Anda di halaman 1dari 1

UNIVERSITAS NASIONAL

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS) GANJIL


TAHUN AKADEMIK 2022/2023
KULIAH

MATA KULIAH / KODE MK : KEWIRAUSAHAAN (2100000115)


HARI/TANGGAL : Senin, 21 November 2022
WAKTU : 15.20 – 17.00 WIB
RUANG : -
KELAS : R. 15
SIFAT UJIAN : Online
DOSEN PENGUJI : Dr. Ir. Tri Waluyo, M.Agr

NAMA : ………………….…………
NPM : …............…………………

PETUNJUK
Jawablah Pertanyaan Di Bawah Ini Dengan Singkat dan Jelas. Pada Lembar Kertas Jawaban.
Setelah selesei dikerjakan semuanya, Lembar Kertas Jawaban di scan atau Langsung Jawaban dari
File dalam bentuk pdf. dari Komputer masing-masing, selanjutnya di submit ke WEB KULIAH UTS!

1. Satu-satunya peluang yang sangat besar setelah lulus adalah bekerja dengan
memulai usaha sendiri atau lebih dikenal dengan berwirausaha. Untuk memulai
menjadi wirausahawan, maka haruslah mempunyai mimpi atau impian atau cita-cita
yang tinggi.
a. Apa yang saudara/i ketahui tentang impian atau ”dream” dan mengapa
wirausaha di kalangan perguruan tinggi terutama bagi mahasiswa sangat
penting.
b. Jelaskan dan uraikan kembali terkait ”dream book” yang saudara buat. Dan
apakah saudara/i kategori calon orang sukses atau bukan.
c. Sebut dan jelaskan apakah wirausaha, langkah-langkah apa saja yang
diperlukan dalam memulai wirausaha serta hal-hal apa saja yang perlu
dipertimbangkan dalam memilih lapangan usaha.
(Bobot Nilai 50)

2. Dalam berwirausaha pasti akan ada aspek produksi, yaitu masukan (input), proses, dan
keluaran (output) untuk memenuhi kebutuhaan pasar sebagai modal berusaha.
Coba saudara jelaskan, apa yang dimaksud dengan proses produksi dan
berikanlah 1 (satu) contoh proses produksi tersebut mulai masukan, proses dan
keluaran sebagai hasil produksinya. Dan mengapa orientasi pasar sangat penting
dalam proses produksi. Kaitkan dengan Konsep be - do - have dalam wirausaha.
(Bobot Nilai 30)

3. Motivasi, Kreatifitas dan Inovasi adalah hal mutlak yang harus dimiliki dan
dikembangkan dalam diri wirausahawan demi perkembangan dan kesuksesan sebuah
usaha.
a. Apa yang saudara/i ketahui tentang Motivasi, Kreatifitas dan Inovasi
b. Menurut saudara/i manakah yang lebih dulu ada dalam berwirausaha, apakah
Motivasi, Kreatifitas atau Inovasi, Jelaskan.

(Bobot Nilai 20)

Telah Diperiksa Oleh Kaprodi, Dosen Pengampu/Koordinator,

(……………………………….) ( Dr. Ir. Tri Waluyo, M.Agr.)

Anda mungkin juga menyukai