Anda di halaman 1dari 3

Persekutuan dapat dibentuk sebagai perusahaan yang baru sama sekali, atau melanjutkan

kegiatan perusahaan perseorangan dengan cara menerima orang lain sebagai anggota sekutu
yang baru. Bila perusahaan persekutuan merupakan persekutuan baru, maka jumlah setoran
anggota akan dicatat dengan mendebit jenis aktiva yang disetorkan dan mengkredit akun modal
sekutu yang bersangkutan.

Bila suatu perusahaan dibentuk untuk melanjutkan kegiatan perusahaan perseorangan maka
sebelum dibentuk persekutuan perlu diadakan penyesuaian atau revaluasi kembali terhadap
neraca perusahaan perseorangan. 

Sebagai contoh, bila dalam neraca tercantum aktiva tanah Rp2.000.000,00 ini bukan berarti
bahwa harga tanah tersebut kalau dijual laku (selling price) Rp2.000.000,00. Sebab jumlah
tersebut adalah harga perolehan pada saat tanah tersebut dibeli. Harga jualnya sekarang mungkin
saja lebih rendah atau mungkin pula lebih tinggi. Oleh sebab itu, sebelum pamilik perusahaan
perseorangan menerima orang lain sebagai anggota sekutunya, maka kedua kedua belah pihak
harus melakukan kesepakatan dalam penilaian terhadap seluruh aktiva yang ada.

Misalkan Pak Rustanto pemilik Perusahaan Citra pada dasarnya perusahaan persektuan dibentuk
dalam rangka melajutkan kegiatan perseorangan. Pak Rustanto sepakat untuk menerima Pak
Rudi sebagai sekutu usahanya. Neraca Perusahaan Citra per 26 Oktober 2022 sebagai berikut:

Keduanya sepakat untuk memasukkan seluruh aktiva dan utang perusahaan Citra sebagai aktiva
dan utang persekutuan setelah diadakan penyesuaian-penyesuaian sebagai berikut.
a). Cadangan kerugian piutang dinaikkan dari Rp200,00 menjadi Rp500,00.

b). Persediaan barang dagangan dinilai menjadi Rp29.000,00

c). Perabot took dinilai menjadi Rp16.500,00

d). Menyetor modal berupa barang dagangan seharga Rp20.000,00 dan uang tunai sebesar
Rp50.000,00

Keterangan: Dengan adanya perjanjian menyesuaikan nilai buku aktiva perusahaan Citra, maka
laba atau rugi yang timbul dari peyesuaian ini akan menambah atau mengurangi modal pemilik
perusahaan Citra yaitu Pak Rustanto. Jumlah modal pak Rudi yg disetorkan kepada persekutuan
dapat diikhtisarkan sebagai berikut:
Dalam pembentukan persekutuan ini, aktiva selain kas nilainya harus ditetapkan kembali dengan
persetujuan para sekutu. Penentuan nilai aktiva selain kas para sekutu dapat menggunakan
informasi harga pasar sebagai pertimbangan.

Pembagian laba rugi berserta akuntansinya dapat dilakukan dengan :


- Laba dibagi dengan mempertimbangkan jasa sekutu
- Pembagian laba dengan mempertimbangkan jasa dan investasi sekutu
- Gaji sekutu dan bunga deperlakukan sebai biaya
- Laporan keuangan keuangan untuk persekutuan

Referensi: BMPEKM4115

Anda mungkin juga menyukai