Anda di halaman 1dari 5

RS SENTOSA ALGORITMA BANTUAN HIDUP DASAR PASIEN

SUSPEK/PROBABLE/TERKONFIRMASI COVID 19

No Dokumen Revisi Ke Halaman

374/KEP/RSS/VI/2021 00 1/5

STANDAR Ditetapkan Tanggal: Ditetapkan


PROSEDUR
Direktur
OPERASIONAL

( SPO ) 16 Juni 2021

drg. Maregaretha Kurnia, MKM

PENGERTIAN Bantuan Hidup Dasar (BHD) adalah pertolongan pertama yang


dilakukan pada pasien/korban henti jantung atau henti nafas.
Resusitasi Jantung Paru merupakan bagian dari tindakan bantuan
hidup dasar.

TUJUAN Mengedentifikasi pasien dengan suspek/ probable/ terkomfirmasi


COVID – 19 untuk mempertahankan kerja jantung dan nafas pasien.

KEBIJAKAN 1. Pedoman tatalaksana COVID-19 RS. Sentosa


2. Pedoman Pelayanan COVID-19 RS. Sentosa

PRINSIP BHD
1. Kurangi paparan terhadap penolong
a. Gunakan APD lengkap sebelum memasuki ruangan/
tempat kejadian
PROSEDUR b. Batasi jumlah personel
c. Pertimbangkan penggunaan alat RJP mekanik pada pasien
dewasa dan dewasa muda yang memenuhi kriteria tinggi
dan berat badan.
d. Komunikasikan status COVID-19 ke setiap penolong baru
2. Prioritaskan strategi oksigenasi dan ventilasi dengan risiko
aerosolisasi rendah
a. Gunakan penyaring HEPA, bila ada, untuk seluruh
ventilasi
b. Intubasi di awal menggunakan pipa endotrakeal dengan
cuff, bila memungkinkan
c. Tugaskan intubator yang dengan kemungkinan terbesar
untuk berhasil intubasi dalam percobaan pertama
d. Hentikan kompresi dada untuk intubasi
e. Pertimbangkan penggunaan video laringoskopi bila ada
RS SENTOSA ALGORITMA BANTUAN HIDUP DASAR PASIEN
SUSPEK/PROBABLE/TERKONFIRMASI COVID 19

No Dokumen Revisi ke Halaman

374/KEP/RSS/VI/2021 00 2/5

PROSEDUR f. Sebelum intubasi, gunakan bag-mask device (atau T-piece pada


neonatus) dengan penyaring HEPA dan penyekat kedap udara
g. Untuk dewasa, pertimbangkan oksigenasi pasif dengan
nonrebreathing face mask sebagai alternatif bag-mask device untuk
durasi pendek
h. Jika intubasi harus ditunda, pertimbangkan supraglottic airway
i. Minimalisir diskoneksi sirkuit tertutup

3. Pertimbangkan kelayakan untuk resusitasi


a. Tetapkan tujuan perawatan
b. Sesuaikan panduan untuk membantu pengambilan keputusan,
dengan mempertimbangkan faktor risiko pasien terkait
kemungkinan untuk bertahan hidup
RS SENTOSA ALGORITMA BANTUAN HIDUP DASAR PASIEN
SUSPEK/PROBABLE/TERKONFIRMASI COVID 19

No Dokumen Revisi ke Halaman

374/KEP/RSS/VI/2021 00 3/5

PROSEDUR

Algoritma BHD pada kasus henti jantung untuk pasien terduga atau
terkonfirmasi COVID-19

Sumber PERKI 2021


RS SENTOSA ALGORITMA BANTUAN HIDUP DASAR PASIEN
SUSPEK/PROBABLE/TERKONFIRMASI COVID 19

No Dokumen Revisi ke Halaman

374/KEP/RSS/VI/2021 00 4/5

PROSEDUR

Algoritma BHJL pada kasus henti jantung untuk pasien dewasaterduga


atau terkonfirmasiCOVID-19

Sumber PERKI 2021


RS SENTOSA ALGORITMA BANTUAN HIDUP DASAR PASIEN
SUSPEK/PROBABLE/TERKONFIRMASI COVID 19

No Dokumen Revisi ke Halaman

374/KEP/RSS/VI/2021 00 5/5

1. IGD
2. ICU
UNIT TERKAIT 3. RANAP

Anda mungkin juga menyukai