Anda di halaman 1dari 3

LKS PERKEMBANGBIAKAN LUMUT DAN PAKU

Nama : .................................
Kelas : .................................
Hari/Tanggal : .................................

a. Judul : Perkembangbiakan Tumbuhan dan Hewan (Siklus Hidup Lumut, Paku &
teknologi reproduksi)

b. Tujuan : Mengidentifikasi metagenesis tumbuhan paku dan lumut serta teknologi


reproduksi tanaman

1. Identifikasilah alur metogenesis pada tumbuhan paku berikut dengan


memberikan keterangan gambar yang tepat. Berdasarkan gambar tersebut dan
telaah pustaka pada buku siswa, lengkapilah skema daur hidup (metagenesis)
tumbuhan paku berikut.

2. Identifikasilah alur metogenesis pada tumbuhan lumut berikut. Berikanlah


keterangan gambar daur hidup lumut dengan tepat. Lakukanlah pengamatan
gambar dan bacalah buku siswa tentang lumut secara cermat. 
3. Lengkapilah tabel teknologi reproduksi tanaman berikut :

No Jenis teknologi Tehnik yang digunakan Contoh tanaman


   
1 Hidroponik  
 
   
 
2 Vertikultur
 
 
   
 
3 Kultur Jaringan
 
 

4. Buatkanlah kesimpulan pembelajaran hari ini!

Anda mungkin juga menyukai