Anda di halaman 1dari 2

PENGENDALIAN KESEHATAN

LINGKUNGAN
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit :

Halaman :

UOBF PUSKESMAS
SEBANI dr. Sri Setyojayanti
KABUPATEN NIP. 196909072008012023
PASURUAN

1.Pengertian Kegiatan untuk menjaga kebersihan lingkungan sebagai upaya


pencegahan pengendalian infeksi di fasilitas pelayanan kesehatan.
2.Tujuan Untuk menjaga lingkungan tempat kerja yang bersih, sehat, aman
dan nyaman serta mencegah timbulnya infeksi nosokomial.
3.Kebijakan

4.Referensi PERMENKES NO 27 TAHUN 2017 TENTANG Pedoman PPI Di


Fasyankes Danpetunjuk Teknis PPI Di FKTP Tahun 2020
5. Alat dan Bahan 1. Sapu
2. Cikrak
3. Tempat sampah medis dan non medis
4. Lap basah
5. Lap kering
6. Larutan desinfektan
7. Alat pengepel
8. Pengharum
6. Prosedur/Langkah- Pelaksanaan :
langkah 1. Mencuci tangan
2. Membersihkan dan menata ruangan sebelum melaksanakan
pelayanan
3. Menyiapkan dan membersihkan tempat tidur pasien Bagi
petugas pelayanan rawat inap
4. Mendekontaminasikan tempat tidur unit pelayanan medis
5. Setelah Selesai Melaksanakan Tugas,Alat Peralatan yang
dipakai di bersihkan dan ditata kembali.
6. Membersihkan ruangan setelah pelayanan
7. Mencuci tangan
8. Diagram Alir

9. Unit Terkait Semua ruangan / Poli di puskesmas


10. Dokumen terkait Daftar checklist kebersihan
11. Rekam historis
No Yang diubah Isi perubahan Tanggal
perubahan
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai