Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Dengan memanjatkan puji dan syukur ke hadirat Allah SWT yang telah

memberikan rahmat dan hidayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan

laporan fortovolio kegiatan “ P5 “ ini dengan sebaik-baiknya.

Tujuan dari laporan ini adalah sebagai pembimbing agar kegiatan

“ P5 “ yang akan kami laksanakan ini dapat berjalan dengan baik dan

lancar serta terarah.

Dan pada kesempatan ini kami dari panitia “ P5 ” sangat mengharapkan

dukungan dari berbagai pihak demi terlaksananya kegiatan ini. Dan kami

selaku panitia juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah

berpartisipasi dalam pelaksanaan kegiatan “ P5 ”.

Kami menyadari penyusunan laporan ini masih jauh dari kesempurnaan.

Oleh karena itu, kami sangat mengharapkan saran serta kritik yang bersifat

membangun agar dengan saran dan kritikan tersebut kami dapat memperbaiki

kesalahan-kesalahan yang ada dalam penyusunan laporan ini.

Probolinggo, November 2022

Kelompok 1

i
DAFTAR ISI

Mekanisme Laporan Fortofolio P5

1. Cofer...............................................................................................1

2. Kata Pengantar............................................................................1

3. Daftar Isi.......................................................................................1

4. Biodata Anggota..........................................................................1

5. LembarPersembahan...................................................................2

6. Foto Kegiatan...............................................................................2

7. Penutup………………………………………………………………….....................2

ii

Anda mungkin juga menyukai