Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PELAKSANAAN PERBAIKAN PEMBELAJARAN

SIKLUS 1

Nama Sekolah : SDN 2 SUKABANJAR KOTAAGUNG TIMUR


Kelas / Semester : VI /1
Tema : Selamatkan Makhluk Hidup (Tema 1)
Sub Tema : Tumbuhan Sahabatku (Sub Tema 1)
Muatan Terpadu : IPA, IPS, Bahasa Indonesia
Fokus Pembelajaran : IPA
Pembelajaran ke :1
Alokasi waktu : 1 hari

I. KOMPETENSI INTI
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan
tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar,
melihat, membaca dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

II. KOMPETENSI DASAR


Bahasa Indonesia
3.1 Menyimpulkan informasiberdasarkan teks laporan hasil pengamatan yang
didengar dan dibaca.
4.1 Menyajikan simpulan secaralisan dan tulis dari tekslaporan hasil
pengamatanatau wawancara yangdiperkuat oleh bukti.

IPA
3.1 Membandingkan cara perkembangbiakan tumbuhan dan hewan.
4.1 Menyajikan karya tentang perkembangangbiakan tumbuhan.

IPS
3.1 Mengidentifikasi karakteristik geografis dan kehidupan sosial budaya,
ekonomi,politik di wilayah ASEAN.
4.1 Menyajikan hasil identifikasi karakteristik geografis dan kehidupan sosial
budaya,ekonomi, dan politik diwilayah ASEAN.

III. INDIKATOR
Bahasa Indonesia
3.1.1 Menemukan ide pokok dan informasi penting
4.1.1 Mengembangkannya dengan menggunakan bahasanya sendiri

IPA
3.1.1 Mengidentifikasi perkembangbiakan generatif melalui gambar
4.1.1 Melaporkan perkembangbiakan generatif melalui tabel dan manfaatnya

IPS
3.1.1 Menyebutkan kehidupan sosial budaya dari dua negara ASEAN terkait
kondisi geografisnya
4.1.1 Menulis laporan tentang perbedaan sosial budaya dari dua negara
terkait kondisi geografisnya
IV. TUJUAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran Fokus : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Setelah mengamati bunga dan bimbingan diskusi kelompok siswa dapat :
1. Mengidentifikasi perkembangbiakan generatif melalui gambar yang
dibuatnya dan manfaatnya dengan benar.
2. Menyebutkan 3 Jenis perkembangbiakan generatif melalui gambar yang
dibuatnya dan manfaatnya dengan benar.
3. Membuat laporan diskusi tentang perkembangbiakan generatif melalui
gambar yang dibuatnya dan manfaatnya dengan benar.

V. TUJUAN PERBAIKAN PEMBELAJARAN


Meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA
dengan menggunakan alat peraga gambar

VI. MATERI AJAR


Perkembangan generatif pada tumbuhan

VII.METODE PEMBELAJARAN
Metode Pembelajaran : Diskusi
Pendekatan Pembelajaran : Saintifik.
Media Pembelajaran : Gambar Tumbuhan

VIII. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan 1. Guru memberikan salam 10
Pendahuluan 2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh menit
salah seorang siswa. Siswa yang diminta
membaca do’a adalah siswa siswa yang hari ini
datang paling awal. (Menghargai kedisiplikan
siswa/PPK).
3. Siswa diingatkan untuk selalu mengutamakan
sikap disiplin setiap saat dan menfaatnya bagi
tercapainya sita-cita.
4. Menyanyikan lagu Garuda Pancasila atau lagu
nasional lainnya. Guru memberikan penguatan
tentang pentingnya menanamkan semangat
Nasionalisme.
5. Pembiasaan membaca 15 menit dimulai dengan
guru menceritakan tentang kisah masa kecil salah
satu tokoh dunia, kesehatan, kebersihan,
makanan/minuman sehat , cerita inspirasi dan
motivasi . Sebelum membacakan buku guru
menjelaskan tujuan kegiatan literasi dan
mengajak siswa mendiskusikan pertanyaan-
pertanyaan berikut:
 Apa yang tergambar pada sampul buku.
 Apa judul buku
 Kira-kira ini menceritakan tentang apa
 Pernahkan kamu membaca judul buku
seperti ini
6. Mengajak berdinamika dengan tepuk kompak dan
lagu yang relevan.
7. Guru menyiapkan fisik dan psikhis anak dalam
mengawali kegiatan pembelajaran serta menyapa
anak.
8. Guru mengulas kembali materi yang disampaikan
sebelumnya
9. Menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini
Kegiatan  Siswa mengamati gambar bagian-bagian 70
Inti reproduksi pada bunga dan membaca proses menit
perkembangbiakan generatif.
 Siswa mengamati proses perkembangbiakan
generatif dan manfaat dari perkembangbiakan
generatif.
 Siswa mengamati bagian–bagian bunga
sempurna berikut.
 Siswa mencari informasi dari berbagai sumber
mengenai proses perkembangbiakan generatif
tumbuhan.
1. Perkembangbiakan generatif (secara
kawin) dilakukan melalui proses
penyerbukan dan pembuahan.
2. Perkembangbiakan generatif pada
tumbuhan diawali dengan penyerbukan,
yaitu melekatnya atau jatuhnya serbuk sari
ke kepala putik.
3. Setelah terjadi penyerbukan, pada serbuk
sari tumbuh buluh serbuk sari yang
menuju ke ruang bakal biji. Kemudian
serbuk sari akan masuk ke ruang bakal biji
melalui buluh serbuk sari.
4. Di dalam ruang bakal biji terjadi
pembuahan, yaitu peleburan serbuk sari
(sel kelamin jantan atau spermatozoid)
dengan kepala putik (sel kelamin betina
atau sel telur).
5. Hasil dari pembuahan adalah zigot.
6. Zigot berkembang menjadi lembaga, bakal
biji berkembang menjadi biji dan bakal
buah, kemudian bakal buah berkembang
menjadi daging buah.
7. Lembaga yang berada di dalam biji
merupakan calon tumbuhan baru.

Kegiatan 1. Siswa bersama guru melakukan refleksi atas 15


Penutup pembelajaran yang telah berlangsung: menit
 Apa saja yang telah dipelajari dari kegiatan
hari ini?
 Apa yang akan dilakukan untuk menghargai
perbedaan di sekitar?
2. Siswa bersama guru menyimpulkan hasil
pembelajaran pada hari ini.
3. Siswa menyimak penjelasan guru tentang
aktivitas pembelajaran pada pertemuan
selanjutnya. Termasuk menyampaikan kegiatan
bersama orangtua yaitu: meminta orang tua untuk
menceritakan pengalamannya menghargai
perbedaan di lingkungan sekitar rumah lalu
menceritakan hasilnya kepada guru.
4. Siswa menyimak cerita motivasi tentang
pentingnya sikap disiplin.
5. Siswa melakukan operasi semut untuk menjaga
kebersihan kelas.
6. Kelas ditutup dengan doa bersama dipimpin salah
seorang siswa.
IX.ALAT/BAHAN/SUMBER BELAJAR
1. Gambar Tumbuhan.
2. Buku teks siswa Tema 1: Selamatkan Makhluk Hidup
3. Buku teks guru.Tema 1: Selamatkan Makhluk Hidup
4. Sumber Belajar :1. Buku Guru dan Buku Siswa Kelas 6, Tema 1:
Selamatkan Makhluk Hidup Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013
(Revisi 2018). Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
(pindahkan setelah Langkah-langkah pembelajaran)

X. PENILAIAN
Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk
mengukur tingkat pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian
digunakan sebagai bahan penyusunan laporan kemajuan hasil belajar dan
memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian terhadap materi ini dapat
dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric
penilaian sebagai berikut.
1. Diskusi
Saat berdiskusi, siswa dinilai dengan rubrik.
Kriteria Sangat Baik Baik Cukup Perlu
(4) (3) (2) Pendampingan
(1)
Mendengarkan Selalu Mendengarkan Masih perlu Sering
mendengarkan teman yang diingatkan diingatkan untuk
teman yang berbicara, untuk mendengarkan
sedang namun mendengarka teman yang
berbicara. sesekali masih n teman yang sedang
perlu sedang berbicara,
diingatkan. berbicara. namun tidak
mengindahkan.
Komunikasi non Merespon dan Merespon Sering Membutuhkan
verbal (kontak menerapkan dengan merespon bantuan dalam
mata, bahasa komunikasi tepat terhadap kurang tepat memahami
tubuh, non verbal komunikasi terhadap bentuk
postur,ekspresi dengan tepat. non verbal komunikasi komunikasi
wajah, suara). yang non verbal non verbal yang
ditunjukkan yang ditunjukkan
teman. ditunjukkan teman.
teman.
Partisipasi Isi Berbicara dan Berbicara dan Jarang berbicara
(menyampaikan pembicaraan menerangkan menerangkan selama
ide,perasaan, menginspirasi secara rinci, secara rinci, proses diksusi
pikiran) teman. Selalu merespon namun berlangsung.
mendukung sesuai terkadang
dan memimpin dengan topik. merespon
lainnya saat kurang
diskusi. sesuai dengan
topik.
Catatan : Centang (v) pada bagian yang memenuhi kriteria.

Tabel dan tulisan dinilai dengan daftar periksa.


Indikator Penilaian Ada dan Benar Tidak Benar
Gambar memuat bagian perkembangbiakan
bunga
Tabel manfaat cara perkembangbiakan bunga
Manfaat perkembang biakan secara generatif
ditulis dengan menyertakan contoh

2. Catatan Anekdot untuk mencatat sikap (peduli)


A. Remedial dan Pengayaan
1. Remedial
 Siswa yang belum memahami cara perkembangbiakan tumbuhan dapat
mendiskusikannya dengan guru dengan mengamati kembali tanaman
yang ada di sekitar.
 Guru membantu siswa untuk menyebutkan bagian bunga dan cara
penyerbukannya.
2. Pengayaan
Mintalah siswa untuk membawa tanaman bunga yang berbeda dan
memperlihatkannya kepada temannya untuk didiskusikan cara
perkembangbiakannya. Siswa dapat membawa tanaman keesokan hari
setelah mereka belajar tentang perkembangbiakan tumbuhan.

Kotaagung Timur, Oktober 2020


Mengetahui
Guru Kelas 6
Kepala SDN 2 Sukabanjar

AMZARSYAH, S.Pd NURWAHYUDI CIKWI


NIP. 19690504 200701 1 015 NIM. 834867817
Lampiran :

LEMBAR PENILAIAN

Nama Sekolah : SDN 2 Sukabanjar Kotaagung Timur


Kelas / Semester : VI /1
Tema : Selamatkan Makhluk Hidup (Tema 1)
Sub Tema : Tumbuhan Sahabatku (Sub Tema 1)
Fokus Mata Pelajaran : IPA

LEMBAR SOAL

Petunjuk : Jawablah pertanyaan berikut dengan jawaban yang benar!

1. Jelaskan apakah yang dimaksud dengan perkembangbiakan generative!


2. Reproduksi yang memungkinkan tumbuhan mewarisi semua karakteristik
atau sifat hanya dari satu induk adalah reproduksi secara ….
3. Perkembangbiakan tumbuhan secara tidak kawin dengan bantun manusia
disebut perkembangbiakan …
4. Perkembangbiakan tumbuhan yang dilakukan dengan cara menimbun bagian
cabang yang tumbuh memanjang dalam permukaan tanah disebut ….
5. Perkembangbiakan generatif pada tumbuhan hanya dapat terjadi pada
tumbuhan yang memiliki ….
6. Perkembangbiakan tumbuhan yang tidak melibatkan campur tangan manusia
disebut perkembangbiakan ….
7. Tumbuhan yang berkembang biak dengan umbi akar adalah….
8. Kelompok tumbuhan yang berkembang biak dengan akar tinggal adalah ….
9. Perkembangan vegetatif dibagi menjadi dua macam, antara lain .......
10. Apa yang dimaksud dengan zigot ?
Kunci Jawaban
1. Vegetatif
2. Vegetatif buatan
3. Vegetatif alami
4. Merunduk
5. Bunga
6. Vegetatif alami
7. Singkong
8. Kunyit, jahe, dan temulawak
9. Alami dan buatan
10. Hasil dari pembuahan

Skor Penilaian :

.................................
RUJUKAN PRAKTIK PELAKSANAAN PKP

Judul PKP : Upaya Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa


Dengan Menggunakan Alat Peraga Gambar Pada Mata
Pelajaran IPA Kelas VI Semester Ganjil SD Negeri 2
Sukabanjar Kecamatan Kotaagung Timur Kabupaten
Tanggamus Tahun Pelajaran 2020/2021.

Kajian Teorinya adalah :


1. Aktivitas Belajar
a. Menurut Sadirman (2006:100)
Aktivitas belajar merupakan aktivitas yang bersifat fisik maupun mental.
Menurut Dimyati dan Mudjiono (2010:51)
b. Aktivitas belajar adalah keaktifan peserta didik dalam kegiatan belajar
untuk mengkonstruksi pengetahuan mereka sendiri

2. Hasil Belajar
a. Menurut Nawawi (dalam Susanto, 2013: 5)
Hasil belajar adalah tingkat keberhasilan siswa dalam mempelajari materi
pelajaran di sekolah yang dinyatakan dalam skor yang diperoleh dari hasil
tes mengenal sejumlah materi pelajaran tertentu.kemanusiaan saja.
b. Menurut Jihad dan Haris (2012:14)
hasil belajar merupakan pencapaian bentuk perubahan perilaku yang
cenderung menetap dari ranah kognitif, afektif, dan psikomotoris dari
proses belajar yang dilakukan dalam waktu tertentu.

3. Alat Peraga
a. Menurut Wijaya Dan Rusyan “1994”
Alat peraga pendidikan adalah media pendidikan berperan sebagai
perangsang belajar dan dapat menumbuhkan motivasi belajar sehingga
siswa tidak menjadi bosan dalam meraih tujuan-tujuan belajar.
b. Menurut Sudiana “2009”
Alat peraga pendidikan adalah suatu alat yang dapat diserap oleh mata dan
telinga dengan tujuan membantu guru agar proses belajar mengajar siswa
lebih efektif dan efisien.

Anda mungkin juga menyukai