
Wakt
No. Kegiatan
u
1. Pendahuluan
1. Peserta didik telah siap menerima pelajaran. Guru mengucapkan 10
salam dan berdoa bersama atau membaca basmalah bersama peserta menit
didik sebelum pelajaran dimulai. Guru disarankan selalu menyapa
peserta didik. Misalnya dengan kalimat: “Selamat pagi anak-anak.
Bagaimana kabarnya hari ini?” atau untuk melatih berbahasa Arab
dapat menggunakan kalimat: “Shabahul khair, kaifa khalukum?”;
2. Guru memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat
duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran;
3. Guru meminta peserta didik untuk menyimak gambar yang relevan
dengan materi pembelajaran (melihat buku teks) / tayangan dalam
VCD;
4. Guru mengajukan pertanyaan secara komunikatif tentang pesan /
informasi yang dapat ditangkap dari gambar / VCD;
5. Guru menguraikan secara singkat hubungan antara isi/pesan dalam
gambar / VCD dengan materi yang akan dipelajari;
6. Guru menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan / materi
pembelajaran;
7. Untuk menguasai kompetensi ini salah satu model pembelajaran
yang cocok di antaranya model direct instruction (model pengajaran
langsung) yang termasuk ke dalam rumpun model sistem perilaku
(the behavioral systems family and model). Direct instruction
diartikan sebagai instruksi langsung; dikenal juga dengan atau
mengacu kepada gaya mengajar pendidik yang mengusung isi
pelajaran kepada peserta didik dengan mengajarkan memberikan
koreksi, dan memberikan penguatan secara langsung pula. Model ini
dipadukan dengan model artikulasi (membuat/mencari pasangan
yang bertujuan untuk mengetahui daya serap peserta didik).

Catatan :
a. Pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam dapat dilaksanakan di luar
kelas, antara lain melalui wawancara dengan ahli sejarah/ulama
yang memiliki kompetensi di bidang ini.
b. Pengetahuan tentang konsep Sejarah Kebudayaan Islam harus dapat
mendorong peserta didik untuk mampu mengomunikasikan dalam
bahasa lisan atau tulisan, ekspresi atau gerakan sehingga dapat
mempengaruhi dan membentuk sikap dan perilakunya menjadi lebih
santun, berbudi dan religius.

2. Kegiatan Inti
120
 Mengamati menit
1. Guru meminta peserta didik membaca kembali materi
pembelajaran.
2. Peserta didik menunjukkan nilai positif sikap Ali bin Abi
Thalib .
3. Guru memberikan tanggapan dan pengaturan terhadap contoh
yang ditunjukkan peserta didik.
4. Peserta didik membaca dengan cermat bacaan dalam buku siswa
secara bergiliran.

 Menanya
1. Peserta didik diminta menanyakan hal-hal terkait isi bacaan yang
belum jelas.
2. Guru menanggapi pertanyaan peserta didik dan memberikan
penjelasan tambahan terkait isi bacaan.

 Mengekplorasi/menalar
1. Guru meminta peserta didik membaca bacaan dalam buku siswa.
2. Guru meminta peserta didik menuliskan hasil diskusinya di
dalam buku catatannya melalui rubrik “Kegiatan”.
3. Guru bersama peserta didik membuat kesimpulan terhadap
materi pembelajaran.

 Mengasosiasi/ mencoba
1. Guru mengajak peserta didik melakukan refleksi terhadap
pembelajaran yang baru dilaksanakan dengan merenungkan apa
yang seharusnya dilakukan dan yang tidak boleh dilakukan
terkait dengan makna pembelajaran melalui rubrik “Insya allah,
aku bisa” dan Berhati-hatilah”.
2. Guru memberikan penguatan terhadap pemahaman dan
keyakinan peserta didik akan makna pembelajaran melalui rubrik
“hikmah”, misalnya dengan meyakinkan kepada peserta didik
bahwa kebenaran harus diperjuangkan dengan rapi dan tertata.
3. Rangkuman pada kolom ”Rangkuman” guru menyampaikan
poin-poin penting dalam pembelajaran ” Ali bin Abi Thalib Sang
Pemberani”.

 Mengomunikasikan/diskusi/networking
1. Guru meminta peserta didik berdiskusi kelompok tentang
bagaimana Nilai Keteladanan Utsman Bin Affan. Jika peserta
didik kesulitan melakukan diskusi, guru mengarahkan apa yang
perlu dilakukan. Misalnya: guru membagi kelas menjadi 3-4
kelompok. Setiap kelompok menunjuk ketua kelompok dan
notulen. Guru mengarahkan poin-poin penting yang perlu
didiskusikan.

3. Penutup
1. Guru melakukan penilaian 10
2. Guru merefleksi dengan pertanyaan atau tanggapan dari kegiatan Menit
yang telah dilaksanakan sebagai bahan perbaikan
3. Merencanakan kegiatan tindak lanjut
4. Doa penutup dan salam

J. Penilaian Hasil Belajar


Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur
tingkat pencapaian kompetensi peserta didik.Hasil penilaian digunakan sebagai bahan
penyusunan laporan kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran.
1. Penilaian sikap
a. Observasi sikap spiritual
Lembar observasi sikap spiritual SKI
Aspek
No Nama Siswa Taat Mengucapkan Ket
Berdoa Toleransi
Beribadah Rasa Syukur
1 Andika Pratama
2 Ardana Saputo
3 Bagus Wibowo
4 Chatasys Arsid Caesyara
5 Dea Nova Lestari
6 Dimas Arga Putra
7 Dimas Huri Bayu Rifa’i
8 Diyah Ayu Ramadhani
9 Eka Devi Lestari
10 Eka Nova Sari
11 Felita Nuralifa
12 Lana Ichsan Saputra
13 Mahfut Amrulloh
14 Meilda Nurkhasanah
15 Muhammad Ali Nurlatif
16 M. Hisyam Al Ghozali
17 Muhammad Sihabudin
18 Muhammad Farell Ardika
19 Ngamelia
20 Niken Wulandari
21 Regi Dirgantara
22 Regye Adica Putra Jaya
23 Sri Lestari
24 Triya Aysha Mardiyati
25 Viola Dwi Rahmawati
26 Wahyudianto

Kolom Aspek perilaku diisi dengan angka yang sesuai dengan kriteria:
4 = selalu, 3 = sering, 2 = jarang, dan 1 = tidak pernah

b. Observasi sikap sosial


Lembar observasi sikap sosial
Aspek
No Nama Siswa Tanggung Ket
Jujur Disiplin Santun
Jawab
1 Andika Pratama
2 Ardana Saputo
3 Bagus Wibowo
4 Chatasys Arsid Caesyara
5 Dea Nova Lestari
6 Dimas Arga Putra
7 Dimas Huri Bayu Rifa’i
8 Diyah Ayu Ramadhani
9 Eka Devi Lestari
10 Eka Nova Sari
11 Felita Nuralifa
12 Lana Ichsan Saputra
13 Mahfut Amrulloh
14 Meilda Nurkhasanah
15 Muhammad Ali Nurlatif
16 M. Hisyam Al Ghozali
17 Muhammad Sihabudin
18 Muhammad Farell Ardika
19 Ngamelia
20 Niken Wulandari
21 Regi Dirgantara
22 Regye Adica Putra Jaya
23 Sri Lestari
24 Triya Aysha Mardiyati
25 Viola Dwi Rahmawati
26 Wahyudianto

Kolom Aspek perilaku diisi dengan angka yang sesuai dengan kriteria:
4 = selalu, 3 = sering, 2 = jarang, dan 1 = tidak pernah

c. Penilaian diri
Format Penilaian Diri Siswa
Nama : .................................................................
Kelas : .................................................................
Semester : .................................................................
Waktu penilaian : .................................................................

Peserta didik memberi tanda cek lis (√) pada kolom Ya atau Tidak di bawah ini, guru
mengarahkan peserta didik untuk memilih salah satu jawaban sesuai persepsi diri
siswa.
Keterangan:
 Penilaian persepsi diri peserta didik untuk mencocokkan persepsi diri dengan
kenyataan yang ada.
 Hasil penilaian persepsi diri siswa digunakan sebagai dasar guru untuk melakukan
bimbingan dan motivasi lebih lanjut.

d. Penilaian antar teman


Format Penilaian Antar Teman
Nama teman yang dinilai : .................................................................
Nama penilai : .................................................................
Kelas : .................................................................
Semester : .................................................................
Waktu penilaian : .................................................................

Beri tanda cek lis (√) pada kolom Ya atau Tidak di bawah ini!

Keterangan:
 Penilaian persepsi diri peserta didik untuk mencocokkan persepsi diri dengan
kenyataan yang ada.
 Hasil penilaian persepsi diri siswa digunakan sebagai dasar guru untuk melakukan
bimbingan dan motivasi lebih lanjut.

e. Jurnal
Nama peserta didik : .................................................................
Kelas : .................................................................
2. Penilaian Pengetahuan
a. Test (Menjawab Soal)
b. Kuis (skala sikap)
Pada rubrik “Tanggapilah” guru meminta peserta didik untuk menyalin tabel yang ada
pada buku siswa. Selanjutnya peserta didik mengerjakan sesuai petunjuk pengisian
tabel dan mengumpulkan hasilnya kepada guru untuk diberikan penilaian dengan skor
seperti:
S = 2
TS = 1
TT = 0

c. Penilaian Tugas
Penilaian tugas dapat menggunakan skor penilaian sebagai berikut:
 Jika peserta didik dapat mengumpulkan tugasnya tepat pada waktu yang
ditentukan dan perilaku yang diamati serta alasannya benar, nilai 100.
 Jika peserta didik dapat mengumpulkan tugasnya setelah waktu yang ditentukan
dan perilaku yang diamati serta alasannya benar, nilai 90.
 Jika peserta didik dapat mengumpulkan tugasnya setelah waktu yang ditentukan
dan perilaku yang diamati serta alasannya sedikit ada kekurangan, nilai 80.
d. Observasi kegiatan diskusi (kegiatan 2 dan 3)
Contoh rubrik penilaian observasi diskusi
Aspek
No Nama Peserta Didik Orisinalitas Kebenaran Ketepatan
Bahasa
gagasan konsep istilah
1 Andika Pratama
2 Ardana Saputo
3 Bagus Wibowo
4 Chatasys Arsid Caesyara
5 Dea Nova Lestari
6 Dimas Arga Putra
7 Dimas Huri Bayu Rifa’i
8 Diyah Ayu Ramadhani
9 Eka Devi Lestari
10 Eka Nova Sari
11 Felita Nuralifa
12 Lana Ichsan Saputra
13 Mahfut Amrulloh
14 Meilda Nurkhasanah
15 Muhammad Ali Nurlatif
16 M. Hisyam Al Ghozali
17 Muhammad Sihabudin
18 Muhammad Farell Ardika
19 Ngamelia
20 Niken Wulandari
21 Regi Dirgantara
22 Regye Adica Putra Jaya
23 Sri Lestari
24 Triya Aysha Mardiyati
25 Viola Dwi Rahmawati
26 Wahyudianto

Kolom Aspek perilaku diisi dengan agka yang sesuai dengan kriteria:
4 = Amat baik, 3 = Baik, 2 = Cukup baik, dan 1 = Kurang baik.

Observasi kegiatan 1 dan 4 (menyimpulkan)

Rubrik Penilaian
Kategori
No Nama Peserta Didik
Amat Baik Baik Cukup Kurang
1 Andika Pratama
2 Ardana Saputo
3 Bagus Wibowo
4 Chatasys Arsid Caesyara
5 Dea Nova Lestari
6 Dimas Arga Putra
7 Dimas Huri Bayu Rifa’i
8 Diyah Ayu Ramadhani
9 Eka Devi Lestari
10 Eka Nova Sari
11 Felita Nuralifa
12 Lana Ichsan Saputra
13 Mahfut Amrulloh
14 Meilda Nurkhasanah
15 Muhammad Ali Nurlatif
16 M. Hisyam Al Ghozali
17 Muhammad Sihabudin
18 Muhammad Farell Ardika
19 Ngamelia
20 Niken Wulandari
21 Regi Dirgantara
22 Regye Adica Putra Jaya
23 Sri Lestari
24 Triya Aysha Mardiyati
25 Viola Dwi Rahmawati
26 Wahyudianto

Keterangan:
Amat baik : Jika kesimpulannya lengkap, urut, dan logis.
Baik : Jika kesimpulannya lengkap, urut, dan kurang logis.
Cukup : Jika kesimpulannya lengkap, logis, dan kurang urut.
Kurang : Jika kesimpulannya urut, logis, dan kurang lengkap.

e. Penilaian keterampilan
Rubrik penilaian portofolio (Ayo, bercerita).
Kategori
No Nama Peserta Didik
Amat Baik Baik Cukup Kurang
1 Andika Pratama
2 Ardana Saputo
3 Bagus Wibowo
4 Chatasys Arsid Caesyara
5 Dea Nova Lestari
6 Dimas Arga Putra
7 Dimas Huri Bayu Rifa’i
8 Diyah Ayu Ramadhani
9 Eka Devi Lestari
10 Eka Nova Sari
11 Felita Nuralifa
12 Lana Ichsan Saputra
13 Mahfut Amrulloh
14 Meilda Nurkhasanah
15 Muhammad Ali Nurlatif
16 M. Hisyam Al Ghozali
17 Muhammad Sihabudin
18 Muhammad Farell Ardika
19 Ngamelia
20 Niken Wulandari
21 Regi Dirgantara
22 Regye Adica Putra Jaya
23 Sri Lestari
24 Triya Aysha Mardiyati
25 Viola Dwi Rahmawati
26 Wahyudianto

Keterangan:
Amat baik : Jika kesimpulannya yang disampaikan runtun, relevan, jelas, dan logis.
Baik : Jika kesimpulannya yang disampaikan runtun, relevan, jelas, tetapi tidak
logis.
Cukup : Jika kesimpulannya yang disampaikan runtun, relevan, tidak jelas, dan
logis.
Kurang : Jika kesimpulannya yang disampaikan runtun, tidak relevan, tidak jelas,
dan logis.
f. Portofolio
Rubrik penilaian portofolio
Kategori
No Nama Peserta Didik
Amat Baik Baik Cukup Kurang
1 Andika Pratama
2 Ardana Saputo
3 Bagus Wibowo
4 Chatasys Arsid Caesyara
5 Dea Nova Lestari
6 Dimas Arga Putra
7 Dimas Huri Bayu Rifa’i
8 Diyah Ayu Ramadhani
9 Eka Devi Lestari
10 Eka Nova Sari
11 Felita Nuralifa
12 Lana Ichsan Saputra
13 Mahfut Amrulloh
14 Meilda Nurkhasanah
15 Muhammad Ali Nurlatif
16 M. Hisyam Al Ghozali
17 Muhammad Sihabudin
18 Muhammad Farell Ardika
19 Ngamelia
20 Niken Wulandari
21 Regi Dirgantara
22 Regye Adica Putra Jaya
23 Sri Lestari
24 Triya Aysha Mardiyati
25 Viola Dwi Rahmawati
26 Wahyudianto
Keterangan:
Amat baik : Jika ayatnya benar, tulisannya benar, dan membacanya benar.
Baik : Jika ayatnya benar, tulisannya benar, dan membacanya kurang benar.
Cukup : Jika ayatnya benar, tulisannya kurang benar, dan membacanya benar.
Kurang : Jika ayatnya benar, tulisannya kurang benar, dan membacanya kurang
benar.

Catatan:
Pertanyaan atau perintah dalam rubrik “Insyaallah Aku Bisa” tidak perlu dinilai seperti
penilaian di atas. Guru cukup mengetahui sikap, keyakinan, atau kesungguhan peserta didik
untuk memberikan motivasi agar berubah lebih baik. Guru harus memiliki catatan penilaian
kompetensi yang diharapkan yang menggambarkan keseluruhan penilaian yang dilaksanakan
selama kegiatan pembelajaran. Catatan penilaian tersebut dapat disajikan ke dalam tabel atau
rubrik sebagai berikut:
Contoh Rubrik Penilaian Kompetensi Dasar
K Tindak
Kegiatan Capaian
No Nama Siswa UH Tugas Jml NA K Lanjut
1 2 3 4 5 M T TT P R

1 Andika Pratama
2 Ardana Saputo
3 Bagus Wibowo
4 Chatasys Arsid Caesyara
5 Dea Nova Lestari
6 Dimas Arga Putra
7 Dimas Huri Bayu Rifa’i
8 Diyah Ayu Ramadhani
9 Eka Devi Lestari
10 Eka Nova Sari
11 Felita Nuralifa
12 Lana Ichsan Saputra
13 Mahfut Amrulloh
14 Meilda Nurkhasanah
15 Muhammad Ali Nurlatif
16 M. Hisyam Al Ghozali
17 Muhammad Sihabudin
18 Muhammad Farell Ardika
19 Ngamelia
20 Niken Wulandari
21 Regi Dirgantara
22 Regye Adica Putra Jaya
23 Sri Lestari
24 Triya Aysha Mardiyati
25 Viola Dwi Rahmawati
26 Wahyudianto

K. Pengayaan
Dalam kegiatan pembelajaran, bagi peserta didik yang sudah mencapai kompetensi yang
ditentukan yaitu menceritakan kepribadian Utsman dan perjuangannya dalam dakwah Islam
dan mengetahui contoh nilai-nilai positif dari khalifah Utsman bin Affan dengan jelas
berdasarkan instrumen penilaian yang ada diminta untuk mengerjakan materi pengayaan yang
sudah disiapkan oleh guru. Contohnya, peserta didik dapat diminta menggambar peta wilayah
kekuasaan Islam pada masa kekhalifahan Utsman bin Affan.

L. Remedial
Bagi peserta didik yang belum menguasai materi, guru terlebih dahulu mengidentifikasi hal-
hal yang belum dikuasai. Berdasarkan itu, peserta didik kembali mempelajarinya dengan
bimbingan guru, dan melakukan penilaian kembali. Pelaksanaan Remedial dilakukan pada
hari dan waktu tertentu yang sesuai dengan keadaan di madrasah, misalnya 30 menit setelah
jam belajar selesai.

M. Interaksi Guru dan Orang Tua


Aktivitas peserta didik di madrasah sebaiknya dikomunikasikan dengan orang tua atau wali
muridnya. Komunikasi ini berguna untuk keterpaduan pembinaan terhadap peserta didik.
Secara teknis, madrasah (guru) dan orang tua menyediakan buku penghubung. Peserta didik
diminta memperlihatkan komentar guru pada buku penghubung kepada orang tuanya dengan
memberikan komentar balasan dan paraf.

Mengetahui, Bumi Raharja, 20..


Kepala MI Miftahul Huda Guru Mapel SKI Kls VI

PURWONO, S.Pd.I ABU MASHUD


NIP. NIP.

SOAL LATIHAN PENGETAHUAN

KELAS : VI (ENAM) Nama Siswa :


PELAJARAN : Khalifah Ali bin Abi Thalib Nilai :
(2)
A. Soal 1
Jawablah pertanyaan di bawah ini !
1. Khalifah keempat setelah khalifah Utsman bin Affan adalah ……..
2. As’ad artinya ………
3. Ali bin Abi Thalib memiliki gelar ……
4. Nama istri Ali bin Abi Thalib yaitu ………..
5. sahabat Rasulullah yang luas ilmunya, paling dekat nasabnya dengan Rasulullah Saw., paling
berani diantara mereka, paling dicintai Allah dan Rasul-Nya adalah ………
6. Dalam bidang hokum , Ali bin Abi Thalib mengembangkan sistem ………. dan membuat
kebijakan tentang pemisahan antara saksi kunci untuk pembuktian kebenaran dan mengungkap
kenyataan
7. Majelis Syura yang terdiri dari para ulama dan ahli hokum disebut dengan ……….
8. Sumber pemasukan bagi wilayah pada masa khalifah Ali bin Abi Thalib adalah diantaranya
berasal dari ………..
9. “hubbud dunya” artinya …………
10. Seseorang yang melaksanakan salat, maka akan mencegah dari perbuatan ………. dan ……..

B. Soal II
1. Buatlah Garis keturunan Ali bin Abi Thalib bertemu dengan Rasulullah Saw !
2. Siapakah yang berpendapat bahwa Ali bin Abi Thalib dilahirkan 10 tahun sebelum diutusnya
Nabi Muhammad Saw menjadi nabi ?
3. Sebutkan tiga saudara kandung laki-laki Ali bin Abi Thalib !
4. Sebutkan dua saudara kandung perempuan Ali bin Abi Thalib !
5. Sebutkan nama empat anak Ali bin Abi Thalib dengan Fatimah binti Rasulullah Saw. !
6. Apa saja kepribadian Ali bin Abi Thalib yang dapat kita teladani ?
7. Buatlah table yang berisi nama hakim dan wilayahnya pada masa Ali bin Abi Thalib !
8. Sebutkan langkah-langkah penting yang di lakukan pada masa pemerintahan Ali bin Abi Thalib !
9. Apa tugas majelis Syuro ?
10. Sebutkan langkah-langkah yang dilakukan Ali bin Abi Thalib dalam bidang militer !

Kunci Jawaban

A. Soal 1
1. Ali bin Abi Thalib
2. Singa
3. Amirul Mukminin
4. Fathimah binti Rasulullah Saw.
5. Ali bin Abi Thalib
6. Investigasi Kriminal
7. Ahlul Halli wal Aqdi
8. Zakat dan shadaqah
9. Lebih mencintai urusan dunia
10. Keji dan munkar

B. Soal II
1.

2. Ibnu Ishaq
3. Thalib, Ukail, Ja’far
4. Ummu Hanik dan Jumanah
5. Hasan, Husain, Zainab Al-Kubra, dan Ummu Kultsum Al-Kubra
6. a. Cinta ilmu
b. Kezuhudan
c. Tawadhu’
d. Dermawan
e. Rajin beribadah
7.

8. 1. Dalam bidang hukum


2. Membentuk Majelis Syura
3. Membentuk satuan keamanan;
4. Menjaga stabilitas keamanan dalam negeri
5. Anggaran belanja Negara
9. Mempelajari, mengkaji, dan melakukan riset terhadap permasalahan untuk menentukan kebijakan
umum terkait dua hal:
a) menjaga stabilitas negara dengan kebijakan yang membawa kemaslahatan;
b) menegakkan hukum yang telah dibuat
10. a) Harus memiliki kekuatan militer yang menjaga dan membela wilayah;
11. b) Mempersiapkan dan membentuk kekuatan militer menjadi tanggung jawab kepala negara atau
gubernur militer yang ditempatkan di wilayah harus digaji dari Baitul Mal wilayah;
12. c) Mengangkat komandan militer yang bertanggung jawab langsung kepada kepala negara atau
gubernur. Ada beberapa syarat yang harus dipenuhi oleh kepala negara atau gubernur dalam
menetapkan komandan militer. Kepala negara atau gubernur harus memberikan pengayoman dan
perhatian kepada mereka agar fokus kepada tugas utama, menjaga kedaulatan Islam. Jika
pemimpin memberikan perhatian kepada para tentara, maka tentara akan memberikan perhatian
kepada pemimpinnya.

Anda mungkin juga menyukai