Anda di halaman 1dari 2

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

PETUNJUK PENYIMPANAN OBAT DI RUMAH

No. Dokumen : .......................


No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman :
SOP
Pemerintah Daerah Tanda Tangan Kepala Puskesmas .Puskesmas ............
Nama Ka. Pusk
Kabupaten Bandung
NIP
1. Pengertian : Petunjuk penyimpanan obat di rumah adalah tata cara
penyimpanan obat-obatan yang diberikan oleh puskesmas di
rumah harus disimpan sesuai dengan aturan

2. Tujuan : Sebagai acuan petunjuk penyimpanan obat di rumah


3. Kebijakan : Surat Keputusan Kepala UPTD Yankes
Kecamatan ......No. ...................Tentang Standar Pelayanan
Kesehatan di Puskesmas.

4. Referensi : 1. Permenkes No 30 Tahun 2014 Tentang Standar Pelayanan


Kefarmasian Di Puskesmas
2. Peraturan Pemerintah No 72 Tahun 1998 Tentang
Pengamanan Sediaan Farmasi dan Alat Kesehatan
5. Prosedur : 1. Bahan :
 Obat

2. Alat :
 ATK
 Format Pelaporan
 Resep

6. Langkah-Langkah : 1. Obat disimpan dalam kemasan aslinya dan tertutup


rapat
2. Obat disimpan dalam wadah penyimpanan obat dan
pilah sesuai jenisnya
3. Simpan obat pada suhu kamar dan terhin darI sinar
matahari langsung
4. Periksa kondisi obat secara rutin
5. Jauhkan dari jangkauan anak-anak
6. Bersihkan wadah tempat penyimpanan obat secara
rutin
7. Diagram Alir :
Mulai

Obat disimpan
dalam kemasan
asli

Simpan dalam
wadah pada suhu
kamar

Periksa kondisi obat


secara rutin

Selesai

8. Unit Terkait : Tenaga Kefarmasian


Pasien
9. Hal-hal yang perlu : Dilaksanakan setiap awal tahun.
diperhatikan

Bersihkanwadahpe
nyimpanansecarar
utin

Anda mungkin juga menyukai