Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN KEMAJUAN MINGGU KE-1 PROGRAM KERJA INDIVIDU KKN

MANDIRI KULIAH KERJA NYATA UNIVERSITAS BENGKULU PERIODE 91

UPAYA PENANGANAN PENYEBARAN COVID-19 MELALUI


EDUKASI DAN BUDIDAYA TANAMAN
DI DESA MUARA SIBAN KABUPATEN LAHAT

Oleh:
CINDYA REVA MARDELLA E1J017083

FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS BENGKULU
TAHUN 2020
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN MINGGUAN/KEMAJUAN PROGRAM KERJA INDIVIDU KKN MANDIRI
UNIB PERIODE 91

Judul kegiatan : Budidaya TOGA Berbasis Tanaman Sayuran di Desa Muara


Siban, Kabupaten Lahat
Minggu Ke : 1
Kelompok sasaran : Masyarakat Desa Muara Siban, Kabupaten Lahat
Lokasi kegiatan : Desa Muara Siban, Kecamatan Pulau Pinang, Kabupaten
Lahat, Sumatra Selatan
Lembaga mitra : -
Pelaksana kegiatan : Cindya Reva Mardella
NPM : E1J017083
No hp/email : 082282196342/cindyareva@gmail.com
Waktu pelaksanaan : 22 Juni 2020 s.d. 28 Juni 2020
Biaya yang digunakan : Rp55.000
Sumber Biaya : Pribadi

Lahat, 28 Juni 2020

Cindya Reva Mardella


E1J017083
TAHAPAN KEGIATAN DAN HASIL YANG DIPEROLEH

Kegiatan KKN Mandiri pada minggu pertama dilaksanakan pada 22 Juni 2020 s.d. 28
Juni 2020. Program kegiatan yang dilakukan yaitu melakukan budidaya TOGA (Tanaman Obat
Keluarga) berbasis tanaman sayuran mulai dari persiapan alat dan bahan hingga pemeliharaan
tanaman. Program kegiatan yang dilakukan melibatkan masyarakat di sekitar kediaman penulis.
Kegiatan dilakukan pada siang hingga sore hari menyesuaikan aktivitas masyarakat.
Adapun kegiatan yang dilakukan dan hasil yang diperoleh selama KKN Mandiri
minggu pertama dirincikan pada tabel berikut:

Tabel 1. Tahapan Kegiatan dan Hasil yang Diperoleh


No
Hari/Tanggal Tahapan Kegiatan Hasil yang diperoleh
.
Mampu mengetahui latar belakang,
Mengikuti acara
tujuan, manfaat dan sasaran yang
Pelepasan Peserta KKN
1. Senin, 22 Juni 2020 dicapai pada kegiatan KKN Mandiri,
Mandiri Unib Periode
memperoleh bekal dalam
91 secara daring
melaksanakan KKN Mandiri
Persiapan alat dan
Alat dan bahan yang akan digunakan
bahan (polibag, benih
2. Selasa, 23 Juni 2020 selama menjalankan progam kerja
bayam, toples bekas,
minggu pertama siap digunakan
tanah)
Toples berhasil dilubangi untuk
Pelubangan toples memperlancar saluran drainase bagi
tanaman
Media tanam yang akan digunakan
3. Rabu, 24 Juni 2020
Persiapan media tanam untuk bercocok tanam berhasil
disediakan
Pengisian media tanam Toples sebagai wadah tanam telah
ke dalam toples sosis diisi dengan media tanam
4. Kamis, 25 Juni 2020 Penanaman tanaman Benih tanaman bayam telah ditanam
bayam ke dalam toples
Benih yang telah ditanam kemudian
Kamis, 25 Juni 2020
Pemeliharaan tanaman dirawat dengan cara memberikan
5. (sejak penanaman
bayam pengairan dan pencahayaan yang baik
hingga panen)
bagi pertumbuhan tanaman
Persiapan alat dan Alat dan bahan yang akan digunakan
6. Jum’at, 26 Juni 2020 bahan (polibag, benih untuk bercocok tanam pada tanaman
kangkung, tanah) kangkung siap digunakan
Pengisian media tanam
7. Sabtu, 27 Juni 2020 Polibag telah terisi media tanam
ke dalam polibag
Pengisian media tanam
7. 27 – 28 Juni 2020 Polibag telah terisi media tanam
ke dalam polibag
KENDALA YANG DIHADAPI DAN LANGKAH PEMECAHANNYA

Adapun kendala yang dihadapi selama menjalankan program kegiatan KKN Mandiri
dan langkah pencegahannya dirincikan pada tabel berikut:

Tabel 2. Kendala yang dihadapi dan Langkah Pemecahannya


No Hari/Tanggal
Kendala Langkah Pemecahan
.
1. Senin, 22 Juni 2020 - -
2. Selasa, 23 Juni 2020 - -
Tanah di sekitar pekarangan
Mengambil tanah yang subur
tidak subur
3. Rabu, 24 Juni 2020 di kebun masyarakat sebagai
Tidak menemukan penjual
media tanam
tanah
4. Kamis, 25 Juni 2020 - -
5. Jum’at 26 Juni 2020 - -
6. Sabtu, 27 Juni 2020 - -
7. Minggu, 28 Juni 2020 - -
LAPORAN PENGGUNAAN ANGGARAN

Adapun rincian penggunaan anggaran dana selama menjalankan program kerja KKN
Mandiri dapat dilihat pada tabel berikut:

Tabel 3. Laporan Penggunaan Anggaran


Penggunaan
No. Hari/Tanggal Kegiatan
Anggaran (Rp)
Mengikuti acara Pelepasan

1. Senin, 22 Juni 2020 Peserta KKN Mandiri Unib -


Periode 91 secara daring
Persiapan alat dan bahan
1. 1 plastik benih bayam

2. Selasa, 23 Juni 2020 (Rp25.000) 25.000


2. Toples bekas
3. Tanah
Pelubangan toples -
3. Rabu, 24 Juni 2020
Persiapan media tanam -
Pengisian media tanam ke
4. Kamis, 25 Juni 2020 -
dalam toples
Penanaman tanaman bayam
Jum’at 26 Juni 2020 -
5.
Pemeliharaan tanaman bayam -
Persiapan alat dan bahan
1. Polybag ¼ (Rp25.000)
Sabtu, 27 Juni 2020 30.000
6.
2. Benih kangkung (Rp5.000)
3. Tanah
Pengisian media tanam ke
7. Minggu, 28 Juni 2020
dalam polibag
Total Rp55.000
TAHAPAN RENCANA BERIKUTNYA

Adapun rencana kegiatan KKN Mandiri yang akan dilakukan pada minggu berikutnya
dirincikan pada tabel berikut:

Tabel 4. Tahapan Rencana Kegiatan Minggu ke-2


No
Hari/Tanggal Rencana Kegiatan
.
1. Senin, 29 Juni 2020 Penanaman tanaman kangkung di polibag
2. Selasa, 30 Juni 2020 Pemeliharaan tanaman kangkung dan bayam
Pemeliharaan tanaman dan persiapan alat dan bahan untuk
3. Rabu, 1 Juli 2020
budidaya tanaman tomat
4. Kamis, 2 Juli 2020 Pemeliharaan tanaman dan persiapan media tanam
5. Jum’at 3 Juli 2020 Pemeliharaan tanaman dan pengisian media tanam
6. Sabtu, 4 Juli 2020 Pemeliharaan tanaman dan penanaman tanaman tomat
7. Minggu, 5 Juli 2020 Pemeliharaan tanaman kangkung, bayam dan tomat
LAMPIRAN

Lampiran 1. Dokumentasi Kegiatan

Hari/Tanggal Kegiatan Dokumentasi Hasil

Mengikuti acara Pelepasan


Peserta KKN Mandiri
Senin, 22 Juni 2020
Unib Periode 91 secara
daring

Persiapan alat dan bahan


Selasa, 23 Juni 2020 (polibag, benih bayam,
toples bekas, tanah)

Rabu, 24 Juni 2020

Pelubangan toples

Persiapan media tanam


Hari/Tanggal Kegiatan Dokumentasi Hasil

Pengisian media tanam ke


dalam toples sosis

Penanaman tanaman
Kamis, 25 Juni 2020
bayam

Kamis, 25 Juni 2020


Pemeliharaan tanaman
(sejak penanaman hingga
bayam
panen)

Persiapan alat dan bahan


Jum’at, 26 Juni 2020 (polibag, benih kangkung,
tanah)

Pengisian media tanam ke


Sabtu, 27 Juni 2020
dalam polibag

Anda mungkin juga menyukai