Anda di halaman 1dari 4

Nama: Fairuz Laili, Rahmah Naimah

Kelas: XI IPS 2
Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia

Menganalisis Buku Fiksi

1. Unsur Buku
Unsur Buku Keterangan
Judul The Promised Neverland Volume 8

Daftar Isi Berisi Bab-bab dari cerita The Promised Neverland


Volume 8 yaitu dari Bab 62- Bab 70

Isi Berisi tentang cerita anak-anak yang mencoba lari


dari iblis-iblis yang ingin memakan mereka

Lampiran Lampiran dari buku komik ini terdapat di awal


bagian buku tersebut. Menjelaskan tentang hak
cipta dari buku tersebut
Tema Melarikan diri dari iblis

Penulis Kaiu shirai

Pengilustrasi Posuka demizu

Penerbit Pt.elex media komputindo


Terjemahan
Tahun Terbit 2020

Tempat Jakarta
Terbit

Nama: Fairuz Laili


Kelas: XI IPS 2

Unsur-unsur dari bab 65


1. unsur intrinsik dari bab 65 The Promised Neverland

Tema: Melarikan diri dari Iblis


Alur: Maju
Tokoh: Emma, Paman, Ray, Violet
Latar: Goldy Pond yaitu taman rahasia untuk anak-anak yang
kabur, Hutan Terlarang yaitu hutan untuk menuju Goldy Pond

Konflik: Emma yang diculik oleh para iblis untuk di buru di taman
rahasia, sementara itu ray dan paman sedang mencari cara untuk
menyelamatkan Emma.

Sudut Pandang: Sudut pandang orang ketiga


Dialog:
Ray: “Jawab aku pak tua! Emma sekarang ada di mana!?”
Paman: “Dia ada di A08-63, Goldy Pond”

2. Nilai Kehidupan Bab 65 The Promised Neverland


Nilai Kehidupan yaitu nilai Sosial: Kita dapat melihat
perjuangan Ray dan Paman untuk menyelamatkan Emma yang
sedang di culik di Goldy Pond. Mengajarkan kita untuk setia kawan
kepada teman kita, saat sulit maupun senang.

Nama: Rahmah Naimah


Kelas: XI IPS 2

Unsur Unsur Dari Bab 67 The Promised


Neverland

1. Unsur instrintik dari bab 67 the promesied neverland


Tema : melarikan diri dari iblis
Alur : maju
Tokoh : emma,violet,theo,lewis,
Latar: di hutan
konflik :saat emma dan kawan-kawan ingin pergi menuju goldy
pond mereka dihadang oleh para iblis yang kelaparan
dialog:
violet: “habis kurasa kedua iblis itu mugkin lebih memilih mengejar
dan mengincarku.”
Iblis : “akan ku temukan dan cabik-cabik tubuhnya”
2. Nilai kehidupan bab 67 the promised neverland
Nilai kehidupan yaitu nilai sosial: kita dapat melihat bahwa emma
sangat bersungguh-sungguh untuk membebaskan teman-
temannya yang dikurung oleh para iblis. Emma tidak tega untuk
membiarkan temannya sebagai santapan para iblis.

Anda mungkin juga menyukai