Anda di halaman 1dari 3

EVALUASI KELAS IBU HAMIL

No. Dokumen : SOP/UKM/KIA/014


No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 5 Juni 2017
Halaman :1/ 2

UPT PUSKESMAS drg. NANIEK SULASTRI


SEMBAYAT NIP. 19580618 198510 2 001

1. Pengertian Evaluasi kelas Ibu Hamil adalah Suatu kegiatan yang dilakukan untuk
melihat keluaran dan dampak baik positif maupun negative pelaksanaan
kelas ibu hamil berdasarkan indicator input, proses, dan output. Dari hasil
evaluasi tersebut bisa dijadikan sebagai bahan pembelajaran guna
melakukan perbaikan dan pengembangan kelas Ibu hamil berikutnya.
2. Tujuan Sebagai acuan petugas untuk melaksanakan langkah – langkah evaluasi
kelas ibu hamil
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Sembayat No.455 / 125.4 /437.52.07 /2017 Tentang
Pelaksana Kelas Ibu Hamil (KIH)
4. Referensi Buku Pegangan Fasilitator Kelas Ibu Hamil, Kemenkes RI Tahun 2012
Buku Pegangan Pelatih, Kemenkes RI Tahun 2012
Buku Pedoman Pelaksanaan Kelas Ibu Hamil, Kemenkes RI Tahun 2012
Lembar Balik Kelas Ibu Hamil, Kemenkes RI Tahun 2012
Buku Petunjuk Teknis Penggunaan Buku KIA, Depkes RI Tahun 2009
Buku KIA, Depkes RI Tahun 2009
5. Prosedur 1. Petugas mengevaluasi pada pelaksanaan kelas Ibu hamil
a. Sebelum penyajian materi pada setiap pertemuan kelas Ibu hamil
dimulai dengan melakukan penjajakan pengetahuan awal peserta
melalui curah pendapat dengan cara memberikan pertanyaan pada
peserta dan peserta diminta untuk menjawab secara bergilir
b. Evaluasi akhir dilakukan setelah selesei penyampaian semua materi
pertemuan pada setiap pertemuan kelas Ibu hamil. Evaluasi ini
bertujuan untuk melihat peningkatan pengetahuan peserta pada
akhir pertemuan. Dengan cara memberikan pertanyaan kepada
peserta dan peserta diminta untuk menjawab secara bergilir
kemudian bandingakan antara hasil curah pendapat pertama
dengans etelah diberikan materi
2. Petugas mengevaluasi kemampuan fasilitator pelaksanaan kelas Ibu
hamil
a. Untuk mengetahui kemampuan fasilitator dalam memfasilitasi
pelaksanaan kelas Ibu hamil dilakukan evaluasi harian/setiap kali
pertemuan
b. Evaluasi dilakukan setiap akhir pertemuan (pertemuan I, II III, IV)
c. Evaluasi dilakukan oleh bidan dan coordinator bidan atau dinas
kesehatan kabupaten atau dinas kesehatan provinsi
d. Aspek yang dievaluasi :
 Pengenalan kelas Ibu hamil
 Persiapan
 Keterampilan memfasilitasi
 Keterampilan merangkum sesi, mengevaluasi tanggapan
peserta dan membuat kesepakatan untuk membuat sesi
lanjutan
 Menggunakan buku KIA pada pertemuan kelas Ibu hamil
3. Petugas melakukan riveuw bersama fasilitator tentang hasil observasi
hal hal postif dan kekurangan dalam memfasilitasi pertemuan kelas Ibu
hamil agar pada penampilan fasilitator pertemuan berikutnya bisa lebih
baik.
6. Diagram Alir

Petugas mengevaluasi pada pelaksanaan kelas Ibu hamil

Petugas mengevaluasi kemampuan fasilitator


pelaksanaan kelas Ibu hamil

Petugas melakukan riveuw bersama fasilitator tentang hasil


observasi hal hal postif dan kekurangan dalam memfasilitasi
pertemuan kelas Ibu hamil agar pada penampilan fasilitator
pertemuan berikutnya bisa lebih baik.

7. Unit Terkait Kepala Puskesmas


Polindes
Pustu
Puskesmas

8. Dokumen Laporan klas ibu hamil


terkait
EVALUASI KLAS IBU HAMIL
Daftar No. Dokumen : SOP/UKM/KIA/014
Tilik No. Revisi : 00
TanggalTerbit : 5 Juni 2017
Halaman :1

UPT PUSKESMAS drg. NANIEK SULASTRI


SEMBAYAT NIP19580618 198510 2 001

UNIT :
NAMA PETUGAS :
TANGGAL PELAKSANAAN :
Tidak
NO Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
1 Apakah Petugas mengevaluasi pada pelaksanaan kelas Ibu hamil?

2 Apakah Petugas mengevaluasi kemampuan fasilitator pelaksanaan kelas


Ibu hamil?
3 Apakah Petugas melakukan riveuw bersama fasilitator tentang hasil
observasi hal hal postif dan kekurangan dalam memfasilitasi pertemuan
kelas Ibu hamil agar pada penampilan fasilitator pertemuan berikutnya
bisa lebih baik.?

Jumlah

Compliance Rate : …………………………………..%


Ketr Skoring:
Ya =
Tidak =
∑ Ya
Compliance Rate (CR) = x 100 %
∑Ya + Tdk

Compliance Rate (CR) x 100 %

Sumber (Standart Penyusunan Dokumen Akreditasi 2017)


Auditor Auditee

(………………..) (…………………….)

Anda mungkin juga menyukai