Anda di halaman 1dari 8

Naskah Publikasi Penelitian Sistem Informasi Manajemen

NASKAH PUBLIKASI

Analisis SWOT Sistem Aplikasi Reno pada PT. ASSALAAM NIAGA


UTAMA dengan Model SWOT

NAMA MAHASISWA :
1. DIMAS EKO PRASETYO ( 2019SA043 )
2. LINDA DWI ASTUTI ( 2019SA086 )
S1 AKUNTANSI
Strata 1

JURUSAN AKUNTANSI
INSTITUT TEKNOLOGI BISNIS AAS INDONESIA
SURAKARTA
2021
Naskah Publikasi Penelitian Sistem Informasi Manajemen

Halaman pengesahan
NASKAH PUBLIKASI

Analisis SWOT Sistem Aplikasi Reno pada PT. ASSALAAM NIAGA


UTAMA dengan Model SWOT

Disusun Oleh:
Nama Peneliti 1 : DIMAS EKO PRASETYO
Nim : 2019SA043
Nama Peneliti 2 : LINDA DWI ASTUTI
Nim : 2019SA086
Program Studi : S1 AKUNTANSI

Untuk Berkala Penelitian Sarjana ini


Telah Disetujui oleh

Reviewer

Muqorobin, S.Kom.,M.Kom Tanggal : 31 Desember 2021


NIDN : 0612079301
Naskah Publikasi Penelitian Sistem Informasi Manajemen

Analisis SWOT Sistem Aplikasi Reno pada PT. ASSALAAM NIAGA


UTAMA dengan Model SWOT

Dimas Eko Prasetyo1, Linda Dwi Astuti2, Muqorobin3


(eko686294gmail.com), (lindadwiastuti8@gmail.com), (robbyaullah@gmail.com)
Institut Teknologi Bisnis AAS Indonesia

ABSTRAK

PT. Assalaam Niaga Utama merupakan perusahaan retail islam modern yang
menggunakan sistem aplikasi kasir reno dengan Menganalisa sistem aplikasi Reno
membutuhkan data dan informasi yang akurat mengenai sistem aplikasi tersebut dengan
tujuan strategi bisnis masa depan mempersiapkan aplikasi lebih canggih untuk jangka yang
akan datang. Identifikasi informasi dari analisis swot berdasarkan pada logika yang
memaksimalkan kekuatan ( strength ), Kelemahan ( weakness ), Peluang ( opportunities ),
dan ancaman ( threat ) yang diterapkan di PT. Assalaam Niaga Utama. Metode penelitian
yang digunakan peneliti adalah wawancara, observasi dengan model analisis swot.
Hasil penelitian ini adalah mengacu pada analisis pengembangan sistem aplikasi kasir
reno berdasarkan data yang diperoleh melalui analisis swot serta melibatkan karyawan
perusahaan.

Kata Kunci : Retail, Analisis Swot, Sistem Aplikasi, Reno system.

I. PENDAHULUAN Dengan ini diharapkan peneliti dapat


1.1 Latar Belakang memberi kontribusi yang dapat membantu
PT. Assalaam Niaga Utama merupakan sehingga penelitian ini dapat memberikan
perusahaan retail berbentuk swalayan manfaat bagi perusahaan.
dengan konsep Islamic modern. Perusahaan
retail tersebut dalam transaksi 1.2 Rumusan Masalah
pembayarannya menggunakan transaksi Bagaimana melakukan analisis sistem
sistem aplikasi kasir berbasis Reno. Untuk aplikasi Renopada PT Assalam Niaga Utama
mencapai apa yang di cita-cita perusahaan, dengan model analisis SWOT ?
maka perusahaan menciptakan aplikasi kasir
sistem Reno yang sebelum nya
menggunakan aplikasi kasir magic. Dalam 1.3 Pembatasan Masalah
penggunaan aplikasi reno saat ini manajer Berdasarkan uraian latar belakang
operasional kurang mengetahui kondisi diatas, berikut yang menjadi permasalahan
kinerja aplikasi ini untuk masa depan. sebagai berikut :
Manajer operasional membutuhkan suatu a. Penelitian ini dilakukan pada tahun
analisis untuk membantu menentukan 2021 di PT. Assalaam Niaga Utama.
kondisi strategi kebijakan serta nilai pada b. Penelitian ini fokus pada sistem
masa yang akan datang. Dalam hal ini aplikasi Reno pada PT. Assalaam
peneliti melakukan suatu analisis terhadap Niaga Utama.
sistem aplikasi reno dengan model swot yang c. Penelitian ini menggunakan model
dapat membantu manajer operasional dalam analisis SWOT yang meliputi
mengambil keputusan. Penelitian ini fokus kekuatan, kelemahan, hambatan dan
pada analisis swot terhadap sistem aplikasi ancaman bagi perusahaan.
yang digunakan.
Dengan penelitian ini dapat diketahui 1.4 Tujuan
adanya kekuatan, hambatan, peluang serta Tujuan dari penulisan penelitian ini
ancaman dari adanya sistem aplikasi Magic adalah untuk membuat analisis sistem
yang telah beralih menjadi sistem Reno.
1
Institut Teknologi Bisnis AAS Indonesia
Naskah Publikasi Penelitian Sistem Informasi Manajemen

aplikasi Reno di PT. Assalaam Niaga Utama kasir, pelanggan dan manajer
dengan model SWOT. operasional.
b. Diagram HIPO. Input berupa id kasir,
II. METODE PENELITIAN nama barang, harga satuan, kuantiti
Pada metode penelitian ini peneliti barang. Proses aplikasi dengan scan
menggunakan 2 jenis metode yaitu metode barcode pada barang. Output sistem
pengumpulan data dan metode berupa nota kasir dan laporan
pengembangan sistem. keuangan.
1.1 Metode Pengumpulan Data  Desain Sistem
Berikut ini metode pengumpulan data Dalam thap desain sistem , peneliti
adalah sebagai berikut : membuat desain analisis SWOT yang
 Wawancara terdiri dari :
Pada tahap ini penulis melakukan a. Desain input. Terdiri dari juduk
wawancara langsung kepada salah satu penelitian, profil perusahaan, visi dan
kasir dan manajer operasional misi perusahaan, parametric dan
perusahaan pada tanggal 25 desember nilai.
2021 dengan mengajukan 5 pertanyaan. b. Desain output. Hasil output yang
 Observasi diperoleh adalah kondisi, strategi,
Pada tahap ini peneliti mengamati objek kebijakan dan nilai perusahaan.
terhadap salah satu kasir dengan aspek c. Desain teknologi. Menggunakan
yang diamati adalah cara penggunaan perangkat lunak ms excel yang
sistem aplikasi kasir tersebut. didukung perangkat keras yang
 Studi Pustaka lengkap.
Pada tahap ini penulis melakukan studi  Implementasi Sistem
literature yaitu dengan mengumpulkan Pada taham implementasi sistem peneliti
bahan-bahan referensi baik dari buku, menginput data perusahaan kemudian
artikel, jurnal, makalah, mauoun situs melakukan proses analisis yang hasilnya
internet mengenai analisis sistem berupa kondisi, strategi, kebijakan dan
aplikasi reno di Pt Assalam Niaga Utama nilai perusahaan.
dengan model SWOT.  Pengujian Sistem
Dalam pengujian sistem peneliti
1.2 Metode Pengembangan Sistem membuat kuesioner yang diberikan
kepada beberapa pegawai kasir yang
Berikut ini metode dalam Pengembangan ada di PT Assalam Niaga Utama.
sistem adalah sebagai berikut : III. TINJAUAN PUSTAKA
 Perencanaan Sistem 3.1 Sistem Informasi Manajemen
Dalam tahap perencanaan sistem Sistem informasi manajemen adalah
peneliti merancang analisis sistem merupakan sistem yang mengolah serta
pendukung keputusan berdasarkan : meng-organisasikan data dan informasi yang
a. Input data. Terdiri dari judul berguna untuk mendukung pelaksanaan
penelitian, profil perusahaan, visi tugas dalam suatu organisasi ( Slamet
dan misi perusahaan, parametric Haryanto, Sistem informasi manajemen,
dan nilai 2016:80 ) [3].
b. Proses. Berdasarkan nilai dari
keadaan perusahaan yang 3.2 SPK
diperoleh, peneliti akan melakukan Sistem Pendukung Keputusan adalah
analisis dengan model SWOT. sebuah sistem informasi yang secara spesifik
c. Output. Dengan model analisi swot yang ditunjukkan untuk membantu
peneliti dapat mengambil hasil dari manajemen dalam mengambil keputusan
analisis tersebut. yang berkaitan dengan persoalan yang
 Analisa Sistem bersifat semi terstruktur Nofriansyah dan
Dalam tahap analisis sistem peneliti Sarjon, ( 2017:2) [4].
akan membuat desain sistem yang terdiri
dari: 3.3. Analisis SWOT
a. Diagram konteks dengan entitas

2
Institut Teknologi Bisnis AAS Indonesia
Naskah Publikasi Penelitian Sistem Informasi Manajemen

Analisis SWOT (Strength, Weakness, Dalam pembahasan ini membahas


Opportunity, dan Threat) yaitu identifikasi tentang Visi dan Misi dari Perusahaan yang
berbagai faktor secara sistematis untuk digunakan sebagai obyek penelitian.
merumuskan strategi perusahaan. untuk
mendapatkan strategi yang berguna atau Visi : Menjadi perusahaan retail terbaik untuk
efektif yang diterapkan sesuai pasar dan memenuhi kebutuhan masyarakat yang
keadaan publik saat itu, peluang dikelola secara Islamic dan professional.
(opportunity) dan ancaman (threat) dipakai
untuk mengetahui lingkungan luar atau Misi : Memberikan kepuasan kepada
eksternal kemudian kekuatan (strength) dan pelanggan dengan layanan yang amanah
kelemahan (weakness) yang didapatkan serta menjadi patner pelanggan, pemasok,
melalui analisis dalam perusahaan atau karyawan, dan stake holder yang terlibat.
internal ( Dj. Rusmawati, 2017:918 ).
1.3 Struktur Organisasi
3.4 Model Aplikasi Pada bagian ini akan ditampilkan bagan
Sistem aplikasi yang digunakan struktur organisasi. Berikut bagan struktur
perusahaan adalah sistem aplikasi Reno organisasi dibawah sebagai berikut :
berbasis kasir yang dijalankan secara offline.
Mekanisme pengunaan aplikasi ini adalah
input data berupa id kasir, nama barang, Direktur
harga satuan, kuantiti barang. Proses
aplikasi dengan scan barcode pada barang.
Output sistem berupa nota kasir dan laporan
keuangan. Manager
IV. HASIL DAN PEMBAHASAN
Dalam pembahasan berisi hasil
penelitian berupa perancangan sistem
secara keseluruhan sebagai berikut : HRD

1.1 Profil Perusahaan


PT. Assalaam Niaga Utama adalah
salah satu perusahaan terbesar di solo yang
bergerak dibidang retail. PT. Assalaam Niaga SPV Operasional
Utama berdiri tahun 1996. Perusahaan
tersebut juga bekerja sama dengan PT. Tiga
Serangkai dan PT. K33 bekerjasama
berdasarkan sistem waralaba untuk
mengembangkan potensi masyarakat sekitar Karyawan
dengan moto mensejahterakan masyarakat.
Tujuan berdirinya PT. Assalaam Niaga
Utama adalah untuk mengembangkan bisnis
jual-beli yang menguntungkan masyarakat
yaitu dapat memperoleh barang atau produk 1.4 Analisa Permasalahan
dalam bentuk grosir. Analisa permasalah yang dialami
Sekarang ini, PT. Assalaam Niaga menggunakan sistem aplikasi lama magic
Utama menguasai seluruh saham karena diantaranya :
masa kontrak dengan pihak GORO telah  Dari segi penggunaan biaya
selesai sehingga kini perusahaan berubah operasional yang lebih mahal
dari Goro Assalaam menjadi Assalaam  Sistem aplikasi tersebut tidak dapat
Hypermarket Kartasura. diupgragde untuk dikombinasikan
dengan fitur lainnya.
 Membutuhkan waktu yang lama dalam
1.2 Visi dan Misi Perusahaan transaksi mens-can barang dan barang

3
Institut Teknologi Bisnis AAS Indonesia
Naskah Publikasi Penelitian Sistem Informasi Manajemen

harus di scan satu persatu sehingga 1.6 Desain Alur Sistem SIM
boros tinta dan kertas. Desain alur sistem informasi manajemen
Dengan adanya sistem aplikasi reno dari awal sampai akhir diperusahaan.
tersebut permasalahan yang dialami 1. Input data transaksi
perusahaan akan terselesaikan. Dengan Tampilan input data yang digunakan
berbagai keunggulan yang dimiliki sistem untuk menginput data transaksi penjualan
aplikasi reno tersebut diantaranya : barang.
 Biaya yang digunakan lebih hemat
karena tidak menyewa melainkan milik
perusahaan.
 Sistem aplikasi tersebut lebih canggih
dari sebelumnya dan dapat diup-
grade dan dikombinasikan dengan
fitur lain.
 Tidak membutuhkan banyak waktu
dalam transaksi melainkan sistem
tidak perlu scan satu – per satu ,
sudah secara otomatis menjumlahkan
kuantiti barang tersebut dan lebih
hemat dari segi operasionalnya.
Gambar 4. Form Input Data Transaksi
1.5 Analisis Sistem Informasi Manajemen
Pada bagian ini peneliti menjelasan 2. Tampilan Setting Kriteria
perancangan sistem untuk membangun Tampilan form setting kriteria digunakan
aplikasi sistem informasi manajemen. untuk menentukan nilai masing-masing dari
kriteria.
1. Contex Diagram a. Kriteria Nilai Transaksi
Contex Diagram (CD) untuk sistem Berikut ini adalah tampilan pada bagian
pendukung keputusan implementasi aplikasi kriteria nilai transaksi adalah sebagai
kasir adalah sebagai berikut : berikut
Data Pembeli Data nota penjualan
Laporan nota diterima NOTA
SISTEM PENJUALAN
Data pembelian Laporan nota ditolak
PENDUKUNG
KARYAWAN
KEPUTUSAN
PEMBELI Laporan data pembeli
Laporan data pembeli Laporan Nota diterima
Laporan data pembelian Laporan Nota ditolak PIMPINAN

2. HIPO
HIPO (Hierarki Input Process Output)
adalah suatu alat pengembangan sistem dan
teknik dokumentasi sistem pada program.
Tujuan HIPO yang paling penting adalah
untuk menghasilkan output yang benar dan
dapat memenuhi kebutuhan user. Gambar 5. Form Total Transaksi

3. Tampilan Hasil Laporan


Tampilan hasil laporan SPK transaksi
laporan penjualan aplikasi kasir terdapat 2
jenis laporan yaitu laporan transaksi dalam
bentuk data di komputer dan laporan data
transaksi dalam bentuk nota. Berikut ini hasil
laporan diterima.

4
Institut Teknologi Bisnis AAS Indonesia
Naskah Publikasi Penelitian Sistem Informasi Manajemen

1 Sistemnya sudah berpengalaman 0.9


2 Sistem Transaksi Canggih 0.8
3 Dibuat oleh Perusahaan Sendiri 0.9

Nilai Parameter => S 87%

2. Weakness (Kelemahan)
Kelemahan yang dimiliki oleh perusahaan
adalah sebagai berikut :
1 Biaya produksi mahal 0.4
2 Manajemen stok barang masih lemah 0.6
3 Sinyal yang digunakan harus kuat 0.6
Nilai Parameter => W 53%
Gambar 6. Hasil Laporan transkasi di 3. Opportunies (Peluang)
komputer. Peluang yang dimiliki perusahaan adalah
sebagai berikut :
Berikut ini hasil laporan data transaksi dalam 1 Progam promosi diadakan setiap hari & weekend oleh sistem tersebut. 0.7
bentuk nota yang adalah sebagai berikut : 2 Perkembangan marketing yang pesat untuk memudahkan promosi baik secara konvensional dan digital. 0.7
3 Perkembangan IT dapat menciptakan sistem sim dengan inovasi karya sendiri 0.8
Nilai Parameter => O 73%

4. Threats (Ancaman)
Perusahaan memiliki ancaman atau
tantangan, diantaranya :
1 Terpaku pada satu sistem 0.6
2 Persaingan harga dan pelayanan yang ketat oleh pihak kompetitor. 0.5
3 Berkembangnya sistem aplikasi dengan seiring pesatnya era digitalisasi. 0.6

Nilai Parameter => T 57%


1.8 Model Sistem Analisis SWOT
Peneliti melakukan implementasi sistem
dengan desain model analisis SWOT dari ms
excel.
1. Input Data
Berikut data yang peneliti inputkan
kedalam analisis SWOT dalam tampilan
ms excel.
INDENTITAS PERUSAHAAN
Input Judul Penelitian : Analisis Sistem Aplikasi Reno pada PT Assala m Niaga Utama dengan Model SWOT
Input Profil : Perusaha n retail terbesar di soloraya yang meng unakan konsep modern islamic.
Gambar 7. Hasil Laporan transaksi dalam
bentuk nota. Input Visi : Menjadi perusaha n retail yang terbaik bagi pelang an untuk memenuhi kebutuhan masyarakat yang dikelola secara islamic dan profesional.
1.7 Analisis SWOT Input Misi : Memberikan kepuasan kepada pelang an dengan layanan yangamanah sertamenjadi patner bagi pelang an, pemasok, karyawan dan seluruh stakeholder yang terlibat.
1. Strength (Kelebihan)
2. Proses Model
Kelebihan yang dimiliki perusahaan
Berikut proses yang peneliti lakukan
adalah sebagai berikut :
dalam analisis SWOT dengan tampilan
ms axcel.

5
Institut Teknologi Bisnis AAS Indonesia
Naskah Publikasi Penelitian Sistem Informasi Manajemen

PROSES ANALISIS SWOT NILAI


A Kondisi Perusahaan
bahwasannya perusahaan mampu
R1 Kondisi Perusahaan Nilai berkembang dengan baik karena memiliki
S>W
Perusahaan Mampu Berkembang Dengan Baik, karena telah memilik kelebihan yang unggul dan memiliki peluang yang besar di masyarakat. A kelebihan dan peluang yang besar
O>T
dimasyarakat.
R2 Kondisi Perusahaan Nilai
S>W
O<T
Perusahaan Bisa Berkembang, Namum Lebih Banyak Ancaman/Persaingan, Maka Perlu Meningkatkan Keamanan dan Strategi yang lebih baik. B 3.2 Saran
Peneliti dalam melakukan analisis
R3 Kondisi Perusahaan Nilai
S<W SWOT sistem aplikasi reno di PT Assalaam
Perusahaan Sulit Berkembang, Tapi masih memiliki Peluang Baik, Maka Perlu Meningkatkan Inovasi Prodak/Sumber Daya C
O>T Niaga Utama masih memiliki banyak
R4 Kondisi Perusahaan
kekurangan dalam pengaplikasiannya dan
S<W
Perusahaan Sangat Sulit Berkembang, dan Lebih banyak Ancaman/Persaingan, Maka Perlu Meningkatkan Strategi yang lebih baik.
Nilai bagi peneliti selanjutnya diharapakan agar
O<T
D bisa mengembangkan dan mensolusi dari
kekurangan atas peneliti yang telah
3. Output melakukan penelitian.
Pada bagian ini peneliti menampilkan
data output yang ditampilkan dalam ms DAFTAR PUSTAKA
excel. ada 3 informasi :
OUPUT HASIL ANALISIS SWOT [1] Anwar Muthohari, dkk, 2016.
Pengembangan Aplikasi Kasir pada
Kondisi Perusahaan => SIM : Perusahaan Mampu Berkembang Dengan Baik, karena telah memilik kelebihan yang unggul dan memiliki peluang yang besar di masyarakat. Sistem Informasi Rumah Makan Padang
Airung. Jurnal Algoritma ISSN: 2302-
7339 Vol.13 No.1.
Strategi Perusahaan => SIM : [2] Mahargyarsa, Aryunanta Widyadi. 2016.
Perusahaan Bisa menaikan harga produk karena memiliki kelebihan atau invoasi yangunggul sehing a banyak diminati masyarakat
“Analisis Aplikasi Kasir sebagai
Kebijakan => SIM : Mingkatkan Sumber Daya Perusahaan Instrumen Sistem Informasi Akuntansi di
Kafe Dongeng kopi dalam Arus
Nilai Perusahaan => SIM : A
Penerimaan Kas”. Universitas Gajah
Mada, Yogyakarta.
1.9 Evaluasi Sistem
Pada pengujian evaluasi sistem ini [3] Kusrini, (2019). “Konsep dan Aplikasi
lakukan kuisoner kepada Pimpinan Sistem Pendukung Keputusan”, Penerbit
Perusahaan dan Karyawan,terhadap desain
ANDI, Yogyakarta, Edisi 1.
model Analisis SWOT yang telah dibangun.
Nilai rata-rata ditampilkan disini. [4] M. Noval Riswandha, M. N. ( 2018 ).
Rancang bangun Sistem Informasi Kasir
pada “Warung Sate dan Gule Lukman
cabang Malang”. 16-22.
[5] Wibowo, S, ( 2016 ). Sistem Informasi
Penjualan pada Optik. Universitas Dian
Nuswantoro. Tegal.
[6] Guswai, C. F.,( 2017 ). Retail Excellence
Series – What I Learned From
Hypermarket Bussines. Gramedia.
V. PENUTUP
Peneliti membuat kesimpulan dan saran
yaitu sebagai berikut :

3.1 Kesimpulan
Analsis sistem informasi manajemen di
PT Assalaam Niaga Utama menunjukkan
6
Institut Teknologi Bisnis AAS Indonesia

Anda mungkin juga menyukai