Anda di halaman 1dari 3

CONTOH PROGRAM KERJA

TIM SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL (SPMI)


Nama Sekolah …………………………………
Alamat Sekolah ………………………………….
NPSN ………………………………….

SUMER UNSUR YANG


NO KEGIATAN TUJUAN WAKTU
PEMBIAYAAN TERLIBAT
1 Pertemuan dengan TPMPS Mensosialisasikan hasil kegiatan
Sistensi persiapan Pendampingan
Sekolah Model jenjang SD tahun
2018
2 Penyusunan MoU dan RAB Menyusun MoU dan RAB terkait
penggunaan dana Bantuan
Pemerintah
3 Sosialiasi Sistem Penjaminan Menyosialisasikan Sistem
Mutu Internal Penjaminan Mutu Pendidikan
(SPMI) Dasar dan Menengah, serta
Menyusun strategi dan
mekanisme pelaksanaan SPMI
4 Pemetaan Mutu Sekolah - Melaksanakan Evaluasi Diri
Sekolah (EDS) untuk
memetakan kondisi kinerja
sekolah dalam mengimplemen-
tasikan SNP berdasarkan raport
mutu.
- Melakukan analisis SWOT
(Strength, Weakness,
Opportunity and Threat-
Kekuatan, Kelemahan, Peluang
dan Ancaman) yang berisi
potensi keunggulan berikut
faktor-faktor penghambat baik
internal maupun eksternal
sekolah
- Mengidentifikasi akar
1
SUMER UNSUR YANG
NO KEGIATAN TUJUAN WAKTU
PEMBIAYAAN TERLIBAT
permasalahan dalam
pemenuhan SNP
5 Penyusunan Program Pemenuhan - Menyusun program
Mutu pemenuhan mutu
menindaklanjuti hasil
pemetaan mutu/EDS
- Menyusun perencanaan untuk
mengatasi permasalah sesuai
dengan skala prioritas.
- Menyusun perencanaan untuk
mengatasi permasalah sesuai
dengan skala prioritas
6 Pelaksanaan pemenuhan mutu
Pelaksanaan pemenuhan mutu melaksanakan program sesuai
dan peningkatan kualitas dengan yang tertuang dalam
pengelolaan/manajemen RKAS
Pelaksanaan pemenuhan mutu Meningkatkan mutu perencanaan,
proses pembelajaran. pelaksanaan dan supervisi
pembelajran
Monitoring dan evaluasi Membuat dokumen rencana
pelaksanaan pemenuhan mutu evaluasi (instrumen monitoring
dan evaluasi) dan Melaksanakan
monitoring dan evaluasi/audit
pemenuhan dan peningkatan mutu
Penyusunan portofolio sekolah Mendokumentasikan
perkembangan mutu sekolah
7 Monitoring dan Evaluasi Memastikan Kegiatan
Implementasi SPMI Pengembangan SPMI di Sekolah
terlaksana

Denpasar, 24 April 2018

2
…………………………………………………………..

Anda mungkin juga menyukai