Anda di halaman 1dari 15

LAPORAN PRAKTIKUM

ELEKTRONIKA DIGITAL
GERBANG LOGIKA

OLEH :
NAMA : SYAWALUDDIN
NIM : 42221040
KELAS : 2B TRJT

PROGRAM STUDI D4 TEKNOLOGI REKAYASA JARINGAN


TELEKOMUNIKASI
JURUSAN TEKNIK ELEKTRO
POLITEKNIK NEGERI UJUNG PANDANG
2022

1
Percobaan I
Gerbang Logika

I. Tujuan Percobaan

Membuktikan hubungan input terhadap output suatu gerbang logika.


Membuktikan tabel kebenaran gerbang logika.
Memahami prinsip kerja suatu gerbang logika.

II. Daftar Alat/Komponen

Alat/Komponen Jumlah
IC 7400 (Nand 2 buah
Gate) IC 7402 2 buah
(Nor Gate) IC 2 buah
7404(Not Gate) IC 2 buah
7408 (And Gate) 2 buah
IC 7432 (Or Gate) 2 buah
IC 7486(Ex-Or 1 buah
Gate) 1 buah
Trainer Digital Secukupnya
Multimeter
Kabel Penghubung

2
III. Teori Dasar

Gerbang adalah rangkaian dengan satu atau lebih dari satu sinyal masukan
tetapi hanya menghasilkan satu sinyal keluaran. Gerbang merupakan rangkaian
digital karena sinyal masukan dan keluarannya hanya berupa tegangan tinggi atau
tegangan rendah.
Dalam sistem digital dikenal hanya dua keadaan yaitu 0 dan 1. Logika 1 dan
0 ditetapkan berdasarkan tegangan yang sesuai dengan gambar di bawah ini :

III.1Gerbang AND

Gerbang AND mempunyai dua atau lebih dari dua sinyal masukan tetapi hanya satu
sinyal keluaran. Semua masukan harus dalam keadaan tinggi untuk mendapatkan
keluaran tinggi.

Input Output
A 0 0 0
0 1 0
F A B
1 0 0
B 1 1 1

Gambar 2. Gerbang AND

3
Apabila gerbang AND memiliki dua input, maka akan ada kemungkinan input yang
diberikan yaitu 2n = 4 (n = jumlah input)
III.2Gerbang OR

Gerbang OR mempunyai dua atau lebih dari dua sinyal masukan tetapi hanya satu
sinyal keluaran. Jika salah satu dari masukannya tinggi, maka sinyal keluaran
menjadi tinggi.

Input Output
A 0 0 0
F=A+B 0 1 1
1 0 1
B 1 1 1

Gambar 3. Gerbang OR

III.3Gerbang NOT

Gerbang NOT adalah gerbang dengan satu sinyal masukan dan satu sinyal keluaran.
Keadaan keluarannya selalu berlawanan dengan keadaan masukan.

Input Output
0 1
1 0

Gambar 4. Gerbang NOT

4
III.4Gerbang NAND

Gerbang NAND mempunyai dua atau lebih dari dua sinyal masukan dan satu sinyal
keluaran. Semua masukannya harus tinggi untuk menghasilkan keluaran yang rendah.

Input Output
0 0 1
0 1 1
1 0 1
1 1 0

Gambar 5. Gerbang NAND

III.5Gerbang NOR

Gerbang NOR (Not-OR) mempunyai dua atau lebih dari dua sinyal masukan dan satu sinyal
keluaran. Untuk memperoleh keluaran tinggi dari gerbang ini,semua masukan harus dalam
keadaan rendah.

Input Output
0 0 1
0 1 0
1 0 0
1 1 0

Gambar 6. Gerbang NOR

5
III.6Gerbang EXCLUSIVE-OR
Gerbang EXCLUSIVE-OR juga mempunyai dua atau lebih dari dua sinyal masukan dan satu
sinyal keluaran. Keluaran akan tinggi jika masukan yang berlogik satu berjumlah ganjil.

Input Output
0 0 0
0 1 1
1 0 1
1 1 0

Gambar 8. Gerbang EX-OR

IV. Prosedur Praktikum

1. Buat rangkaian pada protoboard dengan IC 7408 seperti berikut:

A B Q
0 0
0 1
1 0
AB 1 1

2. Hubungkan masukan A dan B ke ground untuk logik 0 dan ke Vcc untuk logik 1 seperti
pada tabel 1.
3. isi tabel 1. sesuai dengan hasil pengamatan pada LED indikator untuk setiap masukan A
dan B
4. Ukur tegangan pada LED sebagai referensi:
LED menyala =..............................volt
LED mati =…..........................volt

5. Dengan rangkaian yang sama, ganti IC 7408 dengan 7432 seperti berikut:

A B Q
0 0 6
0 1
1 0
1 1
A
B

6. ulangi langkah 2
7. Isi tabel 2. sesuai dengan hasil pengamatan indikator LED.

8. Buat rangkaian pada protoboard dengan IC 7404 seperti berikut:

A Q1 Q2
9. Ulangi langkah 2. 0
1

10. Amati Indikator LED1 dan LED2, isi tabel 3. sesuai dengan hasil pengamatan.

11. Buat rangkaian pada protoboard dengan IC 7400 seperti berikut:

A B Q1 Q2
0 0
0 1
1 0
1 1

7
12. Ulangi langkah 2.

13. Amati Indikator LED1 dan LED2, isi tabel 4. sesuai dengan hasil pengamatan.

14. Buat rangkaian pada protoboard dengan IC 7402 seperti berikut:

A B Q1 Q2
A
0 0
B 0 1
1 0
1 1

15. Ulangi langkah 2.

16. Amati Indikator LED1 dan LED2, isi tabel 5. sesuai dengan hasil pengamatan.

17. Buat rangkaian pada protoboard dengan IC 7486 seperti berikut:

A B C Q
0 0 0
ABC 1 0 1 0
3 4
2 6 1 0 0
5
1 1 0
Q2
0 0 1
0 1 1
1 0 1
1 1 1

18. Ulangi langkah 2.

19. Amati Indikator LED, isi tabel 6. sesuai dengan hasil pengamatan.

8
Pertanyaan dan Tugas
1. Buatlah laporan dari hasil pengamatan
a. Gambar dan tabel percobaan IC 7408

A B Q
0 0 0
0 1 0
1 0 0
1 1 1

b. Gambar dan tabel percobaan IC 7432

A B Q
0 0 0
0 1 1
1 0 1
1 1 1

9
c. Gambar dan tabel percobaan IC 7404

A Q1 Q2
0 1 0
1 0 1

d. Gambar dan tabel percobaan IC 7400

A B Q1 Q2
0 0 1 0
0 1 1 0
1 0 1 0
1 1 0 1

e. Gambar dan tabel percobaan IC 7402

A B Q1 Q2
0 0 1 0
0 1 0 1
1 0 0 1
1 1 0 1

10
f. Gambar dan tabel percobaan IC 7486
A B C Q
0 0 0 0
0 1 0 1
1 0 0 1
1 1 0 0
0 0 1 1
0 1 1 0
1 0 1 0
1 1 1 1

V. Pertanyaan

2. Gambar rangkaian ekivalen NAND, NOR dan EX-OR, buktikan outputnya dengan
memberikan logik 0 dan 1 pada inputnya.
a. NAND

11
b. NOR

c. EX NOR

12
3. Apa yang dimaksud dengan logika positif dan negatif
Logika Positif tegangan rendah untuk logika 1 dan tegangan tinggi untuk logika 0.
Penggunaan logika negatif kadang-kadang lebih disukai daripada logika positif untuk aplikasi
yang sifatnya menghalangi daripada membolehkan. Logika positif gerbang AND berlaku
seperti logika negatif gerbang OR.
Logika negatif Logika Negatif adalah suatu penerapan tegangan pada rangkaian logika,
dimana tegangan yang lebih positif dinyatakan dengan logika "0" dan tegangan yang lebih
negatif dinyatakan dengan logika "1".

4. Apa yang dimaksud dengan ;


Duty Cycle Duty Cycle adalah perbandingan waktu ketika sinyal mencapai kondisi ON dan
ketika mencapai kondisi OFF dalam satu periode sinyal. Dengan kata lain, Siklus Kerja atau
Duty Cycle adalah perbandingan lama kondisi ON dan kondisi OFF suatu sinyal pada setiap
periode.
Propagation delay Penundaan propagasi adalah jumlah waktu yang diperlukan untuk
menerima sinyal setelah dikirim; Hal ini disebabkan oleh waktu yang dibutuhkan sinyal untuk
melakukan perjalanan melalui media.
Enable Untuk mengaktifkan atau dimasukkan ke dalam mode operasional; input pada
rangkaian logika yang memungkinkan operasinya.
Inhibit Inhibit merupakan gerbang logika dimana terdapat input untuk mengaktifkan
rangkaian gerbang logika jika input ENB-nya diberi nilai tertentu.
Fan-out adalah jumlah input gerbang yang digerakkan oleh output gerbang logika tunggal
lainnya. Di sebagian besar desain, gerbang logika dihubungkan untuk membentuk sirkuit yang
lebih kompleks. Meskipun tidak ada input gerbang logika yang dapat diumpankan oleh lebih
dari satu output pada satu waktu tanpa menyebabkan perselisihan, biasanya satu output
dihubungkan ke beberapa input.
Fan-in adalah jumlah input yang dapat ditangani gerbang logika.
Don’t care (disingkat DC , secara historis juga dikenal sebagai redundansi, tidak relevan,
entri opsional, kombinasi tidak valid, kombinasi hampa, kombinasi terlarang, atau status
tak terpakai ) untuk suatu fungsi adalah urutan- masukan (rangkaian bit) di mana
keluaran fungsi tidak menjadi masalah. Masukan yang diketahui tidak akan pernah
terjadi adalah istilah yang tidak dapat terjadi.
5. Gambar deretan pulsa output gerbang AND dengan pulsa input sebagai berikut:

i. AND
ii. Ulangi input pulsa yang sama untuk gerbang NAND, EX-OR, NOR, dan OR

13
6. Analisa rangkaian untuk input seperti pada tabel berikut :

Rangkaian 1

Rangkaian 1

Rangkaian 2

14
VI. Analisa

a. Pada rangkaian IC 7408 ( gerbang logika AND). Terdapat dua input dengan satu output.
Prinsip kerja dari IC 7408 atau gerbang AND adalah ketika output berlogika 1
disebabkan semua input berlogika 1.
b. Pada rangkaian IC 7432 (gerbang logika OR) terdapat dua input dengan satu output. OR
hanya bisa menghasilkan logika 1 apabila satu, atau lebih, inputnya berada pada logika
1..
c. Pada Rangkaian IC 7404 (Gerbang Logika Not ) memiliki prinsip kerja adalah akan
selalu menghasilkan nilai logika yang berlawanan dengan kondisi logika pada saluran
masukannya. Bila pada saluran masukan berlogika 1, maka pada saluran keluarannya
akan berlogika 0.
d. Pada rangkaian IC 7400 (Gerbang logika NAND ) prinsip kerja dari IC 7400 atau
gerbang NAND merupakan kebalikan dari gerbang AND
e. Pada rangkaian IC 7402 (Gerbang Logika NOR )yang merupakan gerbang logika NOR
yang mana merupakan kombinasi dari gerbang OR dengan gerbang NOT dimana
keluaran gerbang OR dihubungkan ke saluran masukan dari gerbang NOT
f. Pada rangkaian IC 7486 yang memiliki prinsip kerja EX-OR (Exclusive OR) yang
berfungsi untuk mendeteksi keadaan-keadaan logika yang berbeda diantara kedua
inputnya.

VII. Kesimpulan

15

Anda mungkin juga menyukai