Anda di halaman 1dari 3

1.

DAMPAK PANDEMI COVID-19 TERHADAP PEMANFAATAN


E-LEARNING
ReniWijaya1, Mustika Lukman2, Dorris Yadewani3
1(Prodi Manajemen Informatika dan Komputer, AMIK Jayanusa Padang)
2(Prodi Ketatalaksanaan Pelayaran Niaga dan Kepelabuhan, AMSS Padang)
3(Prodi Manajemen Informatika dan Komputer, AMIK Jayanusa Padang)
1e-mail:reniwijaya2887@gmail.com 2e-mail:mustikalukmanarief@rocketmail.com
3e-mail:dorris290@gmail.com

Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana dampak pandemi Covid-19 terhadap
pemanfaatan e-learning. Penelitian menggunakan metode studi kasus eksplorasi dan
pendekatan penelitiannya menggunakan metode studi kasus kualitatif yang digunakan untuk
mendapatkan informasi kendala dan akibat pandemi Covid-19 terhadap pemanfaatan e-
learning. Dalam penelitian ini responden sebanyak 12 orang yang terdiri dari enam orang
dosen yang berinisial D1, D2, D3, D4, D5, D6 dan enam orang mahasiswa yang diberi
inisial M1, M2, M3, M4, M5, M6. Wawancara semi-terstruktur dilakukan dan daftar
pertanyaan disusun untuk wawancara dikembangkan berdasarkan literatur terkait. Hasil
penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat beberapa kendala yang dialami oleh dosen dan
mahasiswa dalam pemanfaatan e-learning yaitu sinyal yang lemah, server yang down dan
sulit diakses, penambahan biaya kuota internet, jam mengajar dosen menjadi tidak terbatas,
kurangnya komunikasi dan sosialisasi antar mahasiswa dan dosen, penguasaan dalam
penggunaan e-learning yang masih rendah dan penguasaan materi yang rendah pada mata
kuliah praktek. Selain itu adanya pemanfaatan e-learning dapat mengurangi biaya (ongkos)
bagi dosen luar kota dan waktu mengajar menjadi fleksibilitas, memudahkan melakukan
pemutakhiran bahan ajar dan pemeriksaan tugas. Sehingga dapat disimpulkan adanya
pandemi Covid-19 memberikan dampak positif dan negatif dalam pemanfaatan e-learning.

Kata Kunci: Virus Corona; Pembelajaran jarak jauh; Media pembelajaran jarak jauh

a. Untuk mengetahui bagaimana dampak pandemi Covid-19 terhadap


pemanfaatan e-learning.
b. Kendala dan akibat pandemi Covid-19 terhadap pemanfaatan e-learning.
c. Penelitian menggunakan metode studi kasus eksplorasi dan pendekatan
penelitiannya menggunakan metode studi kasus kualitatif yang digunakan
untuk mendapatkan informasi kendala dan akibat pandemi Covid-19
terhadap pemanfaatan e-learning.
d. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat beberapa kendala yang
dialami oleh dosen dan mahasiswa dalam pemanfaatan e-learning yaitu
sinyal yang lemah, server yang down dan sulit diakses, penambahan biaya
kuota internet, jam ngajar dosen menjadi tidak terbatas, kurangnya
komunikasi dan sosialisasi antar mahasiswa dan dosen, penguasaan dalam
penggunaan e-learning yang masih rendah dan penguasaan materi yang
rendah pada mata kuliah praktek. Selain itu adanya pemanfaatan e-learning
dapat mengurangi biaya (ongkos) bagi dosen luar kota dan waktu mengajar
menjadi fleksibilitas, memudahkan melakukan pemutakhiran bahan ajar dan
pemeriksaan tugas.
e. Adanya pandemi Covid-19 memberikan dampak positif dan negatif dalam
pemanfaatan e-learning.
f. Kata Kunci: Virus Corona; Pembelajaran jarak jauh; Media pembelajaran
jarak jauh

2. Abstrak
This research is aimed at figuring out how the covid-19 pandemic has affected e-
learning uses. Research uses methods for study cases of exploration and research
approaches to work using qualitative case study methods used to get information on
the obstacle and the covid-19 pandemic against the use of e-learning. In this study,
there were 12 students of six teachers with the initials D1, D2, D3, D4, D5, D6 and
six students who were given the initials M1, M2, M3, M3, M5, M5, M6. Semi-
structured interviews are conducted and questions compiled for interviews
developed based on the corresponding literature. The results of this study suggest
that there are some of the obstacles experienced by professors and students in e-
learning uses that are weak signals, servers that are down and hard to access,
increased the cost of Internet quotas, teachers' teaching hours to be unlimited, the
lack of communication and the socially sophisticated of students and teachers,
mastery in the still lower use of e-learning and lower material mastery in field
studies. In addition, the use of e-learning can reduce costs for out-of-town
professors and teach times to be flexibility, making it easier for task updates and
inspection. So you can conclude that the covid-19 pandemic has had a positive and
negative impact on the user of e-learning.

Password: corona virus; Long range learning; Media respondin

Anda mungkin juga menyukai