Anda di halaman 1dari 20

JOB SAFETY ANALYSIS

No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
1 Mobilisasi dan demobilisasi pekerja Ke lokasi Laka-lantas saat mobilisasi dan demobilisasi. Mengikuti peraturan lalu-lintas yang berlaku di
kerja. jalan raya ataupun di area tambang.
Driver yang tidak ahli dan tidak memilki keahlian yang Driver memiliki keahlian dan surat ijin mengemudi
kompeten. sebagai syarat layak tidaknya pekerja sebagai juru
kemudi.

Pengemudi memiliki pengalaman dan dasar safety


defensive driver yang baik.
Tidak menggunakan mobil bak terbuka untuk
mobilisasi dan demobilisasi pekerja.
Memacu kendaraan tidak melebihi batas ambang
kecepatan dalam mengemudi.
Driver dalam keadaan Fit saat membawa
kendaraan.
2 Lakukan pemeriksaan Fit To Task sebelum Pekerja dalam keadaan fatique saat akan memulai Lakukan pemeriksaan medis secara rutin sebelum
melakukan aktivitas di lapangan untuk pekerjaan. memulai pekerjaan.
pekerja yang akan melakukan aktivitas di
ketinggian.

Memeriksa kondisi tekanan darah dan kadar


oksigen di tubuh sebelum bekerja.
Lakukan perengangan tubuh dan streaching
relaxsasi sebelum bekerja di ketinggian.
3 Melakukan Safety briefing dan safety talk Pekerja tidak memahami prosedur tahapan pekerjaan. Lakukan sosialisasi JSA/HIRADC/Prosedur secaras
kepada pekerja yang akan beraktivitas. rutin agar para pekerja yang beraktivitas
memahami potensi bahaya yang ada di area kerja.
Pekerja tidak mengetahui potensi bahaya di lapangan.

Pekerja tidak mengikuti prosedur yang telah di buat. Berikan pekerja materi penjelasan mengenai akan
bahaya resiko bekerja di ketinggian.
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
Petugas safety di lapangan agar senantiasa
memberikan sosialisasi secara rutin sebelum
memulai aktivitas pekerjaan.

4 Melengkapi PPE pekerja sebelum Pekerja terinjak terbentur tertimpa material/alat kerja Lakukan pemeriksaan rutin PPE setiap pekerja yang
beraktivitas ( Safety helmet,Safety berbahaya di lapangan. akan beraktivitas di lapangan.
Shoes,Safety vest,Cotton Gloves,Full body
hardness,masker,HT).

Terpapar debu di lapangan. Melakukan sosialisasi akan penting nya budaya K3


di area kerja.

Membuat safety Campaign dengan membuat


barner ,Flyer dan rambu pekerjaan di lokasi kerja.

Memberikan Reward kepada pekerja yang


senantiasa memberikan contoh baik akan budaya
PPE di area kerja.

5 Memeriksa kondisi lapangan dengan Pekerja terpleset saat akan beraktivitas. Menimbun dengan pasir genangan air yang ada di
melakukan housekeeping di lapangan sekitar area kerja.
sebelum bekerja.
Tergigit hewan berbisa saat beraktivitas di area kerja. Pekerja tidak di perkenankan beristirahat di bawah
pohon atau di sekitar rawa semak belukar saat
beristirahat atau meneduh
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
Mengumpulkan membersihkan sampah dan material Mengumpulkan sampah dan sisa material
berbahaya ( Paku,Pecahan Kaca) dan Genangan air. berbahaya yang ada di sekitar lokasi area kerja
untuk di kumpulkan dan di buang di tempat
pembuangan limbah B3 yang telah di tunjuk oleh
pihak pengawas.

6 Memeriksa peralatan yang akan di gunakan Tangan terjepit saat akan mengangkat dan memeriksa Gunakan safety cotton saat akan memeriksa dan
sebelum bekerja kondisi alat yang akan di gunakan. mengangkat peralatan yang di gunakan, berikan
tanda dan pisahkan peralatan yang telah di periksa
dengan peralatan yang belum di periksa.

Tidak melakukan pemeriksaan terhadap alat yang akan di Meminta Petugas safety di lapangan untuk
gunakan. melakukan pemeriksaan terhadap alat yang di
gunakan.
Membiarkan alat yang rusak untuk di pakai. Reject peralatan yang rusak secara visual agar tidak
menimbulkan potensi bahaya lainnya.
7 Mematikan aliran listrik lampu emergency di Pekerja tersengat listrik yang mengaliri jaringan listrik di Periksa kondisi frame dan jaringan listrik yang
tower triangle. sekitar area tower triangle. terpasang di body frame tower.

Jika terdapat arus litrik statis pada body frame atau


jaringan grounding pada tower tersebut segera
matikan arus jaringan listrik yang terkoneksi.
8 Menaiki tower triangle yang akan di bongkar Kondisi area kerja licin karena becek dan lumpur Memberikan akses jalan berupa papan pijakan
untuk melepas penangkal petir. menuju tower triangle yang akan di dismantle.

Pekerja bekerja dalam kondisi tidak FIT membersihkan sepatu safety shoes yang di
gunakan dari kotoran lumpur dan tanah liat agar
tidak berpotensi menimbulkan slick saat memanjat.
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
Pekerja yang melakukan aktivitas ketinggian tidak memiliki Memeriksa kondisi tekanan darah dan kadar
kemampuan yang kompeten untuk melakukan pekerjaan oksigen di tubuh sebelum bekerja.
tersebut.

PPE pekerja di ketinggian tidak di lengkapi dengan Pekerja yang melakukan aktivitas di ketinggian agar
kelengkapan yang standard untuk memenuhi ijin bekerja memiliki istirahat yang cukup selama 8 jam
di ketinggian. sebelum memulai aktivitas di ketinggian.

Menaiki tower dalam keadaan gerimis dan angin kencang. Melengkapi PPE standard untuk aktivitas ketinggian
seperti : Safety Life Line dengan full body hardness
2 lanyard,Sarana komunikasi,Helm climbing yang di
lengkapi chain strap.

Menaiki Titian tower secara perlahan menggunakan


3 titik tumpu dan mengikatkan full body hardnes 2
lanyard di setiap pijakan yang di naiki.

Menghentikan segala aktivitas jika cuaca sekitar


sudah muncul angin kencang disertai hujan.

9 Menurunkan penangkal petir yang telah di Pekerja tertimpa material Saat proses menurunkan material bongkaran
bongkar. gunakan ginpole dan katrol agar material yang di
turunkan tidak jatuh dan menimpa pekerja yang
berada di bawah.
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
Menaiki tower dalam keadaan gerimis dan angin kencang. Turunkan material yang sudah terikat oleh katrol
secara perlahan dengan memberikan instruksi
kepada pekerja yang beraktivitas di bawah
menggunakan radio telekomunikasi.

Adanya aktivitas di bawah titik Ring of fire/red zone. Menghentikan segala aktivitas jika cuaca sekitar
sudah muncul angin kencang disertai hujan.

Memberikan safety barikade di sekitar area


dismantle dan menguranggi kegiatan aktivitas di
bawah area kerja.
10 Menyimpan material bongkaran di tempat Pekerja tersandung material yang berhamburan. Lakukan kaidah Good Housekeeping di setiap
yang aman dan tersusun secara rapih. aktivitas pekerjaan.

Material bongkaran tidak tersusun secara rapih. Lakukan kaidah 3R Resik,Rapih,Resik dalam setiap
kegiatan pekerjaan.

Berikan skid penopang untuk material bongkaran


frame tower yang tersusun.

Tutup material bongkaran yang sudah di susun


dengan terpal dan berikan safety barikade untuk
menandai lokasi penumpukan material bongkaran.
11 Menaiki Frame Tower untuk memasang dan Kondisi area kerja licin karena becek dan lumpur Memberikan akses jalan berupa papan pijakan
menginstal katrol Ginpole. menuju tower triangle yang akan di dismantle.
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
Pekerja bekerja dalam kondisi tidak FIT membersihkan sepatu safety shoes yang di
gunakan dari kotoran lumpur dan tanah liat agar
tidak berpotensi menimbulkan slick saat memanjat.

Pekerja yang melakukan aktivitas ketinggian tidak memiliki Memeriksa kondisi tekanan darah dan kadar
kemampuan yang kompeten untuk melakukan pekerjaan oksigen di tubuh sebelum bekerja.
tersebut.

PPE pekerja di ketinggian tidak di lengkapi dengan Pekerja yang melakukan aktivitas di ketinggian agar
kelengkapan yang standard untuk memenuhi ijin bekerja memiliki istirahat yang cukup selama 8 jam
di ketinggian. sebelum memulai aktivitas di ketinggian.

Menaiki tower dalam keadaan gerimis dan angin kencang. Melengkapi PPE standard untuk aktivitas ketinggian
seperti : Safety Life Line dengan full body hardness
2 lanyard,Sarana komunikasi,Helm climbing yang di
lengkapi chain strap.

Menaiki Titian tower secara perlahan menggunakan


3 titik tumpu dan mengikatkan full body hardnes 2
lanyard di setiap pijakan yang di naiki.

Menghentikan segala aktivitas jika cuaca sekitar


sudah muncul angin kencang disertai hujan.

Memeriksa katrol yang tepasang apakah sudah


terpasang dengan baik dan benar.
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
Menaikan secara perlahan ginpole yang akan di
pasang.

Mengikat ginpole dengan klam pengikat dan


mengecangkannya.

12 Mengedurkan wire rope yang mengikat Tangan terjepit saat melepas clam wire rope Semportkan cairan WD-40 Saat proses
frame tower triangle. mengendurkan wire rope pengikat.
Tangan Infeksi akibat paparan material besi yang berkarat. Gunakan kunchi shock untuk memudahkan pekerja
saat melepas dan mengedurkan clam dan wire
rope.

Gunakan sarung tangan cotton gloves sebagai


pengaman saat melakukan pekerjaan.
Lakukan pekerjaan lebih dari 1 orang agar
memudahkan saat proses mengedurkan dan
melepas wire rope.

13 Melepas klam pengikat secara bertahap Tangan terjepit saat melepas clam wire rope Semportkan cairan WD-40 Saat proses
menyesuaikan frame tower triangle yang di mengendurkan wire rope pengikat.
lepas secara per segmen.

Tangan Infeksi akibat paparan material besi yang berkarat. Gunakan kunchi shock untuk memudahkan pekerja
saat melepas dan mengedurkan clam dan wire
rope.

Gunakan sarung tangan cotton gloves sebagai


pengaman saat melakukan pekerjaan.
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
Lakukan pekerjaan lebih dari 1 orang agar
memudahkan saat proses mengedurkan dan
melepas wire rope.

14 Mengikat dan menurunkan frame tower Material bongkaran terjatuh Ikat frame tower yang telah di lepas clam dan wire
triangle secara bertahap setelah baut wire rope nya agar bisa di turunkan dan tidak terjatuh
rope tower triangle di lepas .

Tangan pekerja terjepit Komunikasikan kepada pekerja yang beraktivitas di


bawah saat akan menurunkan frame tower
tersebut.

Turunkan material yang sudah terikat oleh katrol


secara perlahan dengan memberikan instruksi
kepada pekerja yang beraktivitas di bawah
menggunakan radio telekomunikasi.

Menghentikan segala aktivitas jika cuaca sekitar


sudah muncul angin kencang disertai hujan.

Gunakan sarung tangan cotton gloves sebagai


pengaman saat melakukan pekerjaan.

15 Menyimpan material bongkaran di tempat Pekerja tersandung material yang berhamburan. Lakukan kaidah Good Housekeeping di setiap
yang aman dan tersusun secara rapih. aktivitas pekerjaan.
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
Material bongkaran tidak tersusun secara rapih. Lakukan kaidah 3R Resik,Rapih,Resik dalam setiap
kegiatan pekerjaan.

Berikan skid penopang untuk material bongkaran


frame tower yang tersusun.

Tutup material bongkaran yang sudah di susun


dengan terpal dan berikan safety barikade untuk
menandai lokasi penumpukan material bongkaran.
16 Pembongkaran instalasi Grounding. Pekerja tersandung material yang berhamburan. Lakukan kaidah Good Housekeeping di setiap
aktivitas pekerjaan.
Material bongkaran tidak tersusun secara rapih. Lakukan kaidah 3R Resik,Rapih,Resik dalam setiap
kegiatan pekerjaan.
Berikan skid penopang untuk material bongkaran
frame tower yang tersusun.
Tutup material bongkaran yang sudah di susun
dengan terpal dan berikan safety barikade untuk
menandai lokasi penumpukan material bongkaran.

17 Matikan sumber listrik terdekat yang Pekerja tersengat listrik yang mengaliri jaringan listrik di Periksa kondisi frame dan jaringan listrik yang
mengaliri jaringan instalasi grounding. sekitar area tower triangle. terpasang di body frame tower.

Jika terdapat arus litrik statis pada jaringan


grounding pada tower tersebut segera matikan
arus jaringan listrik yang terkoneksi.
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
Jangan lakukan aktivitas saat kondisi gerimis dan
hujan.

18 Gulung kabel grounding yang telah di Pekerja tersandung material yang berhamburan. Lakukan kaidah Good Housekeeping di setiap
bongkar dan susun secara rapih. aktivitas pekerjaan.
Material bongkaran tidak tersusun secara rapih. Lakukan kaidah 3R Resik,Rapih,Resik dalam setiap
kegiatan pekerjaan.
Berikan skid penopang untuk material bongkaran
frame tower yang tersusun.

Tutup material bongkaran yang sudah di susun


dengan terpal dan berikan safety barikade untuk
menandai lokasi penumpukan material bongkaran.

19 Housekeeping. Material bongkaran yang berhamburan Lakukan kaidah Good Housekeeping di setiap
aktivitas pekerjaan.

Sampah sisa kegiatan aktivitas pekerjaan yang tidak di Lakukan kaidah 3R Resik,Rapih,Resik dalam setiap
bersihkan kegiatan pekerjaan.

Banyaknya material bongkaran yang tajam dan berbahaya Pisahkan material B3 Non B3 dan sampah hasil
yang tidak di berihkan aktivitas kegiatan kedalam jumbo bag terpisah
sebelum di buang ke TPS B3.
Timbun material potongan besi tajam yang
berbahay dan laporkan kepada pihak pengawas
mengenai titik timbunan material tersebut.

Laporkan kepada pihak pengawas aktivitas


pekerjaan telah selesai dan area kerja dalam
keadaan bersih dan rapih.
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
Dokumentasikan hasil kegiatan housekeeping
tersebut dan laporkan.

Note : Diajukan Oleh Disetujui Oleh

Nama : Darmono Nama : Nanang Irwansyah Nama : Nama :


SN : SN : SN : SN :
Team JSA Pengawas Lapangan Project Manager
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab

Bersihkan material berbahaya yang megakibatkan Nanang Irwansyah dan Darmono


luka gores pada 1 wadah tempat
Ada nya material benda tajam yang Sediakan Tempat Sampah di lokasi kerja Nanang Irwansyah dan Darmono
bisa terinjak oleh Kaki pekerja
Lengkapi pekerja dengan APD yang telah di Nanang Irwansyah dan Darmono
1 Pembersihan Lahan tentukan ( Ruber Boot)
Gunakan Sarung Tangan saat Nanang Irwansyah dan Darmono
memungut sampah material yang tajam Nanang Irwansyah dan Darmono
Tanah area kerja yang licin akibat hujan. Gunakan Safety boot dan gunakan papan
pijakan di area tanah yang basah dan licin, sebelum Nanang Irwansyah dan Darmono
melakukan

Hentikan aktivitas pekerjaan bila terjadi hujan. Nanang Irwansyah dan Darmono

Gunakan alat bantu (Mobil/Artco) saat mobilisasi Nanang Irwansyah dan Darmono
Proses mobilisasi dan pemindahandan peralatan yang peralatan dan material.
tidak sesuai.
Kumpulkan material yang akan di pakai pada 1
tempat lokasi untuk memudahkan proses Nanang Irwansyah dan Darmono
mobilisasi dan berikan safety line pada titik
penumpukan material tersebut
2 Pekerjaan Persiapan
Gunakan terpal untuk menutup mobil saat
mobilisasi peralatan dan material tersebut Nanang Irwansyah dan Darmono
Pekerja Tidak berkordinasi dengan pengawas dan
memaksa mengangkat beban yang terlalu berat tanpa
adanya alat bantu/bantuan. Minta bantuan pekerja lainnya bila kesulitan saat
proses pembongkaran/pengangkatan peratalatan Nanang Irwansyah dan Darmono
ataupun material

Tergores dan Terjepit Kordinasikan dengan pengawas pekerjaan saat Nanang Irwansyah dan Darmono
akan memulai proses instalasi di lokasi kerja.
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab

Gunakan Baju lengan panjang agar terhindar dari


Tergores dan Terjepit bahaya gesekan saat melakukan inspeksi dan Nanang Irwansyah dan Darmono
lengkapi PPE pekerja dengan sarung tangan
pelindung
2 Pekerjaan Persiapan
Gunakan APD (Sepatu Safety, Helm Safety, Sarung Nanang Irwansyah dan Darmono
Tangan)
Tersandung material
Pasang Baricade area penempatan material dan
Nanang Irwansyah dan Darmono
alat
Gunakan APD (Sepatu Safety, Helm Safety, Sarung Nanang Irwansyah dan Darmono
Tangan)
Menyiapkan pekerja yang telah bersertifkasi untuk Nanang Irwansyah dan Darmono
pekerjaan pemasangan
Mengikat frame dengan tali pengaman agar saat
reposisi tidak terlepas Nanang Irwansyah dan Darmono

Pipa tidak terpasang dengan baik Cek kondsi fisik peralatan yang akan digunakan. Nanang Irwansyah dan Darmono
Periksa fungsi lock skafolding apakah sdh Nanang Irwansyah dan Darmono
terpasang dengan baik dan benar
3 Perakitan Tiang Pandu/Perancah Berikan taging pada skafolding yang siap di Nanang Irwansyah dan Darmono
gunakan
Gunakan APD (Full Body harness, Sapatu Safety, Nanang Irwansyah dan Darmono
Helm Safety)

Cek terlebih dahulu skafolding yang akan di pakai Nanang Irwansyah dan Darmono

Tiang perancah yang berat serta mempunyai sisi yang Lakukan pemeriksaan secara rutin apakah ada lock Nanang Irwansyah dan Darmono
tajam bisa menjatuhi kaki yang terlepas dari frame bordes
Ikat masing masing sisi untuk mengamankan Nanang Irwansyah dan Darmono
skafolding yang sdh terpasang
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab

Angkat perancah dari tempatnya satu persatu Nanang Irwansyah dan Darmono

Pasang pada bagian dengan posisi yang pas pada Nanang Irwansyah dan Darmono
Tiang perancah yang berat serta mempunyai sisi yang tempatnya
3 Perakitan Tiang Pandu/Perancah
tajam bisa menjatuhi kaki Pastikan tidak ada bagian yang miring Nanang Irwansyah dan Darmono
Jangan bekerja terburu buru yang bisa
Nanang Irwansyah dan Darmono
menyebabkan material jatuh
Gunakan sepatu safety Nanang Irwansyah dan Darmono
Man Power yang bekerja di ketinggian telah Nanang Irwansyah dan Darmono
bersertifikasi
Pekerja yang bekerja di ketinggian lebih dari 1.6
meter mengunakan alat bantu seperti Fullbody Nanang Irwansyah dan Darmono
hardness (2 Land yard) dengan di ikatkan pada
Tidak mengikuti prosedur pekerjaan frame bangunan yang kuat
4 Proses Pekerja Menaiki Tower Triangle Gunakan 3 titik tumpu pada saat menaiki Nanang Irwansyah dan Darmono
scaffolding melalui tangga.
Gunakan sarung tangan pengaman agar tidak
tergores saat akan melakukan proses menaiki Nanang Irwansyah dan Darmono
tangga /Skafolding.

Jatuh dari Ketinggian Man Power yang bekerja di ketinggian telah Nanang Irwansyah dan Darmono
bersertifikasi
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab

Pekerja yang bekerja di ketinggian lebih dari 1.6


meter mengunakan alat bantu seperti Fullbody
4 Proses Pekerja Menaiki Tower Triangle Jatuh dari Ketinggian hardness (2 Land yard) dengan di ikatkan pada Nanang Irwansyah dan Darmono
frame bangunan yang kuat

Ikatkan tali pengaman pada material yang akan di


angkat Dengan perlahan dengan alat bantu ( Poko Nanang Irwansyah dan Darmono
Crane & Katrol Udara)

Blokir area pengangkatan dari akses jalan biasa Nanang Irwansyah dan Darmono
menggunakan rambu dan safety line

Material yang terjatuh saat prosesi pengangkatan Pastikan tidak ada pekerja saat melakukan aktivitas
pengangkatan di bawah material yang akan di Nanang Irwansyah dan Darmono
angkat.
5 Menaikkan Tiang Pandu/Tiang Perancah

Pekerja yang bekerja di ketinggian mengunakan


baju lengan panjang untuk melindungi diri dari
bahaya akibat gesekan material yang tajam dan Nanang Irwansyah dan Darmono
lengkapi dengan sarung tangan pengaman.

Gunakan APD (Full Body harness, Sepatu Safey, Nanang Irwansyah dan Darmono
Helm Safety, Sarung tangan)
Meletakkan kabel yang akan dipakai pada posisi Nanang Irwansyah dan Darmono
yang baik pada bagian frame scaffolding.
Peralatan yang terjatuh dan menimpa pekerja lain
Blokir area pengangkatan dari akses jalan Nanang Irwansyah dan Darmono
menggunakan rambu dan safety line
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
Pastikan tidak ada pekerja dibawah pekerjaan instal Nanang Irwansyah dan Darmono
frame
Peralatan yang terjatuh dan menimpa pekerja lain
Gunakan APD (Full Body harness, Sepatu Safey, Nanang Irwansyah dan Darmono
Helm Safety, Sarung tangan)
Bersihkan terlebih material dan alat dahulu saat Nanang Irwansyah dan Darmono
memasuki area kerja
5 Menaikkan Tiang Pandu/Tiang Perancah Kondisi area kerja yang lembab dan licin
Gunakan APD (Full Body harness, Sepatu Safey, Nanang Irwansyah dan Darmono
Helm Safety, Sarung tangan)

Kondisi area kerja yang lembab dan licin Gunakan sepatu safety untuk keselamatan Nanang Irwansyah dan Darmono

Ikatkan tali pengaman pada material yang akan di


Material yang terjatuh saat prosesi pengangkatan angkat Dengan perlahan dengan alat bantu ( Poko Nanang Irwansyah dan Darmono
Crane & Katrol Udara)
Blokir area pengangkatan dari akses jalan biasa Nanang Irwansyah dan Darmono
menggunakan rambu dan safety line
Pastikan tidak ada pekerja saat melakukan aktivitas
pengangkatan di bawah material yang akan di Nanang Irwansyah dan Darmono
6 Dismantle Frame Tower Per section angkat.
Material yang terjatuh saat prosesi pengangkatan Pekerja yang bekerja di ketinggian mengunakan
baju lengan panjang untuk melindungi diri dari Nanang Irwansyah dan Darmono
bahaya akibat gesekan material yang tajam dan
lengkapi dengan sarung tangan pengaman.
Gunakan APD (Full Body harness, Sepatu Safey, Nanang Irwansyah dan Darmono
Helm Safety, Sarung tangan)
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
Perhatikan material sisi yg rawan terjepit pada saat Nanang Irwansyah dan Darmono
melakukan pengangkatan
Gunakan bantuan pekerja lain apabila beban tidak Nanang Irwansyah dan Darmono
mampu untuk diangkat
Tangan terjepit pada saat pengangkatan
Gunakan Sarung tangan mengurangi resiko Nanang Irwansyah dan Darmono
tergores
Pastikan di bawah area perancah aman dari pekerja Nanang Irwansyah dan Darmono
lain

Kaitkan full bodyhardness pada frame rangka baja


yang sudah terpasang dan Kaitkan dengan tali Nanang Irwansyah dan Darmono
pengaman yang di bentangkan di atas rangka.

Hentikan pekerjaan pada saat cuaca hujan, gerimis


6 Dismantle Frame Tower Per section dengan hempasan angin yang cukup Nanang Irwansyah dan Darmono
Tangan terjepit material berat kencang,berkumpul di titik aman di sekitar area
kerja.

Perhatikan material sisi yg rawan terjepit pada saat Nanang Irwansyah dan Darmono
melakukan pengangkatan

Gunakan bantuan pekerja lain apabila beban tidak Nanang Irwansyah dan Darmono
mampu untuk diangkat
Meletakkan kabel yang akan dipakai pada posisi Nanang Irwansyah dan Darmono
yang baik pada bagian frame scaffolding.

Peralatan yang terjatuh dan menimpa pekerja lain Blokir area pengangkatan dari akses jalan Nanang Irwansyah dan Darmono
menggunakan rambu dan safety line
Pastikan tidak ada pekerja dibawah pekerjaan instal Nanang Irwansyah dan Darmono
frame
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab

Peralatan yang terjatuh dan menimpa pekerja lain Gunakan APD (Full Body harness, Sepatu Safey, Nanang Irwansyah dan Darmono
Helm Safety, Sarung tangan)
Bersihkan terlebih material dan alat dahulu saat Nanang Irwansyah dan Darmono
memasuki area kerja
Gunakan Full Body Hardnes saat akan melakuka Nanang Irwansyah dan Darmono
Kondisi area kerja yang lembab dan licin aktivitas pekerjaan di ketinggian.
Gunakan APD (Full Body harness, Sepatu Safey, Nanang Irwansyah dan Darmono
Helm Safety, Sarung tangan)
Gunakan sepatu safety untuk keselamatan Nanang Irwansyah dan Darmono
6 Dismantle Frame Tower Per section Mengunakan kantung tas pengaman peralatan saat
Material tercecer mengikatkan hilang akan melakukan aktivitas pekerjaan di atas,sehigga Nanang Irwansyah dan Darmono
material yang di pakai tidak tercecer dan menimpa
ke bawah.
Man Power yang bekerja di ketinggian telah Nanang Irwansyah dan Darmono
bersertifikasi

Jatuh dari Ketinggian Pekerja yang bekerja di ketinggian lebih dari 1.6
meter mengunakan alat bantu seperti Fullbody Nanang Irwansyah dan Darmono
hardness (2 Land yard) dengan di ikatkan pada
frame bangunan yang kuat

Gunakan 3 titik tumpu pada saat turun dari Nanang Irwansyah dan Darmono
skaffolding
7 Pekerja Menurunin Tower Triangle dan Tidak mengikuti arahan prosedur yang benar
Menurunkan Tiang Perancah Gunakan tangga sebagai alat bantu saat turun Nanang Irwansyah dan Darmono
dari scaffolding.
Gunakan Full Body Hardness Nanang Irwansyah dan Darmono
Membersihkan sisa sisa material menjadi sau Nanang Irwansyah dan Darmono
bagian
8 Housekeeping Banyak sisa material kabel dan pipa yang berhamburan
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
8 Housekeeping Banyak sisa material kabel dan pipa yang berhamburan
Membuang sisa material ketempat sampah yang Nanang Irwansyah dan Darmono
sudah disiapkan
JOB SAFETY ANALYSIS
No : SHE-43-01-(0) Tgl. Berlaku : 24 Oktober 2022

Nama Project/Site : Dismantle Tower Triangle 60m pit F/ PT. BORNEO INDOBARA Departemen/Bagian : GA (General Affairs)
Tanggal Pembuatan : 28 Oktober 2022 Lokasi/Jenis Pekerjaan* : Pit F /Pekerjaan Dismantle
APD yang dibutuhkan : Safety Helmet, Safety Shoes, Sarung tangan, Masker, Kacamata Tower Triangle 60m
Full Body Harness, Safety Vest
No Urutan Aktivitas Potensi Bahaya Tindakan Pengendalian Penanggung Jawab
Mengembalikan alat kerja ketempat semula agar Nanang Irwansyah dan Darmono
besok pagi mudah dalam pengambilan
8 Housekeeping Banyak sisa material kabel dan pipa yang berhamburan
Menciptakan suasana housekeeping yang baik
menjadi suatu budaya kerja Nanang Irwansyah dan Darmono

Note : Diajukan Oleh Disetujui Oleh

Nama : Darmono Nama : Nanang Irwansyah Nama : Nama :


SN : SN : SN : SN :
Team JSA Pengawas Lapangan Project Manager

Anda mungkin juga menyukai