Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL SPONSOR FUTSAL

Kompetisi Futsal
Futsal Class meeting

Menyatu dalam kenangan putih abu-abu

I.

Pendahuluan
Perkembangan dunia olahraga ini pada umumnya telah mengalami
perkembangan pada beberapa tahun terakhir ini yang cukup memuaskan.
Potensi- potensi muda telah bermunculan seiring dengan perkembangan dunia
olahraga, hal ini tidak lepas dari peran serta dari beberapa pihak yang
memberikan support dan ruang kepada para siswa untuk mengaktualkan
kreativitas dan sportivitas mereka dalam sebuah tournament/kompetisi.Oleh
karena itu, maka kami menganggap bahwa potensi-potensi tersebutmemerlukan
ruang kepada para alumni untuk berpartisipasi. Sehingga kami bermaksuduntuk
melaksanakan sebuah pertandingan futsal antar Siswa SMA 1 BARAT Dalam
rangka memasyarakatkan dan menambah gairah pecinta futsal pada kalangan
Siswa maka kami sebagai peserta Aspega akan menyelenggarakankompetisi
futsal antar siswa SMAN 1 BARAT. Dengan harapan kegiatan ini
dapatmeningkatkan kualitas dan kuantitas olahraga futsal di seluruh Kota
Magetan. Kegiatan ini bertujuan untuk menanamkan jiwa sportifitas kepada
para peserta, penonton, dan seluruh elemen yang berperan dalam
terselenggaranya kompetisi ini.

II. Tujuan
Maksud dan tujuan diadakannya Kompetisi Futsal ini adalah sebagai berikut:

1. Sebagai sarana untuk menanamkan jiwa sportifitas kepada para peserta,


penonton, dan seluruh elemen yang berperan dalam terselenggaranya
kompetisiini.

2. Sebagai tempat untuk mempererat jalinan persaudaraan antar siswa


3. SMAN 1 BARAT

III. Tema dan Judul Kegiatan

1. Tema kegiatan ialah


2. Menyatu dalam kenangan Putih abu-abu
3. Dan judul dalam kegiatan ini yaitu
4. Futsal class matching
untuk menumbuhkan jiwa sportifitas pada peserta kompetisi futsal

Kompetisi Futsal
Futsal Class meeting

Menyatu dalam kenangan putih abu-abu

IV. Bentuk Kegiatan


Adapun bentuk kegiatannya ialah :
1. Pengarahan Pertandingan Futsal Pengarahan ini ditujukan untuk peserta
mengerti tentang aturan main dalam kompetisi futsal agar berjalan
dengan lancar.
1. Pertandingan Futsal Dilaksanakan dalam bentuk kompetisi dengan
menggunakan sistem Group

V. Sasaran Kegiatan
2. Sasaran kegiatan ini adalah seluruh siswa SMAN 1 BARAT

VI. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

3. Kompetisi ini dilaksanakan dari tanggal 18 - 21 Desember 2022 di GOR


SMAN 1 BARAT, dengan rincian jadwal pertandingan sebagai berikut :

4. Babak penyisihan 18 – 19 Desember 2022

5. Perdelapan & Perempat final 20 Desember 2022

6. Babak semi final-final 21 Desember 2022

VII. ANGGARAN
1. Pembutan Jersey Futsal: Rp. 1.300.000
2. Dana tak terduga : Rp. 200.000
3. Dana Konsumsi: Rp. 150.000

VIII. Penutup
1. Demikian proposal Kompetisi Futsal antar siswa SMAN 1 BARAT
kegiatan ini dibuat sebagai acuan untuk pemilihan pemain futsal SMAN 1
BARAT dan Sebagai wadah dari penyalur bakat siswa. Oleh karena itu
semua pihak yang terkait. Atas perhatian dan kerja samanya semua pihak,
kami sampaikan ucapan terimakasi.
SURAT PERNYATAAN BERPARTISIPASI

Yang bertandatangan dibawah ini

Nama : ……………………….

KOMPETISI FUTSAL ANTAR SISWA SMAN 1 BARAT

Jabatan: ......................................................................................
Alamat: ......................................................................................
Dalam hal ini bertindak dalam jabatannya untuk dan atas nama:
PT/CV/Intansi ...............................................................................Menyatakan
kesediaan perusahaan / Intansi yang kami wakili untuk
berpartisipasidalam kegiatan Kompetisi Futsal antar SISWA SMAN 1
BARAT yang diselenggarakan oleh Osis SMAN 1 BARAT, sesuai dengan
ketentuan yang telah disepakati sebagai :
1.Sponsor Utama( )

2.SponsorPendamping( )

3.Donatur( )

4.Sponsorship bentuk:
................................................................................................................
Rp.....................................................
Terbilang:.........................................................................................................
Akan dilunasi pada tanggal : .......................................

Demikian surat pernyataan ini dibuat, dengan sebenar-sebenarnya dan


untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Magetan……............... 2022 Tanda tangan

(.......................................................)
Nama lengkap, tanda tangan,
stempel
JERSEY FUTSAL

Anda mungkin juga menyukai