Anda di halaman 1dari 4

PEMERIKSAAN KESEHATAN HAJI

No. Dokumen : SOP/UKM/SURV/001


No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 05 Juni 2017

Halaman :½

UPT PUSKESMAS drg.NANIEK SULASTRI


SEMBAYAT NIP:195806181985102001

Pemeriksaan kesehatan haji adalah Penilaian status kesehatan bagi jamaah


haji yang telah memiliki nomor porsi sebagai upaya penyiapan kesanggupan
1.Pengertian ber-haji melalui mekanisme baku pada sarana pelayanan kesehatan
terstandar yang diselenggarakan secara kontinum (berkesinambungan) dan
komprehensif (menyeluruh).
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk terselenggaranya
pemeriksaan, perawatan, dan pemeliharaan kesehatan jemaah haji sebelum
keberangkatan melalui pendekatan etika, moral, keilmuan, dan
2.Tujuan
profesionalisme dengan menghasilkan kualifikasi data yang tepat dan
lengkap sebagai dasar pembinaan dan perlindungan kesehatan jamaah haji
di Indonesia dan pengelolaan kesehatan jamaah haji di Arab Saudi.
Sembayat No 445/ /437.52.07/2017 penanggung jawab kegiatan
3.Kebijakan
surveilans dan pelaksana kegiatan surveilans
4.Referensi Permenkes No.62 tahu2016 tentang penyelenggaraan kesehatan haji
1. Puskesmas menerima daftar nama jamaah haji tahun berjalan dari Dinas
Kesehatan Kabupaten untuk dilakukan pemeriksaan kesehatan sesuai
tempat tinggal/domisilinya
2. Puskesmas menetapkan jadwal pemeriksaan jamaah haji.
3. Petugas melakukan pemeriksaan kesehatan sesuai protocol standar
profesi kedokteran meliputi pemeriksaan medis dasar sebagai berikut.
1) Anamnesis
5.Prosedur
2) Pemeriksaan fisik
3) Pemeriksaan penunjang
4) Penilaian kemandirian
5) Tes kebugaran
4. Petugas mencatat hasil pemeriksaan dan disimpulkan dalam Cacatan
Medik dan disimpan disarana pemeriksaan serta dilaporkan secara online
melalui SISKOHATKES
6. Diagram Alir

1.pemegang program haji


2. Imunisasi
7. Unit terkait
2. Laboratorium
3. Gizi
8. Dokumen
terkait

DAFTAR TILIK
PEMERIKSAAN KESEHATAN HAJI
Daftar No. Dokumen : SOP/UKM/SURV/001
Tilik No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 05 Juni 2017

Halaman : 1/2

UPT PUSKESMAS drg. NANIEK SULASTRI


SEMBAYAT NIP:195806181985102001

Unit : .......................................................................................
Nama Petugas :………………………………………………………….
Tanggal Pelaksanaan :………………………………………………………….
No Kegiatan Ya Tidak Ket

1 Apakah Puskesmas menerima daftar nama jamaah


haji tahun berjalan dari Dinas Kesehatan Kabupaten
untuk dilakukan pemeriksaan kesehatan sesuai
tempat tinggal/domisilinya
2 Apakah Puskesmas menetapkan jadwal pemeriksaan
jamaah haji
3 Apakah Petugas melakukan pemeriksaan kesehatan
dilakukan sesuai protocol standar profesi kedokteran
meliputi pemeriksaan medis dasar sebagai berikut.
1. Anamnesis
2. Pemeriksaan fisik
3. Pemeriksaan penunjang
4. Penilaian kemandirian
5. Tes kebugaran
4 Apakah Petugas mencatat hasil pemeriksaan dan
kesimpulannya dicatat dalam Cacatan Medik dan
disimpan disarana pemeriksaan serta dilaporkan
secara online melalui SISKOHATKES

TOTAL YA / TIDAK

Skor maksimal ya / tidak

Compliance Rate : …………………………………..%

KetrSkoring:

Ya =

Tidak =
Compliance Rate (CR) = ∑ Ya x 100 %

∑Ya+ Tdk

Compliance Rate (CR) = x 100 %

Sumber (StandartPenyusunanDokumenAkreditasi 2017)

Auditor Auditee

(………………..) (…………………….)

Anda mungkin juga menyukai